Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK BARAT

DINAS KESEHATAN
UPT BLUD PUSKESMAS GUNUNGSARI
Jl. Pariwisata No. 70 Gunungsari  (0370) 633503 Kode Pos 83351

PROFIL INDIKATOR MUTU


TAHUN 2022
UNIT LAYANAN : KESLING

1. Judul Kepatuhan petugas dalam pengisian format pengawasan


TTU/TPM
2. Dasar Pemikiran
Peraturan mentri kesehatan republik indonesia
nomor 80 tahun 1990 tentang persyaratan kesehatan
lingkungan pengawasan TTU/TPM di puskesmas
3. Dimensi mutu Epektipitas pelayanan
4. Tujuan Tergambarnya petugas pemberi layanan dalam pengisian
form pengawasan membantu dalam peningkatan
program pengawasan TTU/ TPM dengan mencari solusi
di lingkungan kesehatan.
5. Definisi operasional Kepatuhan petugas dalam pengisian format pengawasan
TTU/TPM adalah untuk mengetahui jumlah TTU/ TPM
memenuhi syarat dan tidak memenuhi syarat.
6. Tipe Indikator Proses
7. Satuan Pengukuran Persentase
8. Numerator Petugas pengawasan TTU / TPM yang mengisi form
pengawasan TTU/TPM
9. Denumerator Jumlah petugas TTU/TPM
10. Target Pengukuran 80%
11. Kriteria A.Inklusi :
1. Jumlah TTU/TPM yang memenuhi syarat dan
tidak memenuhi syarat
B.Eksklusi
1. Jumlah TTU/TPM yang di lakukan pengawasan

12. Formula Nemerator


×100
Denumerator
13. Desain Pengumpulan Data Surve
14. Sumber Data Data primer
15. Besar Sampel 107 TTU/TPM
16. Frekuensi Pengumpulan 1 kali sebulan
Data
17. Periode Waktu pelaporan Tiap bulan
Data
18. Periode Analisa data Tiap 3 bulan
19. Penyajian Data Tabel atau grapik
20. Instrumen Pengambilan Format
Data
21. Penanggungjawab Koordinator program
pengumpul data

Anda mungkin juga menyukai