Anda di halaman 1dari 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMP Kelas/Semester : VII / 1 KD : 3.1 dan 4.1


Mata Pelajaran : PAK Alokasi Waktu : 3 x 40 menit Pertemuan ke : 1
Materi : Allah mengampuni dan menyelamatkan manusia di dalam Yesus Kristus

A, TUJUAN

Setelah mengikutiserangkaian kegiatan pembelajaran pesertadidik dapat:


 Memahami arti mengampuni.

B, LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Media : Alat/Bahan :

 Worksheet atau lembar kerja (siswa)  Penggaris, spidol, papan tulis


 Lembar penilaian  Laptop & infocus
 LCD Proyektor/ Slide presentasi (ppt)

PENDAHULUAN  Peserta didik memberi salam, berdoa, menyanyikan lagu nasional ( PPK)
 Guru mengecek kehadiran peserta didik dan memberi motivasi (yel-yel/ice breaking)
 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan diajarkan
 Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah pembelajaran

Kegiatan Literasi Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan
menuliskannya kembali. Mereka diberi tayangan dan bahan bacaan terkait materi Memahami
Pengampunan

Critical Thinking Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum
dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik.
Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Memahami Pengampunan
KEGIATAN INTI

Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Memahami
Pengampunan

Communication Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal,
mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh
kelompok atau individu yang mempresentasikan

Creativity Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait
Memahami Pengampunan Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan
kembali hal-hal yang belum dipahami

PENUTUP  Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar


 Guru memberikan penilaian lisan secara acak dan singkat
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C, PENILAIAN

- Sikap : Lembar pengamatan, - Pengetahuan : LK peserta didik, - Ketrampilan: Kinerja & observasi diskusi

Mengetahui, ……………… , ……………….2020


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

SHOLIHUL MU’MININ, S.Pd ELMINIEN, S.Pd


Nip. 196604211994121088 Nip. 197511062010012088
Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

1.Teknik Penilaian:
 Sikap (Spiritualdan Sosial)
 Observasi (jurnal)
 Penilaian diri
 Penilaian antarteman

 Pengetahuan
 Ter tertulis

 Keterampilan
 Kinerja
2.InstrumenPenilaian: Terlampir
3.Pembelajaran Remedial:
Kegiatan pembelajaran remedial dilaksanakan dalambentuk:
 Membuat tulisan yang menjelaskan arti bertobat dan contoh pertobatan
 Melakukan kegiatan bermain peran mengenai kejatuhan manusia ke dalam dosa
 Menyusun doa pertobatan
4.Pembelajaran Pengayaan:
Kegiatan pembelajaranpengayaan dilaksanakandalambentuk:
 Menyusun doa mohon pengampunan
 Melakukan permainan “bertahan dari godaan” atau permainan lainnya yang sesuai dengan topik.
 Mempresentasikan hasil temuan mengenai arti baptisan dan syarat baptisan
 Menulis puisi yang mengimani pengampunan Allah dalam Yesus Kristus

Mengetahui, ……..,……………………
Kepala SMP Guru Mata Pelajaran

.............................................. ..............................................
NIP. NIP.
Format Penilaian Antar teman
Nama teman yang dinilai : ………………………………….
Nama penilai : ………………………………….
Kelas : ………………………………….
Semester : ………………………………….

Petunjuk: Berilah tanda centang (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai
dengan keadaan kalian yang sebenarnya.

Keterangan: Pernyataan dapat diubah atau ditambah sesuai dengan butir-butir sikap yang dinilai.
No Pernyataan Ya Tidak
1. Teman saya selalu berdoa sebelum melakukan aktivitas.

2. Teman saya tidak mengganggu teman saya yang beragama lain berdoa
sesuai agamanya.
3. Teman saya tidak menyontek dalam mengerjakan ujian/ulangan.

5. Teman saya tidak melakukan plagiat (mengambil/menyalin karya


orang lain tanpa menyebutkan sumber) dalam mengerjakan setiap
tugas.

4. Teman saya mengemukakan perasaan terhadap sesuatu apa adanya.

5. Teman saya melaporkan data atau informasi apa adanya.

6. ……..
Jumlah
Keterangan:
Pernyataan dapat diubah atau ditambah sesuai dengan butir-butir sikap yang dinilai.
…….,………………….
Penilai

(………........………….)

Instrumen Penilaian (Aspek Sikap Sosial)

Nama Siswa yang dinilai :


Kelas/Semester :
Teknik Penilaian :
Penilai :

Pilihan Jawaban
No. Pernyataan Kadang- Tidak Skor
Selalu Sering
kadang Pernah
1. Memiliki semangat tinggi dalam
menuntut ilmu.
2. Sungguh-sungguh dalam belajar
3. Mengajarkan ilmu kepada orang
lain yang membutuhkan.
4. Mudah menjawab ketika ditanya
temannya
5. Tidak membanggakan diri
karena ilmu yang ia miliki.
6. Tidak membeda-bedakan
pergaulan atas dasar tingkat
kepandaian.
5. Tidak membanggakan diri
karena ilmu yang ia miliki.
6. Tidak membeda-bedakan
pergaulan atas dasar tingkat
kepandaian.
Jumlah Skor
Keterangan Nilai Nilai Akhir
Positif
= Skor
Pilihan 4 Negatif Skor yang
Selalu = Skor = Skor 1 diperoleh
Sering 3 = Skor 2 -------------------- X 100 = --
Kadang-kadang = Skor = Skor 3 ---
Tidak pernah 2 = Skor 4 Skor maksimal
= Skor
1
Catatan:
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………

Instrumen Penilaian (Aspek Pengetahuan)

Sekolah : SMP
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen & Budi Pekerti
Kelas /Semester : VII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Teknik Penilaian : Tes lisan.
Penilai : Guru
Kompetensi Dasar
3.1 Memahami Allah mengampuni dan menyelamatkan manusia di dalam Yesus Kristus
Indikator
3.1.1 Mengidentifikasi arti mengampuni.
3.1.2 Mengamati karakter tokoh-tokoh dunia dan tokoh Alkitab dengan membaca dari berbagai sumber, dalam
kaitannya dengan sikap mengampuni (Misalnya: Mandela, Marthin Luther King Jr, dll)
3.1.3 Menganalisis makna pertobatan dan pentingnya pertobatan bagi hidup orang beriman.
3.1.4 Menganalisis teks Alkitab Yohanes 8:1- tentang perempuan berdosa yang diampuni oleh Yesus. Atau teks
lainnya yang sesuai dengan topik
3.1.5 Menganalisis makna dan syarat baptisan
3.1.6 Memahami lagu dalam kaitannya dengan pengampunan.
3.1.7 Menjelaskan arti pengampunan menurut Alkitab

No. Indikator Instrumen


1.  Menyebutkan Berbagai  Berbagai godaan yang kamu alami di sekolah dan di rumah!
godaan yang kamu alami di
sekolah dan di rumah!
2.  Memahami Cara mengatasi  Cara kamu mengatasi godaan itu!
godaan

3.  Menjelaskan alasan Mengapa Mengapa Allah susah payah harus menyelamatkan manusia melalui
Allah susah payah harus pengorbanan Yesus Kristus?
menyelamatkan manusia
melalui pengorbanan Yesus
Kristus?

PEDOMAN PENSKORAN
KRITERIA YANG DINILAI/
SKOR MAKSIMAL
ALTERNATIF PERTANYAAN
Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan,lengkap dan benar. 3
Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang lengkap. 2
Siswa dapat menyebutkan jawaban tapi salah sebagian besar. 1
Siswa tidak dapat menjawab dengan benar 0

…….,………………….
Penilai

(………........………….)
Jurnal Perkembangan Sikap Sosial

Nama Sekolah :SMP………


Kelas/Semester :VII/Semester
Tahun pelajaran :2020/2021
Mata Pelajaran : PAK & BP

Nama Tindak
No Waktu Catatan Perilaku Butir Sikap Ttd
Siswa Lanjut
1. 08/09/17 Andreas Menolong orang lanjut usia untuk menye- berang Kepedulian
jalan di depan sekolah.

2. 12/09/17 Rumonan Berbohong ketika ditanya alasan tidak masuk Kejujuran


g sekolah di ruang guru.

3. 13/09/17 Bahtiar Menyerahkan dompet yang ditemukannya di Kejujuran


halaman sekolah kepada Satpam sekolah.

4. 15/09/17 Dadang Tidak menyerahkan “surat ijin tidak masuk sekolah” Tanggung
dari orangtuanya kepada guru. jawab

5. 03/10/17 Ani Terlambat mengikuti upacara di sekolah. Kedisiplinan

6. 09/10/17 Burhan Mempengaruhi teman untuk tidak masuk sekolah. Kedisiplinan

7. 15/11/17 Dinda Memungut sampah yang berserakan di halam Kebersihan


sekolah.

8. 27/11/17 Dinda Mengkoordinir teman- teman sekelasnya Kepedulian

…….,………………….
Penilai

(………........………….)

Jurnal Perkembangan Sikap Spiritual

Nama Sekolah :SMP………


Kelas/Semester :VII/Ganjil
Tahun pelajaran :2020/2021
Mata Pelajaran : PAK

Nama Butir Ttd Tindak


No Waktu Catatan Perilaku
Siswa Sikap Lanjut
1. 15/09/17 Bahtiar  Tidak mengikuti ibadah ...
Jumat yang diseleng- Ketaqwa an
garakan di sekolah.

Rumonang  Mengganggu teman yang Ketaqwa an ...


sedang berdoa
 sebelum makan siang di
kantin.
2. 22/09/17 Burhan  Mengajak temannya untuk Ketaqwa an ...
berdoa sebelum
pertandingan sepakbola di
lapangan olahraga sekolah.

Andreas  Mengingatkan Toleransi ...


temannya untuk Beragama
melaksanakan ibadah

3. 16/11/17 Dinda  Ikut membantu Toleransi ...


temannya untuk Beragama
 mempersiapkan

…….,………………….
Penilai

(………........………….)

Kisi-kisi Penilaian Praktik

Nama Sekolah :SMP………


Kelas/Semester :VII/Ganjil
Tahun pelajaran :2020/2021
Mata Pelajaran : PAK & BP

Tekn
Kompetens ik
No Materi Indikator
i Dasar Penilai
an

1 4.1 Membuat 4.1.1 Membuat


. karya yang tulisan yang
 Allah terus
menunjukk menjelaskan Praktik
an berkarya arti bertobat
kesanggup dalam dan contoh
an kehidupan pertobatan
mengampu manusia 4.1.2 Melakukan
ni diri  Allah kegiatan
sendiri dan mengampu bermain peran
sesama ni dan mengenai
menyelama kejatuhan
tka n manusia ke
dalam dosa
manusia
dalam 4.1.3 Menyusun doa
Yesus pertobatan
Kristus 4.1.4 Menyusun doa
 Pengampu mohon
nan pengampunan
4.1.5 Melakukan
sebagai ciri
permainan
manusia “bertahan dari
yang godaan” atau
diselamatk permainan
an lainnya yang
sesuai dengan
topik.
4.1.6 Mempresentasi
kan hasil
temuan
mengenai arti
baptisan dan
syarat baptisan
4.1.7 Menulis puisi
yang
mengimani
pengampunan
Allah dalam
Yesus Kristus

Tugas Praktik:

Rubrik Penskoran Penilaian Praktik


Skor
No. Aspek yang Dinilai
0 1 2 3 4
1. Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan.
2. Melakukan praktik dengan benar.
Jumlah
Skor Maksimum 6 (2+4)

Rubrik Penilaian Praktik


No Indikator Rubrik
1. Menyiapkan alat 2 : Menyiapkan seluruh alat dan bahan yang diperlukan.
dan bahan 1 : Menyiapkan sebagian alat dan bahan yang diperlukan.
0 : Tidak menyiapkan alat bahan
2. Melakukan 4 : Melakukan empat langkah kerja dengan tepat.
praktik 3 : Melakukan tiga langkah kerja dengan tepat.
2 : Melakukan dua langkah kerja dengan tepat.
1 : Melakukan satu langkah kerja dengan tepat.
0: Tidak melakukan langkah kerja.

Total Skor Perole h an


Nilai = =100
Total Skor Maksimum

…….,………………….
Penilai
(………........………….)

Kisi-kisi Penilaian Produk

Nama Sekolah :SMP………


Kelas/Semester :VII/Ganjil
Tahun pelajaran :2020/2021
Mata Pelajaran :PAK & BP
Teknik
No. Kompetensi Materi Indikator Penilaian
Dasar
1. 4.2 Membuat 4.2.1 Membuat tulisan Produk
karya yang yang menjelaskan
 Allah terus
menunjukkan arti bertobat dan
kesanggupan berkarya contoh pertobatan
mengampuni dalam 4.2.2 Menyusun doa
diri sendiri kehidupan pertobatan
dan sesama manusia 4.2.3 Menyusun doa
 Allah mohon
mengampuni pengampunan
dan 4.2.4 Melakukan
menyelamatka permainan
n manusia “bertahan dari
godaan” atau
dalam Yesus
permainan lainnya
Kristus
yang sesuai dengan
 Pengampunan topik.
sebagai ciri 4.2.5 Mempresentasikan
manusia yang hasil temuan
diselamatkan mengenai arti
baptisan dan syarat
baptisan
4.2.6 Menulis puisi yang
mengimani
pengampunan
Allah dalam Yesus
Kristus

Tugas :
 Melakukan kegiatan bermain peran mengenai kejatuhan manusia ke dalam dosa
 Melakukan permainan “bertahan dari godaan” atau permainan

Rubrik Penilaian Produk


No Indikator Rubrik
1. Membuat peta 4= Memenuhi 4 kriteria
3 = Memenuhi 3 kriteria
2 = Memenuhi 2 kriteria
1 = Memenuhi 1 kriteria
Kriteria peta:
1. Judul dan tahun pembuatan
2. Skala
3. Leganda
4. Kesesuaian simbol dan warna

Total Skor Perole h an


Nilai = =100
Total Skor Maksimum

…….,………………….
Penilai

(………........………….)

Kisi-Kisi Penilaian Proyek

Nama Sekolah :SMP………


Kelas/Semester :VII/Ganjil
Tahun pelajaran :2020/2021
Mata Pelajaran : PAK & BP

Teknik
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Penilaian
1 4.3 Membuat karya 4.3.1 Membuat tulisan yang Proyek
yang menunjukkan menjelaskan arti bertobat
 Allah terus berkarya
kesanggupan dan contoh pertobatan
mengampuni diri dalam kehidupan 4.3.2 Melakukan kegiatan
sendiri dan sesama manusia bermain peran mengenai
 Allah mengampuni kejatuhan manusia ke
dan menyelamatka n dalam dosa
manusia dalam Yesus 4.3.3 Menyusun doa
Kristus pertobatan
 Pengampunan 4.3.4 Menyusun doa mohon
sebagai ciri manusia pengampunan
4.3.5 Melakukan permainan
yang diselamatkan
“bertahan dari godaan”
atau permainan lainnya
yang sesuai dengan
topik.
4.3.6 Mempresentasikan hasil
temuan mengenai arti
baptisan dan syarat
baptisan
4.3.7 Menulis puisi yang
mengimani
pengampunan Allah
dalam Yesus Kristus

Tugas Proyek:
Menulis puisi yang mengimani pengampunan Allah dalam Yesus Kristus

Rubrik Penskoran Proyek


No Aspek yang dinilai Skor
1 2 3 4
A. Persiapan
1. Membuat jadwal
kegiatan
2. Membuat instrumen
observasi
3. Membuat pembagian
tugas kelompok
B. Pelaksanaan
Observasi
1. Sistematika kegiatan
2. Keakuratan informasi
3. Kuantitas sumber data
4. Analisa data
5. Penarikan kesimpulan
C. Pelaporan
1. Performans
2. Penguasaan

Total Skor Perole h an


Nilai = Total Skor Maksimum =100

…….,………………….
Penilai

(………........………….)

Kisi-Kisi Tugas
Sekolah : SMPN
Mata Pelajaran :Pendidikan Agama Kristen & Budi Pekerti
Kelas /Semester : VII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Kompetensi Teknik
No. Materi Indikator
Dasar Penilaian
1 3.2 Mencari fakta  Pemeliharaan Siswa dapat: Penugasan
yang berkaitan Allah terhadap  Membaca doa
dengan manusia dan alam memohon hikmat dan
pemeliharaan terus berlangsung kekuatan dari Allah
Allah yang terus  Peran manusia supaya semua orang
berlangsung memiliki kesadaran
memelihara alam
bagi manusia
 Tanggungjawab untuk menjaga dan
dan alam
manusia memelihara alam dan
memelihara lingkungan hidup.
lingkungan hidup Terutama bagi remaja
dan alam sekitar agar terpanggil
memelihara serta
melestarikan alam.

Tugas:
 Tulislah doa yang isinya memohon hikmat dan kekuatan dari Allah supaya semua orang memiliki kesadaran untuk
menjaga dan memelihara alam dan lingkungan hidup. Terutama bagi remaja agar terpanggil memelihara serta
melestarikan alam.

Pedoman Penskoran Tugas

No. Aspek yang dinilai Skor


Kesesuaian dengan konsep dan prinsip
1. 0-3
Ketepatan memilih bahan
2. 0-3
Kreativitas
3. 0-3
Ketepatan waktu pengumpulan tugas
4. 0-3
Kerapihan hasil
5. 0-3
Skor maksimum 6

Total Skor Perole h an


Nilai = =100
Total Skor Maksimum

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN


PENILAIAN PORTOFOLIO

Sekolah : SMP…………
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Kelas : VII
Nama Peserta didik : ____________________

Tugas :
Peserta didik diminta untuk menyusun fortofolio tentang
 Peserta didik diminta menulis refleksi singkat (kira=kira ¾ halaman) mengenai Allah memelihara alam dan
lingkungan hidup, sertakan juga beberapa bukti seperti yang telah di jelaskan dalam uraian materi.

Rubrik Penilaian
Nama siswa : ………………….
Kelas : ………………….
No Kategori Skor Alasan
1 1. Apakah portofolio lengkap dan sesuai dengan
rencana?
2 2. Apakah lembar isian dan lembar kuesioner yang
dibuat sesuai?
3 3.Apakah terdapat uraian tentang prosedur
pengukuran/pengamatan yang dilakukan?
4 Apakah isian hasil pengukuran/pengamatan
dilakukan secara benar?
5. Apakah data dan fakta yang disajikan akurat?
6. Apakah interpretasi dan kesimpulan yang dibuat
logis?
7. Apakah tulisan dan diagram disajikan secara
menarik?
8. Apakah bahasa yang digunakan untuk
menginterpretasikan lugas, sederhana, runtut dan
sesuai dengan kaidah EYD?
Jumlah
Kriteria:
5 = sangatbaik,
4 = baik,
3 = cukup,
2 = kurang, dan
1 = sangat kurang

SkorPerolehan
Nilai Perolehan =
40
REKAPITULASI PENILAIAN KETERAMPILAN
PENILAIAN PORTOFOLIO

KELAS : .……………….

NilaiPerolehan per KD Nilai Ket.


No NamaPesertaDidik
01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11

10

11

12

13

14

15

16
NilaiPerolehan per KD Nilai Ket.
No NamaPesertaDidik
01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

…….,………………….
Penilai

(………........………….)

Penilaian Diri
Nama Sekolah :SMP………
Kelas/Semester :VII/Semester
Tahun pelajaran :2020/2021
Mata Pelajaran :
Nama Guru :

Berdasarkan buah Roh yang tertulis di Efesus 4:32 dan Kolose 3:13 Apakah kamu mau dan mampu melakukan
seperti yang dituliskan oleh Rasul Paulus dalam teks itu? Apa artinya mengampuni seperti Allah telah melakukannya
untuk kita?.

No Buah Roh Diri Saya


tidak
jarang seringkali selalu
pernah
1. Mengampuni.
2. Minta maaf
3. Tolong menolong
4. Kesabaran
5. Kemurahan
6. Kebaikan
7. Kesetiaan
8. Lemah lembut
9. Penguasaan diri
…….,………………….
Penilai

(………........………….)
Nama Sekolah :SMP………
Kelas/Semester :VII/Semester
Tahun pelajaran :2020/2021
Mata Pelajaran :
Nama Guru :

Petunjuk: Berilah tanda centang (√) pada kolom 1 (tidak pernah), 2 (kadang- kadang), 3 (sering),
atau 4 (selalu) sesuai dengan keadaan kalian yang sebenarnya.
No. Pernyataan 1 2 3 4
1. Saya selalu berdoa sebelum melakukan aktivitas.
2. Saya menjalankan ibadah sesuai dengan perintah agama
yang saya anut
3. Saya tidak mengganggu teman saya yang
Beragama lain berdoa sesuai agamanya.
4. Saya berani mengakui kesalahan saya.
5. Saya menyelesaikan tugas-tugas tepat waktu.
6. Saya berani menerima resiko atas tindakan yang
saya lakukan.
7. Saya mengembalikan barang yang saya pinjam.
8. Saya meminta maaf jika saya melakukan
kesalahan.
9. Saya melakukan praktikum sesuai dengan langkah
yang ditetapkan.
10. Saya datang ke sekolah tepat waktu.
... ...

Penilaian Sikap Jurnal (buku catatan harian tentang siswa oleh guru)

Nama sekolah :
Mata pelajaran :
Kelas :
Tahun Pelajaran :
Nama Guru :

Contoh isi Buku Catatan Harian:


No. Hari/Tangg Nama Siswa Kejadian
1.
2.
3.
dst.
Catatan :
Kolom kejadian diisi dengan kejadian positif maupun negatif. Catatan dalam lembaran buku tersebut,
selain bermanfaat untuk merekam dan menilai perilaku siswa sangat bermanfaat pula untuk menilai sikap
siswa serta dapat menjadi bahan dalam penilaian perkembangan siswa secara keseluruhan. Selain itu,
dalam observasi perilaku dapat juga digunakan daftar cek yang memuat perilaku-perilaku tertentu yang
diharapkan muncul dari siswa pada umumnya atau dalam keadaan tertentu.

…….,………………….
Penilai

(………........………….)

Kisi-Kisi Tes Tertulis

Nama Sekolah : SMP


Kelas/Semester : VII/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Mata Pelajaran : PAK & BP
Materi/ Sub Materi
N Kompetensi Indikator Soal Bentuk Jumlah
o Dasar Soal Soal
1 3.1 Memahami  Allah terus 3.1.8 Mengidentifikasi arti Uraian 1
Allah berkarya dalam mengampuni.
mengampuni kehidupan manusia 3.1.9 Mengamati karakter
dan  Allah mengampuni tokoh-tokoh dunia dan
menyelamatk dan menyelamatka tokoh Alkitab dengan
an manusia di n manusia dalam membaca dari berbagai
dalam Yesus Yesus Kristus sumber, dalam kaitannya
Kristus  Pengampunan dengan sikap
sebagai ciri mengampuni (Misalnya:
manusia yang Mandela, Marthin Luther
diselamatkan King Jr, dll)
Tuhan 3.1.10 Menganalisis makna
pertobatan dan
pentingnya pertobatan
bagi hidup orang
beriman.
3.1.11 Menganalisis teks
Alkitab Yohanes 8:1-
tentang perempuan
berdosa yang
diampuni oleh Yesus.
Atau teks lainnya yang
sesuai dengan topik
3.1.12 Menganalisis makna
dan syarat baptisan
3.1.13 Memahami lagu dalam
kaitannya dengan
pengampunan.
3.1.14 Menjelaskan arti
pengampunan menurut
Alkitab
Butir Soal Uraian
KARTU SOAL

Satuan Pendidika : SMP


Mata Pelajaran : PAK & BP Nama Penyusun : ...................................
Tahun Pelajaran : 2020/2021 Tempat Tugas : ...................................

Materi
Pengampunan sebagai ciri
manusia yang diselamatkan
Tuhan Buku Sumber : Buku Guru dan Buku Siswa, Kemendikbud 2016
Indikator Soal Rumusan Butir Soal
Mengidentifikasi arti No.Soal 1. Bagaimana cara kita
mengampuni. 1 mengampuni orang lain?

No.Soal
1

Total Skor Perolehan


Nilai = =100
Total Skor Maksimum

Penskoran Soal Uraian

Nomor
Penyelesaian/Kunci Jawaban Skor
Soal
1 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan,lengkap dan benar.
2 Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang lengkap.

3 Siswa dapat menyebutkan jawaban tapi salah sebagian besar.


4 Siswa tidak dapat menjawab dengan benar
Skor maksimum 3

KRITERIA YANG DINILAI/


SKOR MAKSIMAL
ALTERNATIF PERTANYAAN
Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan,lengkap dan benar. 3
Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi kurang lengkap. 2
Siswa dapat menyebutkan jawaban tapi salah sebagian besar. 1
Siswa tidak dapat menjawab dengan benar 0

…….,………………….
Penilai

(………........………….)

Anda mungkin juga menyukai