Anda di halaman 1dari 4

Literasi Project

Radiasi
Judul Artikel : Perkembangan Teori
Kuantum Pertama: Radiasi Benda Hitam
Sumber asli :
https://www.kompasiana.com/rickyhama
nay/60db6a1a06310e4b555b1793/perkemb
angan-teori-kuantum-pertama-radiasi-
benda-hitam
Penulis : Ricky Hamanay
Tanggal Terbit : 30 Juni 2021
Jumlah Halaman : 3 Halaman
Isi

Dalam ilmu fisika, benda atau objek ideal yang dapat menyerap seluruh radiasi
elektromagnetik disebut benda hitam. Karena seluruh radiasi elektromagnetik
diserap maka tidak ada radiasi yang keluar atau dipantulkan oleh objek ini. Istilah
benda hitam sendiri diperkenalkan pertama kali oleh Gustav Kirchoff pada tahun
1860.
Selain sebagai penyerap sempurna, benda hitam juga dapat menjadi objek yang
mampu memancarkan seluruh energi panas-nya sendiri secara sempurna.
Dalam suhu kamar, energi yang dipancarkan benda hitam berada dalam bentuk
gelombang inframerah yang tidak dapat dideteksi oleh mata manusia. Radiasi
dari benda hitam ini disebut sebagai radiasi benda hitam.

Isi
Benda hitam hanya merupakan 'benda ideal' secara teori, karena di alam hampir
tidak ditemukan benda hitam sempurna yang dapat menyerap semua cahaya
yang diterimanya secara sempurna. Sejauh ini lubang hitam (black hole)
dianggap sebagai penyerap (benda hitam) yang mendekati sempurna karena
dapat menyerap semua cahaya yang melalui-nya, serta memancarkan
gelombang elektromagnetik dalam bentuk radiasi yang disebut radiasi Hawking.
Untuk mengamati radiasi benda hitam dari lubang kecil tersebut maka rongga
dipanaskan.

Ketika suhu dinaikkan maka benda hitam yang pada awalnya terlihat hitam mulai
berubah warna menjadi abu-abu. Jika suhu terus dinaikkan maka akan berubah
lagi menjadi merah gelap, kemudian merah cerah, jingga, kuning, biru hingga
putih sesuai urutan warna pada spektrum cahaya - ini adalah hasil eksperimen
atau pengamatan. Matahari dapat menjadi contoh radiasi benda hitam atau
sebagai pemancar sempurna, yang dapat memancarkan seluruh energi cahaya-
nya pada puncak spektrum cahaya dan menghasilkan radiasi ultraviolet.

Pelajaran Fisika Yang


Terkait dalam Artikel

1. Dalam ilmu fisika, benda atau objek

2. Matahari dapat menjadi contoh radiasi


ideal yang dapat menyerap seluruh benda hitam atau sebagai pemancar
radiasi elektromagnetik disebut benda sempurna, yang dapat memancarkan
hitam. Karena seluruh radiasi seluruh energi cahaya-nya pada puncak
elektromagnetik diserap maka tidak spektrum cahaya dan menghasilkan radiasi
ada radiasi yang keluar atau ultraviolet.

dipantulkan oleh objek ini. Istilah


benda hitam sendiri diperkenalkan
pertama kali oleh Gustav Kirchoff pada
tahun 1860.

3. Dalam suhu kamar, energi yang


Dirangkum oleh:
dipancarkan benda hitam berada dalam
Nine Andyta Irawan
bentuk gelombang inframerah yang tidak
dapat dideteksi oleh mata manusia.
12 Mipa 3
Radiasi dari benda hitam ini disebut Absen No 23
sebagai radiasi benda hitam. Sma Muhammadiyah 1 Palembang

Anda mungkin juga menyukai