Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SIKLUS I

Nama Sekolah : SMA Nusantara Payakumbuh


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Materi Pokok : Asal Usul Kepercayaan dan Kehidupan
Kelas / semester : X/ Ganjil
Alokasi Waktu/Pertemuan : 6 x 30 menit/ Tiga kali Pertemuan
(Tatap Muka Terbatas 1 jp@30 menit)
A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model Discovery Learning (Penemuan) Fase Siklus/ Tahapan Model
Pembelajaranmengumpulkan informasi dan menganalisis ciri serta persamaan umum penghayat Kepercayaan terhadap
Tuhan Yang Maha Esa di nusantara.
mendeskripsikan pokok-pokok ajaran dan konsep asal usul kehidupan dan kepercayaan

B. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan I
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengecek kehadiran peserta didik 10 menit
 Mengecek kesiapan psikis/ fisik peserta didik
dan memberi motivasi
 Memberikan apersepsi tentang kompetensi yang
sudah dipelajari dan mengaitkan dengan materi
selanjutnya
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan
kegiatan yang akan dilakukan
 Menyampaikan lingkup teknik penilaian

Kegiatan Inti Langkah-Langkah Discovery Learning (Penemuan) 100menit

Asesmen
 Peserta didik menjawab soal/tes diagnostic
tentang kepercayaan dan kehidupan
 Berdasarkan hasil tes diagnostic, peserta didik
dikelompokkan berdasarkan kemampuan dan
kebutuhan yang sama (kelompok kemampuan
rendah, sedang, dan tinggi)
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
Perencanaan

 Semua peserta didik diberikan modul tentang


asal usul kehidupan dan kepercayaan
 Semua peserta didik diberikan penjelasan materi
tentang asal usul kehidupan dan kepercayaan
 Peserta didik dikelompokkan berdasarkan
kemampuan dan kebutuhan yang sama yaitu:
a. Kelompok kemampuan rendah (perolehan
skor nilai <70)
b. Kelompok kemampuan sedang (perolehan
skor nilai 70-84)
c. Kelompok kemampuan tinggi (perolehan
skor nilai> 84)
 Peserta didik diberikan tugas terstruktur sebagai
berikut:
a. Kelompok kemampuan rendah
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori mudah.
b. Kelompok kemampuan sedang
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sedang.
c. Kelompok kemampuan tinggi
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sukar.

Pembelajaran

 Peserta didik membentuk kelompok sesuai


kemampuan dan kebutuhanyang sama, yang
terdiri dari 5 atau 6 orang.
 Peserta didik mengerjakan soal-soal
 Peserta didik dengan kemampuan tinggi
mengomunikasikan hasil diskusi di depan kelas.
 Guru memberikan penguatan dan revieu materi
 Peserta didik dengan bimbingan guru membuat
kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari.

Penutup  Peserta didik diberi kesempatan untuk 10menit


menanyakan kembali hal-hal yang belum
dipahami.
 Guru membantu siswa untuk menjelaskan hal-hal
yang diragukan sehingga informasi menjadi benar
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi.
 Peserta didik menyimpulkan materi di bawah
bimbingan guru.
 Guru memberi tugas untuk pertemuan
selanjutnya.
 Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan
memberikan pesan untuk mempelajari materi
selanjutnya

Pertemuan II
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengecek kehadiran peserta didik 10 menit
 Mengecek kesiapan psikis/ fisik peserta didik
dan memberi motivasi
 Memberikan apersepsi tentang kompetensi yang
sudah dipelajari dan mengaitkan dengan materi
selanjutnya
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan
kegiatan yang akan dilakukan
 Menyampaikan lingkup teknik penilaian

Kegiatan Inti Langkah-Langkah Discovery Learning (Penemuan) 100menit

Asesmem
Peserta didik menjawab soal/tes diagnostic
tentang kepercayaan dan kehidupan
 Berdasarkan hasil tes diagnostic, peserta didik
dikelompokkan berdasarkan kemampuan dan
kebutuhan yang sama (kelompok kemampuan
rendah, sedang, dan tinggi)

Perencanaan

 Semua peserta didik diberikan modul tentang


asal usul kehidupan
 Semua peserta didik diberikan penjelasan materi
tentang Definisi kehidupan
 Peserta didik dikelompokkan berdasarkan
kemampuan dan kebutuhan yang sama yaitu:
a. Kelompok kemampuan rendah (perolehan
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
skor nilai <70)
b. Kelompok kemampuan sedang (perolehan
skor nilai 70-84)
c. Kelompok kemampuan tinggi (perolehan
skor nilai > 84)
 Peserta didik diberikan tugas terstruktur sebagai
berikut:
d. Kelompok kemampuan rendah
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori mudah.
e. Kelompok kemampuan sedang
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sedang.
f. Kelompok kemampuan tinggi
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sukar.

Pembelajaran

 Peserta didik membentuk kelompok sesuai


kemampuan dan kebutuhanyang sama, yang
terdiri dari 5 atau 6 orang.
 Peserta didik mengerjakan soal-soal dan guru
membimbing perkelompok dan member
perhatian lebih kepada peserta didik yang
memiliki kemampuan rendah atau sedang.
 Peserta didik dengan kemampuan tinggi
mengomunikasikan hasil diskusi di depan kelas.
 Guru memberikan penguatan dan revieu materi
 Peserta didik dengan bimbingan guru membuat
kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari.
Penutup  Peserta didik diberi kesempatan untuk 10menit
menanyakan kembali hal-hal yang belum
dipahami.
 Guru membantu siswa untuk menjelaskan hal-hal
yang diragukan sehingga informasi menjadi benar
dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi.
 Peserta didik menyimpulkan materi di bawah
bimbingan guru.
 Guru memberi tugas untuk pertemuan selanjutnya.
 Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan
memberikan pesan untuk mempelajari materi
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
selanjutnya

Pertemuan III
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengecek kehadiran peserta didik 10 menit
 Mengecek kesiapan psikis/ fisik peserta didik
dan memberi motivasi
 Memberikan apersepsi tentang kompetensi yang
sudah dipelajari dan mengaitkan dengan materi
selanjutnya
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan
kegiatan yang akan dilakukan
 Menyampaikan lingkup teknik penilaian
Kegiatan Inti 100menit
Langkah-Langkah Discovery Learning (Penemuan)

Asesmen
 Peserta didik menjawab soal/tes diagnostic asal
usul kehidupan kejadian bersyarat untuk
mengidentifikasi karakteristik, potensi,
kebutuhan dan kemampuan peserta didik.
 Berdasarkan hasil tes diagnostic, peserta didik
dikelompokkan berdasarkan kemampuan dan
kebutuhan yang sama (kelompok kemampuan
rendah, sedang, dan tinggi)

Perencanaan

 Semua peserta didik diberikan modul tentang


asal usul kehidupan
 Semua peserta didik diberikan penjelasan materi
tentang
 Peserta didik dikelompokkan berdasarkan
kemampuan dan kebutuhan yang sama yaitu:
a. Kelompok kemampuan rendah (perolehan
skor nilai <70)
b. Kelompok kemampuan sedang (perolehan
skor nilai 70-84)
c. Kelompok kemampuan tinggi (perolehan
skor nilai > 84)
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
 Peserta didik diberikan tugas terstruktur sebagai
berikut:
g. Kelompok kemampuan rendah
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori mudah.
h. Kelompok kemampuan sedang
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sedang.
i. Kelompok kemampuan tinggi
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sukar.

Pembelajaran

 Peserta didik membentuk kelompok sesuai


kemampuan dan kebutuhanyang sama, yang
terdiri dari 5 atau 6 orang.
 Peserta didik mengerjakan soal-soal peluang
kejadian bersyarat, dan guru membimbing
perkelompok dan member perhatian lebih kepada
peserta didik yang memiliki kemampuan rendah
atau sedang.
 Peserta didik dengan kemampuan tinggi
mengomunikasikan hasil diskusi di depan kelas.
 Guru memberikan penguatan dan revieu materi
peluang kejadian saling bebas.
 Peserta didik dengan bimbingan guru membuat
kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari

Penutup  Peserta didik diberi kesempatan untuk 10menit


menanyakan kembali hal-hal yang belum
dipahami.
 Guru membantu siswa untuk menjelaskan hal-hal
yang diragukan sehingga informasi menjadi benar
dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi.
 Peserta didik menyimpulkan materi di bawah
bimbingan guru.
 Guru memberitahukan peserta didik agar
mempersiapkan diri untuk penilaian harian 2pada
pertemuan selanjutnya.
 Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan
memberikan pesan agar tetap semangat dalam
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
belajar.

C. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : Observasi/ pengamatan
b. Penilaian Pengetahuan : Tertulis (Terlampir)
c. Penilaian Keterampilan : Tertulis (Terlampir)
2. Bentuk Penilaian
a. Observasi : Jurnal
b. Tes Tertulis : Soal Pilihan Ganda
c. Tes Tertulis : Soal Uraian
3. Remedial
a. Peserta remedial diberikan sebuah modul dengan materi yang sudah
disederhanakan dan lembar kerja.
b. Peserta remedial diberikan penjelasan/penguatan terhadap materi yang belum
tuntas
c. Peserta remedial diberikan kesempatan bertanya kepada guru atau teman
d. Peserta remedial mengerjakan latihan menyelesaikan beberapa soal.
e. Guru memonitor kegiatan peserta remedial
f. Peserta remedial melaksanakan tes remedial
4. Pengayaan
a. Diberikan materi tentang arti kehidupan menggunakan soal-soal HOTS.
b. Diberikan tugas yang berkaitan dengan materi asal usul kehidupan yang dapat
diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari.

Payakumbuh, Januari 2022


Mengetahui
Kepala SMA Nusantara Payakumbuh Guru MataPelajaran

Elidawati,SAg. Eka Dwi Ati,SPd.I


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMA Nusantara Payakumbuh


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Materi Pokok :
Kelas / semester : X/ Genap
Alokasi Waktu/Pertemuan : 6 x 30 menit/ Tiga kali Pertemuan
(Tatap Muka Terbatas 1 jp@30 menit)

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model Teaching at Right Level (TaRL) metode pemberian tugas, peserta
didik mampu peserta didik mampu mendeskripsikan dan menentukan peluang
kejadian majemuk (peluang kejadian-kejadian saling bebas, saling lepas, dan
kejadian bersyarat) dari suatu percobaan acak dan terampil dalam
Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan peluang kejadian majemuk
(peluang, kejadian-kejadian saling bebas, saling lepas, dan kejadian bersyarat)
dengan jujur, aktif, kerjasama dan bertanggung jawab.
B. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan I
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengecek kehadiran peserta didik 10 menit
 Mengecek kesiapan psikis/ fisik peserta didik
dan memberi motivasi
 Memberikan apersepsi tentang kompetensi yang
sudah dipelajari dan mengaitkan dengan materi
selanjutnya
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan
kegiatan yang akan dilakukan
 Menyampaikan lingkup teknik penilaian

Kegiatan Inti Langkah-Langkah Discoveri Learning 100menit


(Penemuan)

Asesmen
 Peserta didik menjawab soal/tes diagnostic
tentang menyembah sang pencipta
mengidentifikasi karakteristik, potensi,
kebutuhan dan kemampuan peserta didik.
 Berdasarkan hasil tes diagnostic, peserta didik
dikelompokkan berdasarkan kemampuan dan
kebutuhan yang sama (kelompok kemampuan
rendah, sedang, dan tinggi)

Perencanaan

 Semua peserta didik diberikan modul peluang


kejadian majemuk tentang kejadian saling lepas.
 Semua peserta didik diberikan penjelasan materi
tentang peluang kejadian saling lepas.
 Peserta didik dikelompokkan berdasarkan
kemampuan dan kebutuhan yang sama yaitu:
d. Kelompok kemampuan rendah (perolehan
skor nilai <70)
e. Kelompok kemampuan sedang (perolehan
skor nilai 70-84)
f. Kelompok kemampuan tinggi (perolehan
skor nilai> 84)
 Peserta didik diberikan tugas terstruktur sebagai
berikut:
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
j. Kelompok kemampuan rendah
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori mudah.
k. Kelompok kemampuan sedang
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sedang.
l. Kelompok kemampuan tinggi
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sukar.

Pembelajaran

 Peserta didik membentuk kelompok sesuai


kemampuan dan kebutuhanyang sama, yang
terdiri dari 5 atau 6 orang.
 Peserta didik mengerjakan soal-soal peluang
kejadian saling lepas, dan guru membimbing
perkelompok dan member perhatian lebih kepada
peserta didik yang memiliki kemampuan rendah
atau sedang.
 Peserta didik dengan kemampuan tinggi
mengomunikasikan hasil diskusi di depan kelas.
 Guru memberikan penguatan dan revieu materi
peluang kejadian saling bebas.
 Peserta didik dengan bimbingan guru membuat
kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari.

Penutup  Peserta didik diberi kesempatan untuk 10menit


menanyakan kembali hal-hal yang belum
dipahami.
 Guru membantu siswa untuk menjelaskan hal-hal
yang diragukan sehingga informasi menjadi benar
dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi.
 Peserta didik menyimpulkan materi di bawah
bimbingan guru.
 Guru memberi tugas untuk pertemuan selanjutnya.
 Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan
memberikan pesan untuk mempelajari materi
selanjutnya
Pertemuan II
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengecek kehadiran peserta didik 10 menit
 Mengecek kesiapan psikis/ fisik peserta didik
dan memberi motivasi
 Memberikan apersepsi tentang kompetensi yang
sudah dipelajari dan mengaitkan dengan materi
selanjutnya
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan
kegiatan yang akan dilakukan
 Menyampaikan lingkup teknik penilaian

Kegiatan Inti Langkah-Langkah Discoveri Learning 100menit


(penemuan)

Asesmen
 Peserta didik menjawab soal/tes diagnostic
tentang peluang menyembah sang pencipta untuk
mengidentifikasi karakteristik, potensi,
kebutuhan dan kemampuan peserta didik.
 Berdasarkan hasil tes diagnostic, peserta didik
dikelompokkan berdasarkan kemampuan dan
kebutuhan yang sama (kelompok kemampuan
rendah, sedang, dan tinggi)

Perencanaan

 Semua peserta didik diberikan modul peluang


kejadian majemuk tentang menyembah sang
pencipta
 Semua peserta didik diberikan penjelasan materi
tentang tujuan dan manfaat menyembah sang
pencipta
 Peserta didik dikelompokkan berdasarkan
kemampuan dan kebutuhan yang sama yaitu:
d. Kelompok kemampuan rendah (perolehan
skor nilai <70)
e. Kelompok kemampuan sedang (perolehan
skor nilai 70-84)
f. Kelompok kemampuan tinggi (perolehan
skor nilai > 84)
 Peserta didik diberikan tugas terstruktur sebagai
berikut:
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
m. Kelompok kemampuan rendah
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori mudah.
n. Kelompok kemampuan sedang
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sedang.
o. Kelompok kemampuan tinggi
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sukar.

Pembelajaran

 Peserta didik membentuk kelompok sesuai


kemampuan dan kebutuhanyang sama, yang
terdiri dari 5 atau 6 orang.
 Peserta didik mengerjakan soal-soal peluang
kejadian saling bebas, dan guru membimbing
perkelompok dan member perhatian lebih kepada
peserta didik yang memiliki kemampuan rendah
atau sedang.
 Peserta didik dengan kemampuan tinggi
mengomunikasikan hasil diskusi di depan kelas.
 Guru memberikan penguatan dan revieu materi
peluang kejadian saling bebas.
 Peserta didik dengan bimbingan guru membuat
kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari.

Penutup  Peserta didik diberi kesempatan untuk 10menit


menanyakan kembali hal-hal yang belum
dipahami.
 Guru membantu siswa untuk menjelaskan hal-hal
yang diragukan sehingga informasi menjadi benar
dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi.
 Peserta didik menyimpulkan materi di bawah
bimbingan guru.
 Guru memberi tugas untuk pertemuan selanjutnya.
 Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan
memberikan pesan untuk mempelajari materi
selanjutnya
Pertemuan III
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Mengecek kehadiran peserta didik 10 menit
 Mengecek kesiapan psikis/ fisik peserta didik
dan memberi motivasi
 Memberikan apersepsi tentang kompetensi yang
sudah dipelajari dan mengaitkan dengan materi
selanjutnya
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan
kegiatan yang akan dilakukan
 Menyampaikan lingkup teknik penilaian

Kegiatan Inti Langkah-Langkah Teaching at Right Level 100menit


(TaRL)

Asesmen
 Peserta didik menjawab soal/tes tentang
menyembah kepada sang pencipta bersyarat
untuk mengidentifikasi karakteristik, potensi,
kebutuhan dan kemampuan peserta didik.
 Berdasarkan hasil tes diagnostic, peserta didik
dikelompokkan berdasarkan kemampuan dan
kebutuhan yang sama (kelompok kemampuan
rendah, sedang, dan tinggi)

Perencanaan

 Semua peserta didik diberikan modul Peluang


kejadian majemuk tentang peluang kejadian
bersyarat.
 Semua peserta didik diberikan penjelasan materi
tentang peluang kejadian bersyarat.
 Peserta didik dikelompokkan berdasarkan
kemampuan dan kebutuhan yang sama yaitu:
d. Kelompok kemampuan rendah (perolehan
skor nilai <70)
e. Kelompok kemampuan sedang (perolehan
skor nilai 70-84)
f. Kelompok kemampuan tinggi (perolehan
skor nilai > 84)
 Peserta didik diberikan tugas terstruktur sebagai
berikut:
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
p. Kelompok kemampuan rendah
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori mudah.
q. Kelompok kemampuan sedang
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sedang.
r. Kelompok kemampuan tinggi
- Peserta didik mengerjakan soal-soal
dengan kategori sukar.

Pembelajaran

 Peserta didik membentuk kelompok sesuai


kemampuan dan kebutuhanyang sama, yang
terdiri dari 5 atau 6 orang.
 Peserta didik mengerjakan soal-soal peluang
kejadian bersyarat, dan guru membimbing
perkelompok dan member perhatian lebih kepada
peserta didik yang memiliki kemampuan rendah
atau sedang.
 Peserta didik dengan kemampuan tinggi
mengomunikasikan hasil diskusi di depan kelas.
 Guru memberikan penguatan dan revieu materi
peluang kejadian saling bebas.
 Peserta didik dengan bimbingan guru membuat
kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari

Penutup  Peserta didik diberi kesempatan untuk 10menit


menanyakan kembali hal-hal yang belum
dipahami.
 Guru membantu siswa untuk menjelaskan hal-hal
yang diragukan sehingga informasi menjadi benar
dan tidak terjadi kesalahpahaman terhadap materi.
 Peserta didik menyimpulkan materi di bawah
bimbingan guru.
 Guru memberitahukan peserta didik agar
mempersiapkan diri untuk penilaian harian 2pada
pertemuan selanjutnya.
 Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan
memberikan pesan agar tetap semangat dalam
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kegiatan
Waktu
belajar.

D. Penilaian
5. Teknik Penilaian
d. Penilaian Sikap : Observasi/ pengamatan
e. Penilaian Pengetahuan : Tertulis (Terlampir)
f. Penilaian Keterampilan : Tertulis (Terlampir)
6. Bentuk Penilaian
d. Observasi : Jurnal
e. Tes Tertulis : Soal Pilihan Ganda
f. Tes Tertulis : Soal Uraian
7. Remedial
g. Peserta remedial diberikan sebuah modul dengan materi yang sudah
disederhanakan dan lembar kerja.
h. Peserta remedial diberikan penjelasan/penguatan terhadap materi yang belum
tuntas
i. Peserta remedial diberikan kesempatan bertanya kepada guru atau teman
j. Peserta remedial mengerjakan latihan menyelesaikan beberapa soal.
k. Guru memonitor kegiatan peserta remedial
l. Peserta remedial melaksanakan tes remedial
8. Pengayaan
c. Diberikan materi tentang lanjutan materi bab berikutnya
d. Diberikan tugas yang berkaitan dengan materi

Payakumbuh, Januari 2022


Mengetahui
Kepala SMA Nisantara Payakumbuh Guru Mata Pelajaran

Elidawati,SAg. Eka Dwi Ati,SPd.I

Anda mungkin juga menyukai