Anda di halaman 1dari 95

BAB I

PENDAHULUAN

Kesadaran kesehatan yang meningkat dari konsumen dan meningkatnya kebutuhan akan
layanan kesehatan yang baik telah membuat para pemasar di industri rumah sakit berpikir
lebih keras untuk menemukan cara untuk menarik pasien. Di Indonesia, ini harus menjadi
perhatian khusus, mengingat upaya pemasaran yang sangat intensif yang dilakukan oleh
industri rumah sakit di negara-negara tetangga.

Saat ini, banyak orang lebih suka mencari informasi dari internet, sehingga internet perlu
dianggap sebagai salah satu alat pemasaran untuk industri rumah sakit. Berikut adalah lima
kunci keberhasilan komunikasi pemasaran rumah sakit menggunakan internet :

1. Strategi Merk Rumah Sakit


Rencanakan strategi merk rumah sakit kita. Kita perlu memetakan target audiens
berdasarkan aspirasi, sikap, persepsi dan harapan rumah sakit, masalah yang mereka
hadapi dan kebutuhan yang tidak terpenuhi. Kita juga perlu mengetahui persepsi,
harapan, dan keinginan karyawan, mitra bisnis, vendor dan regulator yang terkait dengan
rumah sakit. Kemudian, analisis RS pesaing, apa kekuatan dan kelemahan mereka, dan
bagaimana pasien menanggapi kekuatan dan kelemahan tersebut. Pelajari juga
bagaimana pesaing menjalankan aktivitas komunikasi pemasaran mereka. Dari berbagai
analisis, kita akan dapat menentukan "posisi" yang paling tepat untuk rumah sakit.
Berdasarkan itu, kita dapat menentukan strategi pemasaran dan komunikasi rumah sakit.
Strategi ini harus menentukan bagaimana rumah sakit kita harus "diberitahu" dan
"dijual" ke publik. Dengan strategi ini, kita akan dapat menentukan "kepribadian", "nada
dan cara", warna, identitas layanan, dan hal-hal lain yang terkait dengan rumah sakit.

2. Situs Web
Berdasarkan uraian singkat diatas, kita berharap dapat mudah membuat situs web yang
profesional dan efektif untuk rumah sakit. Situs web adalah "pemasar" pertama di
internet. Jadi, kita harus memastikan bahwa situs web RS kita :
a. Menyoroti keunggulan rumah sakit sesuai dengan "posisi" yang telah ditentukan.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 1
b. Bersifat informatif dengan memberikan informasi yang jelas tentang berbagai
layanan yang disediakan untuk memenuhi kebutuhan pasien potensial.
c. Secara efektif mendorong pengunjung situs web untuk menggunakan layanan rumah
sakit. Perhatikan "halaman arahan" untuk membantu pasien potensial menjadi
pasien RS.
d. Memiliki desain yang menarik dan profesional, juga harus mudah dibaca dan
merangsang minat calon pasien. Tampilan situs web akan memberikan kesan
pertama pada pasien potensial. Tidak hanya harus dirancang secara profesional, situs
web juga harus dibuat untuk berbagai platform, terutama seluler. Akan lebih baik jika
situs web menampilkan video dan foto tambahan sehingga pengunjung situs web
dapat memiliki gambar rumah sakit.

3. Gunakan pengoptimalan mesin telusur medis


Search Engine Optimization (SEO) membantu situs web dan konten RS agar mudah
ditemukan, dan muncul di halaman pertama di Google. Tentukan kata kunci yang calon
pasien biasanya cari dan kerjakan dengan menggunakan berbagai teknik SEO sehingga
nama rumah sakit akan muncul di halaman pertama (bahkan baris pertama) jika ada
yang mencari kata kunci di google.

4. Gunakan konten yang menarik dan diperlukan


Tampilkan artikel, foto, video, cerita, dan berita yang menarik perhatian pasien dan
pasien potensial di situs web, blog, media sosial, dan situs web lainnya. Pastikan artikel di
situs web dan blog dipromosikan melalui media sosial, buletin, email, milis, atau forum
dengan tautan yang mengarah ke artikel, foto, dan video. Anda juga dapat
mendiskusikan artikel dari sumber lain yang ada.
Semakin banyak diskusi dan semakin banyak lalu lintas situs web, semakin populer situs
web dan semakin tinggi peluang kita untuk muncul di halaman pertama mesin pencari,
seperti Google.
Selalu ingat untuk menyertakan tautan sumber artikel yang kita ambil dari situs web lain.
Semakin banyak tautan langsung di situs, semakin tinggi kekuatan peringkat di laman
mesin telusur

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 2
5. Menggunakan Pemasaran Video
Anda juga dapat memanfaatkan pemasaran video. Video dapat berisi banyak informasi
kesehatan dalam paket menarik. Pastikan tag pada video kita berisi SEO rumah sakit kita
sehingga video dapat dengan mudah ditemukan di mesin telusur.

Berdasarkan informasi diatas maka direncanakan Program kerja Sub Bag Pemasaran Humas
dan Promosi Kesehatan pada Tahun 2022 akan kembali memanfaatkan dan mengoptimalkan
Media Sosial sebagai media komunikasi dimana di era Milenial ini cukup banyak konsumen
yang menggunakan aplikasi Media Sosial tersebut. Secara teknis media sosial lebih mudah
dalam hal pengoperasian, penyampaian informasi baik tulisan maupun gambar dan lebih
mudah disampaikan kepada konsumen. Selain itu komunikasi antar Admin dengan
Konsumen lebih cepat dan tepat sasaran. Sesuai dengan Rencana Strategi Rumah Sakit Islam
Assyifa di Tahun 2022 yaitu menjadi Rumah Sakit Syariah yang memberikan pelayanan
paripurna berbasis Teknologi Informasi sehingga dioptimalkan segala kegiatan dibuat,
dioperasikan, dimonitor dan dievaluasi secara digital melalui aplikasi online dan tentunya
mengedapankan prinsip-prinsip syariah.

Sumber :
http://www.beresweb.com/cara-promosi-bisnis-rumah-sakit-dan-strategi-pemasarannya/

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 3
BAB II
LATAR BELAKANG

Pemasaran islam memiliki posisi yang berbeda dengan pemasaran konvensional, bukan
hanya sebagai konsep tapi juga penerapan strategi di lapangan. Hal ini terlihat pada diri
Rasululloh SAW sebagai seorang pedagang sekaligus marketer handal dan sukses dari masa
ke masa. Beliau dalam melakukan aktivitas dagang atau bisnis sangat mengedepankan etika
sebagai kunci kesuksesan bisnis bukan hanya berorientasikan kepada profit semata tetapi
juga sebagai wasilah untuk menggapai kesejahteraan dunia dan akherat.

Dalam pandangan islam pemasaran juga menjadi sebuah hal yang penting untuk menunjang
keberhasilan usaha. Adapun pengertian pemasaran adalah segala aktivitas yang dijalankan
dalam kegiatan bisnis dalam berbentuk kegiatan penciptaan yang memungkinkan siapapun
yang melakukannya bertumbuh secara mendayagunakan kemanfaatan yang dilandasi atas
kejujuran, keadilan, keterbukaan dan keikhlasan sesuai dengan proses yang berprinsip pada
akad bermuamalah islam atau perjanjian transaksi bisnis dalam islam.

Sedangkan definisi pemasaran syariah menurut Hermawan Kartajaya dan Muhamad Syakir
yaitu “Sebuah disiplin bisnis strategi yang mengarahkan proses penciptaan, penawaran, dan
perubahan value (nilai) dari suatu inisiator kepada stakeholder (para pemercaya-nya) yang
dalam keseluruhan prosesnya sesuai dengan akad dan prinsip-prinsip muamalah (bisnis)
dalam Islam”.

Definisi tersebut mengarahkan bahwa dalam pemasaran islam seluruh proses baik proses
penciptaan, proses penawaran, maupun proses perubahan nilai (value) tidak boleh ada hal-
hal yang bertentangan dengan akad dan prinsip-prinsip muamalah yang islami. Sebagaimana
Allah SWT mengingatkan agar senantiasa menghindari perbuatan yang dzalim dalam bisnis
termasuk dalam penciptaan, penawaran dan proses perubahan nilai dalam pemasaran. Allah
SWT mengingatkan bagi setiap pebisnis, marketer untuk senantiasa memegang janji-
janjinya, tidak mengkhianati apa-apa yang telah disepakati. Begitupun Rasululloh SAW
menekankan pentingnya integritas dalam menjalankan bisnis. Ada 4 karakteristik syariah
marketing yang dapat menjadi panduan bagi pemasaran yaitu :
Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 4
a. Teisis (Rabbaniyah) adalah sifatnya yang religius
b. Etis (Akhlaqiyah) adalah mengedepankan masalah akhlak (moral, etika) dalam segala
aspek kegiatannya
c. Realistis (Al-Waqi’iyah) adalah konsep pemasaran yang fleksibel
d. Humanistik (Al-Insaniyah) adalah sifat yang humanistic atau universal.

Sumber :

http://pengertiankomplit.blogspot.co.id/2016/05/pengertian-pemasaran-syariah.html

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 5
BAB III
TUJUAN UMUM DAN TUJUAN KHUSUS

III. 1. TUJUAN UMUM


a. Memberikan pelayanan kesehatan secara professional dengan akhlakul karimah
b. Terselenggaranya pelayanan Rumah Sakit secara optimal sesuai visi dan misi
Rumah Sakit.

III. 2. TUJUAN KHUSUS


a. Mempublikasikan secara menyeluruh terkait layanan RSI Assyifa
b. Menciptakan citra positif RSI Assyifa di masyarakat dengan melaksanakan
kegiatan sosial dan kegiatan kemasyarakatan.
c. Menjalin ukhuwah, persaudaraan dan menjaga hubungan baik dengan pelanggan
d. Terciptanya lingkungan Rumah Sakit yang Humanis
e. Meningkatkan pengetahuan dan sikap pasien tentang penyakitnya sehingga
mempunyai keinginan untuk mempercepat pemulihan serta berupaya untuk
mencegah terserang kembali penyakit yang sama.
f. Bagi keluarga pasien tertanam pemahaman yang mendorong seluruh keluarga
untuk memberikan dukung baik moril maupun materil kepada pasien dalam
upaya penyembuhan penyakitnya.
g. Diperolehnya gambaran tentang informasi yang dibutuhkan oleh pasien,
keluarga, pengunjung serta masyarakat di sekitar RSI Assyifa.
h. Meningkatkan daya dan peran serta komunitas RSI Assyifa dalam mencegah atau
mengatasi masalah kesehatan yang dihadapinya.
i. Menciptakan suasana yang kondusif agar pasien, keluarga, pengunjung,
masyarakat yang berada di sekitar RSI Assyifa mau dan mampu berperilaku hidup
bersih dan sehat.
j. Menjalin kerjasama dengan mitra terkait untuk optimalisasi pelaksanaan kegiatan
Pemasaran dan Humas di RSI Assyifa.
k. Terwujudnya tempat kerja yang aman, bersih dan sehat bagi masyarakat RSI
Assyifa.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 6
BAB IV
KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN

Berikut adalah beberapa Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan di lingkup Sub Bagian
Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan yang terdiri dari 1 (satu) Unit yaitu Unit
Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan namun dalam tabel kegiatan kami lakukan
pemisahan antara kegiatan Pemasaran dan Humas serta Promosi Kesehatan.

Tabel 1. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan Pemasaran dan Humas Tahun 2022
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN
1. Meningkatkan Kunjungan ke RSI Kunjungan dapat dihasilkan melalui :
Assyifa a. Adanya Pengikatan Kerjasama dengan
Asuransi, Perusahaan dan Instansi rekanan
b. Koordinasi teknis dengan pihak diluar RS
seperti Puskesmas, Klinik Dokter, Lembaga
Pendidikan dan lain-lain
c. Publikasi terkait Layanan RS kepada rekanan
seperti Puskesmas, Klinik Dokter atau
masyarakat
2. Sosialisasi Pelayanan Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan
produk-produk yang dimiliki oleh RSI Assyifa
kepada masyarakat dengan tujuan Menarik
konsumen agar menggunakan layanan RS melalui
beberapa media informasi.
3. Upaya menciptakan Citra Positif Mengadakan kegiatan yang ditujukan bagi
RSI Assyifa masyarakat agar masyarakat mengakui
keberadaan dan eksistensi RS dalam memberikan
upaya Promotif, Preventif dan Rehabilitatif bagi
masyarakat yang membutuhkan.
4. Kehumasan Sebagai upaya Promosi dan Publikasi RS juga
upaya untuk lebih memperhatikan keinginan
konsumen dan atensi Relasi, meningkatkan
performance dan kinerja SDM di lingkup
Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 7
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN
Pemasaran, Humas dan Promkes
5. Berkolaborasi dengan Unit Sebagai upaya Pemasaran Humas dan Promkes
Revenue untuk menciptakan beserta Tim untuk menghasilkan produk atau
Layanan Baru program baru yang selanjutnya diharapkan dapat
menjadi revenue bagi RS
6. Peningkatan Mutu  Pemilihan dan penetapan indicator dan
indikator mutu syariah
 Pengumpulan, analisis data dan pelaporan
 Rencana perbaikan dan monitoring mutu
rencana pelaksanaan rencana perbaikan
 Penyediaan data untuk penilaian kinerja
7. Keselamatan Pasien  Penerapan Sasaran Keselamatan Pasien
 Pelaporan Insiden Keselamatan Pasien (IKP)
8. Manajemen Resiko  Melakukan Risk Assesment
 Melaksanakan Pengendalian Resiko
 Melaporakan Kejadian/Kecelakaan Kerja

Tabel 2. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan Promosi Kesehatan Tahun 2022
Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 8
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN
1. Penyuluhan Kesehatan a. Didalam gedung misal di area Rawat Jalan, ruang
tunggu poliklinik dan area Rawat Inap bagi
Pasien, Penunggu Pasien serta penyuluhan
internal bagi karyawan RS (Medis dan Non Medis)
bekerjasama dengan Komite PPI dan unit terkait.
b. Diluar gedung misal di Sekolah-sekolah dan
kelompok masyarakat atau komunitas lainnya.
Program dilakukan selama 1 tahun kedepan dan
bekerjasama dengan Tim Dokter Umum, Dokter
Internsip, Tim Instalasi Gizi, Instalasi
Laboratorium dan Instalasi Binroh seperti :
 Edukasi Kesehatan bertema Kesehatan
Remaja
 “Senam Bersama” penyuluhan kesehatan,
pemeriksaan tekanan darah dan GDS gratis
pada Komunitas Jantung Sehat
 Penyuluhan secara medis dan spiritual pada
komunitas HIV-AIDS
 Penyuluhan dalam rangka Prognas, Ponek-
Geriatri.
 Edukasi bagi PKM/PPK 1 di area Kota dan
Kabupaten Sukabumi

2. Penyediaan Materi Edukasi a. Melalui website


Kesehatan b. Media cetak / Harian Koran
c. Pembuatan buletin RS
d. Media Sosial
3. Pembuatan Media Informasi a. Leaflet
b. Banner / Spanduk
c. Poster
d. SMS Broadcast

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 9
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN
e. Media Sosial (Facebook, Whatsapp, Google local
guide)
f. Video Edukasi
g. Audio (kerjasama dengan Radio)
4. Pendidikan Kesehatan Pasien Dalam rangka memenuhi Elemen Penilaian
Rawat Inap Akreditasi, Tim Promkes ikut memonitor kegiatan
yang dilakukan dalam bentuk :
1. Partisipasi petugas kesehatan dan dicatat dalam
rekam medis (CPPT dan Edukasi terintegrasi)
2. Penyediaan Leaflet 10 Besar Penyakit
3. Penyediaan informasi Daftar Klinik Kesehatan
lainnya terdekat dengan domisili Pasien.
5. Kegiatan Hospital Social RSI Assyifa rutin melaksanakan HSR berupa Khitanan
Responsibility Massal, Operasi Bibir Sumbing Gratis, Operasi
Katarak massal, Operasi Hernia, MCU Alim Ulama,
Pemeriksaan GDS, Donor Darah dan Golongan Darah
pada event tertentu dan Penyediaan Tenaga
Kesehatan.
6. Penyelenggaraan Sebagai upaya Promosi dan Publikasi RS melalui
Symposium/ Seminar kerjasama dengan Mitra
7. Penyelenggaraan Forum Sebagai upaya Promosi dan Publikasi RS melalui
Diskusi Kesehatan kerjasama dengan Komunitas dan direncanakan akan
berkolaborasi dengan Komunitas HIV AIDS, aktif pada
kegiatan Komunitas Jantung Sehat,
Menyelenggarakan Kelas Senam Hamil dan
Partisipasi pada Program Nasional PONEK – GERIATRI
bersama Posyandu Binaan RS.

BAB V
CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 10
Kegiatan Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan dilaksanakan atas kerjasama dan
koordinasi semua pihak di Rumah Sakit. Sub Bagian Pemasaran Humas dan Promosi
Kesehatan akan berkoordinasi dengan unit dibawahnya serta fungsional di lingkup Sub
Bagian Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan agar kegiatan-kegiatan yang direncanakan
dapat terlaksana.

Selain itu pada event-event tertentu Sub Bag Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan
akan mengajak sponsorship dari beberapa Mitra / rekanan yang terkait dengan program
dalam rangka efesiensi biaya dan publikasi yang cukup luas.

Sehubungan dengan anggaran Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan masih tetap
dititipkan di Sub Bagian Rumah Tangga dan Logistik maka selanjutnya terkait kegiatan-
kegiatan Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan yang memerlukan biaya akan
berkoordinasi dengan Sub Bagian Rumah Tangga dan logistik.

Untuk lebih jelas, terkait cara melaksanakan kegiatan Pemasaran Humas dan Promosi
Kesehatan akan kami tampilkan dalam bentuk Tabel sebagai berikut.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 11
Tabel 3. Cara Melaksanakan Kegiatan Kegiatan Pokok Pemasaran Humas Tahun 2022
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
1. Meningkatkan Kunjungan ke RSI Kunjungan dapat dihasilkan melalui : a. Menjalin kerjasama dalam hal Pelayanan Jasa
Assyifa a. Adanya Pengikatan Kerjasama dengan Kesehatan dengan Asuransi, Rekanan, Instansi,
Asuransi, Perusahaan dan Instansi Perusahaan, Lembaga Pendidikan dan lain-lain
rekanan b. Membina hubungan baik dengan pihak internal
b. Koordinasi teknis dengan pihak diluar dan eksternal dan melakukan komunikasi aktif.
RS seperti Puskesmas, Klinik Dokter, c. Melakukan penawaran Produk RSI. Assyifa
Lembaga Pendidikan dan lain-lain seperti MCU, Layanan Terbaru, Rawat Inap,
c. Publikasi terkait Layanan RS kepada Rawat Jalan, Layanan Psikotest bagi Sekolah
rekanan seperti Puskesmas, Klinik Swasta atau Pesantren, Paket Gotan, Hospital
Dokter atau masyarakat Touring, Pemeriksaan Telinga lanjutan dan lain-
lain.
d. Melakukan kunjungan secara berkala kepada
perusahaan yang telah atau yang belum bekerja
sama, Puskesmas atau Klinik Dokter sesuai
jadwal yang telah ditentukan.
e. Melakukan survey kepuasan terhadap
pelayanan kesehatan yang ada di RSI. Assyifa

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 12
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
2. Sosialisasi Pelayanan Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan a. Melakukan komunikasi dan sosialisasi mengenai
produk-produk yang dimiliki oleh RSI pelayanan, tata tertib dan peraturan yang
Assyifa kepada masyarakat dengan tujuan berlaku di RSI. Assyifa pelanggan dan
Menarik konsumen agar menggunakan masyarakat.
layanan RS melalui beberapa media b. Menyediakan dan memperbaharui data-data
informasi. Perusahaan atau Provider.
c. Melakukan perencanaan Kegiatan Pemasaran
Humas dan Promosi Kesehatan diluar RSI
Assyifa seperti Edukasi Kesehatan “Fun and
Healthy with Assyifa”
d. Melaksanakan Program WA Broadcast tentang
informasi layanan RSI Assyifa atau kepentingan
lainnya kepada seluruh pelanggan dengan
menggunakan Program WA Blast atas
kerjasama dengan SIM RS
e. Memperbaharui data yang ditampilkan dalam
Website atas kerjasama dengan SIM RS
f. Mengoptimalkan sosial media Facebook,
WhatsApp dan Youtube untuk mengupdate

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 13
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
event yang dilakukan di RSI Assyifa
3. Upaya menciptakan Citra Positif Mengadakan kegiatan yang ditujukan bagi a. Menerima Keluhan baik dari internal maupun
RSI Assyifa masyarakat agar masyarakat mengakui eksternal RSI Assyifa untuk kemudian
keberadaan dan eksistensi RS dalam dikoordinasikan dengan unit terkait
memberikan upaya Promotif, Preventif dan b. Berkoordinasi dengan Sub Bag TI, penyampaian
Rehabilitatif bagi masyarakat yang keluhan melaui website dengan scan QR,
membutuhkan. konsumen dapat menyampaikan keluhan dan
testimony secara tertulis dan terekam pada
program SIM RS.
c. Mengkoordinasikan Perencanaan Program HSR
atau Bakti Sosial (Bibir Sumbing, Hernia, Katarak
dan khitanan massal)
4. Kehumasan Sebagai upaya Promosi dan Publikasi RS a. Menindaklanjuti Perusahaan yang bermasalah
juga upaya untuk lebih memperhatikan dan mengkoordinasikannya dengan unit terkait
keinginan konsumen dan atensi Relasi, b. Memberikan informasi melalui system terkait
meningkatkan performance dan kinerja Perusahaan yang layanannya sementara
SDM di lingkup Pemasaran, Humas dan ditutup atau sudah tidak bekerjasama atau
Promkes Pasien yang sudah habis plafon benefit
perawatannya sehingga pihak internal dapat

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 14
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
mengetahui melalui penandaan pada data
Perusahaan atau data Pasien.
c. Menginformasikan update layanan RS kepada
konsumen melalui Media Sosial (FB, WA,
Google Local Giude, Email, dll)
d. Mengingatkan Kontrol Pasien Pasca Rawat Inap
melalui WA Broadcast
e. Mendokumentasikan kegiatan-kegiatan RSI
Assyifa
f. Melaksanakan Program Distribusi Kartu Ucapan
Bayi
g. Mempublikasikan Kegiatan Senam Hamil
h. Menyusun Kliping informasi penting tentang RSI
Assyifa
i. Membuat video profile Rumah Sakit dan video
Edukasi
j. Bekerjasama dengan Koran Harian dalam
rangka Publikasi RS
k. Menyediakan Marchandise, Plakat, kenang-

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 15
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
kenangan atau Kalender RS pada awal Tahun
2022
l. Mengikutsertakan SDM di lingkup Pemasaran
dan Humas dalam Pelatihan Service Excellent,
TOT dan Digital Marketing
m. Optimalisasi Kinerja Resepsionis
n. Melakukan monitoring Channel Islami pada TV
di area Publik karena RS berkewajiban
memberikan edukasi dalam bentuk tontonan
sesuai syar’i
o. Memberikan edukasi islami melalui Audio
dalam bentuk sounding Murotal Qur’an,
mengingatkan waktu solat, mengingatkan jam
besuk dan informasi lainnya.
p. Partisipasi RS berupa Logo Branding pada
beberapa event tertentu.

5. Berkolaborasi dengan Unit Sebagai upaya Pemasaran Humas dan a. Program GOTAN masih menjadi layanan
Revenue untuk menciptakan Promkes beserta Tim untuk menghasilkan revenue RS yang memberikan Pelayanan khusus

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 16
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
Layanan Baru produk atau program baru yang selanjutnya bagi Konsumen berupa Paket GOTAN “Go
diharapkan dapat menjadi revenue bagi RS Khitan” baik di RS maupun di rumah
b. Kegiatan Hospital Touring Tahun 2022 berupa
Edukasi dengan tema Makanan Sehat, Bergizi
Seimbang dam Pemeriksaan Golongan Darah.
c. Kegiatan Hospital Touring sekaligus MCU
Sederhana “Telinga” tetap direncanakan
dijalankan dan diharapkan berdampak pada
kunjungan Klinik Spesialis THT
d. Kegiatan MCU Sederhana “Dokter Spesialis
Anak” untuk sekolah dasar tetap direncanakan
di Tahun 2022
e. Layanan Klinik Vaksinasi untuk Umroh, Haji dan
kebutuhan lainnya.
f. Rencana pelayanan operasi Bibir Sumbing dan
Palato dengan Tim Medis dokter Spesialis
Bedah Mulut atau Bedah Plastik
g. Rencana penyediaan Tenaga Medis khususnya
Dokter bagi Wisatawan yang berkunjung ke

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 17
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
Sukabumi bekerjasama dengan beberapa Hotel
di area Sukabumi dan Kantor Imigrasi.
h. Mempromosikan Konselor Laktasi yang
mengutamakan pemberian ASI kepada Bayi
Baru lahir
i. Program Baby SPA atas kerjasama dengan
Kebidanan.
6. Peningkatan Mutu  Pemilihan dan penetapan indicator dan  Pemilihan dan Penetapan indicator untuk
indikator mutu syariah meningkatkan mutu antara lain :
 Pengumpulan, analisis data dan a. Melakukan survey penilaian pelanggan RS
pelaporan secara rutin (max 6 bulan satu kali), hasil
 Rencana perbaikan dan monitoring survey dianalisa sederhana untuk gambaran
mutu rencana pelaksanaan rencana umum dan selanjutnya dkoordinasikan
perbaikan dengan Komite Mutu untuk rencana
 Penyediaan data untuk penilaian kinerja perbaikan bersama unit-unit terkait.
b. Pengelolaan saran & keluhan dimana saran
dan keluhan dapat disampaikan secara
langsung/melalui WA/ menulis pada form
saran keluhan/ melalui website untuk

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 18
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
menyampaikan keluhan ataupun testimony
RS. Target penyelesaian Keluhan adalah
max 3x24 jam dapat diselesaikan atau
dikoordinasikan ke unit terkait dengan
mengedepankan Musyawarah untuk
Mufakat.

Terkait implementasi indicator Mutu Syariah di


lingkup Sub Bag Pemasaran Humas Promkes
antara lain :
a. Melalui Pagging mengingatkan waktu sholat
kepada Pasien, Keluarga, Pengunjung dan
Karyawan.
b. Menyediakan Edukasi Islami berupa Poster,
flyer dan konten media sosial yang sesuai
syar’i dan atas koordinasi dengan Komite
Syariah
c. Mengelola TV dan audio dengan
menampilkan channel islami dan memutar

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 19
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
murotal di area Publik dan Perkantoran.
d. Penggunaan Akad Syariah dalam Perjanjian
Kerjasama dengan
Perusahaan/Rekanan/Asuransi untuk
pelayanan Kesehatan dan Hospital Social
Responsibility dengan Mitra.
e. Melakukan evaluasi dalam hal proses
perpanjangan kerjasama, tertib
dokumentasi dan lakukan koordinasi
dengan unit terkait.
7. Keselamatan Pasien  Penerapan Sasaran Keselamatan Pasien  Implementasi SKP di lingkup Sub Bag
(SKP) Pemasaran Humas dan Promkes khususnya
 Pelaporan Insiden Keselamatan Pasien dalam hal Identifikasi Pasien dan Komunikasi
(IKP) Efektif, dimana semua staff harus
memperhatikan dan lebih teliti dalam hal
identifikasi Pasien (Nama, gender, tanggal lahir,
No RM) juga memberikan pelayanan dengan
komunikasi efektif baik kepada pasien maupun
kepada rekan kerja.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 20
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

 Cara pelaporan IKP adalah sebagai berikut :


a. Membuat Nota Dinas terkait insiden,
disampaikan kronologis dan tindak lanjut
penanganan sementara kepada Pimpinan
Unit Kerja dan Direktur
b. Melalui Disposisi Direktur, berkoordinasi
dengan Komite Mutu dan Unit terkait
c. Dibuat dokumentasi Penanganan IKP
d. Melakukan evaluasi dan monitoring secara
berkala kepada staff akan IKP tidak terulang
kembali.
8. Manajemen Resiko  Melakukan Risk Assesment  Resiko yang mungkin terjadi di Sub Bag
 Melaksanakan Pengendalian Resiko Pemasaran Humas dan Promkes antara lain dari
 Melaporkan Kejadian/Kecelakaan Kerja sisi Administrasi, Finansial/Keuangan,
Kepercayaan Masyarakat
 Meminimalkan resiko dengan meningkatkan
komunikasi, pemberian informasi yang jelas
akurat dan jujur serta pelayanan yang
mengedepankan kepuasan pasien.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 21
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

 Pelaporan kejadian/kecelakaan kerja dengan


segera berkoordinasi dan berupaya
memberikan penanganan segera sehingga
dapat meminimalkan resiko.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 22
Tabel 4. Cara Melaksanakan Kegiatan Kegiatan Pokok Promosi Kesehatan Tahun 2022
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
1. Penyuluhan Kesehatan a. Didalam gedung misal di area Rawat Jalan, a. Edukasi didalam gedung rencana dilakukan
ruang tunggu poliklinik dan area Rawat Inap empat bulan satu kali (jadwal dikondisikan) dan
bagi Pasien, Penunggu Pasien serta berkoordinasi dengan Komite PPI untuk
penyuluhan internal bagi karyawan RS (Medis memberikan edukasi kepada internal dan
dan Non Medis) bekerjasama dengan Komite eksternal RS (pengunjung/pengunggu pasien)
PPI dan unit terkait. b. Program edukasi diluar gedung direncanakan
b. Diluar gedung misal di Sekolah-sekolah dan akan dilakukan selama satu bulan sekali dan
kelompok masyarakat atau komunitas bekerjasama dengan Dokter Umum, Dokter
lainnya. Program dilakukan selama 1 tahun Gigi, Tim PPI, Dokter Internsip dan komunitas
kedepan dan bekerjasama dengan Tim Dokter jantung sehat. “Fun and Healthy with Assyifa”
Umum, Dokter Internsip, Tim Instalasi Gizi, dimana salah satu kegiatannya bertema Bersih
Instalasi Laboratorium dan Instalasi Binroh Telinga, Kebersihan Gigi dan Mulut, Hand
seperti : Hygiene, PHBS, Perawatan Luka Ringan, Edukasi
 Edukasi Kesehatan bertema Kesehatan Makanan Sehat Bergizi dan Seimbang dan
Remaja “Senam Bersama” KJS di Kota Sukabumi.
 “Senam Bersama” penyuluhan kesehatan,
pemeriksaan tekanan darah dan GDS Kegiatan Bersih Telinga dan Edukasi Makanan

gratis pada Komunitas Jantung Sehat Bergizi, Sehat dan Seimbang berikut dengan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 23
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

 Penyuluhan secara medis dan spiritual Pemeriksaan Golongan Darah didalam gedung
pada komunitas HIV-AIDS sekaligus dengan kegiatan Hospital Touring
 Penyuluhan dalam rangka Prognas, Ponek- dengan biaya Rp. 25.000 per anak yang akan
Geriatri. dialokasikan untuk Biaya Pemeriksaan/ Jasa
 Edukasi bagi PKM/PPK 1 di area Kota dan Dokter, Konsumsi, Marchandise, penggantian
Kabupaten Sukabumi biaya Reagen Gol Darah dan Revenue untuk RS.

c. Program Edukasi diluar gedung berkoordinasi


dengan Tim Program nasional, PONEK-GERIATRI
direncanakan bekerjasama dengan Posyandu
Binaan yang dilakukan secara rutin berupa
pemberian Edukasi atau Makanan Tambahan

Direncanakan Narasumber Dokter dalam rangka


kegiatan edukasi akan diberikan jasa sebesar Rp.
150.000 per pertemuan.

2. Penyediaan Materi Edukasi a. Melalui website a. Materi Edukasi melalui media cetak akan
Kesehatan b. Media cetak / Harian Koran berkoordinasi dengan Harian “Radar” yang
diterbitkan setiap hari Jumat. Narasumber akan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 24
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
c. Pembuatan buletin RS diberi jasa sebesar Rp. 50.000 apabila Materi
d. Media Sosial Baru Ybs ditampilkan di Koran
b. Buletin RS “Assyifa” diupayakan untuk dibuat
secara rutin oleh Unit Pemasaran Humas dan
Promosi Kesehatan serta beberapa karyawan
sebagai Narasumber pemberi materi dimana
secara teknis berkoordinasi dengan Pelaksana
Unit Pemasaran Humas dan Promosi
Kesehatan, penerbitan Buletin dimaksud
waktunya akan disesuaikan dengan kondisi di
lapangan.
c. Informasi diatas akan diupload pada website RS
yaitu www.rsi-assyifa.com dan melalui Fanpage
Facebook rsi assyifa
3. Pembuatan Media Informasi a. Leaflet  Penyediaan Media Informasi disesuaikan
b. Banner / Spanduk dengan anggaran yang dikelola oleh Sub Bag
c. Poster Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan.
d. WA Broadcast  WA Broadcast rutin dilakukan untuk
e. Media Sosial (Facebook, Whatsapp, Google menginformasikan layanan RS atau informasi

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 25
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
local guide) tentang Praktek Dokter atau informasi lainnya
f. Video Edukasi yang perlu disampaikan kepada Konsumen
g. Audio (kerjasama dengan Radio) secara langsung dengan menggunakan Program
WA Blast SIM RS. Estimasi pengisian pulsa
sebesar Rp. 100.000 per bulan.
 RSI Assyifa telah memiliki Fanpage Facebook
sehingga beberapa kegiatan dan informasi
seputar RS dapat diupload di media sosial,
respon konsumen sangat positif, dinilai lebih
komunikatif dan tepat sasaran.
 Video Edukasi atau Video Profile RS dibuat
berkoordinasi dengan Tim Dokumentasi
menggunakan alat dan aplikasi program yang
tersedia yang selanjutnya dishared melalui
Media Sosial agar masyarakat lebih mudah
mengakses.
 Media informasi melalui Audio, akan
dikoordinasikan dengan Radio terkait acara dan
teknisnya. Disiapkan anggaran sebagai

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 26
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
Narasumber di Radio sebesar Rp. 150.000
untuk Dokter dan Rp. 100.000,- untuk karyawan
internal lainnya.
 Dianggarkan biaya Pulsa (Telepon/Data) yang
mendukung kegiatan pemberian informasi
melalui Media Sosial (FB, WA, Google Local
Guide, Email)
4. Pendidikan Kesehatan Pasien Dalam rangka memenuhi Elemen Penilaian  Berkoordinasi dengan Ka Ru dan Pemberi
Rawat Inap Akreditasi, Tim Promkes ikut memonitor kegiatan Layanan / Asuhan seperti Dokter, Perawat,
yang dilakukan dalam bentuk : Farmasi, Gizi, Bimbingan Rohani, Fisiotherapis,
1. Partisipasi petugas kesehatan dan dicatat dll
dalam rekam medis (CPPT dan Edukasi  Mensosialisasikan Hand Hygiene melalui
terintegrasi) Pagging dan edukasi didalam gedung kepada
2. Penyediaan Leaflet 10 Besar Penyakit seluruh Pengunjung RS terkait pentingnya cuci
3. Penyediaan informasi Daftar Klinik Kesehatan tangan.
lainnya terdekat dengan domisili Pasien.  Mensosialisasikan Patient Safety bagi seluruh
pasien dan pengunjung.
 Menyediakan leaflet 10 besar Penyakit yang
disimpan di area Pelayanan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 27
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

 Menyediakan informasi Daftar Klinik Kesehatan


lainnya yg terdekat dengan domisili Pasien.
5. Kegiatan Hospital Social RSI Assyifa rutin melaksanakan HSR berupa  Sirkumsisi disesuaikan dengan permintaan/
Responsibility Khitanan Massal, Operasi Bibir Sumbing Gratis, proposal dari pihak luar atau panitia kegiatan
Operasi Katarak massal, Operasi Hernia, MCU juga kegiatan HSR Rutin RSI Assyifa
Alim Ulama, Pemeriksaan GDS, Donor Darah dan  Operasi Katarak diupayakan dilakukan satu
Golongan Darah pada event tertentu dan tahun sekali dan mengajukan proposal kepada
Penyediaan Tenaga Kesehatan. Mitra. Di Tahun 2022 mendatang akan
diupayakan menjalin kemitraan dengan
Lembaga Muslim
 Operasi Hernia diupayakan dapat dilaksanakan
secara bertahap dalam satu tahun dan
mengajukan proposal kepada Mitra. Di Tahun
2022 mendatang akan diupayakan menjalin
kemitraan dengan Lembaga Muslim
 Operasi Bibir Sumbing setiap saat akan
dilakukan karena kerjasama dengan Yayasan
Smiletrain Indonesia InsyaAllah terus
berlangsung.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 28
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

 Pemeriksaan GDS dan Golongan Darah


disesuaikan dengan event tertentu dan
mengajukan sponsorship dari rekanan
Laboratorium.
 Pemeriksaan Penunjang lainnya yang akan
disesuaikan dengan event atas kerjasama
dengan Komunitas/ kelompok masyarakat.
 Kegiatan Donor Darah diupayakan 3 bulan satu
kali bekerjasama dengan PMI Kota dan
Kabupaten Sukabumi.
 Bakti sosial berupa sirkumsisi Gratis diluar
sirkumsisi massal bagi Masyarakat Tidak
Mampu yang disertai dengan Surat Keterangan
Tidak Mampu. Kegiatan ini memanfaatkan
program Gotan, terkait biaya berkolaborasi
dengan DKM Assyifa
6. Penyelenggaraan Sebagai upaya Promosi dan Publikasi RS melalui  Rencana Kegiatan Seminar Kesehatan dengan
Symposium/ Seminar kerjasama dengan Mitra Narasumber Dokter, Bidan dan Perawat secara
online.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 29
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

 Kegiatan kebidanan yang direncanakan 6 bulan


satu kali dengan teknis yang akan dibicarakan
lebih lanjut.
 Edukasi kesehatan bertema Kesehatan Remaja,
Rencana : 1-2 bulan 1x ke Pesantren-pesantren
area Kota Kab Sukabumi
7. Penyelenggaraan Forum Sebagai upaya Promosi dan Publikasi RS melalui  RSI Assyifa sudah bekerjasama dengan
Diskusi Kesehatan kerjasama dengan Komunitas dan direncanakan Komunitas Jantung Sehat, selanjutnya akan
akan berkolaborasi dengan Komunitas HIV AIDS, dijadwalkan senam rutin Jantung Sehat dengan
aktif pada kegiatan Komunitas Jantung Sehat, KJS se-Kota Sukabumi
Menyelenggarakan Kelas Senam Hamil dan  Untuk mendukung Komunitas yang telah
Partisipasi pada Program Nasional PONEK – terjalin pada event tertentu RSI Assyifa
GERIATRI bersama Posyandu Binaan RS. menyediakan Narasumber untuk memberikan
Edukasi Kesehatan terkait Penyakit
Jantung/Osteoporosis atau Penyakit lainnya
serta konsumsi bagi 50 orang peserta.
 Senam Hamil tetap berjalan dengan pemberian
jasa instruktur sebesar Rp. 50.000 per
pertemuan.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 30
BAB VI
SASARAN KEGIATAN

Sasaran kegiatan Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan di RSI Assyifa adalah
masyarakat rumah sakit yang terdiri dari :
 Pasien Rawat Jalan dan Rawat Inap
 Keluarga Pasien
 Pengunjung Rumah Sakit
 Karyawan RSI Assyifa
 Para Dokter Spesialis dan Dokter Internsip
 Pelaksana Social Network yang ada di Puskesmas dan Klinik Dokter
 Siswa siswi Sekolah Dasar atau Kelompok Bermain
 Masyarakat yang tinggal atau berada di sekitar RSI Assyifa
 Masyarakat luas melalui kegiatan Seminar / Senam Hamil / Bakti Sosial / Media Cetak
atau elektronik

Agar lebih memudahkan, akan kami tampilkan dalam bentuk Tabel sebagai berikut.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 31
Tabel 5. Sasaran Kegiatan Pokok Pemasaran dan Humas Tahun 2022
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
1. Meningkatkan Kunjungan Kunjungan dapat dihasilkan a. Menjalin kerjasama dalam hal a. Para Social Worker di
ke RSI Assyifa melalui : Pelayanan Jasa Kesehatan dengan Puskesmas, Klinik Dokter atau
a. Adanya Pengikatan Asuransi, Rekanan, Instansi, Provider Relation Perusahaan
Kerjasama dengan Asuransi, Perusahaan, Lembaga Pendidikan b. Terkait MCU dan Psikotest,
Perusahaan dan Instansi dan lain-lain penawaran akan dilakukan ke
rekanan b. Membina hubungan baik dengan Sekolah dan Pesantren-
b. Koordinasi teknis dengan pihak internal dan eksternal dan pesantren di area Sukabumi
pihak diluar RS seperti melakukan komunikasi aktif. c. Terkait Layanan Vaksin akan
Puskesmas, Klinik Dokter, c. Melakukan penawaran Produk RSI. dilakukan penawaran ke
Lembaga Pendidikan dan Assyifa seperti MCU, Layanan beberapa Biro Perjalanan baik
lain-lain Terbaru, Rawat Inap, Rawat Jalan, Umum, Haji dan Umroh
c. Publikasi terkait Layanan RS Layanan Psikotest bagi Sekolah d. Survey Kepuasan dilakukan
kepada rekanan seperti Swasta atau Pesantren, Paket Gotan, kepada seluruh Pelanggan RSI
Puskesmas, Klinik Dokter Hospital Touring, Pemeriksaan Assyifa
atau masyarakat Telinga lanjutan dan lain-lain.
d. Melakukan kunjungan secara
berkala kepada perusahaan yang
telah atau yang belum bekerja sama,

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 32
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Puskesmas atau Klinik Dokter sesuai
jadwal yang telah ditentukan.
e. Melakukan survey kepuasan
terhadap pelayanan kesehatan yang
ada di RSI. Assyifa

2. Sosialisasi Pelayanan Kegiatan ini bertujuan untuk a. Melakukan komunikasi dan a. Masyarakat luas di area Kota,
mengenalkan produk-produk sosialisasi mengenai pelayanan, tata Kabupaten maupun luar
yang dimiliki oleh RSI Assyifa tertib dan peraturan yang berlaku di Sukabumi
kepada masyarakat dengan RSI. Assyifa pelanggan dan b. Karyawan internal RS
tujuan Menarik konsumen agar masyarakat. c. Siswa-Siswi Kelompok
menggunakan layanan RS b. Menyediakan dan memperbaharui Bermain, Sekolah Dasar,
melalui beberapa media data-data Perusahaan atau Provider. Menengah Pertama,
informasi. c. Melakukan perencanaan Kegiatan Menengah Atas atau
Pemasaran Humas dan Promosi Kelompok Masyarakat
Kesehatan diluar RSI Assyifa seperti tertentu
Edukasi Kesehatan “Fun and Healthy d. Pasien Rawat Inap RS
with Assyifa”
d. Melaksanakan Program WA

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 33
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Broadcast tentang informasi layanan
RSI Assyifa atau kepentingan lainnya
kepada seluruh pelanggan dengan
menggunakan Program WA Blast
atas kerjasama dengan SIM RS
e. Memperbaharui data yang
ditampilkan dalam Website atas
kerjasama dengan SIM RS
f. Mengoptimalkan sosial media
Facebook, WhatsApp dan Youtube
untuk mengupdate event yang
dilakukan di RSI Assyifa
3. Upaya menciptakan Citra Mengadakan kegiatan yang a. Menerima Keluhan baik dari internal Masyarakat luas di area Kota,
Positif RSI Assyifa ditujukan bagi masyarakat agar maupun eksternal RSI Assyifa untuk Kabupaten maupun luar
masyarakat mengakui kemudian dikoordinasikan dengan Sukabumi
keberadaan dan eksistensi RS unit terkait
dalam memberikan upaya b. Berkoordinasi dengan Sub Bag TI,
Promotif, Preventif dan penyampaian keluhan melaui
Rehabilitatif bagi masyarakat website dengan scan QR, konsumen

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 34
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
yang membutuhkan. dapat menyampaikan keluhan dan
testimony secara tertulis dan
terekam pada program SIM RS.
c. Mengkoordinasikan Perencanaan
Program HSR atau Bakti Sosial (Bibir
Sumbing, Hernia, Katarak dan
khitanan massal)
4. Kehumasan Sebagai upaya Promosi dan a. Menindaklanjuti Perusahaan yang a. Rekanan RS
Publikasi RS juga upaya untuk bermasalah dan b. Pasien Rawat Inap RS
lebih memperhatikan keinginan mengkoordinasikannya dengan unit a. Masyarakat luas di area Kota,
konsumen dan atensi Relasi, terkait Kabupaten maupun luar
meningkatkan performance dan b. Memberikan informasi melalui Sukabumi
kinerja SDM di lingkup system terkait Perusahaan yang b. Karyawan internal RS
Pemasaran, Humas dan layanannya sementara ditutup atau c. Dokter-dokter Spesialis yang
Promkes sudah tidak bekerjasama atau Pasien praktek di RS.
yang sudah habis plafon benefit
perawatannya sehingga pihak
internal dapat mengetahui melalui
penandaan pada data Perusahaan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 35
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
atau data Pasien.
c. Menginformasikan update layanan
RS kepada konsumen melalui Media
Sosial (FB, WA, Google Local Giude,
Email, dll)
d. Mengingatkan Kontrol Pasien Pasca
Rawat Inap melalui WA Broadcast
e. Mendokumentasikan kegiatan-
kegiatan RSI Assyifa
f. Melaksanakan Program Distribusi
Kartu Ucapan Bayi
g. Mempublikasikan Kegiatan Senam
Hamil
h. Menyusun Kliping informasi penting
tentang RSI Assyifa
i. Membuat video profile Rumah Sakit
dan video Edukasi
j. Bekerjasama dengan Koran Harian
dalam rangka Publikasi RS

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 36
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
k. Menyediakan Marchandise, Plakat,
kenang-kenangan atau Kalender RS
pada awal Tahun 2022
l. Mengikutsertakan SDM di lingkup
Pemasaran dan Humas dalam
Pelatihan Service Excellent, TOT dan
Digital Marketing
m. Optimalisasi Kinerja Resepsionis
n. Melakukan monitoring Channel
Islami pada TV di area Publik karena
RS berkewajiban memberikan
edukasi dalam bentuk tontonan
sesuai syar’i
o. Memberikan edukasi islami melalui
Audio dalam bentuk sounding
Murotal Qur’an, mengingatkan
waktu solat, mengingatkan jam
besuk dan informasi lainnya.
p. Partisipasi RS berupa Logo Branding

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 37
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
pada beberapa event tertentu.

5. Berkolaborasi dengan Sebagai upaya Pemasaran a. Program GOTAN masih menjadi a. Anak Sekolah tingkat PAUD,
Unit Revenue untuk Humas dan Promkes beserta layanan revenue RS yang Kelompok Bermain atau TK di
menciptakan Layanan Tim untuk menghasilkan memberikan Pelayanan khusus bagi area Sukabumi.
Baru produk atau program baru yang Konsumen berupa Paket GOTAN “Go b. Anak Sekolah Tingkat Dasar
selanjutnya diharapkan dapat Khitan” baik di RS maupun di rumah c. Masyarakat luas di Sukabumi
menjadi revenue bagi RS b. Kegiatan Hospital Touring Tahun dan sekitarnya
2022 berupa Edukasi dengan tema
Makanan Sehat, Bergizi Seimbang
dam Pemeriksaan Golongan Darah.
c. Kegiatan Hospital Touring sekaligus
MCU Sederhana “Telinga” tetap
direncanakan dijalankan dan
diharapkan berdampak pada
kunjungan Klinik Spesialis THT
d. Kegiatan MCU Sederhana “Dokter
Spesialis Anak” untuk sekolah dasar
tetap direncanakan di Tahun 2022

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 38
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
e. Layanan Klinik Vaksinasi untuk
Umroh, Haji dan kebutuhan lainnya.
f. Rencana pelayanan operasi Bibir
Sumbing dan Palato dengan Tim
Medis dokter Spesialis Bedah Mulut
atau Bedah Plastik
g. Rencana penyediaan Tenaga Medis
khususnya Dokter bagi Wisatawan
yang berkunjung ke Sukabumi
bekerjasama dengan beberapa Hotel
di area Sukabumi dan Kantor
Imigrasi.
h. Mempromosikan Konselor Laktasi
yang mengutamakan pemberian ASI
kepada Bayi Baru lahir
i. Program Baby SPA atas kerjasama
dengan Kebidanan.
6. Peningkatan Mutu  Pemilihan dan penetapan  Pemilihan dan Penetapan indicator
indicator dan indikator untuk meningkatkan mutu antara

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 39
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
mutu syariah lain :
 Pengumpulan, analisis data a. Melakukan survey penilaian Sasaran survey kepuasan

dan pelaporan pelanggan RS secara rutin (max 6 pelanggan adalah Pasien/Keluarga


 Rencana perbaikan dan bulan satu kali), hasil survey yang menggunakan Pelayanan RS
monitoring mutu rencana dianalisa sederhana untuk dalam 12 bulan terakhir baik
pelaksanaan rencana gambaran umum dan Pasien Umum, Perusahaan,

perbaikan selanjutnya dkoordinasikan Asuransi/BPJS


 Penyediaan data untuk dengan Komite Mutu untuk
penilaian kinerja rencana perbaikan bersama unit-
unit terkait.
b. Pengelolaan saran & keluhan
dimana saran dan keluhan dapat
disampaikan secara
langsung/melalui WA/ menulis
pada form saran keluhan/
melalui website untuk
menyampaikan keluhan ataupun
testimony RS. Target
penyelesaian Keluhan adalah

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 40
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
max 3x24 jam dapat diselesaikan
atau dikoordinasikan ke unit
terkait dengan mengedepankan
Musyawarah untuk Mufakat.
Sasaran implementasi indicator

Terkait implementasi indicator Mutu Mutu Syariah adalah :


Syariah di lingkup Sub Bag Pemasaran  Pasien dan keluarga
Humas Promkes antara lain :  Seluruh Karyawan RS

a. Melalui Pagging mengingatkan  Rekanan/Asuransi/

waktu sholat kepada Pasien, Perusahaan yang bekerjasama

Keluarga, Pengunjung dan dengan RS

Karyawan.
b. Menyediakan Edukasi Islami
berupa Poster, flyer dan konten
media sosial yang sesuai syar’i
dan atas koordinasi dengan
Komite Syariah
c. Mengelola TV dan audio dengan
menampilkan channel islami dan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 41
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
memutar murotal di area Publik
dan Perkantoran.
d. Penggunaan Akad Syariah dalam
Perjanjian Kerjasama dengan
Perusahaan/Rekanan/Asuransi
untuk pelayanan Kesehatan dan
Hospital Social Responsibility
dengan Mitra.
e. Melakukan evaluasi dalam hal
proses perpanjangan kerjasama,
tertib dokumentasi dan lakukan
koordinasi dengan unit terkait.
7. Keselamatan Pasien  Penerapan Sasaran  Implementasi SKP di lingkup Sub Bag  Pasien dan Keluarga Pasien
Keselamatan Pasien (SKP) Pemasaran Humas dan Promkes  Seluruh staff di lingkup
 Pelaporan Insiden khususnya dalam hal Identifikasi Pemasaran Humas dan
Keselamatan Pasien (IKP) Pasien dan Komunikasi Efektif, Promkes
dimana semua staff harus  Staff di seluruh unit terkait
memperhatikan dan lebih teliti yang berhubungan dengan IKP
dalam hal identifikasi Pasien (Nama,

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 42
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
gender, tanggal lahir, No RM) juga
memberikan pelayanan dengan
komunikasi efektif baik kepada
pasien maupun kepada rekan kerja.
 Cara pelaporan IKP adalah sebagai
berikut :
a. Membuat Nota Dinas terkait
insiden, disampaikan kronologis
dan tindak lanjut penanganan
sementara kepada Pimpinan
Unit Kerja dan Direktur
b. Melalui Disposisi Direktur,
berkoordinasi dengan Komite
Mutu dan Unit terkait
c. Dibuat dokumentasi Penanganan
IKP
d. Melakukan evaluasi dan
monitoring secara berkala
kepada staff akan IKP tidak

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 43
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
terulang kembali.
8. Manajemen Resiko  Melakukan Risk Assesment  Resiko yang mungkin terjadi di Sub  Pasien dan Keluarga Pasien
 Melaksanakan Bag Pemasaran Humas dan Promkes  Seluruh staff di lingkup
Pengendalian Resiko antara lain dari sisi Administrasi, Pemasaran Humas dan
 Melaporkan Finansial/Keuangan, Kepercayaan Promkes
Kejadian/Kecelakaan Kerja Masyarakat  Staff di seluruh unit terkait
 Meminimalkan resiko dengan yang berhubungan dengan
meningkatkan komunikasi, Manajemen Resiko
pemberian informasi yang jelas
akurat dan jujur serta pelayanan
yang mengedepankan kepuasan
pasien.
 Pelaporan kejadian/kecelakaan kerja
dengan segera berkoordinasi dan
berupaya memberikan penanganan
segera sehingga dapat
meminimalkan resiko.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 44
Tabel 6. Sasaran Kegiatan Pokok Promosi Kesehatan Tahun 2022
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
1. Penyuluhan Kesehatan a. Didalam gedung misal di a. Edukasi didalam gedung rencana a. Seluruh Pasien Rawat Jalan
area Rawat Jalan, ruang dilakukan empat bulan satu kali atau Pengunjung RS
tunggu poliklinik dan area (jadwal dikondisikan) dan b. Para Dokter Umum, Dokter
Rawat Inap bagi Pasien, berkoordinasi dengan Komite PPI Internsip dan Karyawan
Penunggu Pasien serta untuk memberikan edukasi kepada yang berkompeten untuk
penyuluhan internal bagi internal dan eksternal RS mengembangkan potensi
karyawan RS (Medis dan (pengunjung/pengunggu pasien) sosialisasi ke masyarakat
Non Medis) bekerjasama b. Program edukasi diluar gedung c. Siswa/i Sekolah Dasar,
dengan Komite PPI dan unit direncanakan akan dilakukan Menengah Pertama atau
terkait. selama satu bulan sekali dan Menengah Atas dan
b. Diluar gedung misal di bekerjasama dengan Dokter Umum, Kelompok Bermain Negeri
Sekolah-sekolah dan Dokter Gigi, Tim PPI, Dokter maupun Swasta yang ada di
kelompok masyarakat atau Internsip dan komunitas jantung wilayah Kota Sukabumi.
komunitas lainnya. Program sehat. “Fun and Healthy with d. Masyarakat Umum baik
dilakukan selama 1 tahun Assyifa” dimana salah satu Usia Produktif maupun
kedepan dan bekerjasama kegiatannya bertema Bersih Telinga, Lanjut Usia yang tersebar di
dengan Tim Dokter Umum, Kebersihan Gigi dan Mulut, Hand area Kota dan Kabupaten
Dokter Internsip, Tim Hygiene, PHBS, Perawatan Luka Sukabumi.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 45
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Instalasi Gizi, Instalasi Ringan, Edukasi Makanan Sehat
Laboratorium dan Instalasi Bergizi dan Seimbang dan “Senam
Binroh seperti : Bersama” KJS di Kota Sukabumi.
 Edukasi Kesehatan
bertema Kesehatan c. Kegiatan Bersih Telinga dan Edukasi
Remaja Makanan Bergizi, Sehat dan

 “Senam Bersama” Seimbang berikut dengan

penyuluhan kesehatan, Pemeriksaan Golongan Darah

pemeriksaan tekanan didalam gedung sekaligus dengan

darah dan GDS gratis kegiatan Hospital Touring dengan

pada Komunitas Jantung biaya Rp. 25.000 per anak yang akan

Sehat dialokasikan untuk Biaya

 Penyuluhan secara medis Pemeriksaan/ Jasa Dokter,

dan spiritual pada Konsumsi, Marchandise,

komunitas HIV-AIDS penggantian biaya Reagen Gol

 Penyuluhan dalam Darah dan Revenue untuk RS.

rangka Prognas, Ponek-


Geriatri. d. Program Edukasi diluar gedung

 Edukasi bagi PKM/PPK 1 berkoordinasi dengan Tim Program

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 46
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
di area Kota dan nasional, PONEK-GERIATRI
Kabupaten Sukabumi direncanakan bekerjasama dengan
Posyandu Binaan yang dilakukan
secara rutin berupa pemberian
Edukasi atau Makanan Tambahan

Direncanakan Narasumber Dokter


dalam rangka kegiatan edukasi akan
diberikan jasa sebesar Rp. 150.000 per
pertemuan.

2. Penyediaan Materi Edukasi a. Melalui website a. Materi Edukasi melalui media cetak a. Masyarakat luas di area
Kesehatan b. Media cetak / Harian Koran akan berkoordinasi dengan Harian Kota, Kabupaten maupun
c. Pembuatan buletin RS “Radar” yang diterbitkan setiap hari luar Sukabumi
d. Media Sosial Jumat. Narasumber akan diberi jasa b. Para Dokter Umum, Dokter
sebesar Rp. 50.000 apabila Materi Internsip dan Karyawan
Baru Ybs ditampilkan di Koran yang berkompeten untuk
b. Buletin RS “Assyifa” diupayakan mengembangkan potensi
untuk dibuat secara rutin oleh Unit sosialisasi ke masyarakat

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 47
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Pemasaran Humas dan Promosi
Kesehatan serta beberapa karyawan
sebagai Narasumber pemberi
materi dimana secara teknis
berkoordinasi dengan Pelaksana
Unit Pemasaran Humas dan Promosi
Kesehatan, penerbitan Buletin
dimaksud waktunya akan
disesuaikan dengan kondisi di
lapangan.
c. Informasi diatas akan diupload pada
website RS yaitu www.rsi-
assyifa.com dan melalui Fanpage
Facebook rsi assyifa
3. Pembuatan Media a. Leaflet  Penyediaan Media Informasi Masyarakat luas di area Kota,
Informasi b. Banner / Spanduk disesuaikan dengan anggaran yang Kabupaten maupun luar
c. Poster dikelola oleh Sub Bag Pemasaran Sukabumi
d. WA Broadcast Humas dan Promosi Kesehatan.
e. Media Sosial (Facebook,  WA Broadcast rutin dilakukan untuk

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 48
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Whatsapp, Google local menginformasikan layanan RS atau
guide) informasi tentang Praktek Dokter
f. Video Edukasi atau informasi lainnya yang perlu
g. Audio (kerjasama dengan disampaikan kepada Konsumen
Radio) secara langsung dengan
menggunakan Program WA Blast
SIM RS. Estimasi pengisian pulsa
sebesar Rp. 100.000 per bulan.
 RSI Assyifa telah memiliki Fanpage
Facebook sehingga beberapa
kegiatan dan informasi seputar RS
dapat diupload di media sosial,
respon konsumen sangat positif,
dinilai lebih komunikatif dan tepat
sasaran.
 Video Edukasi atau Video Profile RS
dibuat berkoordinasi dengan Tim
Dokumentasi menggunakan alat
dan aplikasi program yang tersedia

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 49
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
yang selanjutnya dishared melalui
Media Sosial agar masyarakat lebih
mudah mengakses.
 Media informasi melalui Audio,
akan dikoordinasikan dengan Radio
terkait acara dan teknisnya.
Disiapkan anggaran sebagai
Narasumber di Radio sebesar Rp.
150.000 untuk Dokter dan Rp.
100.000,- untuk karyawan internal
lainnya.
 Dianggarkan biaya Pulsa
(Telepon/Data) yang mendukung
kegiatan pemberian informasi
melalui Media Sosial (FB, WA,
Google Local Guide, Email)
4. Pendidikan Kesehatan Dalam rangka memenuhi  Berkoordinasi dengan Ka Ru dan  Pasien Rawat Inap dan
Pasien Rawat Inap Elemen Penilaian Akreditasi, Tim Pemberi Layanan / Asuhan seperti Rawat Jalan
Promkes ikut memonitor Dokter, Perawat, Farmasi, Gizi,  Seluruh pengunjung RS

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 50
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
kegiatan yang dilakukan dalam Bimbingan Rohani, Fisiotherapis, dll
bentuk :  Mensosialisasikan Hand Hygiene
1. Partisipasi petugas melalui Pagging dan edukasi
kesehatan dan dicatat dalam didalam gedung kepada seluruh
rekam medis (CPPT dan Pengunjung RS terkait pentingnya
Edukasi terintegrasi) cuci tangan.
2. Penyediaan Leaflet 10 Besar  Mensosialisasikan Patient Safety
Penyakit bagi seluruh pasien dan
3. Penyediaan informasi Daftar pengunjung.
Klinik Kesehatan lainnya  Menyediakan leaflet 10 besar
terdekat dengan domisili Penyakit yang disimpan di area
Pasien. Pelayanan
 Menyediakan informasi Daftar Klinik
Kesehatan lainnya yg terdekat
dengan domisili Pasien.
5. Kegiatan Hospital Social RSI Assyifa rutin melaksanakan  Sirkumsisi disesuaikan dengan  Masyarakat luas di area
Responsibility HSR berupa Khitanan Massal, permintaan/ proposal dari pihak Kota, Kabupaten maupun
Operasi Bibir Sumbing Gratis, luar atau panitia kegiatan juga luar Sukabumi
Operasi Katarak massal, Operasi kegiatan HSR Rutin RSI Assyifa  Penderita Penyakit Jantung

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 51
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Hernia, MCU Alim Ulama,  Operasi Katarak diupayakan di wilayah Sukabumi
Pemeriksaan GDS, Donor Darah dilakukan satu tahun sekali dan  Rekanan RS yang bersedia
dan Golongan Darah pada event mengajukan proposal kepada Mitra. mensponsori kegiatan
tertentu dan Penyediaan Tenaga Di Tahun 2022 mendatang akan Jalinan Kasih MNC Group,
Kesehatan. diupayakan menjalin kemitraan PT. Rosche, dll
dengan Lembaga Muslim
 Operasi Hernia diupayakan dapat
dilaksanakan secara bertahap dalam
satu tahun dan mengajukan
proposal kepada Mitra. Di Tahun
2022 mendatang akan diupayakan
menjalin kemitraan dengan
Lembaga Muslim
 Operasi Bibir Sumbing setiap saat
akan dilakukan karena kerjasama
dengan Yayasan Smiletrain
Indonesia InsyaAllah terus
berlangsung.
 Pemeriksaan GDS dan Golongan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 52
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Darah disesuaikan dengan event
tertentu dan mengajukan
sponsorship dari rekanan
Laboratorium.
 Pemeriksaan Penunjang lainnya
yang akan disesuaikan dengan event
atas kerjasama dengan Komunitas/
kelompok masyarakat.
 Kegiatan Donor Darah diupayakan 3
bulan satu kali bekerjasama dengan
PMI Kota dan Kabupaten Sukabumi.
 Bakti sosial berupa sirkumsisi Gratis
diluar sirkumsisi massal bagi
Masyarakat Tidak Mampu yang
disertai dengan Surat Keterangan
Tidak Mampu. Kegiatan ini
memanfaatkan program Gotan,
terkait biaya berkolaborasi dengan
DKM Assyifa

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 53
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
6. Penyelenggaraan Sebagai upaya Promosi dan  Rencana Kegiatan Seminar a. Rekanan RS yang bersedia
Symposium/ Seminar Publikasi RS melalui kerjasama Kesehatan dengan Narasumber mensponsori
dengan Mitra Dokter, Bidan dan Perawat secara b. Sasaran Seminar adalah
online. Masyarakat luas di area
 Kegiatan kebidanan yang Kota, Kabupaten dan luar
direncanakan 6 bulan satu kali Sukabumi
dengan teknis yang akan
dibicarakan lebih lanjut.
 Edukasi kesehatan bertema
Kesehatan Remaja, Rencana : 1-2
bulan 1x ke Pesantren-pesantren
area Kota Kab Sukabumi
7. Penyelenggaraan Forum Sebagai upaya Promosi dan  RSI Assyifa sudah bekerjasama  Penderita Penyakit Jantung
Diskusi Kesehatan Publikasi RS melalui kerjasama dengan Komunitas Jantung Sehat, atau Osteoporosis
dengan Komunitas dan selanjutnya akan dijadwalkan  Pasien Rawat Jalan Klinik
direncanakan akan senam rutin Jantung Sehat dengan Obgyn dan masyarakat
berkolaborasi dengan KJS se-Kota Sukabumi umum
Komunitas HIV AIDS, aktif pada  Untuk mendukung Komunitas yang  Masyarakat Umum baik
kegiatan Komunitas Jantung telah terjalin pada event tertentu Usia Produktif maupun

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 54
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Sehat, Menyelenggarakan Kelas RSI Assyifa menyediakan Lanjut Usia yang tersebar di
Senam Hamil dan Partisipasi Narasumber untuk memberikan area Kota dan Kabupaten
pada Program Nasional PONEK – Edukasi Kesehatan terkait Penyakit Sukabumi.
GERIATRI bersama Posyandu Jantung/Osteoporosis atau Penyakit
Binaan RS. lainnya serta konsumsi bagi 50
orang peserta.
 Senam Hamil tetap berjalan dengan
pemberian jasa instruktur sebesar
Rp. 50.000 per pertemuan.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 55
BAB VII
JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN

Tabel 7. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan Tahun 2022


TAHUN 2022 BULAN KE-
NO KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Meningkatkan Kunjungan :
a. Pengikatan PKS dengan
Perusahaan atau Rekanan
b. Melakukan penawaran
Produk-produk RS
c. Melakukan kunjungan ke
perusahaan yang telah
atau yang belum bekerja Jadwal Disesuaikan

sama, Puskesmas atau


Klinik Dokter
d. Melakukan Survey
Kepuasan Pelanggan
2. Penyuluhan Kesehatan :
a. Didalam Gedung
b. Diluar Gedung
c. Program Nasional, PONEK-
GERIATRI
d. PPI didalam Gedung
e. PKM/PPK 1 area Ko-Kab
3. Penyediaan Materi Edukasi
Kesehatan :
a. Melalui Website
b. Media cetak/ Harian Koran
c. Media Sosial
d. Pembuatan Buletin Disesuaikan
bulanan RS

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 56
TAHUN 2022 BULAN KE-
NO KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
4. Pembuatan Media Informasi
berupa Leaflet (layanan RS,
Disesuaikan dengan Kebutuhan dan Anggaran
Jadwal Dokter dan Fiqih
Pemasaran Humas
Wanita), Banner, Poster, Video
Edukasi, Spanduk, Foto Booth
5. Pendidikan Kesehatan Pasien
Rawat Inap
6. Kegiatan Hospital Social
Responsibility :
a. Operasi Bibir Sumbing
b. Operasi Katarak
c. Operasi Hernia
d. Donor Darah
e. Sirkumsisi
f. Santunan Anak Yatim
g. Pemeriksaan GDS, Gol
Disesuaikan dengan Event tertentu
Darah, dan Penunjang
7. Penyelenggaraan Seminar
a. Seminar Kesehatan
b. Edukasi Kebidanan
c. Kesehatan Remaja
d. Komunikasi Efektif / Digital
Marketing
e. HPK
8. Penyelenggaraan Forum
Senam Hamil diadakan setiap hari Sabtu jam 09.00
Diskusi Kesehatan (jantung
dan Event dengan Komunitas akan disesuaikan
Sehat/Osteoporosis/Senam
jadwalnya kemudian setiap bulannya
Hamil)
9. Program “Go Tan”
10. Senam Hamil

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 57
TAHUN 2022 BULAN KE-
NO KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
11. Sosialisasi Pelayanan :
a. Menyediakan &
memperbaharui data-data
Perusahaan atau Provider.
b. Melaksanakan Program
WA Broadcast
c. Update dan Pengelolaan Disesuaikan
Website RS
d. Mengoptimalkan sosial
media Facebook dan Disesuaikan dengan Kegiatan yang dilaksanakan
Youtube
12. Pengelolaan Saran dan
Keluhan
a. Sistem Keluhan secara
computerize
b. Monitoring Kotak Saran
terkunci
13. Kehumasan :
a. Koordinasi Perusahaan
bermasalah dan evaluasi
Perjanjian Kerjasama
terdokumentasi
b. Program Distribusi Kartu
Ucapan Bayi
c. Dokumentasi kegiatan Disesuaikan dengan Kegiatan RS
d. Menyediakan Plakat,
Disesuaikan dengan Kegiatan RS
Marchandise RS
e. Mengikutsertakan SDM di Disesuaikan dengan Program Diklat Kepegawaian
lingkup Pemasaran Humas
dan Promosi Kesehatan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 58
TAHUN 2022 BULAN KE-
NO KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
dalam Pelatihan Service
Excellent dan TOT
f. Optimalisasi Kinerja
Direncanakan Setiap bulan diadakan Pembinaan
Pemasaran Humas
Rutin bagi Unit Kerja terkait
Promkes dan Resepsionis
g. Monitoring Channel Islami Setiap hari Senin s/d Jumat. Dalam satu hari
di Area Publik dilakukan 2x monitoring yaitu pada jam 10.00, dan
15.30 WIB
h. Edukasi Islami dalam
Disesuaikan dengan Jadwal Pagging
bentuk Audio
i. Logo Branding Disesuaikan dengan Event tertentu
14. Menciptakan Layanan Baru :
a. Kegiatan Hospital Touring
sekaligus MCU Sederhana
“Telinga”
b. Kegiatan MCU Sederhana
“Dokter Spesialis Anak”
untuk sekolah dasar
c. Pelayanan operasi Bibir
Sumbing dan Palato
dengan Tim Medis dokter Disesuaikan dengan Kegiatan RS
Spesialis Bedah Mulut –
Bedah Plastik
d. Penyediaan Tenaga Medis
khususnya Dokter bagi
Disesuaikan dengan Kegiatan RS
Wisatawan yang
berkunjung ke Sukabumi
e. Penawaran layanan Vaksin Menyesuaikan
j. Mempromosikan Konselor Menyesuaikan
Laktasi yang

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 59
TAHUN 2022 BULAN KE-
NO KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
mengutamakan pemberian
ASI kepada Bayi Baru lahir
f. Program Baby SPA atas
kerjasama dengan Menyesuaikan
Kebidanan.

BAB VIII
EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 60
Dalam upaya mendukung pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Islam Assyifa, Sub Bagian
Pemasaran Humas dan Promosi Kesehatan tidak henti-hentinya melakukan upaya yang
mendorong agar kunjungan pasien terus meningkat serta brand image rumah sakit di mata
masyarakat memiliki citra positif.

Pemantauan dan evaluasi dilakukan secara terus menerus. Pemantauan dilakukan terhadap
perkembangan dari masukan (input), proses dan keluaran (output). Evaluasi dilakukan
terhadap dampak dari kegiatan Pemasaran, Humas dan Promosi Kesehatan yang telah
diselenggarakan dengan indikator sebagai berikut :
a. Indikator Masukan (input)
Masukan yang perlu diperhatikan adalah berupa komitmen, sumber daya manusia,
sarana/peralatan dan dana
b. Indikator Proses
Proses yang dipantau adalah proses pelaksanaan kegiatan Pemasaran Humas dan
Promkes sejak awal persiapan sampai dengan akhir.
c. Indikator Keluaran (output)
Keluaran yang dipantau adalah hasil dari kegiatan – kegiatan yang dilaksanakan baik
secara umum maupun khusus, apakah maksud dan tujuan kegiatan tercapai atau tidak.
d. Indikator Dampak
Indikator dampak mengacu kepada tujuan dilaksanakannya kegiatan Pemasaran Humas
dan Promkes yaitu berubahnya pengetahuan, sikap dan perilaku pasien/klien rumah
sakit serta terpeliharanya citra positif rumah sakit dan semua pelayanan yang
disediakan oleh rumah sakit dapat dimanfaatkan dengan baik.

Oleh karena itu indikator diatas merupakan bahan analisa dalam upaya melakukan Evaluasi
Kegiatan agar kegiatan selanjutnya dapat dilaksanakan dengan lebih baik.

Adapun Evaluasi kegiatan yang telah dilaksanakan selama tahun 2021 sebagai bahan acuan
dalam penyusunan program kerja tahun 2022 adalah sebagai berikut :

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 61
Tabel 8. Evaluasi Program Kerja Pemasaran dan Humas Tahun 2021
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
1. Meningkatkan Kunjungan Kunjungan dapat dihasilkan a. Menjalin kerjasama dalam hal a. Para Social Worker di
ke RSI Assyifa melalui : Pelayanan Jasa Kesehatan dengan Puskesmas, Klinik Dokter
a. Adanya Pengikatan Asuransi, Rekanan, Instansi, atau Provider Relation
Kerjasama dengan Asuransi, Perusahaan, Lembaga Pendidikan Perusahaan
Perusahaan dan Instansi dan lain-lain b. Terkait MCU dan Psikotest,
rekanan b. Membina hubungan baik dengan penawaran akan dilakukan
b. Koordinasi teknis dengan pihak internal dan eksternal dan ke Sekolah dan Pesantren-
pihak diluar RS seperti melakukan komunikasi aktif. pesantren di area
Puskesmas, Klinik Dokter, c. Melakukan penawaran Produk RSI. Sukabumi
Lembaga Pendidikan dan Assyifa seperti MCU, Layanan
lain-lain Terbaru, Rawat Inap, Rawat Jalan,
c. Publikasi terkait Layanan RS Layanan Psikotest bagi Sekolah
kepada rekanan seperti Swasta atau Pesantren, Paket Gotan,
Puskesmas, Klinik Dokter Hospital Touring, Pemeriksaan
atau masyarakat Telinga lanjutan dan lain-lain.
d. Melakukan kunjungan secara berkala
kepada perusahaan yang telah atau
yang belum bekerja sama,

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 62
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Puskesmas atau Klinik Dokter sesuai
jadwal yang telah ditentukan.
e. Melakukan survey kepuasan
terhadap pelayanan kesehatan yang
ada di RSI. Assyifa

EVALUASI 2021
 Kegiatan Edukasi didalam Gedung dengan sasaran Pasien Rawat Jalan, Pengunjung dan masyarakat antara lain :
Selama Tahun 2021 tidak aktif dilakukan sehubungan dengan masa Pandemi Covid 19 yang membatasi untuk berkegiatan dengan
banyak orang di area Pelayanan, menghindari kerumunan dan edukasi secara tatap muka.
Apabila kondisi sudah membaik, direncanakan paa Tahun 2022 Kegiatan Edukasi didalam Gedung dan lainnya akan mulai diaktifkan
kembali.
 Kegiatan Edukasi dengan sasaran Karyawan internal kurang terlaksana secara rutin karena masa Pandemi Covid 19 yang membatasi
kegiatan dengan banyak orang
 Kegiatan Edukasi dengan sasaran Pasien Rawat Inap dapat terlaksana melalui Pendidikan Pasien dan Keluarga di Ruang Rawat Inap dan
telah dibentuk Tim PKRS untuk area Rawat Inap namun dalam pelaksanaanny tetap diperlukan evaluasi lebih lanjut.

Rencana Tahun 2022, kegiatan Edukasi diluar Gedung diupayakan untuk dilaksanakan menyesuaikan dengan kegiatan rutin dan insidentil
serta berkoordinasi dengan Program Nasional PONEK-GERIATRI bersama Posyandu Binaan, Komite PPI dengan sasaran Pengunjung RS, PKM

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 63
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
atau PPK1 di area Kota dan Kabupaten.

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN


2. Sosialisasi Pelayanan Kegiatan ini bertujuan untuk a. Melakukan komunikasi dan a. Masyarakat luas di area
mengenalkan produk-produk sosialisasi mengenai pelayanan, tata Kota, Kabupaten maupun
yang dimiliki oleh RSI Assyifa tertib dan peraturan yang berlaku di luar Sukabumi
kepada masyarakat dengan RSI. Assyifa pelanggan dan b. Karyawan internal RS
tujuan Menarik konsumen agar masyarakat. c. Siswa-Siswi Kelompok
menggunakan layanan RS b. Menyediakan dan memperbaharui Bermain, Sekolah Dasar,
melalui beberapa media data-data Perusahaan atau Provider. Menengah Pertama,
informasi. c. Melakukan perencanaan Kegiatan Menengah Atas atau
Pemasaran dan Humas diluar RSI Kelompok Masyarakat
Assyifa bekerjasama dengan Unit d. tertentu
PKRS seperti Edukasi Kesehatan “Fun e. Pasien Rawat Inap RS
and Healthy with Assyifa”
d. Melaksanakan Program SMS
Broadcast tentang informasi layanan
RSI Assyifa kepada seluruh pelanggan
dengan menggunakan Program MICA

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 64
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Indosat
e. Memperbaharui data yang
ditampilkan dalam Website
f. Mengoptimalkan sosial media
Facebook dan Youtube untuk
mengupdate event yang dilakukan di
RSI Assyifa
EVALUASI 2021
 Pembaharuan data provider pada SIM RS dan Program WA Broadcast Alhamdulillah rutin dilaksanakan.
 Kegiatan Fun and Healthy pada tahun 2021 berupa tidak dapat dilaksanakan karena masa Pandemi Covid 19 yang membatasi kegiatan
juga kegiatan belajar secara daring.
 Update Event dan Informasi Layanan di Media Sosial Alhamdulillah Aktif dan mendapat respon positif.

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN


3. Upaya menciptakan Citra Mengadakan kegiatan yang a. Menerima Keluhan baik dari internal Masyarakat luas di area Kota,
Positif RSI Assyifa ditujukan bagi masyarakat agar maupun eksternal RSI Assyifa untuk Kabupaten maupun luar
masyarakat mengakui kemudian dikoordinasikan dengan Sukabumi
keberadaan dan eksistensi RS unit terkait
dalam memberikan upaya b. Mengkoordinasikan Perencanaan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 65
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Promotif, Preventif dan Program HSR atau Bakti Sosial (Bibir
Rehabilitatif bagi masyarakat Sumbing, Hernia, Katarak dan
yang membutuhkan. khitanan massal)
EVALUASI 2021
 Survey kepuasan Pasien Alhamdulillah pada bulan Agustus 2021 dapat dilakukan, dibuatkan dalam bentuk google form. Hasil Survey
Alhamdulillah memuaskan dan akan dianalisa lebih lanjut oleh Komite Mutu RS.
 Selanjutnya upaya menciptakan citra positif akan terus dilakukan dengan mengoptimalkan Pelayanan dan memperbaiki komunikasi di
unit kerja dibawah Sub Bag Pemasaran Humas dan Humas juga mengadakan kegiatan-kegiatan lain sesuai dengan Rencana.
 Citra Positif RS pun kami sampaikan melalui Media Sosial dengan upload kegiatan-kegiatan RS dan layanan terbaru yang perlu diketahui
masyarakat.

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN


4. Kehumasan Sebagai upaya Promosi dan a. Menindaklanjuti Perusahaan yang a. Rekanan RS
Publikasi RS juga upaya untuk bermasalah dan b. Pasien Rawat Inap RS
lebih memperhatikan keinginan mengkoordinasikannya dengan unit c. Masyarakat luas di area
konsumen dan atensi Relasi, terkait Kota, Kabupaten maupun
meningkatkan performance dan b. Memberikan informasi melalui luar Sukabumi
kinerja SDM di lingkup system terkait Perusahaan yang d. Karyawan internal RS
Pemasaran dan Humas layanannya sementara ditutup atau e. Dokter-dokter Spesialis

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 66
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
sudah tidak bekerjasama atau Pasien yang praktek di RS.
yang sudah habis plafon benefit
perawatannya sehingga pihak
internal dapat mengetahui melalui
penandaan pada data Perusahaan
atau data Pasien.
c. Mengingatkan Kontrol Pasien Pasca
Rawat Inap melalui SMS Broadcast
d. Mendokumentasikan kegiatan-
kegiatan RSI Assyifa
e. Melaksanakan Program Distribusi
Kartu Ucapan Bayi
f. Mengaktifkan kembali Kegiatan
Senam Hamil
g. Menyusun Kliping informasi penting
tentang RSI Assyifa
h. Membuat video profile Rumah Sakit
dan video Edukasi
i. Bekerjasama dengan Koran Harian

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 67
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
dalam rangka Publikasi RS
j. Menyediakan Marchandise, Plakat,
kenang-kenangan atau Kalender RS
pada awal Tahun 2019
k. Menyediakan Gift sebagai Atensi
Relasi kepada Dokter-Dokter
Spesialis yang praktek dan Rekanan
Rsi Assyifa
l. Mengikutsertakan SDM di lingkup
Pemasaran dan Humas dalam
Pelatihan Service Excellent.
m. Optimalisasi Kinerja Resepsionis dan
Satuan Pengamanan.
n. Melakukan monitoring Channel
Islami pada TV di area Publik karena
RS berkewajiban memberikan
edukasi dalam bentuk tontonan
sesuai syar’i
o. Memberikan edukasi islami melalui

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 68
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Audio dalam bentuk sounding
Murotal Qur’an, mengingatkan
waktu solat, mengingatkan jam
besuk dan informasi lainnya.
p. Mengaktifkan pendataan Penunggu
Pasien secara computerize sehingga
data lebih akurat dan memudahkan
saat pendataan Kartu Tunggu Hilang.
EVALUASI 2021
 Penanganan Perusahaan yang bermasalah secara rutin dikoordinasikan dengan unit terkait dan tetap terus dijalankan dan perlu
dioptimalkan.
 Dokumentasi Kegiatan, pembuatan kliping dan distribusi Kartu Bayi, pertisipasi rubrik kesehatan rutin dilaksanakan
 Pembuatan video pofil RS Alhamdulillah pada bulan November 2021 selesai dibuat atas kerjasama dengan Tim Dokumentasi, pada
tahun 2022 drencanakan dibuat video-video edukasi yang melibatkan Karyawan/ti yang sudah ikut Pelatihan dan akan dipublish di
Media Sosial serta TV di area publik
 Pemilahan Customer Service dan Customer Care mulai aktif pada awal tahun 2021 dan Alhamdulillah dalam teknisnya dapat berjalan
dengan lancar.

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 69
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
5. Menciptakan Layanan Baru Sebagai upaya Pemasaran a. Alhamdulillah sejak Tahun 2017 a. Anak Sekolah tingkat PAUD,
Humas Promkes beserta Tim layanan sebagai revenue RS yang Kelompok Bermain atau TK
untuk menghasilkan produk atau memberikan Pelayanan khusus bagi di area Sukabumi.
program baru yang selanjutnya Konsumen berupa Paket GOTAN “ Go b. Anak Sekolah Tingkat Dasar
diharapkan dapat menjadi Khitanan” baik di RS maupun di c. Peserta BPJS area
revenue bagi RS rumah dapat dilaksanakan dengan Kabupaten Sukabumi
baik. d. Masyarakat luas di
b. Kegiatan Hospital Touring sekaligus Sukabumi dan sekitarnya
MCU Sederhana “Telinga” menjadi
layanan baru di Tahun 2018-2019
dan diharapkan berdampak pada
kunjungan Klinik Spesialis THT
c. Kegiatan MCU Sederhana “Dokter
Spesialis Anak” untuk sekolah dasar
pun menjadi layanan Baru di Tahun
2019
d. Rencana pelayanan Pemeriksaan
Papsmear area Kabupaten atas
kerjasama dengan BPJS Kesehatan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 70
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
yang teknisnya akan dibicarakan
lebih lanjut.
e. Rencana pelayanan operasi Palato
dengan Tim Medis dokter Spesialis
Bedah Plastik
f. Rencana penyediaan Tenaga Medis
khususnya Dokter bagi Wisatawan
yang berkunjung ke Sukabumi
bekerjasama dengan beberapa Hotel
di area Sukabumi dan Kantor
Imigrasi.
EVALUASI 2021
 Pelayanan GoTan Alhamdulillah terus berjalan. Respon masyarakat sangat positif dengan layanan ini. Di Tahun 2021 layanan ini akan
dilaksanakan dan dikelola oleh Unit MCU dan Homecare.
 Selain itu layanan berupa Hospital Touring sekaligus MCU sederhana “Telinga” pada tahun 2021 tidak dapat dilaksanakan karena masa
Pandemi Covid 19

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 71
Tabel 9. Sasaran Kegiatan Pokok Unit PKRS Tahun 2021
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
1. Penyuluhan Kesehatan a. Di dalam gedung misal di a. Edukasi didalam gedung rencana a. Seluruh Pasien Rawat Jalan
area Rawat Jalan, ruang dilakukan satu bulan satu kali atau Pengunjung RS
tunggu poliklinik dan area (jadwal dikondisikan) dan b. Para Dokter Umum, Dokter
Rawat Inap bagi Penunggu berkoordinasi dengan Instalasi Internsip dan Karyawan
Pasien serta penyuluhan Rawat Jalan, Sub Bag Kepegawaian, yang berkompeten untuk
internal bagi karyawan RS Dokter tetap RS dan Dokter mengembangkan potensi
(Medis dan Non Medis) atau Internsip. Narasumber akan diberi sosialisasi ke masyarakat
kegiatan Hospital Touring jasa sebesar Rp. 150.000 untuk c. Siswa/i Sekolah Dasar,
dari TK/RA/Sekolah Dasar dokter dan Rp. 100.000 untuk Menengah Pertama atau
pemateri dari karyawan internal RSI Menengah Atas dan
b. Di luar gedung misal di Assyifa yang berkompeten di Kelompok Bermain Negeri
Sekolah-sekolah dan bidangnya. maupun Swasta yang ada di
kelompok masyarakat b. Program edukasi diluar gedung wilayah Kota Sukabumi.
lainnya. Program dilakukan direncanakan akan dilakukan
selama 1 tahun kedepan dan selama satu bulan sekali dan
bekerjasama dengan Tim bekerjasama dengan Dokter Umum,
Dokter Umum dan Dokter Dokter Gigi, Tim PPI, Dokter
Internsip, seperti : Internsip dan komunitas jantung

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 72
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN

 “Fun and Healthy with sehat. “Fun and Healthy with


Assyifa” berupa kegiatan Assyifa” dimana salah satu
Bersih Telinga, kegiatannya bertema Bersih Telinga,
Kebersihan Gigi dan Kebersihan Gigi dan Mulut, Hand
Mulut, Hand Hygiene, Hygiene, PHBS dan Perawatan Luka
PHBS dan Perawatan Ringan serta dan “Senam Bersama”
Luka Ringan KJS di Kota Sukabumi.
 “Senam Bersama”
penyuluhan kesehatan Program Bersih Telinga baik didalam

dan pemeriksaan GDS maupun diluar gedung sudah

gratis. disetujui oleh Direktur pada Tahun


2018 dan diaktifkan mulai
September 2018 s/d Tahun 2019
mendatang dimana program akan
diaplikasikan dalam bentuk
pemberian materi dan pemeriksaan
langsung (MCU sederhana
“Telinga”)

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 73
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Kegiatan Bersih Telinga didalam
gedung sekaligus dengan kegiatan
Hospital Touring dengan biaya Rp.
25.000 per anak yang akan
dialokasikan untuk Biaya
Pemeriksaan/ Jasa Dokter,
Konsumsi, Marchandise dan
Revenue untuk RS.

Direncanakan Narasumber Dokter


dalam rangka kegiatan dimaksud
akan diberikan jasa sebesar Rp.
150.000 per pertemuan.
EVALUASI 2021
 Kegiatan Edukasi didalam Gedung dengan sasaran Pasien Rawat Jalan, Pengunjung dan masyarakat antara lain :
Selama Tahun 2021 tidak aktif dilakukan sehubungan dengan masa Pandemi Covid 19 yang membatasi untuk berkegiatan dengan
banyak orang di area Pelayanan, menghindari kerumunan dan edukasi secara tatap muka.
Apabila kondisi sudah membaik, direncanakan paa Tahun 2022 Kegiatan Edukasi didalam Gedung dan lainnya akan mulai diaktifkan
kembali.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 74
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN

 Kegiatan Edukasi dengan sasaran Karyawan internal kurang terlaksana secara rutin karena masa Pandemi Covid 19 yang membatasi
kegiatan dengan banyak orang
 Kegiatan Edukasi dengan sasaran Pasien Rawat Inap dapat terlaksana melalui Pendidikan Pasien dan Keluarga di Ruang Rawat Inap dan
telah dibentuk Tim PKRS untuk area Rawat Inap namun dalam pelaksanaanny tetap diperlukan evaluasi lebih lanjut.

Rencana Tahun 2022, kegiatan Edukasi diluar Gedung diupayakan untuk dilaksanakan menyesuaikan dengan kegiatan rutin dan insidentil
serta berkoordinasi dengan Program Nasional PONEK-GERIATRI bersama Posyandu Binaan, Komite PPI dengan sasaran Pengunjung RS, PKM
atau PPK1 di area Kota dan Kabupaten.

2. Penyediaan Materi Edukasi a. Melalui website a. Materi Edukasi melalui media cetak a. Masyarakat luas di area
Kesehatan b. Media cetak / Harian Koran akan berkoordinasi dengan Harian Kota, Kabupaten maupun
c. Pembuatan buletin RS “Radar” yang diterbitkan setiap hari luar Sukabumi
d. Media Sosial Jumat. Narasumber akan diberi jasa b. Para Dokter Umum, Dokter
sebesar Rp. 50.000 apabila Materi Internsip dan Karyawan
baru Ybs ditampilkan di Koran yang berkompeten untuk
b. Buletin RS “Assyifa” merupakan mengembangkan potensi
tanggungjawab Unit PKRS dan sosialisasi ke masyarakat
bekerjasama dengan Unit
Pemasaran Humas serta beberapa

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 75
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
karyawan sebagai Narasumber
pemberi materi dimana secara
teknis berkoordinasi dengan
Pelaksana Unit Pemasaran dan
Humas, penerbitan Buletin
dimaksud waktunya akan
disesuaikan dengan kondisi di
lapangan.
c. Informasi diatas akan diupload pada
website RS yaitu www.rsi-
assyifa.com dan melalui Fanpage
Facebook rsi assyifa
EVALUASI 2021
 Eksistensi RSI Assyifa secara rutin dapat diaplikasikan melalui partisipasi pemberian rubrik kesehatan kepada Harian Radar, rubrik yang
terbit dibuat kliping dan rubrik. Penyediaan Materi rubrik ini cukup tersendat sehubungan dengan pemberi materi yang sudah terjadwal
tidak membuat dan tidak mengirimkan sehingga beberapa kali Jumat, RSI Assyifa tidak muncul di Harian. Diperlukan Push dan peran
aktif dari Tim PKRS untuk terus mengingatkan Narasumber juga partisipasi Narasumber dalam memberikan materi rubric.
Direncanakan Program Rubrik Assyifa ini akan tetap berjalan dengan monitoring yang lebih ekstra dan persiapan materi dari para
Narasumber.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 76
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN

 Edukasi yang bekerjasama dengan media Elektronik seperti Radio Tahun 2021 belum dapat direalisasikan.
Direncanakan Tahun 2022 akan difokuskan Edukasi dalam bentuk media sosial juga berkoordinasi dengan media elektronik / Radio
(RSPD/ Erlangga)

 Buletin Bulanan pada Tahun 2021 tidak diaktifkan sehubungan dengan keterbatasan SDM dan kegiatan Pemasaran Humas Promkes
yang cukup padat sehingga hal-hal yang memerlukan waktu banyak dalam pembuatannya tidak terselesaikan sesuai rencana.
Sebagai evaluasi hal diatas, Sub Bag Pemasaran Humas dan Promkes membuat Fanpage FB Rumah Sakit Islam Assyifa dan Alhamdulillah
mendapatkan respon positif dari para pengguna media sosial. Dalam Fanpage dimaksud kami dapat menampilkan informasi-informasi
terbaru seputar RSI Assyifa, dapat berkomunikasi cepat dengan pelanggan, dan sharing kegiatan yang berlangsung di RSI Assyifa.
 Fasilitas Website Alhamdulillah dapat Kami optimalkan atas kerjasama dengan SIM RS, dan informasi update dapat ditampilkan di
halaman website.

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN


3. Pembuatan Media a. Leaflet  Penyediaan Media Informasi Masyarakat luas di area Kota,
Informasi b. Banner / Spanduk disesuaikan dengan anggaran yang Kabupaten maupun luar
c. Poster dikelola oleh Sub Bag Pemasaran Sukabumi
d. SMS Broadcast dan Humas.
e. Media Sosial  SMS Broadcast rutin dilakukan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 77
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
f. Video Edukasi untuk menginformasikan layanan RS
g. Audio (kerjasama dengan atau informasi tentang Praktek
Radio RSPD/Airlangga) Dokter atau informasi lainnya yang
perlu disampaikan kepada
Konsumen secara langsung dengan
menggunakan Program MICA
Indosat. Estimasi pengisian pulsa
sebesar Rp. 100.000 per bulan.
 RSI Assyifa telah memiliki Fanpage
Facebook sehingga beberapa
kegiatan dan informasi seputar RS
dapat diupload di media sosial,
respon konsumen sangat positif,
dinilai lebih komunikatif dan tepat
sasaran.
 Video Edukasi atau Video Profile RS
dibuat secara manual menggunakan
alat dan aplikasi program yang
tersedia yang selanjutnya dishared

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 78
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
melalui youtube agar masyarakat
lebih mudah mengakses.
 Media informasi melalui Audio,
akan dikoordinasikan dengan Radio
RSPD terkait acara dan teknisnya.
Disiapkan anggaran sebegai
Narasumber di Radio sebesar Rp.
150.000 untuk Dokter dan Rp.
100.000,- untuk karyawan internal
lainnya.
EVALUASI 2021
 Pembuatan Media Informasi berupa Poster Alhamdulillah dapat difasilitasi
 Penyebaran informasi melalui WhatsApp sangat tepat sasaran untuk saat ini dan respon sangat positif
Direncanakan Penyebaran Informasi selain melalui Poster, Leaflet dan WA Broadcast, akan dioptimalkan melalui Media Sosial karena
cukup banyak konsumen aktif menggunakan FB dan WA sebagai media komunikasi dan informasi lebih mudah menyebar serta mudah
dalam teknis pengoperasiannya.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 79
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
4. Pendidikan Kesehatan Merupakan Elemen Penilaian  Berkoordinasi dengan Ka Ru dan  Pasien Rawat Inap dan
Pasien Rawat Inap Akreditasi yang akan dilakukan Pemberi Layanan / Asuhan seperti Rawat Jalan
oleh petugas kesehatan dan Dokter, Perawat, Farmasi, Gizi,  Seluruh pengunjung RS
dicatat dalam rekam medis Bimbingan Rohani, Fisiotherapis, dll
(CPPT dan Edukasi terintegrasi)  Mensosialisasikan Hand Hygiene
melalui Pagging kepada seluruh
Pengunjung RS terkait pentingnya
cuci tangan.
 Mensosialisasikan Patient Safety
bagi seluruh pasien dan pengunjung
EVALUASI 2021
 Kegiatan ini Alhamdulillah rutin dilaksanakan sehubungan dengan standar penilaian Akreditasi terkait kelompok Pendidikan Pasien dan
Keluarga meskipun tidak optimal karena hanya beberapa profesi saja yang aktif melengkapi Form Edukasi Terintegrasi dimaksud.
 Direncanakan kegiatan ini akan terus rutin dilaksanakan dan dimonitor oleh Tim PKRS yang telah dibentuk untuk area Rawat Inap.

5. Kegiatan Hospital Social RSI Assyifa rutin melaksanakan  Sirkumsisi disesuaikan dengan  Masyarakat luas di area

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 80
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Responsibility HSR berupa Khitanan Massal, permintaan/ proposal dari pihak Kota, Kabupaten maupun
Operasi Bibir Sumbing Gratis, luar atau panitia kegiatan juga luar Sukabumi
Operasi Katarak massal, Operasi kegiatan HSR Rutin RSI Assyifa  Penderita Penyakit Jantung
Hernia, MCU Alim Ulama,  Operasi Katarak diupayakan di wilayah Sukabumi
Pemeriksaan GDS, Donor Darah dilakukan satu tahun sekali dan  Rekanan RS yang bersedia
dan Golongan Darah pada event mengajukan proposal kepada Mitra. mensponsori kegiatan
tertentu dan Penyediaan Tenaga Di Tahun 2019 mendatang akan Jalinan Kasih MNC Group,
Kesehatan. diupayakan menjalin kemitraan PT. Rosche, dll
dengan Lembaga Muslim
 Operasi Hernia diupayakan dapat
dilaksanakan secara bertahap dalam
satu tahun dan mengajukan
proposal kepada Mitra. Di Tahun
2019 mendatang akan diupayakan
menjalin kemitraan dengan
Lembaga Muslim
 Operasi Bibir Sumbing setiap saat
akan dilakukan karena kerjasama
dengan Yayasan Smiletrain

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 81
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Indonesia InsyaAllah terus
berlangsung.
 Pemeriksaan GDS dan Golongan
Darah disesuaikan dengan event
tertentu dan mengajukan
sponsorship dari rekanan
Laboratorium.
 Pemeriksaan Penunjang lainnya
yang akan disesuaikan dengan event
atas kerjasama dengan Komunitas/
kelompok masyarakat.
EVALUASI 2021
 Kegiatan Sirkumsisi tidak optimah dilakukan karena masa pandemic Covid 19
 Operasi bakti sosial Smiletrain selama Tahun 2021 sebanyak 40 pasien dan target 40 pasien per tahun.
Smilegrant yang diberikan Smiletrain sudah didistribusikan dengan baik, Laporan pertanggungjawaban sudah disampaikan secara
online kepada Smiletrain pusat. Alhamdulillah pada bulan April 2021 RSI Assyifa diberikan kepercayaan kembali berupa dana smilegrant
sebesar Rp. 15.000.000,- dan dapat memfasilitasi bantuan tambahan serta kebutuhan promosi publikasi Smiletrain di RSI Assyifa untuk
periode Mei 2021-April 2022.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 82
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN

 Baksos Operasi Hernia Reguler selama tahun 2021 belum dapat dilaksanakan kembali sehubungan dengan belum ada Mitra yang
membiayai, biaya operasi Hernia cukup besar dibandingkan dengan Operasi Katarak.

 Operasi Katarak Tahun 2021 dilaksanakan pada bulan November 2020 – Oktober 2021 dengan sasaran sebanyak 100 orang, jumlah
Donasi sebesar Rp. 1.500.000 per mata dari Yayasan Jalinan Kasih-MNC Group. Alhamdulillah selama Periode sesuai Perjanjian
Kerjasama 50 orang berhasil operasi Katarak dan 8 orang operasi Pterigium

Kegiatan ini diupayakan rutin dilaksanakan setiap tahun. Estimasi pada Tahun 2022 Bakti Sosial ini tetap akan dilaksanakan dan
diajukan kembali kepada Mitra. RSI Assyifa akan segera membuat Surat Pengajuan kepada Yayasan Jalinan Kasih agar kerjasama dapat
terus berlanjut dan diupayakan pada Tahun 2022 RSI Assyifa dapat menjalin kerjasama dan bermitra dengan lembaga sosial Muslim.

 Kegiatan Donor Darah dapat dilaksanakan atas kerjasama dengan PMI Kota dan Kabupaten Sukabumi, rata-rata Pendonor berjumlah
sekitar 30 orang dan cukup banyak juga Personil yang yang ingin Donor namun tidak memenuhi persyaratan Donor. Selajutnya kegiatan
ini akan terus berlangsung dan sebagai penarik bagi karyawan maka kehadiran Pendonor dijadikan absen tambahan olahraga.

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN


6. Penyelenggaraan Sebagai upaya Promosi dan Akan berkerjasama melalui sponsorship a. Rekanan RS yang bersedia
Symposium/ Seminar Publikasi RS melalui kerjasama dan dikoordinasikan lebih lanjut. mensponsori
dengan sponsorship b. Sasaran Seminar adalah
Masyarakat luas di area

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 83
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
Kota, Kabupaten dan luar
Sukabumi
EVALUASI 2021
Kegiatan Seminar / Diklat Alhamdulillah dapat diselenggarakan melalui Seminar Kesehatan yang telah diselenggarakan pada bulan
Desember 2021

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN


7. Penyelenggaraan Forum Sebagai upaya Promosi dan  RSI Assyifa sudah bekerjasama  Penderita Penyakit Jantung
Diskusi Kesehatan Publikasi RS melalui kerjasama dengan Komunitas Jantung Sehat, atau Osteoporosis
dengan Komunitas dan selanjutnya akan dijadwalkan  Pasien Rawat Jalan Klinik
direncanakan akan dibentuk senam rutin Jantung Sehat dengan Obgyn dan masyarakat
Club Stroke/Club Osteoporosis KJS se-Kota Sukabumi umum
dan mengaktifkan kembali  Untuk mendukung Komunitas yang
Senam Hamil. telah terjalin pada event tertentu
RSI Assyifa menyediakan
Narasumber untuk memberikan
Edukasi Kesehatan terkait Penyakit
Jantung/Osteoporosis atau Penyakit
lainnya serta konsumsi bagi 50

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 84
NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN SASARAN
orang peserta.
 Senam Hamil tetap berjalan dengan
pemberian jasa instruktur sebesar
Rp. 50.000 per pertemuan.
EVALUASI 2021
 Program Forum Diskusi Kesehatan dengan Komunitas tertentu selama tahun 2021 tidak dilaksanakan karena masa Pandemi Covid 19
begitupun dengan senam hamil, kegiatan tidak dapat dilaksanakan karena keterbatasan ruangan dan Pandemi Covid 19

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 85
BAB IX
PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN

Pencatatan dan pelaporan serta evaluasi dilakukan secara berkala oleh Sub Bag Pemasaran
Humas dan Promosi Kesehatan juga Unit dibawahnya rutin setiap bulan ditujukan kepada
Ka. Bagian Administrasi Umum untuk disampaikan kepada Direktur.

Isi Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan dapat dibuat setelah atau kegiatan akan dilaksanakan
sehingga dapat disampaikan tindak lanjut dari kegiatan yang telah direncanakan
berdasarkan jadwal sebelumnya. Apabila rencana kegiatan tidak dapat dilaksanakan maka
disampaikan secara rinci alasan kegiatan tersebut terpending dan ditentukan kembali waktu
pelaksanaannya. Sehubungan dengan rencana pada Tahun 2022 anggaran Pemasaran
Humas dan Promkes akan tetap dikelola oleh Sub Bag Rumah Tangga maka berikut rincian
rencana Kegiatan yang memerlukan anggaran khusus.

Tabel 10. Rencana Kerja Anggaran Pemasaran Humas dan Promkes Tahun 2022
NO URAIAN QTY ESTIMASI BIAYA ESTIMASI PER BULAN
1. Edukasi Dalam Gedung 1 Rp. 300.000 Rp. 300.000
2. Edukasi Luar Gedung 1 Rp. 500.000 Rp. 500.000
3. Jasa Narasumber Rubrik 4 Rp. 50.000 Rp. 200.000
4. Jasa Instrukstur Senam Hamil 4 Rp. 50.000 Rp. 200.000
5. Jasa Narasumber Radio 4 Rp. 150.000 Rp. 600.000
6. Pulsa u/ SMS Broadcast 1 Rp. 100.000 Rp. 100.000
7. Iklan di Media Cetak 2 Rp. 500.000 Rp. 1.000.000
8. Logo Branding Event 1 Rp. 1.500.000 Rp. 1.500.000
9. Go-Tan Kit 4 Rp. 100.000 Rp. 400.000
10. Promosi Kit Rp. 200.000
11 Video Edukasi Rp. 1.000.000

JUMLAH Rp. 6.000.000

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 86
Sukabumi, 21 Desember 2021

Ka. Sub Bag Pemasaran Humas Promkes Kepala Bag. Administrasi Umum

Mutiara Fariza Dasya Arief Firmansah, S.Kom

Menyetujui,
Direktur Rumah Sakit Islam Assyifa

dr. H. Ahmad Dian

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 87
RENCANA KERJA DAN ANGGARAN
PEMASARAN HUMAS DAN PROMKES TAHUN 2022

QTY ESTIMASI ESTIMASI


N
URAIAN KEGIATAN PER BIAYA PER BIAYA PER KETERANGAN
O
BULAN KEGIATAN BULAN
PEMASARAN HUMAS
1 Rencana Penyediaan Jasa Tim Kesehatan Teknisnya akan berkoordinasi lebih lanjut
(Homecare/MCU) ke beberapa Hotel untuk dengan tim Homecare
memfasilitasi Tamu yang sedang berkunjung atau
umum TARGET 2022 HARUS DILAKSANAKAN.

2 Program Baby SPA Layanan baru yang akan ditawarkan ke


masyarakat, kolaborasi bersama tim Homecare
dan perlu dikoordinasikan lebih lanjut terkait
Tarif Baby SPA apabila dilakukan di RS atau di
rumah pasien.

Diperlukan tenaga Bidan yang sudah ikut


Pelatihan, unit terkait akan berkoordinasi
dengan bagian Diklat.

3 Kegiatan bersama PKM/PPK 1 di area Kota dan 3.500.000 Estimasi peserta 30 orang, Panitia 10 orang
Kabupaten
Rencana : 6 bulan 1x Pembicara dr. Spesialis Rp. 500.000,-
Konsumsi Rp. 2.500.000,-
Lain-lain Rp. 500.000

Apabila pertemuan yang melibatkan banyak

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 88
QTY ESTIMASI ESTIMASI
N
URAIAN KEGIATAN PER BIAYA PER BIAYA PER KETERANGAN
O
BULAN KEGIATAN BULAN
orang tidak dapat dilaksanakan maka RSI
Assyifa yang akan melakukan kunjungan.

4 Program WA, FB, IG dan media social lainnya 1 100.000 Pulsa Data sebagai sarana komunikasi dengan
Pelanggan RS
Pulsa Data Rp. 100.000 / bulan

5 Partisipasi Logo Branding pada event tertentu 4.000.000 PERSI Hospital Expo, PERSI JABAR, ARRSI,
MUKISI Hospital Expo

6 Bakti Sosial Donor Darah 1.800.000 Konsumsi Tim Rp. 300.000,-


Rencana 3 bulan 1x
Maret, Juni, September, Desember 2022
bersama PMI Kota dan Kabupaten

Peserta yang lolos donor mendapat makan


siang senilai Rp. 30.000,-/orang dengan
estimasi 50 peserta, total Rp. 1.500.000,-

7 Bakti Sosial Operasi Bibir Sumbing (massal) 3.000.000 Dilakukan secara massal atas kerjasama
dengan Dokter Bedah Plastik, dr. Aryanto
Habibie Sp. BP

Rp. 3.000.000 estimasi biaya operasional


Baksos

8 Bakti Sosial Operasi Katarak-Pterigium (massal) 3.000.000 Biaya dibantu dari Mitra

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 89
QTY ESTIMASI ESTIMASI
N
URAIAN KEGIATAN PER BIAYA PER BIAYA PER KETERANGAN
O
BULAN KEGIATAN BULAN
Yayasan Jalinan Kasih MNC Peduli atau
Yayasan Al-Matuq (Donatur

Rp. 3.000.000 estimasi biaya operasional


Baksos

9 Bakti Sosial Operasi Hernia 3.000.000 Biaya dibantu dari Mitra-Yayasan Jalinan Kasih
MNC Peduli

Rp. 3.000.000 estimasi biaya operasional


Baksos

10 Bakti Sosial Sirkumsisi Gratis bagi Anak Yatim 4 350.000 1.400.000 Biaya atas kerjasama dengan DKM Assyifa
disertai Surat Keterangan Anak Yatim dari RT/RW menggunakan layanan Gotan dalam RS.
setempat.
Tambahan donasi dari donator Rp. 50.000 per
orang (bapak Undang-rekan dr. Heri Heriyanto)

11 Partisipasi Iklan Ucapan di Media Cetak 500.000 Disesuaikan dengan hari besar keagamaan dan
hari besar nasional

12 Pengadaan Marchandise Rumah Sakit Estimasi berupa Kalender, Payung lipat (50),
Sajadah berlogo (50), handuk kecil berlogo
Sasaran Penerima : (50), handbag berlogo (50) dan GoodyBag
Pasien, Rekanan, PKM/PPK1, Ruang Pelayanan (100) dengan estimasi harga :

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 90
QTY ESTIMASI ESTIMASI
N
URAIAN KEGIATAN PER BIAYA PER BIAYA PER KETERANGAN
O
BULAN KEGIATAN BULAN
Kalender Duduk Rp. 30.000-35.000/buah
Payung Lipat Rp. 50.000 / buah
Sajadah Rp. 80.000/buah
Handuk kecil Rp. 40.000/buah
Handbag Rp. 25.000/buah
GoodyBag Rp. 15.000 / buah

13 Pelaksanaan Survey Kepuasan Pelanggan Survey didistribusikan melalui google form


Rencana : 6 bulan 1x dengan sasaran seluruh pasien baik rawat inap
maupun rawat jalan

14 Pelatihan Hak Pasien dan keluarga untuk seluruh Atas kerjasama Komite Keperawatan dan
karyawan RS menggunakan anggaran Unit Diklat

15 Pengajuan Pelatihan Pemasaran/Kehumasan bagi Atas kerjasama dan menggunakan anggaran


SDM lingkup Pemasaran Humas Promkes Unit Diklat.

16 Evaluasi Perpanjangan PKS dengan Rekanan dan Sebagai tindaklanjut PMKP di Unit kerja
Asuransi harus terdokumentasikan dengan baik Pemasaran Humas Promkes dan segala bentuk
informasi dari Rekanan/Asuransi harus dibuat
secara tertulis.

17 Penawaran Layanan Vaksin, Swab antigen onsite, Kegiatan yang sudah berjalan saat ini akan
swab PCR, Go-Tan lebih dioptimalkan

18 WA Blast pelayanan informasi u/ konsumen Berkolaborasi dengan SIM RS dalam


pembuatan system WA Blast/ WA Broadcast

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 91
QTY ESTIMASI ESTIMASI
N
URAIAN KEGIATAN PER BIAYA PER BIAYA PER KETERANGAN
O
BULAN KEGIATAN BULAN
untuk memudahkan pemberian informasi
kepada konsumen (pelayanan dokter yang
sering berubah/ mengingatkan pasien untuk
control post ranap, dll)

PROMOSI KESEHATAN
19 Kegiatan seminar/edukasi Kebidanan 2.000.000 Joint Promotion dengan rekanan. Biaya lain-
Rencana : 1 bulan 1x lain full dari RS. Terkait waktu akan
menyesuaikan dengan kondisi.

Sasaran 25 PMB/ Posyandu sekitar RSI Assyifa,


narasumber dokter Sp.OG dan dr. Rahma
(konselor ASI)

Pembicara dr. Spesialis Rp. 500.000,-


Pembicara dr. Umum Rp. 200.000,-
Konsumsi & Marchan Rp. 1.000.000,-
Lain-lain Rp. 500.000

20 Edukasi kesehatan bertema Kesehatan Remaja Puberetas Remaja dari Perspektif Medis dan
Rencana : 1-2 bulan 1x Religiusitas / PHBS/ Penyakit yang sering
dialami remaja

Sasaran edukasi adalah Pesantren-Pesantren


yang dipilih di area Kota dan Kabupaten
Sukabumi. Rencana membawa Marchan yang
dapat dimanfaatkan di Sekolah-Pesantren.

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 92
QTY ESTIMASI ESTIMASI
N
URAIAN KEGIATAN PER BIAYA PER BIAYA PER KETERANGAN
O
BULAN KEGIATAN BULAN

21 Senam, Edukasi Kesehatan, Cek GDS bersama 1 500.000 500.000 Konsumsi Rp. 250.000,-
Komunitas Jantung Sehat Sukabumi Narasumber Rp. 150.000,-
Lain-lain Rp. 100.000,-

22 Kegiatan Senam Hamil 2 50.000 100.000 Instruktur Senam Rp. 50.000,-


Dilakukan setiap minggu ke-1 dan minggu ke-3

Rencana bertempat di ruang tunggu IKB


(disesuaikan dengan jadwal operasi)

23 Pembelian Alat Cek GDS, Cholesterol dan Asam Sebagai inventaris RS yang digunakan untuk
Urat (3 in 1) kegiatan Baksos/edukasi kesehatan di
komunitas tertentu

24 Kegiatan dlm rangka PROGNAS PONEK-GERIATRI 1-2 650.000 500.000 – Jasa Dokter Rp. 200.000,-
bersama Posyandu Binaan dengan sasaran Balita 1.000.000 Jasa Bidan / Gizi Rp. 100.000,-
(20 anak) dan Lansia (30 orang) di : Konsumsi Rp. 250.000,-
a. Posyandu Binaan PKM Cipelang (1 bulan 1x) Lain-lain Rp. 100.000,-
b. Posyandu Jalak Bali PKM Tipar (6 bulan 1x)
Kegiatan berupa Edukasi Kesehatan baik oleh
Dokter/Bidan/Gizi, cek GDS dan pemberian
makanan tambahan.

25 Edukasi didalam Gedung bersama PPI kepada 450.000 Direncanakan pada bulan April, Agustus dan

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 93
QTY ESTIMASI ESTIMASI
N
URAIAN KEGIATAN PER BIAYA PER BIAYA PER KETERANGAN
O
BULAN KEGIATAN BULAN
Pengunjung RS Desember 2022, sasaran 30-50 pengunjung
Rencana : 4 bulan 1x
Konsumsi Rp. 350.000,-
Doorprizes Rp. 100.000 u/ 5 buah
26 Penyediaan Leaflet Fiqih Wanita 1.250.000 Atas kerjasama dengan Inst Binroh dan
Ketakmiran Masjid. Redaksi, teknis dll akan
dibicarakan lebih lanjut.

27 Pembuatan Video Layanan, kolaborasi dengan Akan berkoordinasi dengan Unit Diklat, Tim
SDM yang terlatih dan tersertifikasi Dokumentasi dan SDM tersertifikasi untuk
kondep dan teknis. Rencana : Pelayanan NICU,
Rencana : 4 video dalam satu tahun Edukasi PPI dan Kesling

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 94
KEGIATAN YANG BELUM DILAKSANAKAN DI TAHUN 2021
DAN DIRENCANAKAN DILAKSANAKAN PADA TAHUN 2022 DISERTAI KEGIATAN BARU

PEMASARAN HUMAS

1. Rencana Penyediaan Jasa Tim Kesehatan (Homecare/MCU) ke beberapa Hotel untuk


memfasilitasi Tamu yang sedang berkunjung atau umum
2. Program Baby SPA
3. Layanan Konselor Laktasi
4. Evaluasi Perpanjangan PKS dengan Rekanan dan Asuransi harus terdokumentasikan
dengan baik
5. Sistem WA Blast/WA Broadcast atas kolaborasi dengan SIM RS untuk memudahkan
pemberian informasi kepada konsumen

PROMOSI KESEHATAN

1. Kegiatan seminar/edukasi Kebidanan, Rencana : 1 bulan 1x


2. Edukasi kesehatan bertema Kesehatan Remaja, Rencana : 1-2 bulan 1x ke Pesantren-
pesantren area Kota Kab Sukabumi
3. Kegiatan Senam Hamil
4. Pembelian Alat Cek GDS, Cholesterol dan Asam Urat (3 in 1)
5. Kegiatan dlm rangka PROGNAS PONEK-GERIATRI bersama Posyandu Binaan dengan
sasaran Balita (20 anak) dan Lansia (30 orang) di :
a. Posyandu Binaan PKM Cipelang (1 bulan 1x)
b. Posyandu Jalak Bali PKM Tipar (6 bulan 1x)
6. Penyediaan Leaflet Fiqih Wanita
7. Pembuatan Video Layanan, kolaborasi dengan SDM yang terlatih dan tersertifikasi,
Rencana : 4 video dalam satu tahun

Program Kerja Sub Bagian Pemasaran Humas Promosi Kesehatan Tahun 2022 95

Anda mungkin juga menyukai