Anda di halaman 1dari 18

PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

PARALEGAL

LEMBAGA BANTUAN HUKUM


MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants
Head Office : Jl.Pelita Cipatuguran Kp.Babakan Anyar No.65 RT.004 RW.020
Kelurahan Palabuhanratu Kec. Palabuhanratu Kab.Sukabumi
Email: lbhmp12@gmail.com, Kode Pos 43364, No Tlp.(0266)6444741
LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants
Head Office : Jl.Pelita Cipatuguran Kp.Babakan Anyar No.65 RT.004
RW.020 Kelurahan Palabuhanratu Kec. Palabuhanratu Kab.Sukabumi
Email: lbhmp12@gmail.com, Kode Pos 43364, No Tlp.(0266)6444741

Nomor : 009/B/SEK/LPBH-MP/III/2022
Lampiran : -
Perihal : Permohonan Pelaksanaan Pendidikan dan Pelatihan Paralegal

Yang Terhormat;
Kepala Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN)
Kementerian Hukum dan HAM RI

Dengan Hormat,
Dalam rangka meningkatkan ketrampilan advokasi dan kompetensi pemberian bantuan
hukum terhadap masyarakat, bersama ini kami sampaikan permohonan pelaksanaan
Pendidikan dan Pelatihan Paralegal bagi Masyarakat yang akan dilaksanakan pada:

Hari/ Tanggal : Jumat s/d Minggu/ 22 – 24 April 2022


Waktu : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Gedung Pendopo Palabuhanratu

Sebagai bahan pertimbangan kami lampirkan proposal pelaksanaan Pendidikan dan


Pelatihan Paralegal dimaksud.
Besar harapan kami kepada Bapak Kepala BPHN agar dapat berkenan memberikan izin
kepada kami untuk pelaksanaan Pendidikan dan Pelatihan Paralegal tersebut.

Demikian permohonan ini disampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Sukabumi, 22 April 2022


PENGURUS LBH-MP

ARDY ANTONI, S.H.


Ketua LBH MP
LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants
Head Office : Jl.Pelita Cipatuguran Kp.Babakan Anyar No.65 RT.004
RW.020 Kelurahan Palabuhanratu Kec. Palabuhanratu Kab.Sukabumi
Email: lbhmp12@gmail.com, Kode Pos 43364, No Tlp.(0266)6444741

Nomor : 010/B/SEK/LPBH-MP/III/2022
Lampiran : -
Perihal : Permohonan Keynote Speaker Pendidikan dan Pelatihan Paralegal

Yang Terhormat;
Kepala Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN)
Kementerian Hukum dan HAM RI
Dengan Hormat
Sehubungan dengan diadakannya Pendidikan dan Pelatihan Paralegal bagi Masyarakat
yang diadakan oleh LPBH Masyarakat Pasundan dan dilaksankan pada :

Hari/ Tanggal : Jumat s/d Minggu/ 22 – 24 April 2022


Waktu : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Gedung Pendopo Palabuhanratu

Maka kami memohon kepada Bapak Kepala Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN)
Kementerian Hukum dan HAM RI untuk kiranya berkenan menjadi Keynote Speaker dalam
acara “Pendidikan dan Pelatihan Paralegal LPBH Masyarakat Pasundan.

Demikian permohonan ini disampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

Sukabumi, 22 April 2022


PENGURUS LBH-MP

ARDY ANTONI, S.H.


Ketua LBH Masyarakat Pasundan
LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PARALEGAL

YANG BERBASIS KEPADA KEADILAN RAKYAT

A. PENDAHULUAN
Undang-Undang No. 16 tahun 2011 tentang Bantuan Hukum, telah membuka pintu
pelayanan pendampingan hukum terutama untuk masyarakat tidak mampu. Pranata hukum
diupayakan sedemikian rupa berfungsi sebagai pelindung serta menggerakkan masyarakat
menjadi masyarakat yang sadar hukum. Keberadaan dan pelembagaan paralegal menjadi
penting khususnya di Lembaga-lembaga bantuan hukum. Dengan hidup dan beraktifitas di
tengah-tengah masyarakat yang mereka layani, paralegal dapat memanfaatkan pengetahuan
mereka tentang sistem peradilan formal maupun sarana alternatif penyelesaian sengketa,
serta praktek penyuluhan hukum untuk membantu masyarakat miskin dan terpinggirkan
dalam mendampingi mereka yang terlibat permasalahan hukum.

Paralegal menggunakan kombinasi perangkat hukum dan non hukum, yang dikenal
dengan alternatif penyelesaian sengketa, yang meliputi negosiasi, mediasi, advokasi dan
penyuluhan hukum serta pemberdayaan masyarakat. Paralegal diharapkan memiliki
kemampuan dasar tentang hukum, sistem hukum dan prosedurnya, juga diharapkan
memiliki ketrampilan dan pengetahuan terkait dengan alternatif mekanisme penyelesaian
sengketa. Paralegal tidak menggantikan pengacara, namun dengan bersinergi dengan
penasehat hukum diharapkan mampu meningkatkan penggunaan hukum dan penerapan
solusi hukum serta kebijakan yang tepat bagi permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat.

Bertitik tolak dari latar belakang tersebut diatas, maka menjadi suatu hal yang
urgen untuk mempersiapkan Masyarakat (pendamping Desa) menjadi paralegal yang
cakap. Melalui pelatihan paralegal ini menjadi ajang pembekalan bagi calon penegak hukum
dalam memahami hukum secara utuh, baik hukum materiil dan formil sertamenguasai dasar-
dasar alternatif penyelesaian sengketa.

B. TUJUAN
Kegiata ini bertujuan untuk :

TERM OF REFERENCE LPBH-MP Page 2


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

1) Mengoptimalkan pemberian bantuan hukum sebagaimana perintah Undang-Undang


Nomor 15 Tahun 2011 tentang Bantuan Hukum Jo. Peraturan Menteri Hukum dan Hak
Asasi Manusia Nomor 3 Tahun 2021 Tentang Paralegal dalam Pemberian Bantuan
Hukum.
2) Membekali pengetahuan paralegal terhadap hukum material dan formil maupun
alternatif penyelesaian sengketa .
3) Melatih paralegal menyelesaian masalah hukum yang dihadapi oleh masyarakat
khususnya menengah ke bawah dan kaum terpinggirkan.
4) Membentuk cikal bakal praktisi hukum yang berbasis pada keadilan masyarakat.

C. BENTUK KEGIATAN
Kegiatan ini akan dilaksanakan dalam bentuk Pendidikan dan Pelatihan Paralegal

D. WAKTU DAN TEMPAT

Hari/ Tanggal : Jumat s/d Minggu/ 22 – 24 April 2022


Waktu : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Gedung Pendopo Palabuhanratu

E. PENYELENGGARA
Pelatihan ini diselenggarakan oleh LPBH Masyarakat Pasundan

F. PESERTA ACARA
Adapun peserta dalam acara ini adalah Perwakilan Masyarakat Desa yang ada di Wilayah
Sukabumi, berjumlah 30 orang, yang telah lulus seleksi dengan persyaratan.

G. MATERI KEGIATAN
Materi Pelatihan dan Pendidikan , yang terdiri dari :

TERM OF REFERENCE LPBH-MP Page 3


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

1. Pengantar Hukum dan Demokrasi;


2. Keparalegalan;
3. Struktur Masyarakat;
4. Bantuan Hukum dan Advokasi;
5. Hak Asasi Manusia;
6. Gender, Minoritas dan Kelompok Rentan;
7. Teknik Komunikasi Bagi Paralegal;
8. Prosedur Hukum dalam Sistem Peradilan di Indonesia;
9. Teknik penyusunan dokumen laporan, pengaduan dan kronologis:
10. Aktualisasi peran Paralegal;
11. Due Diligence;
12. Etika Paralegal

H. PEMATERI
Adapun pemateri dalam pelatihan paralegal ini dari BPHN dan Para ahli Hukum yang
memiliki kompetensi di bidang hukum materiil dan formil.

TERM OF REFERENCE LPBH-MP Page 4


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

I. SUSUNAN ACARA

JADWAL PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PARALEGAL

LEMBAGA BANTUAN HUKUM MASYARAKAT PASUNDAN (LPBH-MP)

No Hari/ Tanggal Jam Narasumber Materi Ajar Sesi Durasi PIC


HARI I
1 Jumat, 22 April 07.30 s/d MC Pembukaan, dan pemutaran lagu Indonesia 1 10 menit MC dan
07.40 WIB Raya Panitia
2 Jumat, 22 April 07.40 s/d 1. Ketua LPBH-MP Sambutan, khusus untuk Ketua LPBH-MP 1 20 menit MC
2022 08.00 WIB 2. Kepala BPHN. atau perwakilannya untuk melakukan
pembukaan acara

3 Jumat, 22 April 08.00 s/d BPHN Pengantar Hukum dan Demokrasi 1 120 menit Moderator
2022 10.00 WIB
ISTIRAHAT
4 Jumat, 22 April 12.30 s/d - Registrasi Peserta 2 30 menit Panitia
2022 13.00 WIB
5 Jumat, 22 April 13.00 s/d Narasumber I Keparalegalan 2 120 menit Moderator
2022 15.00 WIB
6 Jumat, 22 April 15.00 s/d Narasumber II Bantuan Hukum dan Advokasi 3 120 menit Moderator
2022 17.00 WIB
HARI II
1 Sabtu, 23 April 07.30 s/d - Registrasi Peserta 1 30 menit Panitia
2022 08.00 WIB
2 Sabtu, 23 April 08.00 s/d Narasumber III Hak Asasi Manusia 1 90 menit Moderator
2022 09.30 WIB

TERM OF REFERENCE BKBH Page 5


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

3 Sabtu, 23 April 09.30 WIB Narasumber IV Struktur Masyarakat 2 120 menit Moderator
2022 s/d 11.30
WIB
ISTIRAHAT
4 Sabtu, 23 April 12.30 s/d - Registrasi Peserta 2 30 menit Panitia
2022 13.00 WIB
5 Sabtu, 26 April 13.00 s/d Narasumber V Gender, Minoritas dan Kelompok Rentan 2 90 menit Moderator
2022 14.30 WIB
6 Sabtu, 23 April 14.30 s/d Narasumber VI Prosedur Hukum dalam Sistem Peradilan di 3 120 menit Moderator
2022 16.30 WIB Indonesia
HARI III
1 Minggu, 24 April 07.30 s/d - Registrasi Peserta 1 30 menit Panitia
2022 08.00 WIB
2 Minggu, 24 April 08.00 s/d Narasumber VII Teknik Penyusunan dokumen laporan, 1 120 menit Moderator
2022 10.00 pengaduan dan kronologis
3 Minggu, 24 April 10.00 s/d Narasumber VIII Teknik Komunikasi Bagi Paralegal 2 120 menit Moderator
2022 12.00 WIB
ISTIRAHAT
4 Minggu, 24 April 13.00 s/d - Registrasi Peserta 3 15 menit Panitia
2022 13.15 WIB
5 Minggu, 24 April 13.15 s/d Narasumber IX Etika Paralegal LPBH-MP 3 120 menit Moderator
2022 15.15 WIB
6 Minggu, 24 April 15.15 s/d Penutupan oleh Pengukuhan Paralegal dan Penutupan dengan dipandu oleh Moderator
2022 15.30 WIB Ketua LPBH-MP
atau perwakilan
7 Aktualisasi Peran Paralegal LPBH -MP Praktik Lapangan Dengan
Monitoring

Total 1.140 menit atau 19 jam on class selama tiga hari

TERM OF REFERENCE BKBH Page 6


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

KURIKULUM PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PARALEGAL

TUJUAN WAKTU
MATA MATERI POKOK DAN JML
NO KURIKULE INDIKATOR KOMPETENSI METODE
PELAJARAN SUB MATERI POKOK JAM JML
R KHUSUS T P L JAM
1. Mampu Pengantar 1. Dapat menjelaskan prinsip- 1. Prinsip-prinsip negara Ceramah T: 2 2 2
menjelaskan Hukum dan prinsip negara hukum hukum dan & Diskusi Jam
pengantar Demokrasi Kepancasilaan; kepancasilaan; Brain
hukum dan 2. Dapat menjelaskan prinsip- 2. Prinsip-prinsip Storming
demokrasi prinsip demokrasi; demokrasi;
3. Dapat menjelaskan pluralism 3. Pluralism hukum di
hukum di Indonesia; Indonesia;
4. Dapat menjelaskan mengenai 4. Hierarki peraturan
hierarki peraturan perundang- perundang-undangan;
undangan dengan 3 (tiga) asas 5. Asas-asas umum
melekat di dalamnya; pemerintahan yang baik;
5. Dapat menjelaskan asas-asas 6. Lembaga-lembaga
umum pemerintah yang baik; negara dan fugnsinya
6. Dapat menjelaskan lembaga- (lembaga legislative,
lembaga Negara dan fungsinya eksekutif, dan yudikatif).
(lembaga legislative, eksekutif,
dan yudikatif).

TERM OF REFERENCE BKBH Page 7


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

2. Mampu Keparalegalan 1. Dapat menjelaskan definisi 1. Definisi Paralegal Ceramah, T: 2 2 2


menjelaskan Paralegal; 2. Sejarah Paralegal Diskusi Jam
tentang 2. Dapat menceritakan sejarah 3. Kriteria Paralegal Brain
Paralegal Paralegal; 4. Peran Paralegal Storming,
3. Dapat menjelaskan kriteria 5. Nilai-nilai Personal Simulasi
Paralegal; Paralegal dan
4. Dapat menjelaskan peran 6. Pembentukan dan menonton
Paralegal; pembinaan Kelompok Video
5. Dapat menjelaskan dan Keluarga Sadar Hukum
menerapkan nilai-nilai personal
Paralegal;
6. Dapat menjelaskan pembentukan
dan pembinaan Kelompok
Keluarga Sadar Hukum.

TERM OF REFERENCE BKBH Page 8


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

3. Mampu Struktur 1. Dapat menjelaskan tentang 1. Pengantar Sosiologi Ceramah, T: 2 1 1 2


menjelaskan Masyarakat sosiologi masyarakat; Masyarakat; Role Play, Jam
struktur dan 2. Dapat menjelaskan relasi-relasi 2. Relasi-relasi pokok Diskusi,
kondisi sosial pokok dalam masyarakat; dalam masyarakat; Brainstorm
masyarakat 3. Dapat mengilustrasikan relasi 3. Relasi masyarakat ing
masyarakat pedesaan; pedesaan;
4. Dapat mengilustrasikan relasi 4. Relasi masyarakat
masyarakat perkotaan; Perkotaan;
5. Dapat mengilustrasikan relasi 5. Relasi Gender;
Gender; 6. Relasi antar generasi;
6. Dapat mengilustrasikan relasi 7. Relasi dalam kerja;
antar generasi; 8. Relasi alam dan Relasi
7. Dapat mengilustrasikan relasi sosial.
dalam kerja;
8. Dapat mengilustrasikan relasi
alam dan sosial.

TERM OF REFERENCE BKBH Page 9


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

4. Mampu Bantuan Hukum 1. Dapat menjelaskan sejarah 1. Sejarah perkembangan Ceramah, T: 2 2 2


menjelaskan dan Advokasi perkembangan bantuan hukum; bantuan hukum; Diskusi Jam
tentang 2. Dapat menjelaskan definisi 2. Definisi bantuan hukum; Studi
bantuan Bantuan Hukum; 3. Asas-asas dan tujuan Kasus,
hukum dan 3. Dapat menjelaskan asas-asas dan bantuan hukum; Role Play
advokasi tujuan Bantuan Hukum; 4. Ruang lingkup bantuan
4. Dapat menjelaskan ruang lingkup hukum;
Bantuan Hukum; 5. Syarat dan tata cara
5. Dapat menjelaskan syarat-syarat pemberian bantuan
dan tata cara pemberian bantuan hukum, serta standar
hukum, serta standar layanan layanan bantuan hukum;
bantuan hukum; 6. Model-model bantuan
6. Dapat menjelaskan model-model hukum;
bantuan; 7. Bantuan hukum yang
7. Dapat menjelaskan bantuan memberdayakan
hukum yang meberdayakan masyarakat;
masyarakat; 8. Tata cara dan teknik
8. Melakukan advokasi dan melakukan advokasi dan
alternative dispute resolution ADR.
(ADR) dengan baik.

TERM OF REFERENCE BKBH Page 10


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

5. Mampu Hak Asasi 1. Dapat menjelaskan Sejarah 1. Sejarah HAM; Ceramah, T: 1,5 1/2 1 1,5
menjelaskan Manusia HAM; 2. Definisi HAM; Diskusi Jam
tentang Hak 2. Dapat menjelaskan definisi 3. Prinsip-prinsip dan Studi
Asasi HAM; Konsep HAM; Kasus,
Manusia 3. Dapat menjelasakan prinsip dan 4. Hak Sipil Politik dan Role Play
konsep HAM; Hak Ekonomi, Sosial,
4. Dapat membedakan hak sipil dan Budaya.
politik dan hak ekonomi, sosial 5. Jenis-jenis Plenggaran
dan budaya; HAM;
5. Dapat mengidentifikasi 6. Realitas Pemenuhan
pelanggaran HAM; HAM.
6. Dapat menceritakan realitas
pemenuhan HAM.

6. Mampu Gender, 1. Dapat menjelaskan definisi 1. Definisi gender, Ceramah, T: 1,5 1,5 1,5
menjelaskan Minoritas, dan gender, minoritas, dan kelompok minoritas, dan kelompok Diskusi Jam
konsep Kelompok rentan; rentan; Role Plau
Gender, Rentan 2. Dapat menjelaskan konsep 2. Konsep gender,
Minoritas, gender, minoritas, dan kelompok minoritas, dan kelompok
dan rentan sebagai bagain dari HAM; rentan sebagai bagian
Kelompok 3. Dapat menggali isu-isu terkait dari HAM;
Rentan gender, minoritas, dan kelompok 3. Isu-isu kritis terkait
rentan. gender, minoritas dan
kelompok rentan.

TERM OF REFERENCE BKBH Page 11


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

7. Mampu Teknik 1. Dpat menjelaskan konsep dasar 1. Konsep dasar Ceramah, T: 3 1 2 3


menerapkan komunikasi bagi komunikasi; komunikasi; Diskusi Jam
Teknik paralegal 2. Dapat melakukan komunikasi 2. Teknik komunikasi Role Play
konmunikasi yang meyakinkan pihak lain; persuasive;
bagi Paralegal 3. Dapat melakukan komunikasi 3. Teknik komunikasi
yang responsive; responsive:
4. Dapat menarik kesimpulan dari a. Kemampuan
komunikasi yang dilakukan mendengarkan,
b. Kemampuan
bertanya,
c. Kemampuan
mengenali Bahasa
tubuh,
d. Kemampuan
mengandarkan

TERM OF REFERENCE BKBH Page 12


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

emosi saat
berkomunikasi.
4. Kemampuan menarik
kesimpulan.

8. Mampu Prosedur hukum 1. Dapat menjelaskan sistem dan 1. Sistem Peradilan Pidana; Ceramah, T: 2 1 1 2
menjelaskan dalam sistem prosedur peradilan pidana; 2. Sistem Peradilan Perdata Diskusi Jam
prosedur peradilan di 2. Dapat menjelaskan sistem dan (umum dan agama); Studi
hukum dalam Indonesia prosedur peradilan perdata 3. Sistem Peradiilan Tata Kasus
sistem (umum dan Agama); Usaha Negara
peradilan di 3. Dapat menjelaskan sistem dan 4. Sistem Peradilan
Indonesia prosedur peradilan Tata Usaha Mahkamah Konstitusi
Negara; dan Mahkamah Agung;
4. Menjelaskan sistem peradilan 5. Overview sekilas tentang
Mahkamah Konstitusi dan Peradilan Militer
Mahkamah Agung;
5. Menjelaskan sekilas tentang
Peradilan Militer
9. Mampu Teknik 1. Dapat menyusun laporan; 1. Teknik penyusunan Ceramah, T: 2 1 1 2
melakukan penyusunan 2. Dapat menyusun korespondensi; laporan; Diskusi Jam
penyusunan dokumen 3. Dapat menyusun kronologis atas 2. Teknik korespondensi; Praktik
laporan, laporan, suatu peristiwa; 3. Teknik penyusunan
pengaduan, pengaduan, dan 4. Melakukan penulusuran data dan kronologis;
kronologis, kronologis informasi; 4. Teknik penelusuran data
dalam bentuk 5. Melakukan metode pemilahan dan informasi;
dokumen data dan informasi. 5. Metode pemilahan data
tertulis dan informasi

10. Mampu Aktualisasi 1. Mampu melaksanakan peran 1. Teknik melaksanakan Praktik 3 3


menjalankan peran Paralegal paralegal dalam kegiatan Bantuan kegiatan Bantuan Lapangan Bulan B
peran Hukum; dan Hukum; dan dengan ul
paralegal 2. Mampu melaksanakan peran 2. Teknik melaksanakan Mentoring an
dalam Paralegal dalam kegiatan kegiatan Layanan Hukum
kegiatan Layanan Hukum Lainnya. Lainnya
bantuan
hukum

TERM OF REFERENCE BKBH Page 13


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

J. PENUTUP

Demikian proposal ini dibuat, besar harapan kami atas pelaksanaan Pelatihan Paralegal
dapat dilaksanakan sesuai dengan waktu yang tersebut di atas. Atas perhatian dan tindak
lanjutnya kami sampaikan terimakasih.

Sukabumi, 22 April 2022


PENGURUS LBH-MP

ARDY ANTONI, S.H.


Ketua LBH Masyarakat Pasundan

TERM OF REFERENCE BKBH Page 15


LEMBAGA BANTUAN HUKUM
MASYARAKAT PASUNDAN (LBH-MP)
Advocate, Solisitors & Legal Consultants

Nomor: SK LPBH-MP/001/SRT/III/2022
Nomor: BPHN /... ... ...

Disahkan oleh, Sukabumi, 27 April 2022


MATERI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PARALEGAL
22 s/d 24 April 2022
No Materi Waktu

1 Pengantar Hukum dan Demokrasi 2 Jam

2 Keparalegalan 2 Jam

3 Bantuan Hukum dan Advokasi 2 Jam

4 Hak Asasi Manusia 1,5 Jam

5 Struktur Masyarakat 2 Jam

6 Gender, Minoritas dan Kelompok Rentan 1,5 Jam

7 Prosedur Hukum dalam Sistem Peradilan di Indonesia 2 Jam

8 Teknik Penyusunan dokumen laporan, pengaduan dan kronologis 2 Jam

9 Teknik Komunikasi Bagi Paralegal 2 Jam

10 Etika Paralegal BKBH FH UB 2 Jam


Sukabumi, 24 April 2022
Total 19 Jam

ARDY ANTONI, S.H


Ketua LPBH Masyarakat Pasundan

Anda mungkin juga menyukai