Anda di halaman 1dari 3

Analisis Hipotesis SPSS

UJI Parsial (UJI-T)


1. Uji –t X1,terhadap Y
H0 : Tidak Terdapat Pengaruh Disiplin Karyawan Terhadap Kinerja
H1 : Terdapat pengaruh Disiplin Karyawan Terhadap Kinerja

Statistik Uji : Nilai Sig

Kriteria Uji:
Tolak H0 Jika Nilai sig<alpha,alpha = 0.05

Kesimpulan :
Berdasarkan pengujian hipotesis secara parsial antara Disiplin Kerja terhadap
Motivasi Kerja diperoleh nilai sig 2 tailed > alpha ( alpha = 0,05),berarti tidak
terdapat pengaruh Disiplin Kerja,terhadap motivasi kerja
Uji Simultan (UJI –F)
1. Uji –F X1 dan X2 Secara Simultan Terhadap Y
H0 : Tidak Terdapat Pengaruh Disiplin Karyawan dan Motivasi Kerja Secara
Simultan Terhadap Kinerja
H1 : Terdapat pengaruh Disiplin Karyawan dan Motivasi Kerja Secara
Simultan Terhadap Kinerja

Statistik Uji : Nilai Sig

Kriteria Uji:
Tolak H0 Jika Nilai sig<alpha,alpha = 0.05

Kesimpulan :
Berdasarkan pengujian hipotesis secara simultan antara Disiplin Kerja terhadap
Motivasi Kerja diperoleh nilai sig 2 tailed < alpha ( alpha = 0,05),maka dapat
disimpulkan bahwa terdapat pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Kerja,secara
simultan terhadap Kinerja
KORELASI

Berdasarkan diatas dapat disimpulkan bahwa analisis korelasi (r) adalah sebesar
0.972 hal ini menunjukan bahwa keeratan hubungan antara Disiplin Kerja dan
Motvasi Kerja Terhadap Kinerja adalah sebesar 0.972 atau Sangat Kuat

KOEFISIEN DETERMINASI

Berdasarkan Tabel diatas, diperoleh R2 sebesar 0.945.Jadi sebesar 94.5%, Kinerja


dipengaruhi oleh variabel Disiplin Kerja dan Motivasi kerja ,sisanya sebesar 5.5 %
dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini

Anda mungkin juga menyukai