Anda di halaman 1dari 4

PEMERIKSAAN FISIK IBU NIFAS

No. Dokumen : 111/SOP/0901/PKMA/2018


No. Revisi : 01
SOP Tgl. Terbit : 9 Maret 2018
Halaman : 1/2
PUSKESMAS Satar, SKM.M.Kes.
AIKMEL NIP. 197212312000031039

1. Pengertian Salah satu cara mengetahui keadaan atau kelainan dari penderita yang
dialami oleh ibu nifas dengan mengumpulkan data objektif dilakukan
pemeriksaan terhadap pasien.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah melaksanakan Pemeriksaan
fisik ibu nifas.
3. Kebijakan Keputuasan Kepala Puskesmas Aikmel Nomor 15/SK/0901/PKMA/2018
tentang Standar Pelayanan Publik Puskesmas Aikmel.
Keputuasan Kepala Puskesmas Aikmel Nomor 18/SK/0901/PKMA/2018
tentang Penyelenggaraan Program dan Pelayanan di Puskesmas Aikmel.
4. Referensi Permenkes RI No. 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
Permenkes RI No. 97 tahun 2014 tentang Pelayanan Kesehatan Masa
Sebelum hamil, Persalinan, dan Sesudah melahirkan, Penyelanggaraan
Pelayanan Kontrasepsi, serta Pelayanan Kesehatan Seksual.
5. Prosedur / A. Persiapan Alat dan Bahan : Bidan Kit, APD, BMHP
Langkah-langkah B. Petugas Pelaksana : Bidan, Dokter
C. Langkah-langkah :
Petugas menjelaskan pada ibu tentang pemeriksaan yg akan dilakukan
Petugas mencuci tangan
Petugas melakukan pemriksaan :
1. PEMERIKSAAN UMUM
a. Keadaan umum
b. Kesadaran
c. Petugas mengukur tanda vital ; tekanan darah, nadi, suhu,
respirasi
2. PEMERIKSAAN KUSUS
a. Kepala dan rambut :
Petugas memeriksa kebersihan rambut, rontok tidaknya
rambut
Petugas memeriksa mata,seklera ikterus atau tidak,
konjungtiva pucat atau tidak,
Telinga ada atau tidak serumen
Hidung bersih atau tidak,ada polipatau tidak
Bibir pucat atau tidak
Leher ada atau tidak pembesaran kelenjar tyiroid, bendungan
vena jugularis
b. Payudara :
Ibu tidur terlentang dengan lengan kiri ada diatas kepla,secara
sistematis lakukan perabaan atau raba payudara sampi aksila
bagian kiri peratikan apakah ada benjolan dan pembesaran
kelenjar
c. Pemeriksaan abdomen :
Petugas melihat apakah ada luka bekas operasi,lakukan plpasi
untuk melihat tinggi fundus uteri,kontraksirahim dan kantong
kemih,papasi juga untk melihat ada masa atau tidak
Petugas melakukan penekanan dengan 2 jari diatas pusat
untuk m enetahui diastasis
d. Pemeiksaan kaki untuk melihat apakah
Petugas melihat apakah ada varises atau tidak,ada warna kem
erahan pada etis,tekan tulang kering untuk melihat ada odem
atau tidak
Petugas menekuk kedua kaki untuk menilai adana nyeri betis
atau tanda hofmen
e. Petugas membantu ibu untuk mengatur posisi untuk
pemeriksaan perinium
f. Petugas mengenakan sarung tangan pemeiksaan yang bersih
g. Petugas memberitahukan kepada bu tentang prosedur
pemeriksaan tersebut
h. Petugas memeriksa perinium untuk penyembuhan luka
laserasi atau penjahitan perinium
i. Petugas memperhatikan warna ,konsistensi dan bau lochea
j. Petugas memberitahukan kepada ibu hasil temuan atau hasil
pemeriksaan
k. Petugas meletakkan sarung tangan pada tempat yang telah
disedikan atau larutan clorin
1. Petugas mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir serta
keringkan dngan handuk yang bersih.
6. Bagan Alir

7. Hal-hal yang perlu Perhatikan tanda bahaya yang mungkin terjadi pada ibu nifas.
diperhatikan
8. Unit Terkait KIA, Bidan di Desa

9. Dokumen terkait Kohort Ibu, Kartu Ibu, Rekam Medis, Catatan Tindakan

10. Rekam Historis No Yang Diubah Isi Perubahan Tgl Mulai Berlaku
Perubahan

2/2
2/2
2/2

2/2

Anda mungkin juga menyukai