Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Oleh : Mirda Agustiningsih, S.Pd., Gr.

Satuan Pendidikan : SMK Muhammadiyah 3 Purwokerto

Kelas / Semester : XI (Sebelas) / Genap

Tema : Turunan Fungsi Aljabar

Sub Tema : Menjelaskan sifat-sifat turunan dan menentukan turunan


fungsi aljabar

Pembelajaran ke : 1 (Satu)

Alokasi waktu : 2 x 40 menit (waktu real)

Alokasi simulasi : 10 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui kegiatan mengamati PPT, peserta didik dapat memahami sifat-sifat
turunan dengan benar.
2. Melalui kegiatan diskusi kelompok dan pengisian LKPD, peserta didik
dapat menjelaskan sifat-sifat turunan dengan benar.
3. Melalui kegiatan diskusi kelompok dan pengisian LKPD, peserta didik
dapat menemukan turunan fungsi aljabar dengan tepat.
4. Dengan menerapkan sifat-sifat turunan pada kegiatan diskusi dan
pengisian LKPD, peserta didik dapat memecahkan masalah kontekstual
yang berkaitan dengan turunan fungsi aljabar.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
LANGKAH-LANGKAH
PEMBELAJARAN

Kegiatan Alokasi Ket.


Waktu

Pendahuluan  Guru mengarahkan peserta didik 5 menit


untuk masuk ke kelas.
 Guru bersama peserta didik saling
memberi salam dan menjawab
salam.(religius)
 Guru menanyakan kondisi kesehatan
peserta didik.
 Peserta didik dan guru bersama-sama
berdoa. (religius)
 Peserta didik didata presensi oleh guru.
 Peserta didik memperhatikan
tujuan pembelajaran yang
disampaikan oleh guru.
 Guru memberikan apersepsi/ motivasi
kepada peserta didik.
Kegiatan Inti
Orientasi  Peserta didik mengamati masalah 10 menit Mengamati
peserta didik yang diberikan oleh guru pada power Kegiatan Literasi
pada point. Critical Thinking
masalah  Guru memberikan kesempatan
kepada peserta didik untuk untuk
bertanya terkait permasalahan yang
diberikan.
Mengorganis  Siswa berkelompok sesuai pembagian 5 menit Collaboration
asikan kelompok yang sudah ada. Critical Thinking
peserta didik  Guru memberikan permasalahan
dalam LKPD terkait materi turunan.

Membimbin  Peserta didik mendiskusikan, 25 menit Communication


g mengumpulkan informasi, saling Collaboration
penyelidikan bertukar informasi mengenai Creativity
individu dan permasalahan yang ada di LKPD dari
kelompok berbagai sumber. (kerjasama)
 Peserta didik menyelesaikan masalah
yang diberikan berdasarkan informasi
yang sudah dikumpulkan. Mengolah
informasi (kerjasama)
 Guru memberikan bimbingan kepada
peserta didik untuk menyelesaikan
permasalahan yang ada di LKPD.
 Guru memberikan kesempatan
peserta didik untuk bertanya.
Mengemban  Guru bersama peserta didik melakukan 20 menit Communication
gkan dan icebreaking.
menyajikan  Peserta didik mempresentasikan/
hasil karya mengkomunikasikan hasil
diskusinya didepan kelas,
kemudian kelompok
lain menanggapi hasil presentasi
tersebut. (komunikatif)
Menganalisis  Guru membimbing peserta didik 5 menit Critical
dan untuk menganalisa langkah-langkah tihinking
mengevaluasi penyelesaian dan mengevaluasi Creativity
proses kesalahan serta mencari alternatif Communicati
pemecahan penyelesaian yang mungkin. on
masalah  Guru memberikan konfirmasi
terhadap jawaban peserta didik dalam
diskusi, dengan meluruskan jawaban
yang kurang tepat dan memberikan
penghargaan atas jawaban yan benar
dengan pujian.
 Peserta didik diberikan
kesempatan untuk
menanyakan kembali hal-hal yang
belum dipahami. (Komunikatif)
Penutup  Peserta didik bersama guru membuat 10 menit
kesimpulan dari pembelajaran yang
sudah dilaksanakan dengan
bimbingan guru.
 Guru memberikan soal untuk
dikerjakan sebagai bahan evaluasi.
 Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
selanjutnya.
 Kegiatan ditutup dengan salam dan
doa

C. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1. Teknik Penilaian
1.1 Penilaian Pengetahuan : Tes tertulis
1.2 Penilaian Sikap : Observasi
1.3 Penilaian Keterampilan : Unjuk Kerja
2. Bentuk Penilaian
2.1 Tes Tertulis : Tes Uraian
2.2 Observasi : Lembar Penilaian diri
2.3 Unjuk Kerja : Lembar Penilaian Presentasi
Mengetahui, Purwokerto, 28 Juli 2022
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Bambang Teguh Mulyono, S.Pd Mirda Agustiningsih, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai