Anda di halaman 1dari 33

COMPANY PROFILE

KANTOR AKUNTAN PUBLIK


(REGISTERED PUBLIC ACCOUNTANT)
INDRA WIGUNA MARTHANU, CPA
KATA PENGANTAR

UMUM

Profesi Akuntan Publik (AP) merupakan salah satu profesi penunjang dalam mewujudkan stabilitas sistem keuangan
yang merupakan salah satu syarat terwujudnya pasar yang efisien. Sebagai salah satu profesi pendukung kegiatan
dunia usaha, dalam era globalisasi perdagangan barang dan jasa, kebutuhan pengguna jasa AP akan semakin
meningkat baik dari segi kualitas jasa maupun kuantitas penyedia jasa. Hal tersebut harus disikapi oleh profesi AP
dengan terus meningkatkan kompetensi dan profesionalismenya.

Sebagai langkah nyata dalam berpartisipasi dalam profesi AP di Indonesia, dan kami memiliki sertifikasi CPA dan
memiliki pengalaman dalam melaksanakan penugasan audit pada berbagai entitas dalam berbagai skala besaran dan
jenis usahanya diantaranya, entitas-entitas yang misalnya Emiten, Publik dan entitas dengan akuntabilitas publik yang
tercatat pada Pasar Modal di Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Badan Usaha Milik Negara (BUMN), dan entitas swasta
dalam bentuk grup (kelompok usaha) maupun skala tunggal, maupun yang bersifat keluarga.

Bersama ini, dengan mengucapkan ِ‫الرحِ ِيم‬


َّ ِ‫من‬
ِ ْ‫الرح‬
َّ ِِ‫س ِِم للا‬
ْ ِ‫ ب‬perkenalkanlah kami “KAP INDRA WIGUNA MARTHANU, CPA”
yang memiliki Praktisi-praktisi independen dan tenaga profesional muda yang energik serta bersertifikasi yang akan
membantu para klien, kreditor, pemerintah dan stakeholder lainnya dalam menghadapi permasalahan yang timbul
dari perkembangan bisnis serta kemajuan teknologi.

Halaman 1 dari 10
BAB I
FIRM PROFILE
KANTOR AKUNTAN PUBLIK - INDRA WIGUNA MARTHANU CPA

Nama Perusahan : KANTOR AKUNTAN PUBLIK INDRA WIGUNA MARTHANU


ALAMAT : Jl. Kecapi Mas VII No. 1 Katiasa Baru
Kalijaga, Harjamukti – Cirebon
Telpon : (0231) 8805114
Izin Akuntan Publik : AP. 1392
Izin Usaha Akuntan Publik : KEP-963/KM.1/2017
Keanggotaan Profesi : 1. Institut Akuntan Publik Indonesia (IAPI)
2. Ikatan Akuntan Indonesia (IAI)
Nomor Pokok Wajib Pajak : 91.077.044.5-426.000

Dalam memberikan jasa KAP Indra Wiguna Marthanu merumuskan moto, visi dan misi sebagai berikut:

Moto : "Building Value"

Visi :
 Mengutamakan profesionalisme dalam bekerja sesuai tuntutan standar dan kode etik profesi yang ditetapkan
IAPI.
 Mengutamakan kepercayaan dari klien, pemegang saham, kreditur, masyarakat dan pemerintah yang
menggunakan jasa kami. Kepercayaan tersebut tumbuh karena kualitas, ketepatan waktu dan pembebanan biaya
yang wajar kepada klien.
 Menjadikan SDM KAP yang mengutamakan peningkatan nilai-nilai dan budaya KAP .

Misi :
 Jasa kami, mengutamakan kualitas mutu yang sesuai dengan tuntutan standar yang ditetapkan IAPI.
 Jasa kami, mengutamakan dukungan SDM KAP yang terampil dan profesional serta sarana dan fasilitas kerja yang
cukup baik, dan bertekad menyelesaikan pekerjaan tepat waktu dengan biaya yang wajar
 Kami berupaya menjaga dan meningkatkan keahlian SDM dan AP kami dengan memberikan pelatihan dan bentuk
pendidikan lainnya, baik secara inhouse atau mengikuti training.

Halaman 2 dari 10
JENIS LAYANAN JASA

Beragam layanan jasa yang dapat diberikan oleh KAP IWM dengan dukungan personil KAP yang professional,
bersertifikasi dan berpengalaman dibidangnya. Selain itu KAP IWM memiliki akses dan jaringan yang luas terhadap
kebutuhan sumber daya manusia untuk menangani penugasan yang diharuskan memiliki spesifikasi khusus sesuai
kebutuhan layanan jasa pada masing-masing Divisi sebagai berikut :

DIVISI AUDIT & ASSURANCE SERVICES

Layanan jasa yang diberikan oleh divisi audit & assurans sebagai berikut :
 Audit Umum (General Audit), melakukan pemeriksaan terhadap laporan keuangan historis entitas berdasarkan
Standar Profesional Akuntan Publik (SPAP) dengan tujuan memberikan pendapat dalam Laporan Auditor
Independen (LAI) atas kewajaran laporan keuangan sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan (SAK), SAK-ETAP
(Standar Akuntansi Keuangan - Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik), Standar Akuntansi Pemerintahan (SAP) atau
basis akuntansi komprehensif lainnya di Indonesia yang diterbitkan oleh Ikatan Akuntan Indonesia (IAI)
 Audit Investigasi, melakukan investigasi terhadap kemungkinan ada/tidaknya kecurangan (fraud) yang terjadi di
entitas yang diperiksa dengan mempersiapkan dokumen pendukung yang diperlukan.
 Audit Kepatuhan, membantu stakeholder dalam melakukan identifikasi apakah entitas usaha ataupun suatu
organisasi telah mematuhi Peraturan Perundang-undangan yang berlaku dan Pengendalian Intern yang baik,
serta ketentuan yang berlaku.
 Audit Kinerja, mengetahui efektivitas entitas dan efisiensi yang telah dilakukan dalam menjalankan operasional
entitas yang dipercayakan oleh owners dan stakeholders, sehingga dapat menilai performance entitas secara
akurat.
 Audit Intern, membantu pihak manajemen entitas dalam mengawasi aktivitas masing-masing bagian atau unit
bisnis di lingkungan entitas.
 Due Diligence, melakukan uji-tuntas atau pengujian secara mendalam atas akurasi data yang disajikan yang
meliputi data keuangan, legalitas dan data operasional, serta menentukan kewajaran atas pencantumannya
dalam laporan keuangan.
 Review, melaksanakan tanya jawab dan prosedur analitis yang memberikan dasar yang layak bagi akuntan untuk
memberikan keyakinan terbatas atas laporan keuangan.
 Prosedur Yang Disepakati (Agreed Upon Procedures), untuk menerbitkan laporan tentang prosedur dan temuan
berdasarkan prosedur khusus yang disepakati dan dilaksanakan terhadap hal tertentu tentang unsur, akun, atau
pos suatu laporan keuangan

Halaman 3 dari 10
DIVISI ACCOUNTING & MANAGEMENT BUSINESS SERVICES

Layanan jasa yang diberikan oleh divisi accounting & consulting sebagai berikut :
 Review Anggaran, membantu untuk melakukan penelaahan dan review dalam menyusun anggaran secara akurat,
memberikan petunjuk (guidance), melakukan pengawasan dan melakukan analisis terhadap pelaksanaannya,
serta memberikan rekomendasi perbaikan untuk penyusunan anggaran periode berikutnya.
 Kompilasi (accounting services), membantu pengguna jasa untuk menyusun laporan keuangan yang memenuhi
standar pelaporan mengacu pada SAK, SAK-ETAP atau basis akuntansi komprehensif lainnya di Indonesia yang
diterbitkan oleh IAI.
 Rancang bangun dan implementasi Sistem Akuntansi, membantu para pengguna jasa dalam mendisain system
dan prosedur akuntansi keuangan maupun operasionalnya secara efektif dan efisien sehingga memudahkan
pihak manajemen dalam melakukan pengendalian intern dalam menjalankan operasional entitas.
 Penyusunan Studi Kelayakan (feasibility study), melakukan penyusunan proposal guna memastikan kelayakan
apakah suatu usaha layak untuk dijalankan sehingga dapat meyakinkan pihak investor untuk menanamkan
modalnya pada suatu sektor usaha tertentu.
 Manajemen risiko (risk management), membantu pihak manajemen dengan melakukan analisis yang mendalam
dan sistematis yang berkaitan dengan usaha yang sedang berjalan, sehingga hasilnya dipergunakan sebagai dasar
pengambilan keputusan.
 Penyusunan dan implementasi Prosedur Standar Operasional (standard operating procedure).

DIVISI TAX SERVICES

Layanan jasa yang diberikan oleh divisi tax sebagai berikut :


 Perpajakan untuk Laporan Rutin/Bulanan, memberikan pengarahan, supervisi dan revisi dalam menyusun
Laporan Perpajakan meliputi : a) Laporan Bulanan PPh pasal 21; b) Laporan Bulanan PPh pasal 25; c) Laporan
Bulanan PPh pasal 23 atau 26; d) Laporan Bulanan PPh pasal 4 ayat 2; e) Laporan Bulanan Pajak Pertambahan
Nilai (PPN)
 Perpajakan untuk Laporan Tahunan, meliputi : a) Menyiapkan dan menghitung Pajak Penghasilan (PPh Badan
Form 1771) untuk periode akhir tahun pajak; b) Menyiapkan dan menghitung Pajak Penghasilan Karyawan (Form
1721) untuk akhir tahun pajak; c) Memeriksa pos-pos keuangan, khusus yang berhubungan dengan Laporan
Perpajakan
 Jasa Pelayanan Pajak lainnya, memberikan pelayanan pajak insidental, yaitu kasus-kasus tertentu meliputi : a)
Restitusi Kelebihan Pajak Pembayaran; b) Pemeriksaan, Keberatan dan Banding; c) Surat Keterangan Bebas (SKB);
d) Melakukan Tax Clearence.

Halaman 4 dari 10
LEGALITAS, PERIJINAN DAN LAINNYA
KAP IWM dalam memberikan jasanya akan senantiasa bertindak profesional dan memiliki intergritas serta
independensi yang tinggi sehingga diharuskan memenuhi persyaratan dan ketentuan yang telah ditetapkan serta
aturan yang berlaku. Adapun legalitas, perijinan dan Sertifikat Kompetensi dan Keahlian yang telah KAP IWM dan
Akuntan Publik peroleh dari pihak yang berwenang sebagai berikut :

PERIZINAN KANTOR AKUNTAN PUBLIK


No Keterangan Dokumen Tanggal Dari
1. Struktur Organisasi dan Ada - Intern
Curriculum Vitae
2. Surat Keterangan Domisili 503/26-Kel.Kjg/ VII/ 2017 18 Agustus 2017 Kelurahan Kalijaga
Kecamatan
Harjamukti
3. NPWP 91.077.044.5-426.000 - KPP Pratama
Cirebon
4. Izin Usaha KAP 963/KM.1/2017 20 Sept 2017 Kementerian
Keuangan R.I
5. Izin Terdaftar OJK STTD.KAP- 18 Januari 2019 Otoritas Jasa
008/PM.223/2019 Keuangan

PERIZINAN AKUNTAN PUBLIK DAN SERTIFIKASI LAINNYA

No Keterangan Nomor Ijin

1. Izin AP AP. 1393


2. Izin Terdaftar OJK Bank STTD.AP-07/PB.122/2019
3. Sertifikat CPA/BAP C-001384
07-12-2015
4. Sertifikat BPK 14/PKN/SKAP-PARTNER/JKT/08/2019
5. Anggota IAPI IAPI.3782
6. Anggota IAI 11.D51569
7. Register Negara Akuntan RNA.13061
8. Chartered Accountant Sert.CA-19700

Halaman 5 dari 10
DAFTAR TENAGA AHLI KANTOR AKUNTAN PUBLIK

No Nama Jabatan Pendidikan Sertifikasi

1. Indra Wiguna Marthanu Pimpinan KAP S2 Akuntansi Bersertifikasi


Konsultan
Pajak (BKP);
Certified
Public Accountats
(CPA); Chartered
Accountant (CA)
2. Andika Paringotan Sinaga Manager Auditor S2 Akuntansi Certified Profesional
Auditor Of Indonesia
(CPAI)
3. Nazarudin Tax Manager S1 Manajemen Bersertifikasi
Konsultan
Pajak (BKP)
4. Boy Febrian Manager Auditor S2 Akuntansi Public Accountats
(CPA); Chartered
Accountant (CA)
5. Rudi Syaf Putra Senior Auditor S2 Akuntansi -
6. Hasrizal Hasyim Senior Auditor S1 Akuntansi Public Accountats
(CPA); Chartered
Accountant (CA)
7. Cepi Juniar Prayoga Junior Auditor S1 Akuntansi -
8. Muhamad Wisnu Kusuma Junior Auditor S1 Akuntansi -
Wiguna
9. Raymond Nainggolan Junior Auditor D3 Akuntansi -
10. Anisa Atla Dewi Saputri Administrasi D3 Akuntansi -
11. Samsu Sarifudin Staff IT D3 Teknik -
Informatika

Halaman 6 dari 10
BAB II
DAFTAR PENGALAMAN KERJA
KANTOR AKUNTAN PUBLIK - INDRA WIGUNA MARTHANU CPA

KAP sudah memiliki klien-klien berasal dari berbagai jenis kegiatan dan industri, mulai dari manufaktur, jasa,
pedagangan, rumah sakit, agro industri, pialang asuransi, sekolah, yayasan, universitas, dan lain-lain

KAP IWM juga memiliki memiliki sumber daya manusia yang terdiri dari praktisi-praktisi independen dan tenaga
profesional muda yang energik serta bersertifikasi. Sesuai visi dan misi, sumber daya manusia. KAP IWM selalu
berkomitmen meningkatkan kemampuan dan pengetahuan melalui pelatihan intern maupun ekstern yang diadakan
oleh Institut Akuntan Publik Indonesian (IAPI), Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) serta asosiasi profesi yang relevan
lainnya.

KAP IWM akan selalu senantiasa memberikan kualitas mutu audit dikarenakan KAP IWM memiliki Standar
Pengendalian Mutu (SPM) yang merupakan pengendalian mutu bagi KAP yang melaksanakan perikatan asurans.
Dalam beberapa penugasan yang memerlukan spesialisasi, jika diperlukan, KAP IWM akan menggunakan tenaga ahli
dari berbagai bidang, seperti tenaga ahli bidang perpajakan, sektor publik, pengendalian intern, teknologi, sumber
daya manusia, hukum, dan lain-lain, dengan tujuan untuk meningkatkan mutu hasil kerja kami yang dapat dipercaya
oleh klien-klien kami. Dibawah ini daftar Pengalaman KAP IWM adalah sebagai berikut :

No. Nama Klien Jenis Jasa Tahun Buku Tahun Audit

1. PT INDUSTRIAL CHEMITOMO Audit Umum 2017 2018


NUSANTARA
2. PERUSDA PERCETAKAN BANJARNEGARA Audit Umum 2017 2018
3. PERUSDA PERTAMBANGAN Audit Umum 2017 2018
BANJARNEGARA
4. PT RAYMEZA WISATA JAYA Audit Umum 2017 2018
5. PT HAWWA BUANA WISATA Audit Umum 2017 2018
6 YAYASAN BINA EKONOMI SOSIAL Audit Umum 2017 2018
TERPADU

Halaman 7 dari 10
7 PT TEKNINDO CIPTA INTERNATIONAL Audit Umum 2017 2018
8 YAYASAN LPTP YOGYAKARTA Audit Umum 2017 2018
9 PT TIDAR PUTRA ENERGI Audit Umum 2018 2018
10 PT THORIQ ONE ROAD Audit Umum 2018 2019
11 PT POGU MEDIA PERKASA Audit Umum 2018 2019
12 CV SUMBER PATRA PRIMA Audit Umum 2018 2019
13 YAYASAN BORDA INDONESIA Audit Umum 2018 2019
14 PT VISIONTECH INDOGRAHA Audit Umum 2018 2019
15 PT KENTONA JAYA Audit Umum 2018 2019
16 PT ERICINDO MEKANIKA Audit Umum 2018 2019
17 CV SINAR SATRIA PRIMA Audit Umum 2018 2019
18 PT SINARMUDA SETIA PERTIWI Audit Umum 2018 2019
19 YAYASAN INSAN SEMBADA Audit Umum 2018 2019
20 PT GUNUNG MAS NIAGA Audit Umum 2018 2019
21 PT SUMATERA INTI SELULER Audit Umum 2018 2019
22 PT KHARISMA WIRAJAYA PALMA Audit Umum 2018 2019
23 PT KARYA JEMBAR BINANGUN Audit Umum 2018 2019
24 PT PERMATA AGROINDO JAYA Audit Umum 2018 2019
25 PT KIAT PUTRA JAYA Audit Umum 2018 2019
26 PT PLAZA MEBEL Audit Umum 2018 2019
27 PT BUMI LANCANG KUNING PUSAKA Audit Umum 2018 2019
28 PT TRI BHAKTI PRIMA PERKASA Audit Umum 2018 2019
29 PT TRI BHAKTI PRIMA JAYA PERKASA Audit Umum 2018 2019
30 PT SURYA BHAKTI PRIMA Audit Umum 2018 2019
31 PT BUMI LESTARI KARYA PERKASA Audit Umum 2018 2019
32 PILEG KPU PROVINSI YOGYAKARTA Audit Kepatuhan 2019 2019
33 PILEG KPU KABUPATEN SLEMAN Audit Kepatuhan 2019 2019
34 PILEG KPU KABUPATEN GUNUNG KIDUL Audit Kepatuhan 2019 2019

35 PILEG KPU KABUPATEN BANTUL Audit Kepatuhan 2019 2019

36 PILEG KPU KOTA YOGYAKARTA Audit Kepatuhan 2019 2019

37 PILEG KPU KABUPATEN KULON PROGO Audit Kepatuhan 2019 2019

Halaman 8 dari 10
38 PILEG KPU PROVINSI SULAWESI Audit Kepatuhan 2019 2019
TENGAH
39 PILEG KPU KABUPATEN BANGGAI Audit Kepatuhan 2019 2019

40 PILEG KPU KABUPATEN BANGGAI Audit Kepatuhan 2019 2019


KEPULAUAN
41 PILEG KPU KABUPATEN BANGGAI LAUT Audit Kepatuhan 2019 2019

42 PILEG KPU KABUPATEN BUOL Audit Kepatuhan 2019 2019

43 PILEG KPU KABUPATEN DONGGALA Audit Kepatuhan 2019 2019

44 PILEG KPU KABUPATEN MOROWALI Audit Kepatuhan 2019 2019


45 PILEG KPU KABUPATEN MOROWALI Audit Kepatuhan 2019 2019
UTARA
46 PILEG KPU KABUPATEN PARIGI Audit Kepatuhan 2019 2019
MOUTONG
47 PILEG KPU KABUPATEN POSO Audit Kepatuhan 2019 2019
48 PILEG KPU KABUPATEN SIGI Audit Kepatuhan 2019 2019
49 PILEG KPU KABUPATEN TOJO UNA UNA Audit Kepatuhan 2019 2019
50 PILEG KPU KABUPATEN TOLI TOLI Audit Kepatuhan 2019 2019
51 PILEG KPU KOTA PALU Audit Kepatuhan 2019 2019
52 PT. GLOBAL INDONESIA ASIA Audit Umum 2018 2019
SEJAHTERA
53 PT. TRIBUANA BUMIPUSAKA Audit Umum 2018 2019
54 YAYASAN AR RAHMAN PEKANBARU Audit Umum 2018 2019
55 PT. RINDIK BALONGAN PERKASA Audit Umum 2019 2020
56 PT. RAUDHATUL MUTTALLIMIN KEPOLO Audit Umum 2019 2020
57 PT. MULYANA CAHAYA BERSAMA Kompilasi 2019 2020
58 PT. INTEGRASI JARINGAN EKOSISTEM Audit Umum 2019 2020
59 PT. CHERBON PRIMA ABADI Audit Umum 2019 2020
60 PT. USWA HISAN ZAHRA Audit Umum 2018-2019 2020
61. PT. TELATENIKA JAYA Audit Umum 2019 2020
62. PT. PERMATA NUR HIJAZ Audit Umum 2019 2020
63. PT. SELA EXPRESS TOUR Audit Umum 2019 2020
64. BANK BPR INDRA CANDRA Audit Kaji Ulang 2019 2020

Halaman 9 dari 10
SKAI
65. PT. PERMATA AGROINDO JAYA Audit Umum 2019 2020
67. INSTITUT MOSINTUWU Audit Umum 2019 2020
68. BORDA INDONESIA Audit Umum 2019 2020
69. BINA EKONOMI SOSIAL TERPADU (BEST) Audit Umum 2019 2020
70. AKSANSI Audit Umum 2019 2020
71. PT. KARYAMAS INDOAGRI PERMATA Audit Umum 2019 2020
72. PT. GUNUNG MAS NIAGA Audit Umum 2019 2020
73. PT. ABDI BINA KARYA SEMBADA Audit Umum 2019 2020
74. PT. POGU MEDIA PERKASA Audit Umum 2019 2020
75. YAYASAN INSAN SEMBADA Audit Umum 2019 2020
76. PT. GRAND CITRA PRIMA Audit Umum 2019 2020
77. PT. ERICINDO MEKANIKA Audit Umum 2019 2020
78. CV. SUMBER PATRA PRIMA Audit Umum 2019 2020
79. CV. SINAR SATRIA PRIMA Audit Umum 2019 2020
80. PT. TRANSPORT PEKANBARU MADANI Audit Umum 2019 2020
81. PT. DERIVANO MAHERFIYA ABADI Audit Umum 2019 2020
82. PT CERINDO TRANSPORT LOGISTIK Audit Umum 2019 2020
83. PT CERINDO PRIMA LOGISTIK Audit Umum 2019 2020
84. PT. TITIAN MANDIRI UTAMA Audit Umum 2019 2020
85. PT ALBAHJAH MULIA SEJAHTERA Audit Umum 2017-2019 2020
86. PT RAJA SUKSES PROPERTINDO Audit Umum 2019 2020
87. PT K33 DISTRIBUSI Audit Umum 2019 2020
88. CV. AGUNG FRESHINDO Audit Umum 2019 2020
89. PT WANGSA JATRA LESTARI Audit Umum 2019 2020
90. PT. MUNGIL SEJAHTERA "NESTLE Audit Umum 2019 2020
DISTRIBUTOR"

Halaman 10 dari 10
\

\tt
e
crt
o
a
I

o
o
z d td Es Iti

:t EiEEii El
S Q
<t
E-S
I

-q* Ht -E
H.i
!
i
:
!

E;sF o\
>)\
E

;€s E ei si
Ii$ I
Gl 5 F

tr.8
El(
I
E

li
0 :
I
!

rr L
c

=Elr*#
I
_cl
F !

==
Ef ,fit:E Ht E:
2

=:=
E

=: ;
I
=== I

SE=!=i{d=; !'; E

t
!

EIE€gE g!EF I
t
E

!
Iq

E-=:=isEE:lr
-4 F

!
E

!
!

EIEf EiiHEEI!
!
I
1

I
!
I
I
E

:
i
I

:
I

E* :

FEi$$ E$ EI I
!
E

!i
!

Ff
t

Lf EEIE Ef
I
Fl !

q
E! ri B s*i
I
I
I
E_ < i

EEBIS
I8 aN i
tE
=
+ $ Eii
a=
0r
Q
t
5
i
6

iq

Its it
E
(D
a
1
I

t$
i

Hl d
E]
i
I
I

{5H ;E EE
I

Es,
ti
a?q
I
it
E

Ee$ E ;$ fi$
+ -B !
\,/
f-\
H
I
t
!
ia cS
E

l\)

Bs S E$EE
ra\ I

4s I
i
E

Eq,!s
e.E aq
I

!E\ ri.i
r{
-,
rd
a^

o
I
tt
a
o
rn
ii
-E: F6RilA
C\\tr D I
ql
P !w rd
rH|u.:POi.<o)
tlJ
q
L
N)
N) i E I;H
Y-r 6+E F+
3 B --H€ i
fr isrs
Fg trF5
rff F;rd
'-[ =#-5E
a
{
E; SEHI
,Eg ie$r
ts

fa E
53 0.r1 c
$i rt$$ iT.
R1 #TBE 3
F P2
tsg ;5Xg
gsli 2 $ z;2
sI
€;E=$i
i$ f gF$
gF i$:E
*T
l$aH1
[$l$ !E i !;F
fiitsxEtIs

El
t!
n
q
z
z= €
EFEFEE[$gfi$E
$Bi;F s z
3s7;;
=rgEt i E1EE I
i
t'
n
HESq[
aFft
FF[*E
E' F [Hr+
P

g'1 H
HA L F PFJr+o
EV \o X Ei10gr
S EgF
z B- E,H[b
zF F
?
$B*$
g lFflg
t, q E f
cdcg
>d ai c
d
F HE i
Ed[o
est
E$E ;
fr
=
?,
E
lqE $ 3 zE,
R 6eA
HE# E
2
g
2
g
$ ig EH figH;gfi
s
,) 'r6
s *dE €
9Et
;
leE{Fs FffiVgyg
H
x
lts
H P f$S
He € $ $i3EEF
Eg"Er
r/l
z"
4
trj
v

x3fi
3fi$
I
i H
$*n
E E #F;;J Ei
E F

ftft8 'E 'El,o

iE U* '$Ei ;i
cd

fl88
RMS ,< H
Ey,S
d /
.0,)
E$
-o.=
=-=
sHe E ? ;gE :EH

ilRb
finE *y_E EZi.i ;ntr
FE-
FF
i
5S= .Y= b0 cd_
-a
Ez E q ;8s
tr ^3 C H h0
tH
l-
FJ
x E#;il*s
(E
E cu35 +r [iL-
bn
/d

& EEK E{
fr
o
(.
b I?s Er
.F EFF ns
2 F dE: tO
F cD: Ed
\4
&
EX
d{
rri
E flsE pt
q- { 3
Ir
!"-
*<<
U/
a *f
*.Dts f'= H
!J,.d 3 r-{
s
ssu 5 $g $!#
CD
ot
q

t€:5 ag A
uo'6 bx
+
E
d5dd H ci
g UEfr, E
P.
t4

Anda mungkin juga menyukai