Anda di halaman 1dari 4

ANGKET PENGUKURAN INDEX KEPUASAN MASYARAKAT

TERHADAP KINERJA PELAYANAN SEKOLAH


Nama Sekolah :
Kabupaten :

A. PETUNJUK

Berikut ini ada sejumlah pertanyaan untuk mengungkap tingkat kepuasan Bapak/Ibu terhadap
kinerja pelayanan Sekolah. Setiap pernyataan dilengkapi 5 alternatif jawaban sebagai berikut:
Angka 5 = Sangat puas
Angka 4 = Puas
Angka 3 = Cukup puas
Angka 2 = Kurang puas
Angka 1 = Sangat tidak puas
Bapak/Ibu diminta memberi tanda cek pada salah satu alternatif yang dianggap paling sesuai.
Atas segala bantuan dan kesediaan Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
B. IDENTITAS RESPONDEN
1. Nama :
2. Jenis Kelamin : ( ) Laki-Laki
( ) Perempuan
3. Umur : ( ) < 25 Tahun
( ) 25 s/d 37 Tahun
( ) 38 s/d 50 Tahun
( ) > 50 tahun
4. Pendidikan : ( ) SMA atau sederajat/Mahasiswa
( ) Diploma
( ) Sarjana/S1
( ) Magister/S2
( ) Doktor/S3
5. Masa kerja : ( ) < 5 Tahun
( ) 6 s/d 18 Tahun
( ) 19 s/d 30 Tahun
( ) > 30 tahun
C. PERTANYAAN/PERNYATAAN

No Pernyataan Alternatif Jawaban


A. Penampilan Fisik/Tangible 5 4 3 2 1
1 Halaman sekolah tertata rapih
Ruang kelas dan laboratorium/studio,(memadai dengan rasio
2
mahasiswa, bersih, berAC)
4 Ruang tamu tersedia dengn fasilitas yang memadai
5 Ruang kerja guru tersedia dengn fasilitas yang memadai
5 Kamar mandi dan tolilet bersih
6 Lingkungan sekolah aman
7 Fasilitas olahraga
8 Sarana peribadatan
9 Fasilitas kesehatan
10 Fasilitas internet (Web. Block, Email, WA)
11 Sumber belajar/buku-buku perpustakaan
12 Kepala Sekolah dan guru berpakaian rapih
B. Reliability (Kehandalan).
13 Kepala Sekolah dan guru hadir tepat waktu
14 Kepala Sekolah dan guru melayani Bapak/Ibu dengan cepat
15 Kepala Sekolah dan guru melayani dengan senyum
16 Kepala Sekolah dan guru melayani tanpa menuntut imbalan
17 Kepala Sekolah dan guru melayani Bapak/Ibu sesuai kebutuhan
C. Responsiveness (Bersikap Tanggap)
Kepala Sekolah dan guru merespon kebutuhan Bapak/Ibu (surat
18 menyurat, pengesahan ijazah, rekomendasi, izin, SK dll) dengan
cepat
Kepala Sekolah dan guru mampu menjelaskan maksud Bapak/Ibu
19
dengan baik
20 Kepala Sekolah dan guru adil dalam pelayanan
21 Kepala Sekolah dan guru terbuka dalam memberi pelayanan
D. Assurance (Dapat Menjamin)
22 Kepala Sekolah dan guru memberi informasi yang akurat
Kepala Sekolah dan guru memberi suasana aman bagi Bapak/Ibu di
23
kampus
Kepala Sekolah dan guru menggunakan pendekatan persuasif dalam
24
menyelesaikan masalah di kampus
25 Kepala Sekolah dan guru  komunikatif
Kepala Sekolah dan guru selalu searah dalam menyampaikan sesuatu
26
informasi
27 Kepala Sekolah dan guru kompeten dalam bidangnya
E. Empathy (Menunjukan Kesungguhan)
Kepala Sekolah dan guru memahami kesulitan Bapak/Ibu dan siap
28
membantu menyelesaikannya
29 Kepala Sekolah dan guru serius dalam menjalankan tugas
Kepala Sekolah dan guru membantu memecahkan masalah/
30
kesulitan yang dihadapi Bapak/Ibu
31 Kepala Sekolah dan guru mendengarkan keluhan dari Bapak/Ibu
Kepala Sekolah dan guru memiliki komitmen terhadap mutu
32
pendidikan
33 Kepala Sekolah dan guru peduli terhadap Bapak/Ibu
34 Kepala Sekolah dan guru menjadi role models
Kepala Sekolah dan guru merasa senasib dan sepenanggungan
35
dengan Bapak/ibu terutama ketika menghadapi masalah yang sulit
50 40 60 =150

Nilai Maks=5x35=175
Nilai Akhir=Skor perolehan/175*100

Anda mungkin juga menyukai