Anda di halaman 1dari 3

LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT

BINA SEJAHTERA MANDIRI


SEKOLAH MENENGAH ATAS
BINA MULYA GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU
AKREDITASI: B
NSS: 302120614032 NIS: 300320 NPSN: 10809943
Alamat : Jalan Raya Blitarejo Komp. LSM BSM Blitarejo Kecamatan Gadingrejo Kabupaten Pringsewu POS 35372
Email: smas_binamulya@gmail.com

KISI-KISI SOAL PAS


TAHUN AJARAN 2021/2022

MATA PELAJARAN : Sejarah Indonesia PENYUSUN : Lulu Muthoharoh, M.Pd.


KELAS : XI IPA/IPS BENTUK SOAL : Pilihan Ganda
SEMESTER :I JUMLAH SOAL : 30
Ranah
No Kompetensi Dasar Materi Indikator No soal
Kognitif
Disajikan informasi tentang Kolonialisme dan Imerialisme di tanah Hindia,
peserta didik mampu menyatakan perbedaan antara kolonialisme dan C6 1
imperialisme.
Disajikan informasi tentang waktu masuk dan perkembangan penjajahan
bangsa Belanda, peserta didik mampu menentukan negara berdasarkan C2 2
kriteria tersebut.
Disajikan gambar tokoh penjelajah dari bangsa Spanyol, peserta didik
mampu menganalisis kekuatan penjajahan bangsa Eropa (Spanyol) yang C4 3
3.1Menganalisis proses masuk Antara Kolonialisme dan dilakukan oleh tokoh tersebut.
dan perkembangan penjajahan Imperialisme Disajikan informasi tentang proses masuk dan berkembangnya penjajahan
1 bangsa Eropa (Portugis, bangsa Belanda, peserta didik mampu menyajikan fakta terkait masuk dan C4 4
Spanyol, Belanda, Inggris) ke perkembangan penjajahan bangsa Belanda.
Indonesia Disajikan informasi tentang proses masuk dan perkembangan penjajahan
bangsa Inggris, peserta didik mampu menentukan pengaruh penjajahan C4 5
bangsa Inggris.
Disajikan informasi tentang proses masuk dan perkembangan penjajahan
bangsa Eropa, peserta didik mampu mengkorelasikan peristiwa di Eropa C4 6
dengan penjajahan bangsa Eropa di Nusantara.
Disajikan pernyataan mengenai Kemaharajaan VOC di Nusantara, peserta
didik mampu menganalisis sebab kejayaan VOC C4 7
Menganalisis Kemaharajaan
VOC Disajikan pernyataan mengenai Kemaharajaan VOC di Nusantara, peserta
C4 8
didik mampu menganalisis sebab keruntuhan VOC
Disajikan informasi tentang Perang Aceh versus Portugis dan VOC, peserta
Perang Melawan Kolonialisme
didik mampu untuk menganalisis fakta-fakta mengenai jalannya Perang C4 9
Aceh versus Portugis dan VOC
Aceh versus Portugis dan VOC.
Disajikan informasi tentang Peristiwa Maluku Angkat Senjata, peserta
Maluku Angkat Senjata didik mampu untuk menganalisis strategi yang digunakan dalam Peristiwa C4 10
Maluku Angkat Senjata.
Disajikan informasi tentang Perlawanan Banten, peserta didik mampu
3.2 Menganalisis strategi Perlawanan Banten C4 11
untuk menganalisis fakta-fakta mengenai jalannya Perlawanan Banten.
perlawanan bangsa Indonesia
Disajikan informasi tentang Perlawanan Goa, peserta didik mampu untuk
terhadap penjajahan bangsa Perlawanan Goa menganalisis sudut pandang penulisan kata perlawanan dalam C4 12
2
Eropa (Portugis, Spanyol, “Perlawanan Goa”.
Belanda, Inggris) sampai Disajikan informasi tentang Peristiwa Riau Angkat Senjata, peserta didik
dengan abad ke-20 Riau Angkat Senjata mampu untuk menganalisis fakta-fakta mengenai jalannya Peristiwa Riau C4 13
Angkat Senjata.
Disajikan informasi tentang Orang-orang Cina memberontak, peserta didik
Orang-orang Cina C4
mampu untuk menganalisis fakta-fakta mengenai Orang-orang Cina 14
memberontak
memberontak.
Disajikan informasi tentang Perlawanan Pangeran Mangkubumi dan Mas
Perlawanan Pangeran C6
Said, peserta didik mampu untuk menentukan fakta spesifik berakhirnya 15
Mangkubumi dan Mas Said
Perlawanan Pangeran Mangkubumi dan Mas Said.
3 3.3Menganalisis strategi Mengevalusi Perang Melawan Disajikan informasi tentang Perang Melawan Penjajahan Kolonial Hindia
perlawanan bangsa Indonesia Penjajahan Kolonial Hindia Belanda, peserta didik mampu untuk mengevaluasi mengenai jalannya C5 16
terhadap penjajahan bangsa Belanda Perang Melawan Penjajahan Kolonial Hindia Belanda.
Eropa (Portugis, Spanyol, Perang Tondano I Disajikan pernyataan yang berkaitan dengan Perang Tondano, peserta didik
C1 17
Belanda, Inggris) sampai mampu untuk menyebutkan asal kata serta penyebutan Perang Tondano.
dengan abad ke-20 Disajikan gambar yang berkaitan dengan Pattimura Angkat Senjata, peserta
Pattimura Angkat Senjata didik mampu untuk menganalisis jejak Pattimura Angkat Senjata hingga C4 18
masuk dalam uang Rp. 1.000,00 atau uang Nasional Indonesia
Disajikan gambar yang berkaitan dengan Perang Padri peserta didik
Perang Padri mampu untuk menyebutkan salah satu Tokohnya hingga jasanya di C5 19
kenang dikenang melalui uang Rp. 5.000,00 atau uang Nasional Indonesia
Disajikan gambar angeran Diponegoro, peserta didik mampu untuk
Perang Diponegoro C2 20
menjelaskan sebab Perang Diponegoro.
Disajikan informasi tentang Jalannya Perang Bali, peserta didik mampu C4
Perlawanan di Bali untuk menyebutkan nama lain dari Perlawanan di Bali. 21
Perang Banjar Disajikan informasi tentang Perang Banjar, peserta didik mampu untuk C5 22
mengevaluasi mengenai jalannya Perang Banjar.
Disajikan penyataan tentang Perlawanan yang dilakukan masyarakat Aceh ,
Aceh Berjihad peserta didik mampu untuk menarik kesimpulan terkait jalannya perang C6 23
Aceh hingga penyebutannya menjadi Aceh berjihad
Disajikan informasi tentang Perang Batak, peserta didik mampu untuk
Perang Batak memilih tokoh-tokoh yang terlibat dalam Perang Batak. C3 24
Disajikan informasi tentang hal-hal yang berkaitan dengan jati diri bangsa
Membangun Jati Diri ke
Indonesia, peserta didik mampu untuk menganalisis fakta-fakta yang C4 25
Indonesiaan
melatarbelakangi lahirnya jati diri bangsa Indonesia.
3.4 Menganalisis dampak Disajikan informasi tentang 3 kaum menurut Moh. Rivai sebagai orang
politik, budaya, sosial, yang membawa cikal bakal ruh kebangsaan. Peserta didik mampu C6 26
Menganalisis Tumbuhnya Ruh
ekonomi, dan pendidikan pada mengabstraksikan yang dimaskut oleh salah satu golongan tersebut
Kebangsaan
masa penjajahan bangsa Eropa Disajikan informasi tentang berbagai organisasi pemuda, peserta didik
C1 27
(Portugis, Spanyol, Belanda, mampu untuk menyebutkan dampak dari adanya organisasi pemuda
Inggris) dalam kehidupan Disajikan teks isi Sumpah Pemuda, peserta didik mampu untuk menyusun
C3 28
bangsa Indonesia masa kini urutan isi ikrar Sumpah Pemuda
Disajikan pernyataan menganai sebab lahirnya sumpah pemuda, peserta
Sumpah Pemuda sebagai
didik mampu untuk mengkorelasikan politik etis dengan lahirnya sum pah C5 29
dampak Keterbukaan Pendidikan
pemuda
Disajikan pernyataan mengenai Sumpah Pemuda, peserta didik mampu
C6 30
untuk menuliskan dampak dari Sumpah Pemuda di bidang pendidikan

Anda mungkin juga menyukai