Anda di halaman 1dari 4

Nama : Iin Asifah Maulidda

Nim : 013.06.0025

Tugas : Kuliah dr Endro Pranoto

Ophthalmology

General Overview

Latar Belakang :

Anatomi dari tubuh manusia terdiri dari bagian kepala yang meliputi otak, mata, hidung, mulut
dll, dan pada sistem pencernaan terdiri dari gigi dan lidah, faring, lambung, esofagus, usus halus,
dan usus besar. Ekstremitas terdiri dari lengan dan kaki. Anatomi dari mata itu sendiri terdiri dari
: Kelopak mata, bulu mata (silia), kelenjar air mata, cancus lateralis, sistem lakrimalis bagian
yang mengeluarkan air mata, pars secretorius yang mengsekresikan air mata atau dikeluarkan
untuk digunakan.

Mata terdiri dari :

1. Otot temporal terletak diatas mata


2. Musculus orbicularis oculi berfungsi untuk menutup mata
3. Tarsus berfungsi sebagai rangka kelopak mata
4. Lemak mata berfungsi sebagai bantalan mata
5. Superior levator palpebrae yang berfungsi untuk membuka mata

Adapun kelainannya meliputi :

Hordeolum timbul keluhan bengkak merah,terasa sakit dan keluhan timbul beberapa hari.

Chalazion timbulnya keluhan beberapa bulan dan tidak sakit.

Ada 6 otot melingkar yang membuat kita biasa memutar bola mata :

1. Otot rektus
 Suprerior
 Inferior
 Lateral
 Medial
2. Otot Oblikus
 Superior
 Inferior

Inervasi Otot Ekstraocular

Terdiri dari 3 nervi caraniales

1. Nervus oculomotor terletak di nervus 3 dimana kelainannya terletak di otot rectus


suprerior, inferior, lateral dan medial
2. Nervus abducent terletak di nervus 6 dimana kelainannya terletak di retcus lateralis.
3. Nervus trochlearis terletak di nervus ke 4 dimana kelainannya terletak di oblique superior

Conjunctiva dan Sclera

Conjunctiva terdiri dari :

1. Conjunctiva palpebralis
2. Conjunctiva bulbi
3. Conjunctiva orbitalis
4. Conjunctiva fornix
5. Conjunctiva limbus

Kelainan pada conjunctiva terdiri dari :

1. Injeksi conjunctiva = merah dibagian bawah mata


2. Injeksi cilier = merah didaerah pornix dan sangat membahayakan penglihatan, merah
hampir disemua bagian.
Cornea

Lapisan – lapisan cornea :

1. Epitel
2. Endotel
3. Stroma
4. Bowman
5. Descemet
6. Air mata

Lensa

Lensa terletak di belakang iris

Anatomi lensa terdiri dari :

1. Capsul
2. Cortex

Akomodasi

Akomodasi lensa adalah lensa bias mencembung dan lensa bias menipis.

Kelainan Akomodasi

1. Presbyopia adalah kondisi mata yang kehilangan kemampuan fokus secara bertahap, untuk
melihat objek pada jarak dekat. Terjadi pada orangtua.
2. Katarak merupakan kondisi di mana lensa mata mengalami keruh yang berada di belakang
iris.
3. Corpus vitreous adalah cornea lensa aqueous harus jernih.
4. Floaters adalah gangguan mata seperti ada benang – benang kecil.

Retina

lapisan retina :
1. Sclera
2. Cornea
3. Retina
4. Optic nerve
5. Ciliary body
6. Iris
7. Lens
8. Pupil
9. Choroid

Kelainan terdiri dari :

Retinopathy DM/ Hypertensi :

1. Pembulu darah yang pecah


2. Pendarahan
3. Eksudat

Lesi pada nervus dan tractus opticus.

Anda mungkin juga menyukai