Anda di halaman 1dari 3

DEFINISI OPERASIONAL

VARIABEL DEFINISI INDIKATOR


X : Prosedur Penerimaan Pasien Rawat Jalan Indikator pelaksanaan Penerimaan Pasien
Penerimaan Pasien disebut juga loket pendaftaran. Rawat Jalan adalah :
Rawat Jalan Adalah salah satu bagian dari 1. Memberikan informasi yang lengkap
unit rekam medis di rumah sakit kepada pasien dan keluarganya tentang
yang kegiatannya mengatur pelayanan di rumah sakit.
penerimaan dan pendaftaran 2. Melakukan pancatatan identitas pasien
pasien rawat jalan. (Shofari, dengan jelas, lengkap dan benar.
2002) 3. Menulis nomor RM pasien pada setiap
lembar dokumen RM sebagai identitas
pasien.
4. Mencarikan nomor RM lama bagi pasien
kunjungan ulang (lama) dengan
menggunakan KIUP untuk kkeperluan
pencarian dokumen RM nya.
5. Mendistribusikan dokumen RM ke URJ.
6. Membuat KIB dan menyerahkan nya
kepada pasien (baru).
7. Membuat, menyimpan dan menggunakan
KIUP
8. Mencatat pendaftaran pasien dalam buku
register pendaftaran pasien rawat jalan.
(Shofari, 2002)
Y : Efektivitas Efektivitas pelayanan adalah Indikator Efektivitas Pelayanan :
Pelayanan suatu tindakan atau kegiatan 1. Volume Pekerjaan
yang diberikan dengan harapan 2. Akurasi
dapat memiliki nilai guna bagi 3. Informasi Tepat Waktu
pemakai jasa pelayanan, dalam 4. Biaya
artian pelayanan yang diberikan (Amsyah, 2005:131)
tidak sia-sia atau bermanfaat
dan menghasilkan pelayanan
yang cepat dan tepat sehingga
dapat tercapai tujuan yang
dimaksud (Sedarmayanti, 2009)
KERANGKA KONSEP

Pasien Datang

Pasien Baru Pasien Lama

Pasien jarang membawa Pasien jarang membawa KIB


kartu identitas seperti KTP, saat berobat.
KK dsb, sehingga memakan
waktu dalam penginputan Pasien sering berkata baru
data. pertama kali berobat padahal
sudah mempunyai no RM dan
menyebabkan duplikasi.
Pasien kurang paham tentang
alur pendaftaran.
Terjadi eror pada komputer.

Pelayanan tidak
Efektif
PASIEN
DATANG

Tidak Gawat Gawat Ruang Tindakan

Ambil No Antrian

Pendaftaran

Tidak Ya
Pernah
Berkunjung
Sebelumnya
?

Pasien Baru Pasien Lama

Petugas Membuat KIB

Tidak Memiliki Ya
Asuransi
Kesehatan?

Kasir

Rekam Medis

Pasien Baru Pasien Lama

Buat RM Baru Cari RM

POLIKLINIK

Anda mungkin juga menyukai