Anda di halaman 1dari 10

Universitas Kusuma Husada Surakarta

SIMULASI PROSES TINDAKAN


KEPERAWATAN PADA PASIEN
DENGAN ISOLASI SOSIAL
Dipresentasikan oleh Kelompok 02
Halo, teman-teman!
Kami Kelompok 02!
1. Pengkajian Data
2. Tujuan Asuhan

BAHAN PEMBELAJARAN 👆🏻
Pengertian

Kesepian yang dialami oleh individu


dan dirasakan saat didorong oleh
keberadaan orang lain dan sebagai
pernyataan negatif atau menhancam
(NANDA,2012)
Tindakan Keperawatan generalis
pada klien isolasi sosial

Tujuan : Klien mampu


1. Mengenal masalah isolasi sosial
2. Berkenalan dengan perawat atau klien lain
3. Bercakap-cakap dalam melakukan kegiatan harian
4. Berbicara sosial : meminta sesuatu, berbelanja, dan
sebagainya
Menjelaskan tanda dan gejala, penyebab
dan akibat isolasi sosial
1. Mengidentifikasi tanda gejala penyebabnya
2. Mendiskusikan keuntungan memiliki teman, kerugian, tidak
memiliki teman

Menjelaskan dan melatih klien


Tindakan berkenalan

Keperawatan
1. Menjelaskan cara berkenalan
2. mendemostrasikan cara berkenalan
3. melatih klien berkenalan 2-3 orang atau lebih

Menjelaskan dan melatih klien bercakap cakap


saat melakukan kegiatan sehari hari

Menjelaskan dan melatih berbicara sosial :


meminta sesuatu, berbelanja dan sebagainya
Pengkajian
menurut lyer merupakan tahap awal dari peoses keperawatan merupakan suatu proses
yang sistematis dalam pengumpulan data dari berbagai sumber data untuk
mengevaluasi dan mengidentifikasi status kesehatan klien dan merupakan dasar utama
dalam memberikan asuhan keperawatan sesuai dengan kebutuhan individu
Data subjektif
Seperti, klien mengatakan malas bergaul
dengan orang lain, klien mengatakan dirinya
tidak ingin ditemani perawat dan ingin
sendirian,klien mengatakan tidak ingin
berbicara dengan orang lain,dll
Data yag dikaji dalam
isolasi sosial
Data Objektif
Seperti kurang spontan, apatis ( acuh terhadap
lingkungan), ekspresi wajah kurang berseri,
tidak merawat diri, tidak sadar terhadap
lingkungan, mengisolasi diri sendiri, asupan
makanan terganggu, kurang energi, rendah
diri, dll
Terima kasih!
Ada pertanyaan untuk kami?
Yuli, Diyan.Wijayanti,dkk.
01 2019.Manajemen Asuhan Keperawatan
Jiwa. UNDIP Press: Semarang

Referensi 02 https://evyhadaming.blogspot.com/2014/0
4/askep-isolasi-sosial.html

Anda mungkin juga menyukai