Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
English grade 4
Building and part of building

Sekolah : SD Fastabiqul Khairat Samarinda


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : IV / 2
Aspek : Mendengar (Listening)
Alokasi Waktu : 2 X 35 menit

I. KOMPETENSI DASAR:
5.1 Merespon dengan menjelaskan materi secara rinci di kelas atau di luar kelas dan dalam berbagai
situasi .
5.2 Merespon instruksi sangat sederhana secara verbal

II. TUJUAN PEMBELAJARAN :


1. Dapat memahami instruksi sederhana terkait mengenali dan menyebutkan kosa kata terkait ‘buildings
and parts of building’
2. Dapat mengulang kosa kata dengan pengucapan bahasa Inggris yang baik dan benar
3. Peserta didik mampu melakukan tindakan sesuai instruksi
4. Peserta didik mampu merespon instruksi dengan melakukan tindakan sesuai instruksi secara verbal

III. MATERI PEMBELAJARAN :


1. Memperkenalkan topik ‘Buildings’
2. Memperkenalkan kosa kata ‘parts of a building’
Ground/firt/second … floor, lift, roof, basement, garage,stairs, attic
3. Mengulang kosa kata terkait numbers,furniture,size, preposition of place

IV. METODE PEMBELAJARAN


Model/Metode : daring and luring

V. KEGIATAN PEMBELAJARAN :
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Tegur dan sapa 5 menit


 Apersepsi dan motivasi

Inti Introductory Activities

1. Guru menampilkan gambar di hal. 58-59 dan bertanya: What


can you see in this picture? What’does she look like? What
type of building is it? Where is it?
2. Peserta didik dalam kelompok menuliskan berbagai macam
jenis ‘buildings in town’ 20 menit
3. Peserta didik setelah selesai, setiap kelompok membacakan
daftar kata dan kelompok lain membandingkan dan mencari
kesamaan satu sama lain
4. Peserta didik dalam kelompok (bergantian), diminta untuk
menggambarkan salah satu ‘’iconic building’ yang terkenal,
baik di Jakarta atau luar jakarta dan kelompok lain menebak
nama dari ‘building’ yang dimaksud

Main Activities

1. Guru melakukan pre-teach untuk kosa kata terkait ‘buildings’


dengan bermain jumbled letters (floor, roof, basement, garage, 30 menit
stairs, attic,lift)
2. Guru menunjukan gambar peserta didik dan membuka buku
sesuai topic dan melakukan listen, point and repeat
3. Guru kemudian memutar untuk peserta didik menjawab
pertanyaan (latihan latihan )
4. Peserta didik bermain ‘Guessing Game’ dalam kelompok
4. Buku ditutup dan peserta didik bergantian memberikan deskripsi
‘parts of buildings’ dan peserta didik lain menebak kosa kata
terkait.
5. Guru dapat menanyakan: Tell me about your house/school!
What do you like about your house/school?

Post Activities

1. Peserta didik mengerjakan latihan dari Activity Book


10 menit
Penutup  Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran pada pertemuan ini, 5 menit
peserta didik ditanya bagaimana perasaannya (REFLEKSI)
 Guru memberikan pertanyaan untuk mengetahui apakah
peserta didik sudah memahami topik pada pertemuan ini

VI. ALAT/SUMBER/MEDIA BELAJAR:


1. Sumber : Teacher’s Book (TB) Guess What 4 Unit 7; Pupil’s Book (PB); Teacher’s DVD;Activity Book
2. Media : CD Audio, flashcards

VII. PENILAIAN
Indikator Pencapaian Teknik Bentuk Format
Kompetensi Penilaian Instrumen Penilaian

 Merespon dengan Tes lisan Merespon dengan Mengacu pada


melakukan tindakan melakukan tindakan penilaian diknas
sesuai dengan instruksi sesuai dengan
secara berterima instruksi secara
berterima (Listen,
Point & Repeat)

 Merespon instruksi
sangat sederhana Unjuk Kerja Responding
secara verbal (Listen & Answer)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
GUESS WHAT 4 UNIT 7

Sekolah : SD ...................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : IV / 2
Aspek : Berbicara (Speaking)
Alokasi Waktu : 2 X 35 menit

I. KOMPETENSI DASAR:
6.4 Bercakap-cakap untuk meminta/memberi informasi secara berterima yang melibatkan tindak tutur:
meminta ijin, memberi ijin, menyetujui, tidak menyetujui, menyangkal, dan meminta kejelasan

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Siswa dapat bercakap-cakap untuk meminta ijin
2. Siswa dapat bercakap-cakap untuk memberi ijin
3. Siswa dapat bercakap-cakap untuk menyetujui
4. Siswa dapat bercakap-cakap untuk tidak menyetujui
5. Siswa dapat bercakap-cakap untuk menyangkal
6. Siswa dapat bercakap-cakap untuk meminta kejelasan

III. MATERI PEMBELAJARAN


1. Mengulang kosa kata terkait adverb of time, people,places
2. Memperkenalkan struktur kalimat ‘simple past tense’ menggunakan ‘to be’ untuk meminta kejelasan
mengenai keberadaan seseorang di masa lampau
Where were you yesterday morning?
I was at home. I was in the living room
Were you at the hospital last night?
Yes, I was
No, I wasn’t

IV. METODE PEMBELAJARAN


Model/Metode : presentation practice production (ppp)

V. KEGIATAN PEMBELAJARAN :

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Tegur dan sapa 5 menit


 Apersepsi dan motivasi

Inti Presentation Activities

1. Guru memulai dengan melakukan warming up untuk review ‘


parts of buildings’ melalui permainan sesuai instruksi pada
TB83 (warmer)
2. Guru bertanya: What’s your favourite room in the house? Or
in school? Why? 20 menit
3. Guru menampilkan gambar-gambar dari Latihan no.5 dan
meminta pendapat peserta didik
4. Peserta didik mendengarkan CD 2.32 dan menyebutkan
nama anak yang tepat sesuai dengan percakapan dalam CD
(Latihan no.6)
5. Peserta didik didik mendengarkan CD kembali dan
melengkapi tabel berikut

NAMES TIME WHEREABOUT


Lola Yesterday
afternoon?
Leon Yesterday
afternoon?
John Yesterday
evening?
Marta Yesterday
morning?

6. Peserta didik berdiskusi dengan rekan dalam melengkapi


tabel
7. Guru menanyakan still remember, How does the man ask
about Lola’s whereabout? What does Lola say?
8. Guru mengecek pemahaman peserta didik akan struktur
kalimat menggunakan was/were dengan menanyakan
beberapa hal berikut : Is she in the kitchen now? When?
How about now?
9. Guru melakukan drill menggunakan tabel
10. Guru meminta peserta didik menanyakan kepada rekan
menggunakan contoh kalimat was/were (latihan no. 7)

Practice Activities

1. Guru mengajak peserta didik menyimak percakapan dari


Latihan no.8
2. Guru menanyakan Who can you see? Where are they?
3. Guru memutar CD 2.33 dan peserta didik melakukan ‘Listen
and Repeat’ 20 menit
4. Gur umeminta peserta didik membaca instruksi dari latihan
no.9 dan mengecek pemahaman peserta didik mengenai
instruksi tersebut
5. Guru meminta peserta secara bergantian bertanya jawab
dengan rekan terkait ‘Where were you .....’ seperti contoh
percakapan pada latihan no. 9 atau menebak keberadaan
mereka menggunakan ungkapan ‘Were you ….?’
6. Peserta didik kemudian bertukar pasangan dan melaporkan
hasil yang mereka diskusikan
7. Guru menanyakan 2 peserta didik untuk melaporkan hal di
atas
8. Guru memberikan umpan balik untuk kegiatan yang baru
saja dilakukan berdasarkan catatannya selama melakukan
monitoring

Production Activities

1. Guru menanyakan who is your favourite singer ? What does


she look like? Does she play any musical instruments?
2. Peserta didik membuka buku hal. 85 dan menyimak sebuah
interview antara seorang penyanyi dengan reporter
3. Peserta didik diminta mendengarkan CD 2.35 dan
mengerjakan latihan no.12 dan 13 20 menit
4. Guru meminta peserta didik melihat pertanyaan pada latihan
no.14
5. Peserta didik diminta untuk berkeliling kelas dan melakukan
interview dengan 2-3 orang peserta didik lain dengan
membuat catatan berdasarkan pertanyaan pada latihan
no.14
6. Peserta didik mencari tahu dan membuat catatan hasil
interview
7. Guru menanyakan kepada peserta didik secara acak
mengenai hasil interview
Penutup  Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran pada pertemuan ini, 5 menit
peserta didik ditanya bagaimana perasaannya (REFLEKSI)
 Guru memberikan pertanyaan untuk mengetahui apakah
peserta didik sudah memahami topik pada pertemuan ini
 Guru memberikan penugasan dari Activity Book hal. 68-69

VI. ALAT/SUMBER/MEDIA BELAJAR:


1. Sumber : Teacher’s Book (TB) Guess What 4 Unit 7; Pupil’s Book (SB); Teacher’s DVD; Activity Book
2. Media : CD Audio dan flashcards/pictures

VII. PENILAIAN
Indikator Pencapaian Teknik Bentuk Format
Kompetensi Penilaian Instrumen Penilaian

Mengungkapkan berbagai Tes lisan Tanya Jawab Mengacu pada


tindak tutur: menyangkal, penilaian diknas
dan meminta kejelasan

Unjuk kerja Performance


(class interview)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
GUESS WHAT 4 UNIT 7

Sekolah : SD ...................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : IV / 2
Aspek : Membaca (Reading)
Alokasi Waktu : 2 X 35 menit

I. KOMPETENSI DASAR:
7.1 Membaca nyaring dengan ucapan dan intonasi yang tepat dan berterima yang melibatkan: kata, frasa,
dan kalimat sangat sederhana
7.2 Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana

II. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dapat melafalkan alfabet, kata, frasa, dan kalimat dengan baik dan benar
2. Dapat membaca nyaring dengan ucapan, tekanan dan intonasi secara tepat dan berterima
3. Dapat mengidentifikasi dan melafalkan kata dengan the consonant cluster ck/k/
4. Siswa dapat mengidentifikasi berbagai informasi dalam kalimat-kalimat sangat sederhana
5. Siswa dapat mengidentifikasi berbagai informasi dalam pesan tertulis sangat sederhana

III. MATERI PEMBELAJARAN


1. Memperkenalkan karakter dan kosa kata dalam cerita
2. Mengulang kosa kata places,greetings,telephoning
3. Berlatih membaca dengan sebuah cerita bergambar
4. Mengambil nilai positif dari cerita yaitu : Look after your possessions
5. Memperkenalkan tata cara melakukan komunikasi melalui pesawat telepon
6. Berlatih phonics dengan fokus pada the consonant cluster ck/k/

IV. METODE PEMBELAJARAN


Model/Metode : receptive lesson stages

V. KEGIATAN PEMBELAJARAN :

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Tegur dan sapa


 Apersepsi dan motivasi 5 menit

Inti Introductory Activities

1. Guru memperkenalkan characters dengan menanyakan


apakah peserta didik masih mengingat kisah petualangan
mereka sebelumnya
2. Peserta didik membuka PB Hal. 86 dan guru memfokuskan 10 menit
pada frame no. 2 dan menanyakan: Where are the children?
What do they want?
3. Guru mengatakan bawa peserta didik akan mengikuti kisah
para karakter dan cerita berikutnya

Main Activities

1. Peserta didik membaca cerita untuk mengetahui apa yang


terjadi sesungguhnya
2. Peserta didik dibagi dalam kelompok dan masing-masing
kelompok menceritakan kembali apa yang terjadi dalam isi
cerita dengan kalimat sendiri 20 menit
3. Peserta didik membaca cerita kembali dengan cepat dalam 1
menit
4. Peserta didik menutup buku dan menjawab pertanyaan
spesifik seputar isi cerita, seperti : What’s the problem with
Lily’s old bike? Is there a helmet in the box (TB86)
5. Guru membagi kelas ke dalam kelompok kecil yang terdiri
dari 5 orang dan memberikan masing2 peran sebagai the
children and Tom’s granpa
6. Peserta didik mendengarkan CD 2.36 dan membaca buku
untuk dapat menirukan sesuai perannya
7. Peserta didik melakukan acting out perannya dengan
membaca dalam kelompoknya
8. Guru berkeliling kelas untuk observasi kegiatan
9. Guru memberikan umpan balik dan apresiasi kepada peserta
didik
10. Guru menanyakan What can we learn about the story? dan
peserta didik menjawab setelah mengerjakan Latihan pada
Activity Book hal. 52

Post Activities

1. Guru menampilkan gambar pada PB hal.87 dan menanyakan


pada gambar no.1 & 2 Who’s calling? Who’s answering? .
2. Peserta didik berdiskusi dalam kelompok untuk
membandingkan 2 buah situasi dalam gambar dan mencari
persamaan atau perbedaan
3. Guru memutarkan CD 2.37 dan meminta peserta didik untuk
mendengarkan dan memperagakan dialog dengan ekspresi, 30 menit
pengucapan dan intonasi yang benar (Listen,Repeat & Act).
Guru membantu memberikan contoh
4. Guru meminta peserta didik melihat gambar dalam latihan
no.17 dan menanyakan hal seputar gambar.
5. Guru meminta peserta didik mengidentifikasi the consonant
cluster ck/k/
6. Guru memberikan contoh dari CD 2.38 dan peserta didik
mengikuti instruksi
7. Peserta didik mengerjakan latihan pada Activity Book Hal. 71
Penutup  Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran pada pertemuan 5 menit
ini, peserta didik ditanya bagaimana perasaannya
(REFLEKSI)
 Guru memberikan pertanyaan untuk mengetahui apakah
peserta didik sudah memahami topik pada pertemuan ini.
 Guru memberikan penugasan untuk peserta didik yaitu
discovery task untuk mencari informasi tentang sejarah
salah satu gedung bersejarah

VI. ALAT/SUMBER/MEDIA BELAJAR:


1. Sumber : Teacher’s Book (TB) Guess What 4 Unit 7; Pupil’s Book (PB); Teacher’s DVD; Activity Book
2. Media : CD Audio, gambar-gambar, picture story.

VII. PENILAIAN
Indikator Pencapaian Teknik Bentuk Format
Kompetensi Penilaian Instrumen Penilaian

 Melafalkan kata, frasa, Tes Unjuk Kerja Uji petik membaca Mengacu pada
dan kalimat dengan baik penilaian diknas
nyaring
dan benar

 Membaca kata, frasa,


dan kalimat dengan Observasi Observation Form
tekanan dan intonasi
yang benar

 Membaca nyaring
dengan baik dan benar

 Mengidentifikasi berbagai Tes identifikasi


informasi dalam kalimat- Tes Unjuk Kerja informasi yang ada
kalimat sangat sederhana dalam kalimat-
kalimat sangat
sederhana dalam
 Mengidentifikasi berbagai teks
informasi dalam dialog
terkait materi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
GUESS WHAT 4 UNIT 7

Sekolah : SD ...................................
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : IV / 2
Aspek : Menulis (Writing)
Alokasi Waktu : 2 X 35 menit

I. KOMPETENSI DASAR:
8.2 Menyalin tulisan bahasa Inggris sangat sederhana secara tepat dan berterima seperti ucapan selamat dan
pesan tertullis

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Dapat menyalin dan menyusun tulisan bahasa Inggris sangat sederhana dengan benar terkait materi
2. Mengintegrasikan pelajaran Bahasa Inggris dengan mata pelajaran Sejarah terkait topik
3. Memahami bernagai jenis dan tipe bangunan/gedung dan bahan pembuatnya

III. MATERI PEMBELAJARAN


1. Kosa kata bahasa Inggris sangat sederhana terkait ‘what materials were buildings made of?
Mud, clay, stone, animal skins
2. Mengintegrasikan pelajaran Bahasa Inggris dengan pelajaran sejarah (history) terkait topik
3. Mengulang kosa kata buildings,places, parts of building, comparison,etc
4. Proyek: ‘a fact file about an old building’

IV. METODE PEMBELAJARAN


Model/Metode : activity based learning

V. KEGIATAN PEMBELAJARAN :

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Tegur dan sapa 5 menit


 Apersepsi dan motivasi

Inti Preparation Activities

1. Guru melakukan quiz untuk review seluruh kosa kata food


pada unit ini
2. Guru menampilkan gambar di hal.88 dan bertanya: what
materials were buildings made of? Where is it? Is it a house? 20 menit
How old is it? How many windows are there?
3. Peserta didik membuka hal. 67 dan mendengarkan CD 2.39
Latihan no.1 dan melakukan ‘Listen & Repeat’
4. Guru menyatakan Let’s find out more about buildings and
materials by watching this video ( Video 07 TB128)
5. Peserta didik membuka bukunya dan mengerjakan latihan no.
3, PB Hal. 67
6. Peserta didik membandingkan jawaban satu sama lain dan
Mmengecek pengunaan ejaan kosakata bahasa Inggris yang
benar dan tepat
7. Peserta didik berdiskusi untuk menjawab pertanyaan guru :
What different things are made of stone?

Main Activities

1. Guru mempersiapkan peserta didik untuk mengerjakan sebuah


proyek dengan menanyakan What is a fact file?
2. Guru menunjukkan sebuah contoh dari ‘a fact file’ dari SB hal.
89 dan peserta didik diminta mengidentifikasi informasi apa
saja yang ada dalam ‘fact file’ tersebut
3. Peserta didik membandingkan jawaban dengan peserta didik
30 menit
lain dan guru memberikan klarifikasi
4. Guru mengingatkan peserta didik akan penugasan pada
pertemuan sebelumnya yaitu mencari tahu informasi seputar
gedung bersejarah pilihan mereka
5. Guru membagi peserta didik dalam kelompok (1 kelompok 4
orang) dan membagikan kertas A4 untuk membuat ‘a fact file’
dari salah satu gedung/bangunan bersejarah di Indonesia atau
negara lain hasil pilihan kelompok, sesuai dengan contoh yang
telah ditunnjukkan
6. Guru memandu peserta didik membuat proyek berdasarkan
instruksi dari buku (TB89)
7. Peserta didik dapat melengkapi ‘fact file’ dengan
menggambar/meletakkan foto dari gedung/bangunan yang
bersangkutan

Consolidation

1. Ketika Proyek selesai, peserta didik melakukan presentasi atas


hasil ‘fact file’ yang mereka buat di muka kelas 10 Menit
2. Peserta didik membandingkan hasil karya satu sama lain dan
memberi masukan
3. Peserta didik mencari ‘ fact file’ yang paling menarik
4. Guru memberikan umpan balik berdasarkan catatan dalam
monitor kegiatan sebelumnya

Penutup  Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran pada pertemuan ini, 5 menit


peserta didik ditanya bagaimana perasaannya (REFLEKSI)
 Guru memberikan pertanyaan untuk mengetahui apakah
peserta didik sudah memahami topik pada pertemuan ini.
 Guru memberikan penugasan individu untuk mengerjakan
Activity Book Hal. 72-73

VI. ALAT/SUMBER/MEDIA BELAJAR:


1. Sumber : Teacher’s Book (TB) Guess What 4 Unit 7; Pupil’s Book (PB); Teacher’s DVD; Activity book
2. Media : CD Audio, pictures, fact file, video

VII. PENILAIAN

Indikator Pencapaian Teknik Bentuk Format


Kompetensi Penilaian Instrumen Penilaian

 Menyalin tulisan bahasa Menyalin dan Mengacu pada


Tes Tulis
Inggris sangat menulis kosakata penilaian diknas
sederhana dengan sesuai dengan
benar
contoh

 Dapat menulis kosa


kata dan kalimat – Menulis kalimat
kalimat pendek sesuai dalam proyek
contoh

Anda mungkin juga menyukai