Anda di halaman 1dari 3

PERGANTIAN CAIRAN DIANEAL

NO DOKUMEN REVISI KE HALAMAN


RSUD dr. HARYOTO LUMAJANG
JL. BASUKI RAHMAT NO 5
LUMAJANG
…………….. 00 1/3

Ditetapkan oleh
Direktur RSUD dr. Haryoto
Kabupaten Lumajang
STANDAR TANGGAL DITERBITKAN
PROSEDUR
OPERASIONAL 02 Juni 2022

dr. HALIMI MAKSUM, MMRS


NIP. 19700716 200212 1 004
PENGERTIAN Pasien dapat melakukan pergantian cairan CAPD secara mandiri,
tercapai dialisis yang adekuat dan mencegah terjadinya infeksi
peritonitis.
TUJUAN 1. Mengetahui dan memahami prosedur pergantian cairan Dianeal
2. Mencegah terjadinya infeksi peritonitis
KEBIJAKAN SK Direktur RSUD Dr. Haryoto Kabupaten Lumajang No. …………..
tentang Pelayanan CAPD
PROSEDUR PERSIAPAN ALAT
ALAT DAN BAHAN
1. Persiapan ruangan/lingkungan
a. Meja
b. Kursi/tempat tidur
c. Penerangan cukup, pintu dan jendela di tutup, matikan
kipas angin , AC tidak boleh sejajar dengan meja
2. Persiapan alat
a. Tiang infus 1 buah
b. Timbangan cairan 1 buah
c. Handrub 1 buah
d. Cairan dianeal sesuai dengan kebutuhan
e. Minicaps 2 buah
f. Ultraclamp 1 buah
g. Pengalas / paper towel
h. Baki / Nampan 1 buah
i. Buku catatan harian CAPD 1 buah
j. Alkohol 70% 20 cc
k. Masker 2 buah
l. Tempat sampah

PROSEDUR
PENATALAKSANAAN
PERGANTIAN CAIRAN DIANEAL

NO DOKUMEN REVISI KE HALAMAN


RSUD dr. HARYOTO LUMAJANG
JL. BASUKI RAHMAT NO 5
LUMAJANG
…………….. 00 2/3

1. Lakukan cuci tangan 6 langkah dengan air mengalir


2. Tuangkan alkohol 70% di atas meja. Ambil paper towel,
kemudian bersihkan meja dengan gerakan searah
3. Lakukan cuci tangan 6 langkah dengan handrub
4. Persiapan alat dan bahan
5. Gunakan masker
6. Keluarkan transfer set dan letakkan pengalas dibawah
transfer set
7. Buka dan periksa kantong cairan dianeal (cek tanggal
kadaluarsa, volume, konsentrasi, kebocoran, kejernihan dan
keutuhan bagian frangible dan pull ring
8. Pisahkan kedua kantong cairan (kantong yang berisi dan
kantong yang kosong) kemudian klem menggunakan
ultraclamp pada kantong yang berisi cairan
9. Lakukan cuci tangan 6 langkah dengan handrub
10. Tarik pull ring dan lepaskan minicaps dengan cara diputar
dari transfer set, kemudian sambungkan keduanya
11. Gantungkan cairan dianeal pada tiang infus dan letakkan
kantong dianeal yang kosong ke dalam baki / nampan
12. Buka twist clamp (fase pembuangan minimal 20 menit)
13. Amati cairan buangan (kejernihan dan volumenya)
14. Setelah selesai fase pembuangan, tutup twist clamp
15. Patahkan frangible pada pangkal selang
16. Buka ultraclamp dan lakukan flushing (hitung 1 sampai 5
untuk membuang udara dari selang) kemudian tutup selang
pembuangan dengan ultraclamp / klem putih
17. Buka twist clamp (fase pengisian sekitar 10 menit)
18. Setelah selesai fase pengisian, tutup twist clamp dan selang
pengisian dengan ultraclamp
19. Buka pembungkus minicaps dan pastikan ada sponge iodine
di dalamnya
20. Lakukan cuci tangan 6 langkah dengan handrub
21. Lepaskan selang cairan dianeal dari transfer set
22. Tutup rapat transfer set dengan minicaps yang baru
23. Buang kantong cairan yang sudah digunakan ke tempat
PERGANTIAN CAIRAN DIANEAL

NO DOKUMEN REVISI KE HALAMAN


RSUD dr. HARYOTO LUMAJANG
JL. BASUKI RAHMAT NO 5
LUMAJANG
…………….. 00 3/3

sampah
24. Bersihkan meja instrument
25. Lakukan cuci tangan 6 langkah dengan air mengalir
26. Dokumentasikan kegiatan

UNIT TERKAIT Unit Dialisis

Anda mungkin juga menyukai