Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN KINERJA PETUGAS

PEMBERI LAYANAN KLINIS


No. Dokumen :
No. Revisi : -
SOP
Tanggal Terbit : Februari 2018
Halaman :

KLINIK SILIWANGI drg. Laskawina


Jl. Stasiun C-3 No.181 Cimahi Pembina Tingkat I
Telp. 022-6652420 NIP. 196802121999032006

Pengertian Penilaian kinerja petugas pemberi layanan klinis adalah proses


monitoring dan evaluasi terhadap kinerja tenaga klinis yang terdiri dari
dokter, bidan, perawat. Pelaksanaan penilaian dilakukan untuk
menjamin mutu pelayanan agar layanan klinis berjalan dengan baik
dan memberikan kepuasan kepada pelanggan
Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan penilaian kinerja petugas
pemberi layanan klinis
Kebijakan Program Kerja Klinik Siliwangi T.A. 2018 Bidang Pelayanan
Kesehatan
Referensi 1. Undang-Undang Kesehatan Nomor 36 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan
2. PP No. 65 tahun 2015 Tentang Pedoman Penyusunan Dan
Peneraapan Standar Pelayan Minimal (SPM)
3. Peraturan Menteri Kesehatan No 9 tahun 2014 tentang Klinik
4. Peraturan Permenkes No. 46 Tahun 2015 Tentang Akreditasi
Fasilitas Pelayan Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP)
5. SK Kepala FKTP Klinik Siliwangi tentang Evalusi Kinerja Program
Puskesmas
Prosedur 1. Pegawai membuat SKP dan mengumpulkan kepada Ka
Administrasi
2. Ka Administrasi mengumpulkan SKP pegawai pada akhir tahun
dan menyerahkan pada Ka Klinik
3. Ka Klinik memberikan penilaian dan menandatangani SKP
4. Ka Administrasi menyerahkan SKP untuk ditandatangani Ka Klinik
5. SKP diserahkan kembali kepada Ka Administrasi
6. Ka Administrasi menyerahkan kepada pegawai
Unit Terkait Seluruh Karyawan

Anda mungkin juga menyukai