Anda di halaman 1dari 2

SOP PENGAMBILAN DARAH VENA

No. Dokumen :
No.Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
UPT Puskesmas
H. Alfiansyah, S.Kep
Pengaron Nip.196909291990031 012

1. Pengertian Tata cara pengambilan sampel darah vena oleh petugas laboratorium terhadap
pasien yang dikirim ke Laboratorium Klinik Puskesmas

2. Tujuan Untuk keperluan pemeriksaan


3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Pengaron Nomor
tentang jenis-jenis pemeriksaa laboratorium
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014
5. Langkah- 1. Siapkan lokasi yang akan diambil yaitu vena yang ukurannya cukup
langkah/ besar dan letaknya superficial (untuk orang dewasa vena fossa cubitti,
Prosedur untuk bayi vena jugularis externa, sinus sagitalis superior dan vena
femorralis )
2. Untuk vena fossa cubitti, pasangkan tourniquet pada 10 cm diatas siku,
pilih vena yang terlihat atau yang teraba (minta pasien untuk mengepal
dan membuka telapak tangan beberapa kali), kemudian desinfeksi
dengan kapas alcohol
3. Regangkan kulit diatas vena yang akan diambil kemudian tusuk dengan
lubang jarum menghadap ke atas hingga jarum masuk tepat di vena
(tekanan sekonyong-konyong berkurang dan darah masuk ke spuit)
4. Hisaplah darah dengan perlahan hingga jumlahnya sesuai yang
dibutuhkan
5. Lepaskan tourniquet kemudian letakkan kapas steril diatas tempat
suntikan. Cabut jarum perlahan sambil kapas ditekan pelan
6. Setelah jarum dicabut kapas ditekan dengan kuat, kemudian minta pasien
untuk menekan kapas/diberi plester
7. Lepas jarum dari spuitnya, kemudian alirkan darah kedalam wadah
melalui dindingnya agar tidak bergelembung

6. Unit Terkait
a. Unit Poli Umum
b. Unit Poli KIA/KB
c. Unit Poli Gigi
d. UGD/Rawat Inap
SOP PENGAMBILAN DARAH VENA
No. Dokumen :
No.Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
UPT Puskesmas
H. Alfiansyah, S.Kep
Pengaron Nip.196909291990031 012

7. Rekam
Historis
Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
No
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai