Anda di halaman 1dari 6

Nama : Epi Susanti (1714201047)

Kelas : 6B

PENELITIAN STUDI LITERATURE

(Tatut Susanto,Ph.D)

A. Mahasiswa : pendahuluan :
1. Tinjauan Pustaka
2. Kjian referensi untuk penulisan skipsi, tesis, disertasi

B. Tujuan LR dan Bagaimana LR dilakukan


Tujuan dilakukan literature review adalah untuk menyajikan data
terkini dan untuk mengevaluasi dari literature-loteratur sebelumnya yang
digunakan.
Cara LR adalah melakukan evaluasi terhadap kualitas dan temuan
baru dari suatu paper ilmiah.
Yang direview
1. Paper journal ilmiah Journal ilmiah yang
2. Paper conference terindeks oleh
(proceedings) 1. Web of science (ISI)
3. Thesis dan disertasi Sumber Paper 2. SCOPUS
4. Report (laporan) scimagoJR.com
dari organisasi yang
terpecaya
5. Buku textbook

C. Type of literature rivew


1. Narrative literature review
2. Systematic literature review
3. Argumentasi literature review
4. Integrative literature review
5. Theoretical literature review

Narative literature review


Mengkritik dan meringkas isi suatu literature . ulasan narrative
juga menarik kesimpulan tentang topic dan mengidentifikasi kesenjangan /
ketidak konsistenan suatu temuan . perlu memiliki pertanyaan penelitian
yang cukup focus untuk melakukan NRL .

Systematic literature review


Membutuhkan pendekatan yang ketat dan terdefenisi dengan baik
di bandingkan dengan kebanyakan jenis SLR lainnya . tujuan dalam SLR
komprehensif dan merinci jangka waktu dimana literature di pilih .

Argumentative literature review


Memeriksa literature secara selektif untuk mendukung /
membantah argument , asumsi yang tertanam kuat / masalah filosofi yang
sudah ada di dalam literature.

Integrative literature review

Theoretical literature review


Berfokus pada kumpulan teori yang telah terakumulasi sehubungan
dengan masalah , konsep , teori / fenomena . TLR memainkan peran
penting dalam menetap kan teori apa yang sudah ada , hubungan di antara
mereka , sampai sejauh mana teori – teori yang ada telah diselidiki dan
untuk mengembangkan hipotesis baru yang akan di uji.
BAB 2 . metode
2.1 desain LR
2.2 Kriteria LR
2.3 sumber LR
2.4 Cara pencarian LR
2.5 Cara seleksi LR
2.6 Strategi analisis LR
Teknik dalam mereview
1. Compare : Penelitian melakukan rangkuman atau ringkasan dan kemudian
melakukan kritik dan keamanan artikel yang ada utuk dibuat dalam suatu tulisan
baru.
2. Contrast : Penelitian melakukan kajian dengan mengulas suatu study yang
bertentangan dan diringkas menjadi sebuah tulisan atau artikel
3. Critize : Penelitti melakukan kritik artikel dalam bentuk suatu pendapat atau opini,
bisa setuju atau tidak setuju yang didukung dengan bukti dan evidence.
4. Syntetis : Penelitian mencoba mencari keunggulan dan kelemahan sebuah study yang
kemudian peneliti mencoba menganalisis artikel baru.
PENULISAN MANUSKRIP
(Cici Apriza Yanti, S.KM, M.HSc)

Jurnal merupakan kumpulan article yang dipublikasikan secara teratur . ditulis oleh
peneliti/ ilmuan/professor. Tujuannya untuk melaporkan hasil penelitian / pengabdian.
Menulis jurnal merupakan kemampuan menulis merupakan keterampilan berbahasa
menggunakan tulisan. Menuli merupakan kegiatan produktif dan ekspresif . pengetahuan
yang luas dan pola piker yang logis sangat diperlukan dalam menulis .

Macam- macam jurnal berupa Nasional, Internasional, Nasional terakreditasi, dan


Internasional bereputasi dan berindeks.

Hal yang perlu diperhatikan sebelum membuat manuskrip adalah :


1. Tujuan publikasi
2. Pilih jenis manuskrip
3. Pilih focus scop jurnal
4. Pahami etika penelitian
5. Perhatikan struktur jurnal
6. Baca guide of author

Pedoman penulisan manuskrip jurnal ilmiah


1. Persyaratan umum : Penulisan dengan manuskrip dengan bahasa yang benar , bauk
bahasa Indonesia maupun bahasa inggris , panjang manuskrip di perhatikan sesuai
dengan pedoman, semua daftar rujukan / kepustakaan harus di cantumkan
2. Struktur Jurnal Judul , abstrak , keyword , pendahuluan , metode , hasil dan
pembahasan , kesimpulan , ucapan terima kasih dan daftar pustaka

Format manuskrip
1. Jumlah kata : lebih kurang 2500 – 3000 kata
2. Jenis huruf dan jumlah halaman : sesuaikan dengan guide jurnal , jumlah halaman 5 –
10 halaman
3. Table / grafik / gambar : semuanya mendukung terhadap hasil dan pembahasan
penelitian
pembahasan, hasil penelitian dikaitkan dengan penelitian sebelumnya dan jumlah
maksimal lebih kurang 30% dari halaman naskah, pembahasan berisi penjelasan
makna secara substansi terhdap hasil dan hindari mengulang angka statistic, sebaikya
di deskripsikan saja.
kesimpulan, adanya jawaban dari pertanyaan penlitian dan ditulis 1 paragraf, tidak
numerical. Dan terakhir ada nya ucapan terimakasih biasanya diutamakan pemberi
dana atau individu yang membantu peneliti.
Daftar pustaka, jurnal rujukan lebih kurang 10-15 jurnal, kemutakhiran jurnal
diperehatikan, dunakan mendeley atau endnote.

Anda mungkin juga menyukai