Anda di halaman 1dari 9

KISI-KISI NASKAH SOAL

PENILAIAN AKHIR SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Satuan Pendidikan : SMPS Eben Haezer Batam Jumlah Soal : 40 Soal


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Kurikulum : 2013 Penyusun : Mawar Siregar, S.Pd

Kelas / No Level
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Semester Soal Kognitif
3.1.Menerapkan konsep pengukuran berbagai Disediakan tabel tentang besaran
besaran dengan menggunakan satuan standar dan satuan, siswa dapat
(baku). menentukan besaran turunan dan 1
4.1. Menyajikan data hasil pengukuran dengan VII/Ganjil Besaran dan satuannya dalam SI dengan benar. C3
alat ukur yang sesuai dengan menggunakan Satuan
satuan tak baku dan satuan baku.
Pengukuran Disajikan gambar pengukuran 2 C2
sebuah benda peserta didik mampu
menunjukan hasil pengukuran alat
tersebut.

3.6. Menjelaskan berbagai zat aditif dalam Disajikan pernyataan tentang


makanan dan minuman, zat adiktif, serta beberapa perilaku, peserta didik
dampaknya terhadap kesehatan. ZAT ADIKTIF mampu mengidentifikasi perilaku
VIII /Ganjil DAN penyalagunaan zat adiktif dan 3 C1
4.6. Membuat karya tulis tentang dampak PSIKOTROPIKA psikotropika.
penyalahgunaan zat aditif dan zat adiktif bagi
kesehatan.

SMPS Eben Haezer Bengkong


Kelas / No Level
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Semester Soal Kognitif
3.3. Menjelaskan konsep campuran, zat dan Disajikan ilustrasi, seseorang
contoh perubahannya dalam kehidupan sedang berada di luar rumah
sehari-hari. VII /Ganjil Partikel Materi mencium aroma tertentu dari dalam 4 C3
rumah, peserta didik mampu
4.3. Menyajikan hasil penyelidikan atau karya menghubungkan aroma tersebut
tentang sifat larutan, perubahan fisika dan dengan teori partikel materi.
perubahan kimia, atau pemisahan campuran.
3.2. Menganalisis gerak lurus, pengaruh gaya Disajikan gambar sebuah benda
terhadap gerak berdasarkan Hukum Newton, VIII/ Ganjil yang bekerja tiga gaya dengan arah
dan penerapannya pada gerak benda dan Jenis gaya, tertentu, peserta didik mampu 5 C2
gerak makhluk hidup. penjumlahan gaya menunjukkan resultan dari ketiga
gaya tersebut dengan arah gerak
4.2. Menyajikan hasil penyelidikan pengaruh benda.
gaya terhadap gerak benda.
3.11. Menganalisis sistem tata surya, rotasi dan Disajikan letak / posisi matahari-
revolusi bumi, rotasi dan revolusi bulan, bumi - bulan pada peristiwa
serta dampaknya bagi kehidupan di bumi. VII/Genap Sistem Tata Surya gerhana matahari atau gerhana 6 C2
bulan, peserta didik mampu
4.11. Menyajikan karya tentang dampak rotasi menunjukkan letak/posisi
dan revolusi bumi dan bulan bagi matahari-bumi - bulan saat terjadi
gerhana matahari atau gerhana
kehidupan di bumi, berdasarkan hasil
bulan.
pengamatan atau penelusuran berbagai
sumber informasi.
3.2. Menganalisis gerak lurus, pengaruh gaya Disajikan gambar benda yang
terhadap gerak berdasarkan Hukum Newton, dikenai gaya, peserta didik mampu
dan penerapannya pada gerak benda dan VIII/ Ganjil Usaha dan Energi menghitung besarnya usaha yang 7 C3
gerak makhluk hidup. dilakukan oleh beberapa gaya
sehingga benda dapat bergerak jika
4.2. Menyajikan hasil penyelidikan pengaruh besaran fisis yang lain diketahui.
gaya terhadap gerak benda.
3.2. Menganalisis gerak lurus, pengaruh gaya Disajikan pernyataan tentang
terhadap gerak berdasarkan Hukum Newton, VIII/ Ganjil Hukum Newton peristiwa atau contoh fenomena 8 C3

SMPS Eben Haezer Bengkong


Kelas / No Level
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Semester Soal Kognitif
dan penerapannya pada gerak benda dan dalam kehidupan sehari-hari,
gerak makhluk hidup. peserta didik mampu
menghubungkan peristiwa atau
4.2. Menyajikan hasil penyelidikan pengaruh contoh fenomena yang
gaya terhadap gerak benda. berhubungan dengan peristiwa
hukum Newton (Hukum I Newton /
hukum III Newton).
3.8. Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya Disajikan gambar balok dengan
dalam kehidupan sehari-hari. VIII/Genap Tekanan ukuran panjang, lebar, tebal dan 9 C3
massa tertentu atau disajikan
4.8. Menyajikan data hasil percobaan untuk gambar akuarium mini di
menyelidiki tekanan zat cair. dalamnya terdapat air dan ikan
dengan ketinggian tertentu, peserta
didik mampu menghitung tekanan
pada zat padat atau tekanan tepat
pada mulut ikan.
3.2. Menganalisis gerak lurus, pengaruh gaya Disajikan gambar hasil ticker timer
terhadap gerak berdasarkan Hukum Newton, VIII/ Ganjil Gerak lurus dari suatu percobaan, peserta didik 10 C4
dan penerapannya pada gerak benda dan mampu menganalisis grafik GLB
gerak makhluk hidup. dan GLBB dipercepat atau GLBB
diperlambat melalui contoh
4.2. Menyajikan hasil penyelidikan pengaruh peristiwa dalam kehidupan sehari-
hari.
gaya terhadap gerak benda.
3.11. Menganalisis konsep getaran, gelombang, Disajikan gambar beberapa pola
dan bunyi dalam kehidupan sehari-hari VIII/Genap Getaran dan getaran dengan panjang dan 11 C1
termasuk sistem pendengaran manusia dan gelombang simpangan berbeda atau gambar
sistem sonar pada hewan. gelombang dengan panjang tertentu
dan waktu tertentu, peserta didik
4.11. Menyajikan hasil percobaan tentang mampu mengidentifikasi frekuensi
getaran atau gelombang yang
getaran, gelombang, atau bunyi.
terbentuk.
Disediakan grafik gelombang
longitudinal, siswa dapat 34 C3
menghitung cepat rambat

SMPS Eben Haezer Bengkong


Kelas / No Level
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Semester Soal Kognitif
gelombangnya.
Bunyi Menjelaskan ciri dan sifat-sifat
bunyi serta pemanfaatannya. 35 C2
3.6. Menerapkan konsep kemagnetan, induksi Peserta didik mampu menghitung
elektromagnetik, dan pemanfaatan medan Induksi salah satu besaran pada 12 C3
magnet dalam kehidupan sehari-hari. IX/Genap elektromagnet transformator bila besaran lain
diketahui.
4.6. Membuat rancangan karya sederhana yang Menentukan jenis muatan yang
memanfaatkan prinsip elektromagnet terjadi pada sebuah benda yang 36 C3
digosok dengan benda tertentu.
dan/atau induksi elektromagnetik.

3.6. Menerapkan konsep kemagnetan, induksi Disajikan gambar salah satu cara
elektromagnetik, dan pemanfaatan medan IX/Genap Kemagnetan membuat magnet, peserta didik 13 C4
magnet dalam kehidupan sehari-hari. mampu menganalisis kutub-kutub
magnet yang terbentuk dari
4.6. Membuat rancangan karya sederhana yang magnet yang dibuat.
memanfaatkan prinsip elektromagnet dan /
atau induksi elektromagnetik.
3.7. Menganalisis interaksi antara makhluk hidup Peserta didik mampu memberikan
dan lingkungannya serta dinamika populasi VII/Genap Ekosistem contoh simbiosis mutualisme, 14 C2
akibat interaksi tersebut. komensalisme, atau parasitisme.

4.7. Menyajikan hasil pengamatan terhadap


interaksi makhluk hidup dengan lingkungan
sekitarnya.
.6. Mengidentifikasi sistem organisasi kehidupan Disajikan gambar penampang
mulai dari tingkat sel sampai organisme dan VII/Ganjil Struktur dan melintang tumbuhan dikotil, 15 C3
komposisi utama penyusun sel. fungsi jaringan peserta didik mampu menunjukkan
tumbuhan jaringan tertentu berdasarkan
4.6. Membuat model struktur sel fungsinya.
tumbuhan/hewan.

SMPS Eben Haezer Bengkong


Kelas / No Level
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Semester Soal Kognitif
3.1. Menganalisis gerak pada makhluk hidup, Peserta didik mampu
sistem gerak pada manusia, dan upaya VIII/Ganjil Sistem gerak pada mendeksripsikan perbedaan ciri 16 C2
menjaga kesehatan sistem gerak. manusia antara otot lurik, otot polos, atau
otot jantung.
4.1. Menyajikan karya tentang gangguan pada
sistem gerak atau upaya menjaga kesehatan
sistem gerak manusia.
3.4. Mendeskripsikan keterkaitan struktur Peserta didik mampu
jaringan tumbuhan dan fungsinya, serta VIII/Ganjil Fotosintesis membandingkan pengaruh 17 C2
teknologi yang terinspirasi oleh struktur intensitas cahaya pada percobaan
tumbuhan. Ingenhouse proses fotosintesis

4.4. Menyajikan karya dari hasil penelusuran


berbagai sumber informasi tentang teknologi
yang terinspirasi dari hasil pengamatan
struktur tumbuhan.
3.5. Menganalisis sistem pencernaan pada Disajikan data berbagai macam
manusia, gangguan yang berhubungan VIII/Ganjil Mekanisme sistem enzim pencernaan, peserta didik 18 C1
dengan sistem pencernaan, serta upaya pencernaan mampu mengidentifikasi enzim
menjaga kesehatan sistem pencernaan. manusia. yang berperan dalam proses
pencernaan atau protein.
4.5. Menyajikan hasil penelusuran informasi
tentang gangguan sistem pencernaan atau
upaya menjaga kesehatan sistem pencernaan.
3.9. Menganalisis sistem pernapasan pada Peserta didik mampu membedakan
manusia dan memahami gangguan pada VIII/Genap Sistem Pernapasan mekanisme pernapasan dada 19 C5
sistem pernapasan, serta upaya menjaga pada manusia dengan pernapasan perut.
kesehatan sistem pernapasan.

4.9. Menyajikan karya tentang upaya menjaga


kesehatan sistem pernapasan.
3.3. Menerapkan konsep pewarisan sifat dalam Disajikan sebuah ilustrasi seorang

SMPS Eben Haezer Bengkong


Kelas / No Level
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Semester Soal Kognitif
pemuliaan dan kelangsungan makhluk hidup. IX/Ganjil Pewarisan Sifat petani menginginkan varietas 20 C2
unggul dengan menyilangkan dua
4.3. Menyajikan hasil penelusuran informasi dari jenis varietas tanaman, peserta
berbagai sumber terkait tentang tanaman dan didik mampu memprediksi
hewan hasil pemuliaan. persentase kemungkinan varietas
unggul yang diperoleh petani
tersebut.
3.4. Menjelaskan konsep listrik statis dan Dapat menentukan penyebab benda
gejalanya dalam kehidupan seharihari. IX/Ganjil Listrik Statis bermuatan listrik netral karena 21 C1
perbandingan jumlah electron dan
4.4. Menyajikan hasil pengamatan tentang gejala proton.
listrik statis dalam kehidupan sehari-hari.

3.5. Menerapkan konsep rangkaian listrik, energi Diberikan pernyataan sifat muatan
dan daya listrik, sumber energi listrik dalam IX/Ganjil Listrik Dinamis siswa dapat menyebutkan sifat – 22 C1
kehidupan sehari-hari termasuk sumber sifat muatan listrik.
energi listrik alternatif.
Diberikan jumlah muatan dan
4.5. Menyajikan hasil rancangan berbagai lamanya muatan bergerak dalam 25 C3
rangkaian listrik. suatu penghantar siswa dapat
menentukan besar arus listrik yang
terjadi.
Diberikan beberapa hambatan
siswa dapat menggunakan rumus 26 C2
yang benar untuk menghitung
hambatan penggantinya.
Energi dan Daya Dapat menyebutkan perubahan 27 C2
listrik energi yang terjadi pada alat-alat
listrik dalam kehidupan sehari-hari.
Dapat menghitung energi listrik
jika diketahui beda potensial, kuat 28 C3
arus listrik dan waktunya.

SMPS Eben Haezer Bengkong


Kelas / No Level
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Semester Soal Kognitif
3.4. Menjelaskan konsep listrik statis dan Disajikan data beberapa muatan
gejalanya dalam kehidupan seharihari. dengan kondisi interaksinya siswa 23 C3
dapat menentukan jenis muatan
4.4. Menyajikan hasil pengamatan tentang gejala IX/Ganjil Listrik statis berdasarkan sifat muatan.
listrik statis dalam kehidupan sehari-hari. Dapat menjelaskan terjadinya
benda menjadi bermuatan karena 24 C2
proses menggosok.
3.10. Menganalisis sistem ekskresi pada manusia Mendiskripsikan secara logis dan
dan memahami gangguan pada sistem Sistem ekskresi kritis bagian- bagian dari sistema 29 C1
ekskresi serta upaya menjaga kesehatan VIII/Genap manusia urinaria.
sistem ekskresi.

4.10. Membuat karya tentang sistem ekskresi


pada manusia dan penerapannya dalam
menjaga kesehatan diri.
Mendiskripsikan alat – alat
3.1. Menghubungkan sistem reproduksi pada IX/Ganjil Sistem reproduksi reproduksi pada wanita dan 30 C2
manusia dan gangguan pada sistem pada manusia fungsinya secara logis kritis dan
reproduksi dengan penerapan pola hidup jujur.
yang menunjang kesehatan reproduksi. Mendiskripsikan alat – alat
reproduksi pada pria dan fungsinya 31 C2
secara logis kritis dan jujur.
4.1. Menyajikan hasil penelusuran informasi dari
berbagai sumber terkait upaya pencegahan Menyebutkan tahapan
gangguan pada organ reproduksi. perkembangan embrio pada 32 C1
manusia.
3.3. Menjelaskan konsep pesawat sederhana, dan Disediakan pernyataan tentang
penerapannya dalam kehidupan sehari-hari VIII/Ganjil Pesawat sederhana seorang menaikkan peti ke suatu 33 C3
termasuk kerja otot pada struktur rangka tempat dengan bantuan bidang
manusia. miring, siswa dapat menghitung
besar gaya yang dilakukan seorang
4.3. Menyajikan hasil penyelidikan atau pekerja.
pemecahan masalah tentang manfaat

SMPS Eben Haezer Bengkong


Kelas / No Level
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Indikator
Semester Soal Kognitif
penggunaan pesawat sederhana dalam
kehidupan sehari-hari.
3.8. Menganalisis terjadinya pencemaran Menyebutkan usaha manusia dalam
lingkungan dan dampaknya bagi ekosistem. VII/Genap Pencemaran dan mengatasi Polusi udara di 37 C1
kerusakan perkotaan.
4.8. Membuat tulisan tentang gagasan lingkungan
penyelesaian masalah pencemaran di
lingkungannya berdasarkan hasil
pengamatan.
3.8. Menghubungkan konsep partikel materi Disajikan gambar sel syaraf.pada 38
(atom, ion, molekul), struktur zat sederhana IX/Genap Sel syaraf manusia maka siswa dapat C2
dengan sifat bahan yang digunakan dalam menunjukkan bagian sel syaraf
kehidupan seharihari, serta dampak sesuai dengan fungsinya.
penggunaannya terhadap kesehatan manusia.

4.8. Menyajikan hasil penyelidikan tentang sifat


dan pemanfaatan bahan dalam kehidupan
sehari-hari.
3.7. Menerapkan konsep bioteknologi dan Menjelaskan pemanfaatan
perannya dalam kehidupan manusia. IX / Genap Bioteknologi dan bioteknologi untuk kehidupan 39 C3
perannya dalam manusia.
4.7. Membuat salah satu produk bioteknologi kehidupan
konvensional yang ada di lingkungan manusia
sekitar.

3.10. Menganalisis proses dan produk teknologi Menentukan bahan kimia pada
ramah lingkungan untuk keberlanjutan IX / Genap Bahan kimia pada makanan yang ditambahkan pada 40 C5
kehidupan. makanan makanan.

4.10. Menyajikan karya tentang proses dan


produk teknologi sederhana yang ramah
lingkungan.

SMPS Eben Haezer Bengkong


SMPS Eben Haezer Bengkong

Anda mungkin juga menyukai