Anda di halaman 1dari 7

MAKALAH PRAKRYA

MEMBUAT EMPAL GEPUK

DISUSUN OLEH
ELVITA FEBRIANTI (09)
IX C

SMP NEGERI 20 PURWOREJO


TAHUN PELAJARAN 2021/2022
KATA PENGANTAR

Puji syukur penyusun panjatkan kepada Allah SWT, karena atas berkat dan rahmat-Nya,

Penyusun dapat menyelesaikan makalah ini. Penulisan makalah ini dilakukan dalam rangka

memenuhi salah satu syarat untuk mendapatkan nilai pada mata pelajaran prakarya. Penyusun

menyadari bahwa, tanpa banturan dan bimbingan dari berbagai pihak, sangatlah sulit bagi

Penyusun untuk menyelesaikan makalah.

Akhir kata, peyusun berharap semaoga Allah SWT berkenan membalas segala kebaikan

semua pihak yang telah membantu dan semoga Laporan ini membawa manfaat.

Purworejo, 26 September 2022

Penyusun
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................ i


KATA PENGANTAR ......................................................................................... ii
DAFTAR ISI .......................................................................................................iii

BAB I PENDAHULUAN1
A. Jenis Makanan yang dibahas ..........................................................................1

BAB II BAHAN DAN BUMBU


A. Bahan................................................................................................................2
B. Bumbu...............................................................................................................2

BAB III ALAT


A. Alat yang Digunakan........................................................................................2

BAB IV PROSES
A. Proses Pengolahan dan Penyajian.....................................................................4

BAB V PENUTUP
A. Kesimpulan ......................................................................................................5
B. Saran .................................................................................................................5
BAB I
PENDAHULUAN

A. Empal Gepuk

adalah makanan khas sunda yang terbuat dari daging sapi,terasa sedikit manis dan gurih.

Biasanya gepuk dibuat dengan daging sapi yang diiris searah dengan serat daging dan direbus

setengah matang, kemudian di pukul pukul hingga agak empuk. Daging yang sudah empuk

direndam kedalam bumbu yang dicampur dengan santan, kemudian direbus kembali hingga air

santan menyusut. Jika akan disajikan gorenglah gepuk dengan sedikit minyak hingga

kecokelatan dan angkat. Gepuk akan lebih enak di santap dengan nasi hangat dan sambal.
BAB II
BAHAN DAN BUMBU

A. Bahan
Bahan Empal gepuk

 750 gr daging sapi (pakai sengkel, paha)


 1500 ml santan sedang
 3 lbr daun salam
 2 btg sereh
 2 sdm air asam jawa
 secukupnya gula merah disisir
 secukupnya garam, gula

B. Bumbu yg dihaluskan :

 12 btr bawang merah


 6 siung bawang putih
 4 btr kemiri
 Sejempol lengkuas
 2 sdm ketumbar
 1/2 sdt merica

BAB III
ALAT

A. Alat yang digunakan


 Pisau Dapur
 Sendok Makan
 Penghalus Bahan Makanan
 Panci
BAB IV
PROSES PEMBUATAN

A. Cara membuat Empal Gepuk


 Dalam wajan masukkan semua bahan A dan bumbu halus, tambahkan air secukupnya,

 masak dengan api kecil sampai daging 1/2 matang.

 Lalu masukkan santan, masak kembali sampai daging empuk dan kuah menyusut

 lalu geprek daging pelan-pelan jangan sampe hancur.

 Goreng sebentar dalam minyak panas,

 taburi bawang goreng,

 sajikan dengan sambal favorit.


BAB V
PENUTUP

A. Kesimpulan

Bagian penutup makalah wajib disertai dengan kesimpulan terkait topik, isu atau

masalah yang dibahas. Pada bagian kesimpulan, penulis harus menguraikannya

berdasarkan kajian teori dan riset yang telah diperoleh. Oleh karena itu, penulisan

kesimpulan sebaiknya ditulis secara lugas dan tidak bertele-tele.

B. Saran

Setelah memaparkan kesimpulan makalah, penulis bisa menuliskan saran atas isu

atau topik yang dibahas dalam makalah. Sama halnya dengan kesimpulan, bagian

saran dijabarkan secara lugas berdasarkan topik makalah. Tulislah saran yang dapat

memberikan nilai positif atau perubahan terkait topik yang diangkat dalam makalah.

Anda mungkin juga menyukai