Hypertensive Heart Disease 2

Anda mungkin juga menyukai

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 22

Hypertensive emergency

Refleksi Kasus

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Identitas Pasien

Nama : Ny. S
Usia : 51 tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Pekerjaan : Pedagang
Alamat :-
Tanggal Masuk :-

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Anamnesis

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Keluhan Utama:
Pusing kepala bagian belakang

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Riwayat Penyakit Sekarang
● 1 HMRS : Pasien tidak bisa mengeluarkan suara mendadak
● HMRS : Pasien mengeluhkan pusing yang sangat berat di bagian belakang
kepala hingga jatuh terduduk, mual (-) muntah (-) edema (-) batuk (-) sesak (-)

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Riwayat Penyakit Dahulu
● Riwayat sakit seperti ini dahulu disangkal
● Riwayat hipertensi dan DM. Rutin minum obat glimeperid 1 mg,
candesartan 8 mg, nifedipin 30 mg, metformin 500 mg
● Riwayat alergi disangkal

Riwayat Penyakit Keluarga


● Riwayat hipertensi, DM, dan asam urat

Lifestyle
● Riwayat merokok disangkal

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Pemeriksaan Fisik
(26/07/2022)

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Hasil pemeriksaan
Kesan Umum : Compos mentis, tampak lemas, kesan gizi cukup
Tekanan Darah : 114/55 mmHg, posisi tidur, manset dewasa di lengan kiri
Nadi : 90x/menit, simetris, isi dan tekanan cukup, reguler
Pernapasan : 20x/menit, teratur, tipe pernafasan
thoracoabdominal
Suhu : 36.9 oC
SpO2 : 95% dalam NK 3 lpm

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Px Status Generalis

Kepala : normocephalic
Mata : ukuran pupil 3mm/3mm, refleks cahaya (+/+), reflek kornea (+/+),
conjunctiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-)
Hidung : discharge (-), nafas cuping hidung (-)
Mulut : sianosis (-), faring kemerahan (-), lidah bersih
Telinga : discharge (-/-), dbn
Leher : pembesaran KGB (-), JVP meningkat (-), deviasi trakea (-)
Kulit : turgor (-), ikterik (-)
Status gizi : cukup
www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected
Px Status Lokalis
ABDOMEN
Inspeksi: distensi (-), deformitas (-), jejas (-)
Auskultasi: bising usus normal
Perkusi: timpani, hepatomegali (-), splenomegali (-), ascites (-)
Palpasi: supel, nyeri tekan (-), hepar teraba membesar (-), lien teraba membesar (-)

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Px Status Lokalis

JANTUNG
EKSTREMITAS
Inspeksi: ictus cordis tidak terlihat
CRT <2 detik (+/+)//(+/+)
Palpasi: ictus cordis teraba di SIC 5
Edema (-/-)//(-/-)
linea midclavicular sinistra
Perkusi: batas jantung normal, Akral hangat (+/+)//(+/+)

cardiomegali (-) Clubbing finger (-/-)

Auskultasi: S1-S2 reguler, murmur Sianosis (-/-)//(-/-)


(-), gallop (-)

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Px Status Lokalis

PARU ANTERIOR PARU POSTERIOR


Inspeksi: simetris, retraksi dada (-), Inspeksi: simetris, retraksi dada (-)
deformitas (-), otot bantu pernafasan (-) Palpasi: nyeri tekan (-), taktil fremitus
Palpasi: nyeri tekan (-), taktil fremitus N N
Perkusi: sonor (+/+) Perkusi: sonor (+/+)
Auskultasi: suara dasar vesikuler (+/+), Auskultasi: suara dasar vesikuler
wheezing (-/-), RBK (-/-), RBB (-/-) (+/+), wheezing (-/-), RBK (-/-), RBB (-
/-)

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Px Status Lokalis
Ekstremitas
Edema (-), akral hangat, CRT < 2 detik.

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Pemeriksaan Penunjang

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


EKG(23/07/2022)

Kesimpulan:
Left Ventricular Hypertrophy,
Left Atrial Dilation, Right
Atrial Enlargement

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Laboratorium Darah (23/07/2022)
Hasil Nilai Rujukan Hasil Nilai Rujukan

Leukosit 6,9 x 103 5,97-11,10 x 103/uL Neutrofil 85,4 42,5-71%

Eritrosit 6,3 x 106 4,74-6,32 x 106/uL Limfosit 6,9 20,4-44,6%

Hb 16,6 13,4-17,3 gr/dL Monosit 7,4 2,6-9,9%

Hct 53 30,9-51,1% Eosinofil 0,0 0,7-5,4%

MCV 83,7 73,4-91 fL Basofil 0.3 0-1%

MCH 26,2 24,2-31,2 pg

MCHC 31.3 32-36 g/dl

AT 237 x 103 185-398 x 103/uL Kesimpulan:


Neutrofilia, Lymphopenia

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Laboratorium Darah(23/07/2022)
Hasil Nilai Rujukan

Ureum 26,6 135-147

Kreatinin 0,84 0.62-1,1

Na 134 135-147 mmol/L

K 4,6 3.5-5 mmol/L

Cl 92 95-105 mmol/L

GDS 119 <200


Kesimpulan:
Normal

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Diagnosis
● PPOK Eksaserbasi Akut
● Hypertensive Heart Disease

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Tatalaksana
● Cukupi kebutuhan cairan 1500cc/24 jam
● PO Amlodipine 5 mg 1x1
● PO Candesartan 8 mg 1x1

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Hypertensive Heart Disease (HHD)
Suatu penyakit yang berkaitan dengan dampak sekunder pada
jantung karena hipertensi sistemik yang lama dan berkepanjangan.
Hipertensi yang berkepanjangan dan tidak terkendali dapat mengubah
struktur miokard, pembuluh darah dan sistem konduksi jantung.
Perubahan ini dapat berakibat komplikasi Left Ventricle Hypertrophy
(LVH), arteri koroner, disfungsi sistolik dan diastolik miokard yang
akan bermanifestasi klinis angina, infark, aritmia dan gagal jantung
kongestif.

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Patofisiologi

1. Hipertrofi ventrikel kiri. Stimulusns mekanis dan neurohorms


dapertambahan massa ventrikel kiri jantung. Hipertrofi miosit
terjadi sebagai mekanisme kompensasi peningkatan tekanan
afterload.
2. Abnormalitas atrium kiri
3. Gangguan katup
4. Gagal jantung

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected


Terima kasih
Mohon asupan

www.ugm.ac.id Locally Rooted, Globally Respected

Anda mungkin juga menyukai