Anda di halaman 1dari 13

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur kami panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa yang telah
memberikan Ridho dan Petunjuk Nya, sehingga Program Kerja Ko Kep Kamar bayi dan
Perinatologi diselesaikan dan dapat diterbitkan.
Program ini dibuat untuk menjadi panduan kerja bagi Ko Kep dalam mengatur tugas
dan wewenangnya yang ada di Kamar bayi dan perinatologi .Dalam ini antara lain berisi
tentang tatalaksana yang harus di pahami dan dilaksanakan oleh seluruh perawat.
Untuk peningkatan mutu pelayanan diperlukan pengembangan dari segi pengetahuan,
keterampilan dan sikap yang baik agar terlaksananya pelayanan yang memberikan kepuasan
terhadap pasien sebagaia pelanggan Rumah Sakit. Untuk tujuan tersebut maka kami membuat
program kerja sebagai acuan kerja untuk terlaksananya pelayanan yang berorientasi pada
kepuasan pelanggan. kritik dan saran yang konstruktif untuk pengembangan Program Kerja
ini sangat kami harapkan dari para pembaca.

Sukabumi, Desember 2019

Penyusun,
PROGRAM KERJA RUANG PERINATOLOGI
RS. KARTIKA KASIH
TAHUN 2020

A. PENDAHULUAN
Rumah sakit merupakan institusi kesehatan yang dituntut untuk dapat memberikan
pelayanan yang bermutu, bukan hanya dari pelayanan medis,tetapi juga dari informasi
kesehatan, yang dapat berguna sebagai alatninformasi dasar dalam upaya perencanaan
dan peningkatan mutu pelayanan kesehatan di rumah sakit untuk perencanaan masa
depan.
Pelayanan keperawatan merupakan salah satu pelayanan yang dapat memberikan
kontribusi terhadap upaya mempertahankan dan meningkatkan kesehatan masyarakat.
Upaya tersebut dilaksanakan dengan fungsi perawat secara mandiri maupun kolaborasi,
untuk mencapai tujuan bersama yaitu pencegahan penyakit dan kecacatan, perawatan
pada gangguan kesehatan, peningkatan ke arah kondisi kesehatan yang optimal bagi
individu, kelompok dan masyarakat.
Kamar bayi dan Perinatologi adalah Fasilitas rawat inap yang di sediakan khusus
untuk pasien bayi baru lahir dengan memberikan pelayanan perawatan kepada bayi baru
lahir.
Kamar bayi dan Perinatologi merupakan fasilitas rawat inap yang di sediakan
khusus untuk pasien bayi baru lahir sampai usia 40 hari. Fasilitas yang di sediakan dalam
ruang perinatology di sesuaikan dengan kebutuhan perawatan bagi bayi, mulai dari bayi
baru lahir, bayi baru lahir dengan resiko tinggi, bayi dengan kelainan bawaan sampai
denagn bayi sakit. Layanan medis di berikan oleh dokter spesialis anak dengan tenaga
keperawatan dan bidan yang terlatih.
Saat ini ruangan kamar bayi dan perinatologi terdiri dari 19 box bayi untuk
perawatan bayi sehat disebut dengan kamar bayi dan 5 incubator untuk perawatan bayi
sakit di sebut dengan perinatologi.
Oleh karena itu ruangan kamar bayi dan perinatologi menyusun suatu program
kerja untuk memperbaiki proses pelayanan terhadap pasien.
B. LATAR BELAKANG
Pembuatan program kerja setiap tahun berguna untuk menentukan arah
pengembangan dan skala prioritas pekerjaan., untuk tahun ini pengembangan di arahkan
kepada pemisahan perawatan bayi sehat dan bayi sakit.

C. TUJUAN
a. Tujuan Umum
Tujuan umum program kerja kamar bayi dan perinatologi adalah
memberikan pelayanan rawat inap yang prima sesuai dengan standar pelayanan
yang ditetapkan perundangan dimana patient safety sebagaia prioritas utama.

b. Tujuan Khusus
a) Memberikan pelayanan yang prima dan sesuai dengan standar asuhan
keperawatan
b) Memberikan pelayanan yang aman bagi pasien
c) Meningkatkan kualitas dan kuantitas SDM sesuai dengan standar pelayanan
d) Meningkatkan mutu pelayanan sesuai dengan indikator mutu RS
e) Menjadi ruangan dengan menggunakan metode MPKP

D. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


Kegiatan pokok kamar bayi dan perinatologi adalah merencanakan,
menyusun, mengusulkan, mengevaluasi dan melaporkan seluruh kegiatan pelayanan
di ruang perawatan rawat inap. Meliputi :
1. Melaksanakan fungsi perencanaan
a) Merencanakan kebutuhan fasilitas, Peralatan baik medis atau pun non
medis sesuai kebutuhan berdasarkan ketentuan dan pemeliharaan
lingkungan ruang perawatan
b) Memastikan indikator mutu diruangan dilaporkan tepat pada waktunya
c) Melaksanakan asuhan dengan metode tim
2. Melaksanakan fungsi pergerakan
a) Mengatur dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan pelayanan di ruang
rawat melalui kerja sama dengan petugas lain yang bertugas di rungan,
meliputi :
 Bekerjasama dengan Cleaning Service untuk melakukan pembersihan
ruangan (Brushing) setiap bulan
 Bekerjasama dengan Maintenance untuk perbaikan fasilitas ruangan,
gudang, peralatan medis non medis.
 Bekerjasama dengan farmasi untuk pengadaan obat-obatan dan BHP
b) Membuat jadwal dinas
c) Merekap Daftar hadir
d) Mengelola kelengkapan pengisian dokumen rekam medis sebelum
diturunkan ke rekam medis
e) Memastikan dan membimbing tindakan keperawatan dilakukan dengan
benar meliputi : (pengukuran TTV seluruh pasien, pemenuhan kebutuhan
oksigenasi, nutrisi, eliminasi, keamanan, kebersihan dan kenyamaan fisik,
istirahat tidur, spiritual, komunikasi, dll.)
f) Membuat rapat bulanan di ruangan
g) Menghadiri rapat bulanan kepala ruangan
h) Menghadiri rapat koordinasi
3. Melaksanakan fungsi pengawasan pengendalian dan penilaian, meliputi :
a) Melakukan penilaian kinerja tenaga perawat
b) Mengawasai penggunaan alat-alat medis dan non medis
c) Mengawasi pelaksanaan program orientasi bagi tenaga perawat baru dengan
melibat kan Pj shift
d) Melakukan superfisi terhadap kemampuan Pj Shift
4. Membuat jadual case perawat
5. Menyusun laporan tahunan untuk pencapaian setiap program
E. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

NO PROGRAM KERJA CARA PELAKSANAAN TARGET


1 Melaksanakan fungsi perencanaan
Merencanakan kebutuhan Melakukan koordinasi Fasilitas baik di ruangan
fasilitas, Peralatan baik dengan maintenance dan pasien dan alat medis bisa
medis atau pun non medis petugas ATEM jika ada di gunakan tanpa kendala
sesuai kebutuhan fasilitas yang rusak dan
berdasarkan ketentuan dan melakukan pengajuan jika
pemeliharaan lingkungan fasilitas sudah tidak dapat
ruang perawatan di perbaiki. Koordinasi
dengan IPSRS jika ada alat
medis yang rusak
Memastikan indikator Pelaporan dibuat setiap Pelaporan diserahkan
mutu diruangan dilaporkan hari agar data tervalidasi sebelum waktunya
tepat pada waktunya dengan baik

Melaksanakan asuhan Membagi pasien sesuai Ruangan metode MPKP


dengan metode tim tingkat ketergantungannya.

2 Melaksanakan fungsi pergerakan


melakukan koordinasi  Koordinasi dengan CS  kerjasama dengan CS
dengan petugas lain untuk pembersihan untuk data ruangan
ruangan secara berkala yang sudah di cleaning
 Koordinasi dengan  fasilitas sudah tersedia
maintenance, saat Pasien masuk
berkoordinasi dengan
gadang untuk
penyedian rumah
tangga, koordinasi
denan IPSRS untuk alat
medis
 Koordinasi dengan  Tidak ada angka
farmasi untuk kesalahan penerimaan
permintaan obat dan obat dan BHP.
BHP dengan
menyertakan buku
ekspedisi farmasi dan
BHP.
Membuat jadwal dinas Di setiap bulan, jadwal dibuat minggu ke 3
melakukan penginputan ke setiap bulan nya
system
Merekap Daftar hadir Merekap permintaan cuti ada pengontrolan di
dan daftar hadir untuk permintaan cuti dan
diserahkan ke Ka div Kep pengumpulan setiap bulan
sesuai dengan waktunya
Mengelola kelengkapan melakukan pengecekan Berkas asuhan
pengisian dokumen rekam setiap hari saat melakukan keperawatan sudah
medis sebelum diturunkan serah terima pasien, dan lengkap saat di kirim ke
ke rekam medis melengkapi saat pasien rekam medis
dinyatakan pulang,
dilakukan pengecekan
kembali oleh kepala
ruangan dan Pj Shift
Memastikan dan Melakukan Pengukuran Pemenuhan kebutuhan
membimbing tindakan TTV seluruh pasien, pasien dilaksanakan
keperawatan dilakukan pemenuhan kebutuhan
dengan benar oksigenasi, nutrisi,
eliminasi, keamanan,
kebersihan dan kenyamaan
fisik, istirahat tidur,
spiritual, komunikasi, dll
Membuat rapat bulanan di dilakukan di minggu ke 1 setiap bulan dilaksanakan
ruangan setiap bulan
Menghadiri rapat bulanan dilaksanakan setiap dilaksanakan setiap
kepala ruangan minggu ke 2 dan ke 4 minggu ke 2 dan ke 4

3 Melaksanakan fungsi pengawasan pengendalian dan penilaian


Melakukan penilaian dengan mengisi KPI untuk perawat ada
kinerja tenaga perawat dan penilaian dari HRD penialain khusus yang
pekarya dilakukan setiap periode dialkukan oleh komite
penilaian 6 bulan sekali untuk kenaikan level /
untuk karyawan tetap dan kredensial diharapkan
untu karyawan baru ada mampu mengisi dan
penilaian masa percobaan mengaplikasikan.
Mengawasi penggunaan dengan menggunakan penggunaan alat terkontrol
alat-alat medis dan non ceklis harian dan
medis dilakukan pengeceken
setiap shift
Mengawasi pelaksanaan Melibatkan Pj Shift untuk Target perawat baru lebih
program orientasi bagi pemngontrolan perawat cepat tercapai
tenaga perawat baru baru

Melakukan supervisi mensupervisi kinerja Pj Pj Shift memilki


dalam mengembangkan Shift kompetensi yang baik
kemampuan Pj Shift

4 Membuat jadual case Dijadwalkan setiap bulan Perawat bisa melakukan


perawat untuk presentasi presentasi sesuai dengan
kasus di ruangan
5 Menyusun laporan tahunan menerima laporan dari Pj diharapkan bisa diberikan
untuk pencapaian setiap Shift yang telah diberikan laporan setiap bulan, dan
program. tanggung jawab untuk dibuatkan laporan tahunan
rekap masing-masing
tugas yang telah diberikan

F. JADWAL PELAKSANAAN
Jadual Pelaksanaan Kegiatan sebagai berikut

PERIODE TAHUN 2020

No PROGRAM KERJA BULAN KET

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Merencanakan kebutuhan fasilitas,
Peralatan baik medis atau pun non
medis sesuai kebutuhan berdasarkan
ketentuan dan pemeliharaan
lingkungan ruang perawatan
2 Memastikan indikator mutu setiap bulan
diruangan dilaporkan tepat pada sebelum tgl 3
waktunya

3 Melaksanakan asuhan dengan MPKP


metode tim

4 melakukan koordinasi dengan maintenance,


petugas lain CS, farmasi,
Gizi dan nakes
lain

5 Membuat jadwal dinas setiap bulan

6 Merekap Daftar hadir pengumpulan


di Ka div kep
sebelum tgl 30

7 Mengelola kelengkapan pengisian di cek Ko kep


dokumen rekam medis sebelum dan Pj Shift
diturunkan ke rekam medis

8 Memastikan dan membimbing Membuat


tindakan keperawatan dilakukan catatan skill
dengan benar dan supervisi

9 Membuat rapat bulanan di ruangan setiap bulan

10 Menghadiri rapat bulanan kepala setiap minggu


ruangan

11 Menghadiri rapat koordinasi Setiap bulan

12 Melakukan penilaian kinerja tenaga setiap penilaian


perawat dan pekarya dari HRD

13 Mengawasi penggunaan alat-alat di pegang oleh


medis dan non medis Pj yg sudah
ditetapkan

14 Mengawasi pelaksanaan program diawasi KO


orientasi bagi tenaga perawat baru kep dan Pj
Shift

15 Melakukan suvervisi dalam dilaksanakan


mengembangkan kemampuan Ka kepala ruangan
tim dan PA setiap hari

16 Membuat jadwal case perawat yg Setiap 3 bulan


akan berkoordinasi dg Tim diklat sekali
dan tim pengembang

17 Membuat jadwal diklat untuk Setiap 3 bulan


meningkatkan skil perawat kamar sekali
bayi dan perinatologi yang akan
berkoordinasi dengan tim diklat dan
tim pengembang

18 Menyusun laporan tahunan untuk evaluasi


pencapaian setiap program. pencapaian
program

Jadwal Pembagian Tugas


KAMAR BAYI DAN PERINATOLOGI

PERIODE TAHUN 2020

No TUGAS NAMA PJ BULAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Inventaris medis Dinda, asty

2 Inventaris non Neng neni, hesty


medis

3 IPCLN Riri
4 BHP 1 dan PIC data Anita
enfamil

5 Mutu Keperawatan Rahma, aryani

6 PIC data Penkes kartiningsih

7 Pengontrolan, rapat Dewi


ruangan, jadwal
dinas, rekap daftar
hadir

Catatan : akan rolling setiap 3 bulan

Jadual Pembagian Case Perawat dan Diklat Perinatologi akan berkoordinasi dengan Tim
Diklat dan Tim pengembang

PERIODE TAHUN 2019


PENYAJI
No Materi BULAN
MATERI
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Diklat Pemasangan CPAP

2 Diklat Resusitasi neonatus

3 Diklat asistensi pemasangan


infuse umbilical

4 Diklat persiapan dan


penerimaan pasien / bayi baru
lahir

5 Asuhan Keperawatan Pada


Bayi Dengan Asfiksia

6 Asuhan Keperawatan Pada


Bayi BBLR

7 Asuhan Keperawatan Pada


Bayi dengan Hiperbilirubin

8 Asuhan Keperawatan Pada


Bayi dengan Kejang

G. EVALUASI PELAKSANAAN
Evaluasi pelaksanaan kegiatan dilakukan setiap bulan, untuk laporan yang
dibuat harian yang dicek oleh Ko kep

H. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


Setiap 1 ( satu ) tahun semua pelaksanaan program kerja ruangan kamar bayi
dan perinatologi dibuatkan laporan tahunan yang akan diberikan kepada Kepala
Divisi Keperawatan.

I. PENUTUP
Demikian program kamar bayi dan perinatologi ini disusun, untuk dapat
digunakan sebagaia acuan pelaksanaan sehingga kegiatan ini berjalan lancar dan
mencapai tujuan.

Sukabumi, Desember 2019

Dibuat Oleh,
Ka Div Keperawatan Ko kep kamar bayi dan perinatologi

Tetti N S S. Kep., Ners Dewi lisnawati AMd Kep

PROGRAM KERJA KAMAR BAYI DAN


PERINATOLOGI
TAHUN 2020

Anda mungkin juga menyukai