Anda di halaman 1dari 12

MAKALAH

ANTI MORALITAS DAN PRO MORALITAS

D
I
S
U
S
U
N

Nama:
Aldi Wirayuda

Kelas :
XI IPS 3

Mapel :
Geografi

SMAN 11 OKU
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

Dinamika penduduk dipengaruhi oleh 3 faktor utama yaitu kelahiran,


kematian dan migrasi. Kematian atau mortalitas merupakan fenomena yang
pasti akan dialami oleh manusia. Mortalitas pada dasarnya akan membuat
jumlah penduduk suatu daerah menjadi berkurang. Tingkat kematian tiap daerah
atau negara berbeda-beda. Ada faktor pro (pendukung) dan anti (penghambat)
terjadinya kematian penduduk. Berikut ini beberapa faktor pro dan anti
mortalitas
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

Faktor Anti Moralitas


1. Tingginya kesadaran akan pentingnya kesehatan
Hidup sehat, membiasakan makan makanan bergizi dan rajin berolahraga akan
menambah panjang hidup anda. Makan sayuran dan buah-buahan akan membuat
tubuh lebih sehat.
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

2. Fasilitas kesehatan yang memadai


Tersedianya sarana pendukung kesehatan yang memadai hingga tingkat desa akan
membuat pelayanan kesehatan menjadi prima. Masyarakat bisa cepat berkonsultasi ke
dokter jika ia sakit sehingga memercepat harapan sembuh.
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

3. Lingkungan yang bersih dan teratur


Lingkungan yang bersih dari sampah dan terhindar dari polusi akan membuat hidup kita
nyaman. Kebersihan lingkungan menjadi bagian yang sangat penting untuk
memperpanjang umur hidup seseorang.
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

4. Ajaran agama yang melarang bunuh diri


ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

Faktor Pro Mortalitas


1. Gaya hidup buruk
Gaya hidup sangat memengaruhi terhadap kualitas kesehatan seseorang. Gaya hidup
yang buruk atau tidak sehat akan mempercepat seseorang untuk menemui ajalnya.
Kurangnya asupan gizi, stress, buruknya sanitasi, jajan sembarangan tentu akan
membuat seseorang rentan terhadap penyakit.
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

2. Minimnya sarana prasarana kesehatan


Fasilitas kesehatan yang memadai dan berkualitas sangat dibutuhkan untuk mendukung
kesehatan penduduknya. Kurangnya fasilitas kesehatan dan tenaga ahli sering membuat
angka kematian meningkat. Daerah-daerah terpencil banyak menemui hambatan ini
sehingga sering dijumpai kasus gizi buruk atau banyaknya angka kematian ibu dan bayi.
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

3. Bencana alam
Bencana alam seperti gunung meletus, tsunami, longsor dan banjir sering menelan
korban jiwa. Bencana tsunami di Aceh tahun 2004 saja membuat 500.000 jiwa
melayang.
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

4. Kurangnya kesadaran kebersihan


Coba lihat di lingkungan sekitar anda apakah ada sampah berserakan di pinggir jalan,
sungai atau tempat lainnya. Sampah tersebut menimbulkan bau busuk, mengundang
lalat dan mahluk penyebar penyakit lain. Ini adalah kebiasaan masyarakat yang tidak
sadar kebersihan yang mengundang mereka untuk lebih cepat mati.
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

5. Kecelakaan lalu lintas


Mobilitas menjadi salah satu faktor paling dominan yang menyebabkan meningkatnya
kematian. Setiap hari pasti akan dijumpai berita kecelakaan lalu lintas di televisi. Ini
diakibatkan oleh kecepatan berkendara yang tentunya akan berbahaya jika tidak hati-
hati di jalan.
ALDI WIRAYUDA | XI IPS 3 | ANTI MORALITAS & PRO MORALITAS

6. Perang
Perang merupakan salah satu sarana pemusnahan penduduk secara massal. Lihat saja
di Suriah dan Irak, kota beserta penduduknya musnah dalam sekejap akibat perang.

Anda mungkin juga menyukai