Anda di halaman 1dari 10

3.

Masukkan daun kemangi dan air bersih ke dalam blender nyalakan blender hingga
daun kemangi dan air tercampur dengan baik.
4.Tuangkan cairan kemangi kedalam gelas plastik menggunakan saringan.
5.Masukkan lidah buaya dan air bersih kedalam blender. Lalu nyalakan blender hingga
lidah buaya dan air tercampur dengan baik.
6.Setelah itu tuangkan kedalam gelas plastik.
7.Campurkan cairan daun kemangi dan lidah buaya kedalam satu wadah dengan
perbandingan 1:1 lalu aduk hingga tercampur rata.
8.Tuangkanlah hensinitizer alami yang telah kita buat tadi kedalam botol kemasan
yang telah disediakan.
KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa
yang telah melimpahkan nikmat, taufik serta hidayahnya yang sangat besar
sehingga kami pada akhirnya bisa menyelesaikan laporan praktikum pengembangan
produk kreatif tepat pada waktunya.

Rasa terimakasih juga kami ucapkan kepada guru pembimbing yang selalu
memberikan dukungan serta bimbingannya sehingga laporan praktikum ini dapat
disusun dengan baik.
I. JUDUL
Hand Senitizer Aloe Vera

II. PENDAHULUAN

Hand senitizer adalah alternatif yang diciptakan agar seseorang lebih mudah
untuk mencuci tangan. Hand senitizer bisa dikategorikan praktis karena dapat
dibawa kemana saja. Hand sanitizer ini terbuat dari lidah buaya dan daun
kemangi, keduanya mempunyai senyawa yang sama yaitu antibakteri yang dapat
menghilangbakteri pada tangan Hand senitizer ini dapat digunakan sebagai
pengganti sabun karena lebih praktis untuk dibawa kemana mana.

III. ALAT DAN BAHAN :


1. Lidah buaya
2. Daun kemangi
3. Air
4. Pisau
5. Talenan
6. Blender
7. Mangkok
8. Saringan
9. Sendok
10. Gelas plastic
11. Botol kemasan

IV. CARA KERJA :


1. Pisahkan daun kemangi yang telah dicuci dari batangnya. Gunakan
secukupnya saja.
2. Lalu, irislah lidah buaya yang telah dicuci dan pisahkan daging lidah buaya
dari kulitnya.
LAPORAN PRAKTIKUM

PENGEMBANGAN PRODUK KREATIF

“HAND SANITIZER ALOE VERA”

NAMA KELOMPOK :
Arjuna Rachel
Hamda Liyan habibti
Iin mutmainah
Rena Maulina Azzahra
Tarisah Triyani A.P

KELAS : XI D

SMK FARMASI MUHAMMADIYAH CIREBON


Jln. Cideng Indah No. 03
DAFTAR ISI

Kata Pengantar…………………………………………………………………………

Isi………………………………………………………………………………………………

Data Pengamatan……………………………………………………………………..

Daftar Pustaka………………………………………………………………………….
Daftar Pustaka

https://www.masukuniversitas.com

Kendala

1. Terdapat busa pada saat penyaringan lidah buaya


2. Air bersih habis
V. DATA PENGAMATAN

1. Memisahkan daun kemangi dari batangnya.

2. Memisahkan lidah buaya dari kulitnya


3. Penghalusan daun kemangi dan lidah buaya

Daun Kemangi Llidah Buaya

4. Penyaringan lidah buaya dan daun kemangi

Lidah Buaya Daun Kemangi


5. Pencampuran lidah buaya dengan daun kemangi

6. Kemasan Hand Sanitizer Aloe Vera

Anda mungkin juga menyukai