Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN UNIVERSITAS KLABAT

SMP ADVENT UNKLAB AIRMADIDI


JL. Arnold Mononutu, Airmadidi Atas, Kab. Minahasa Utara, Manado, Sulawesi Utara

CAPAIAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN


KELAS FASE D (SMP)
Elemen Sub Elemen Capaian Fase D
Memahami Karya Allah dalam hidup manusia
yang mengubah masa depan manusia dan
dunia secara keseluruhan, mensyukuri
Allah Pencipta
perkembangan IPTEK dan bertanggungjawab
terhadap IPTEK, memahami karya Allah
melalui berbagai perubahan yang dihadirkan
Memahami dan menyajikan bukti-bukti Allah
memelihara seluruh ciptaan-Nya, bahwa
hidup manusia yang dinamis berada dalam
Allah Pemelihara kuasa dan pemeliharaan Allah, meyakini
bahwa Allah memelihara, memberi isnpirasi
1. Allah Berkarya kehidupan dan mensyukuri pemeliharaan
Allah sepanjang kehidupan.

Mengakui bahwa hanya Allah yang dapat


mengampuni dan menyelamatkan manusia
Allah Penyelamat dalam Yesus Kristu dan meneladani Yesus
dalam hidup beriman melalui berbagai
aktifi tas.
Bersikap sebagai orang yang dipimpin dan
dibaharui oleh Roh Kudus dan menerapkan
Allah Pembaharu
makna hidup beriman dan berpengharapan
dalam menghadapi berbagai tantangan.

Memahami teladan Yesus Kristus dan


menerapkan-nya dalam kehidupan bagi
Hakikat Manusia sesama manusia, memahami berbagai bentuk
fenomena dan tantangan pergaulan remaja
2. Manusia dan Nilai-nilai Kristiani masa kini.

Menerapkan nilai-nilai kristiani dalam


Nilai-nilai Kristiani kehidupan sehari-hari, bersikap rendah hati,
dan peduli terhadap sesama.

Memahami karya Allah dalam pelayanan


gereja yang membawa pembaruan bagi dunia
secara keseluruhan, memperkenalkan misi
pelayanan gereja masa kini serta memahami
Tugas Panggilan Gereja
makna kehadiran gereja bagi umat Kristen dan
bagi dunia, memahami berbagai bentuk
pelayanan gereja masa kini dan
mengkritisinya.
3. Gereja dan Masyarakat Majemuk
Mengembangkan sikap terbuka, toleran, dan
inklusif terhadap sesama dalam masyarakat
majemuk, memahami model-model dialog
dan kerja sama antar agama dalam rangka
Masyarakat Majemuk
moderasi beragama serta merencanakan
kegiatan sederhana yang dapat menunjukkan
sikap hidup inklusif dalam masyarakat
majemuk.

Memahami bahwa pemeliharaan Allah terus


berlangsung terhadap alam dan manusia
Alam Ciptaan Tuhan dalam segala situasi dan manusia
meresponsnya melalui tanggung jawab dan
4. Alam dan Lingkungan Hidup berbagai aktifi tas memelihara alam.

Memahami bahwa manusia diberi tugas oleh


Tanggung Jawab
Allah untuk mengolah serta memelihara alam
Manusia Terhadap Alam
dan lingkungan hidup.
YAYASAN UNIVERSITAS KLABAT
SMP ADVENT UNKLAB AIRMADIDI
JL. Arnold Mononutu, Airmadidi Atas, Kab. Minahasa Utara, Manado, Sulawesi Utara

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN


PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN DAN BUDI PEKERTI
KELAS VII TP 2022-2023

Capian Fase D Capaian Pertahun


Mengakui bahwa hanya Allah yang Menerapkan sikap mengampuni
dapat mengampuni dan sesama berdasarkan teladan Yesus.
menyelamatkan manusia dalam
Yesus Kristus dan meneladani
Yesus dalam hidup beriman melalui
berbagai aktifitas.
ALLAH BERKARYA

Allah Penyelamat
Mengakui bahwa hanya Allah yang dapat mengampuni dan menyelamatkan manusia
dalamYesus Kristus dan siswa meneladani Yesus dalam hidup beriman.

KELAS 7 KELAS 8 KELAS 9


Menerapkan sikap Meneladani sikap hidup Meneladani Yesus Kristus
mengampuni sesama beriman sesuai dengan dalam hal berkarya bagi
berdasarkan teladan Yesus. teladan tokoh-tokoh gereja sesama manusia.
dan tokoh masyarakat.
Mengampuni sesama Yesus teladan kehidupan. Yesus teladanku: aku
berdasarkan teladan Yesus Belajar dari keteladanan berkarya bagi sesama.
Kristus tokoh-tokoh gereja dan Meneladani Yesus: berbagi
tokoh masyarakat. keterampilan dan
pengetahuan dengan teman.
7.1. Menganalisis teladan 8.1. Menganalisis sikap 9.1. Mendiskusikan karya
Yesus dalam mengampuni hidup beriman tokoh-tokoh pelayanan Yesus Kristus
gereja dan tokoh-tokoh bagi umat manusia menurut
masyarakat Alkitab

7.2. Menyimpulkan cara 8.2. Mengunjungi tokoh- 9.2. Mempresentasikan


Yesus mengampuni manusia tokoh jemaat dan tokoh- karya pelayanan Yesus
tokoh masyarakat setempat Kristus bagi umat manusia
7.3. Meyakini kasih Yesus 8.3. Mendiskusikan cara 9.3. Menyimpulkan
yang sudah mengampuni tokoh-tokoh gereja dan beberapa karya yang bisa
manusia tokoh-tokoh masyarakat dilakukan kepada sesama
dalam mengampuni sesuai sebagai wujud keteladanan
dengan visi iman masing- kepada Yesus Kristus
masing

7.4. Menunjukkan sikap 8.4. Meneladani sikap hidup 9.4. Merancang kegiatan
mengampuni sesuai dengan beriman tokoh-tokoh gereja yang mengacu pada
teladan Yesus dan tokoh-tokoh masyarakat keteladanan Yesus Kristus
melalui film atau video sebagai sumber inspirasi
tentang pengampunan dalam berkarya
7.5. Membuat refleksi 8.5. Melakukan bedah kasus 9.5. Menulis komitmen untuk
terhadap karya keselamatan mengenai pengampunan yang mau berbagi keterampilan
yang dilakukan Yesus dilakukan oleh tokoh-tokoh dan pengetahuan kepada
Kristus gereja dan tokoh-tokoh teman dan sesama
masyarakat

7.6. Menulis komitmen untuk 8.6. Menunjukkan sikap 9.6. Menulis refleksi
bersedia memaafkan dan hidup beriman berdasarkan mengenai berbagi dengan
meminta maaf ketika teladan Yesus dan tokoh- teman dan sesama
melakukan kesalahan tokoh gereja atau tokoh

Anda mungkin juga menyukai