Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP 02)

Sekolah : UPTD SMP Negeri 10 Sinjai


Mata Pelajaran :IPA
Kelas/ Semester : IX / Genap
Materi Pokok : Bioteknologi
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit (1 kali pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menghargai dan menghaya-ti perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli,


(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaan-nya

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan


prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan,


mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan
yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/
teori

B. KOMPETENSI DASAR dan INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI:

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.7 Memahami konsep 3.7.1 Menjelaskan prinsip dasar bioteknologi.


bioteknologi dan
perannya dalam 3.7.2 Menjelaskan perbedaan prinsip dasar
kehidupan pengembangan bioteknologi konvensional
manusia. dan modern.
3.7.3 Mengidentifikasi penerapan bioteknologi
dalam berbagai bidang.

4.7 Membuat salah satu 4.7.1 Menerapkan prinsip bioteknologi dalam


produk bioteknologi pembuatan salah satu produk bioteknologi
konvensional yang ada konvensional.
di lingkungan sekitar.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN :

Pada saat berlangsung dan setelah selesainya proses pembelajaran, siswa diharapkan
dapat :

Pertemuan kesatu ( 3 x 40 menit )

3.7.1.1 Menjelaskan prinsip dasar bioteknologi.


3.7.2.1 Menjelaskan perbedaan prinsip dasar pengembangan bioteknologi
konvensional dan modern.
3.7.3.1 Mengidentifikasi penerapan bioteknologi dalam bidang pangan.

Fokus Pengembangan Nilai Karakter : Jujur, Kerjasama dan Tanggung Jawab

D. Pemetaan Profil Belajar Siswa:


- 6 orang siswa dengan tipe belajar Visual
- 6 orang siswa dengan tipe belajar Auditory
- 5 orang siswa dengan tipe belajar Kinestetik

E. MATERI PEMBELAJARAN
o Materi Reguler

Pertemuan Kesatu

 Bioteknologi dan perkembangannya

 Bioteknologi Pangan

F. PENDEKATAN / MODEL / METODE PEMBELAJARAN


Pertemuan Kesatu

Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan saintifik

Metode Pembelajaran : Diskusi, Tanya Jawab

G. ALAT, BAHAN, dan MEDIA PEMBELAJARAN

Pertemuan kesatu

 Alat : Spidol, LCD, laptop

 Bahan : -

 Media : Produk Bioteknologi (tempe, tape, kecap, roti, keju)

H. SUMBER PEMBELAJARAN
Buku Siswa IPA halaman 51 – 83 dan Buku Guru IPA halaman 265 – 285 edisi revisi
2018, Kelas IX semester 2, Kemdikbud RI tahun 2018

I. LANGKAH - LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan kesatu (3 x 40 menit)

Kegiatan Pendahuluan : (12 menit)

1. Pendidik memberi salam dan menyapa peserta didik;


2. Peserta didik bersama pendidik berdoa untuk memulai pelajaran
3. Pendidik Melakukan motivasi dengan bertanya pada peserta didik,
Pernahkan kalian makan tape? Atau pernahkan makan keju?
4. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya;
5. Pendidik menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi dasar
yang akan dicapai;
6. Pendidik menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian
kegiatan sesuai dengan silabus.

Kegiatan Inti : (90 menit)

Wak-
Kegiatan Pembelajaran
tu

 Secara individu, peserta didik diarahkan memperhatikan


gambar di bawah ini :

5 menit
Mengamati

Dapatkah kamu menjelaskan atau menuliskan bahan baku dari


produk di atas?

 Secara berkelompok, siswa diarahkan untuk mencatat dan


menanyakan hal-hal yang belum dipahaminya yang terkait
dengan :
 Bioteknologi
 Bioteknologi pangan
Menanya

 Jika siswa belum memberi respon berupa pertanyaan atau


5 menit

tanggapan, maka guru dapat memfasilitasi dengan pancingan


pertanyaan-pertanyaan berupa :
 Pernahkah kamu makan tempe?
 Mengapa terjadi perubahan bentuk dan rasa pada
makanan tape?
 Bagaimana proses yang terjadi sampai terbentuk tape?
 Untuk menggali informasi, Guru membagi siswa ke dalam
beberapa kelompok dan memberikan tugas berdasarkan
kesukaan masing-masing (Diferensiasi Proses) :
 Siswa yang menyukai makan tempe, mencari informasi
penerapan bioteknologi pangan dalam pembuatan tempe dan
cara membuat tempe.
Mengumpulkan informasi

 Siswa yang menyukai makan donat, mencari informasi


penerapan bioteknologi pangan dalam pembuatan donat dan

50 menit
cara membuat donat.
 Siswa yang menyukai makan tape, mencari informasi
penerapan bioteknologi pangan dalam pembuatan tape dan
cara membuat tape.
 Siswa yang menyukai makan keju, mencari informasi
penerapan bioteknologi pangan dalam pembuatan keju dan
cara membuat keju.
 Guru melakukan monitoring kepada setiap kelompok dan
memberi bimbingan seperlunya serta melakukan penilaian
kelompok.

 Secara berkelompok, siswa diarahkan untuk menalar/mencoba


Mengasosiasi

15 menit
pengetahuan yang telah dimilikinya, untuk mendiskusikan tugas
kelompok.
 Guru melakukan monitoring kepada setiap kelompok

 Siswa melaporkan hasil diskusi kelompoknya berdasarkan


profil belajarnya (Diferensiasi Produk) :
 Siswa yang profil belajarnya visual dapat menjelaskan
dalam bentuk gambar/infografis/poster.
 Siswa yang profil belajarnya audiotori dapat
Mengomunikasikan

menjelaskan dalam bentuk penyampaian lisan.


10 menit

 Siswa yang profil belajarnya kinestetik dapat


menjelaskan dalam Pawerpoint dengan menampilkan
melalui LCD.
 Guru mempersilahkan satu persatu kelompok siswa untuk
mempresentasikan hasil kerja kelompoknya, sementara
kelompok lain diberi kesempatan menanggapinya

Kegiatan Penutup : (18 menit)

1. Guru bersama-sama dengan siswa membuat rangkuman/simpulan


pelajaran;
2. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang
sudah dilaksanakan;
3. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran;
4. Guru memberikan kuis sebagai bahan evaluasi; dan
5. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
berikutnya.
6. Guru memberi tugas pada siswa tentang penerapan bioteknologi
pangan pada kehidupan sehari hari melalui berbagai cara berdasarkan
minat/kesukaan (Diferensiasi Produk):
 Siswa yang menyukai makan donat, membuat donat.
 Siswa yang menyukai makan tape, membuat tape.
 Siswa yang menyukai makan roti goreng, membuat roti goreng.
7. Laporan disusun berdasarkan Profil Belajar siswa:
 Siswa yang profil belajarnya visual dapat menjelaskan dalam
bentuk gambar/infografis/poster.
 Siswa yang profil belajarnya audiotori dapat menjelaskan
dalam bentuk penyampaian lisan.
 Siswa yang profil belajarnya kinestetik dapat menjelaskan
dalam Pawerpoint dengan menampilkan melalui LCD.

H. PENILAIAN
1. Aspek Sikap :
a. Sikap Spiritual
Contoh
Bentuk Waktu
No Teknik Butir Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
Instrumen

1. Observasi Jurnal Lampiran Saat


Pembelajaran
Berlangsung

b. Sikap Sosial
Contoh
Bentuk Waktu
No Teknik Butir Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
Instrumen

1. Observasi Jurnal Lampiran Saat


Pembelajaran
Berlangsung

2. Aspek Pengetahuan
A. Teknik penilaian : Tes Tertulis
B. Bentuk Instrumen : Uraian
C. Kisi-Kisi
Nama Sekolah : UPTD SMP Negeri 10 Sinjai
Kelas/Semester : IX /Semester II
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

No Kompete Materi Indikator Soal Bentuk Jml.


nsi Dasar Soal Soal

1 Memaha Biotek Peserta didik dapat Menjelaskan Esai 1


mi nologi pengertian bioteknologi
2 konsep Peserta didik dapat Menjelaskan 1
biotekno perbedaan prinsip dasar pengembangan
logi dan bioteknologi konvensional dan modern.
3 peranny Peserta didik dapat Menjelaskan 3 (tiga) 1
a dalam penerapan bioteknologi dalam bidang
kehidup pangan.
an
manusia
.
3. Aspek Keterampilan
A. Teknik Penilaian : Proyek
B. Contoh Kisi-kisi Penilaian Proyek

Nama Sekolah : UPTD SMP Negeri 10 Sinjai


Kelas/Semester : IX/Semester II
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

No Kompetensi Materi Indikator Teknik


Dasar Penilaian

1 Membuat salah Bioteknologi Peserta didik dapat: Proyek


satu produk Membuat salah satu
bioteknologi produk bioteknologi
konvensional
konvensional yang ada
yang ada
di lingkungan di lingkungan sekitar
sekitar. berdasarkan kesukaannya.

4. Pembelajaran Remedial
Pembelajaran remedial dilaksanakan berdasarkan hasil analisis hasil penilaian harian.
A. Belum tuntas secara klasikal : Pembelajaran Ulang (2 JP) di luar jam sekolah
B. Belum tuntas secara individual : Belajar Kelompok dan Tutor Sebaya

5. Pembelajaran Pengayaan
Penugasan perorangan di Luar Jam Sekolah.

Bua, 2022

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

ARIFUDDIN, S.Pd A.ZULAEHA IRWAN, S.Pd.


NIP. 19651231 198411 1 020 NIP. 19821219 200904 2 003
Lampiran 1 : Penilaian Sikap

Jurnal Perkembangan Sikap Spiritual dan Sikap Sosial


Nama Sekolah : UPTD SMP Negeri 10 Sinjai
Kelas/Semester : IX/Semester II
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Hari Nama Peserta Catatan


No Butir Sikap Keterangan
/Tanggal Didik Perilaku

Lampiran 2 : Penilaian Pengetahuan (Tes Tertulis)


Soal Uraian
Jawablah Pertanyaan di bawah ini dengan tepat dan jujur!
1. Tuliskan pengertian bioteknologi!
2. Tuliskan perbedaan prinsip dasar pengembangan bioteknologi konvensional dan modern!
3. Tuliskan 3 (tiga) penerapan bioteknologi dalam bidang pangan!
Rubrik Penilaian :

No Kunci Jawaban Skor

1 Bioteknologi merupakan pemanfaatan makhluk hidup untuk membantu 5


pekerjaan atau menghasilkan suatu produk yang bermanfaat bagi
manusia.
2 Bioteknologi konvensional adalah bioteknologi yang menggunakan 5
mikroorganisme sebagai alat untuk menghasilkan produk dan jasa,
misalnya jamur dan bakteri menghasilkan enzim-enzim tertentu untuk
melakukan metabolisme tubuh sehingga diperoleh produk yang
diinginkan. Salah satu contoh produk pangan bioteknologi konvensional
adalah tape.
Bioteknologi modern dalam produksi pangan dilakukan dengan
menerapkan teknik rekayasa genetik. Rekayasa genetik adalah kegiatan
manipulasi gen untuk mendapatkan produk baru dengan cara membuat
DNA baru. Manipulasi materi genetik dilakukan dengan cara menambah
atau menghilangkan gen tertentu. Salah satu produk hasil rekayasa
genetik adalah dengan membuat organisme transgenik.

3 3 (tiga) penerapan bioteknologi dalam bidang pangan adalah : 15


1. Tapai
2. Yoghurt
3. Keju
4. Kecap
5. Roti
6. Minuman beralkohol

Nilai = Nilai Perolehan / Skor Maksimal X 100


Lampiran 3 : Penilaian Keterampilan (Proyek)

Proyek:
Buatlah salah satu produk bioteknologi sesuai kesukaan siswa!
1. Carilah beberapa sumber tentang cara pembuatan salah satu produk bioteknologi pangan!
2. Mintalah bantuan pada guru atau orangtuamu jika kamu mengalami kesulitan.
3. Laporkan hasilnya secara lisan dengan cara dipresentasikan di depan kelas.

Pedoman Penskoran Produk


Skor
No Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 5

1 Kemampuan merencanakan

2 Kemampuan mencari sumber yang tepat


dan akurat

3 Kemampuan membuat produk


bioteknologi pangan

4 Kemampuan menjelaskan cara membuat


produk bioteknologi pangan

5 Produk

Rubrik Penilaian Proyek

No Indikator Rubrik

1 Kemampuan perencanaan 2 = Perencanaan lengkap (bahan, cara kerja,


hasil) dan rinci
1 = Perencanaan kurang lengkap
0 = Tidak ada perencanaan

2 Kemampuan mencari sumber 2 = Mencari sumber secara tepat dan akurat


1 = Mencari sumber secara tepat tetapi
belum akurat
0 = Tidak dapat mencari sumber

3 Kemampuan mengoperasikan komputer 4 = Mengoperasikan komputer dengan sangat


untuk mencari sumber dari internet baik
3 = Mengoperasikan komputer dengan baik
2 = Mengoperasikan komputer dengan cukup
baik
1= Mengoperasikan komputer dengan kurang
baik
0 = Tidak dapat mengoperasikan komputer
dengan baik

4 Kemampuan membuat produk 4 = Menjelaskan cara membuat produk


bioteknologi pangan bioteknologi pangan melalui presentasi
secara tepat, lengkap, dan runtut
3 = Menjelaskan cara membuat produk
bioteknologi pangan melalui presentasi
secara tepat, lengkap,tetapi kurang
runtut
2 = Menjelaskan cara membuat produk
bioteknologi pangan melalui presentasi
secara tepat tetapi kurang lengkap dan
kurang runtut
1 = Menjelaskan cara membuat produk
bioteknologi pangan melalui presentasi
secara kurang tepat, kurang lengkap,
dan kurang runtut
0 = Tidak melakukan presentasi

5 Produk 3 = produk bioteknologi pangan yang dibuat


enak dan menarik
2 = produk bioteknologi pangan yang dibuat
enak tapi tidak menarik
1= produk bioteknologi pangan yang dibuat
kurang enak dan kurang menarik
0 = Tidak ada produk bioteknologi pangan
yang dibuat

Nilai = Nilai Perolehan / Skor Maksimal X 100

Anda mungkin juga menyukai