Anda di halaman 1dari 8

Pertemuan 3 Geoteknik : Tekanan Dalam Tanah

- Tekanan hidrostatis di dalam tanah dipengaruhi oleh muka air tanah


- Rumusnya seperti diatas dimana h adalah kedalaman dan gamma w adalah berat jenis
air

- Maka h pada gambar diatas bukan 5 tetapi 4 karena h dihitung dari muka air tanah.
- Tekanan hidrostatis disebut juga tekanan air pori
- Rumusnya sama seperti yang diatas dimana h adalah kedalaman muka air tanah
- Tanah dibawah muka air tanah berarti tanah tersebut terendam/jenis air.
- Berat volume nya adalah berat volume efektif atau gamma accent
- Makin ke atas berarti tidak ada pengaruh air tanah, di geoteknik sederhana muka air
tanah merupakan batas antara zona jenuh dan tidak jenuh tapi di geoteknik lanjutan ada
pengaruh kapilaritas, dimana daerah itu disebut zona jenuh sebagian
- Tekanan = gaya/luas

- Gs = specific gravity , e = rasio pori, w= kadar air


- P total = tekanan total, u = tekanan air pori, Pefektif = tekanan efektif
- Pertama tama hitung p total, lalu untuk menghitung u h nya dimulai dari muka air tanah
h=2,5 dan h=7 berat jenis air nya 10 maka u nya 25 dan 70
-

-
- Mengapa bukan gamma saturated dua duanya karena yang bagian atas tidak ada
pengaruh butiran tanah yang setebal L
- Aplikasinya apabila tekanan total yang berada di bejana / wadah jika dia lebih besar
daripada tekanan yang mendesak dari bawah/ tekanan porinya maka tidak akan terjadi
uplift. Hal tersebut biasanya diterapkan pada konstruksi underground dimana muka air
tanah harus diturunkan untuk menghindari terjadinya tekanan pori yang berlebih.
Tekanan pori membesar tekanan rembesan juga membesar maka akan terjadi uplift.

- Z adalah datum/titik acuannya, P dibagi gamma adalah tinggi tekanan (dalam kondisi
statis), v2/2g adalah tinggi kecepatan.
- Butir butir tanah akan menerima tekanan dari seapage force (aliran air tanah), butiran
tanah didalam tanah akan mengalami gaya rembesan per satuan volume tanah
- Muka air tanah disebelah kanan lebih tinggi dari di sebelah kiri
- Cara menurunkan air tanah dengan membuat sump pit kemudian dipompa keluar
- Cara selanjutnya adalah Pre-Drainage , dilakukan pemompaan dulu sehingga muka air
tanah turun
- Jika tidak diturunkan maka akan ada deformasi , ada retak retak, dan ada ketidak
stabilan apalagi ada lempung
PERMEABILITAS
-

-
- Jika air mengalir pada lapisan tanah yang sangat porous misal pada residual soil
(infiltrasinya tinggi) maka head velocity nya daiabaikan
-
-

- Tanah dengan jenis pasir yang kasar dia memiliki roughness yang tinggi cenderung
konduktivitas hidraulikanya tinggi maka ia mampu menyerap air lebih cepat

Anda mungkin juga menyukai