Anda di halaman 1dari 31

KISI KISI SOAL PRETEST DAN POSTTEST MATERI SISTEM PENCERNAAN

Mata pelajaran : Biologi


Kelas : XI MIA
Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Jumlah soal : 20 Item

Teknik Bentuk
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Penilaian Soal
1. 3.7 Menganalisis hubungan Zat makanan dan Peserta didik dapat mengelompokkan nama, Pilihan
Tes tertulis
antara struktur jaringan kandungannya jenis makanan dan fungsi vitamin Ganda
`2. penyusun organ pada sistem Peserta didik diharapkan dapat menentukan Pilihan
Tes tertulis
pencernaan dan mengaitkannya fungsi serat makanan Ganda
3. dengan nutrisi dan Peserta didik diharapkan mampu
bioprosesnya sehingga dapat menentukan jenis makanan, zat yang Pilihan
Tes tertulis
Ganda
menjelaskan proses pencernaan terkandung dan fungsinya
4. serta gangguan fungsi yang Peserta didik diharapkan dapat menganalisis
mungkin terjadi pada sistem suatu percobaan mengenai kandungan bahan Pilihan
Tes tertulis
Ganda
pencernaan manusia melalui makanan
5. studi literatur, pengamatan, Peserta didik diharapkan mampu Tes tertulis Pilihan
percobaan, dan simulasi. menentukan fungsi lemak yang dicerna oleh Ganda
tubuh
6
Peserta didik disajikan tabel uji bahan
makanan dan diharapkan siswa dapat
Teknik Bentuk
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Penilaian Soal
mengelompokkan berdasarkan
kandungannya
7. 3.7 Menganalisis hubungan Peserta didik disajikan tabel tentang jenis Pilihan
Tes tertulis
antara struktur jaringan enzim, bahan dan kandungan pada makanan Ganda
8. penyusun organ pada sistem Peserta didik diharapkan dapat menentukan
pencernaan dan mengaitkannya fungsi enzim dalam proses pencernaan
dengan nutrisi dan
bioprosesnya sehingga dapat Jenis-jenis Enzim
menjelaskan proses pencernaan dan fungsinya Pilihan
Tes tertulis
serta gangguan fungsi yang Ganda
mungkin terjadi pada sistem
pencernaan manusia melalui
studi literatur, pengamatan,
percobaan, dan simulasi.
9. 3.7 Menganalisis hubungan Organ Pencernaan Peserta didik diharapkan dapat mengurutkan Pilihan
Tes tertulis
antara struktur jaringan Manusia dan organ sistem pencernaan dengan tepat Ganda
10. penyusun organ pada sistem Fungsinya Peserta didik diharapkan dapat menentukan Pilihan
Tes tertulis
pencernaan dan mengaitkannya fungsi dan komponen getah lambung Ganda
11. dengan nutrisi dan Disajikan gambar organ pencernaan, peserta
bioprosesnya sehingga dapat didik diharapkan dapat menentukan organ Pilihan
Tes tertulis
Ganda
menjelaskan proses pencernaan apa yang ditunjuk serta fungsinya
12. serta gangguan fungsi yang Peserta didik diharapkan dapat menentukan Tes tertulis Pilihan
mungkin terjadi pada sistem jenis kelenjar pencernaan Ganda
Teknik Bentuk
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Penilaian Soal
13. pencernaan manusia melalui Peserta didik diharapkan dapat menentukan
studi literatur, pengamatan, proses pencernaan yang terjadi di esofagus
14. percobaan, dan simulasi. Peserta didik diharapkan dapat menentukan
fungsi lidah
Pilihan
15. Tes tertulis
Ganda
Disajikan gambar organ pencernaan, peserta
didik diharapkan dapat menentukan enzim
yang dihasilkan pada proses pencernaan di
dalam organ tersebut
16. 3.7 Menganalisis hubungan Peserta didik diharapkan dapat menentukan Pilihan
Tes tertulis
antara struktur jaringan gangguan yang terjadi pada mulut Ganda
17. penyusun organ pada sistem Peserta didik diharapkan dapat menentukan
pencernaan dan mengaitkannya gejala dan gangguan yang terjadi pada usus
18. dengan nutrisi dan Peserta didik diharapkan dapat menentukan
Gangguan/Kelaianan macam-macam gangguan pada sistem
bioprosesnya sehingga dapat
Pada Sistem pencernaan
menjelaskan proses pencernaan Pilihan
19. Pencernaan Peserta didik diharapkan dapat menentukan Tes tertulis
serta gangguan fungsi yang gangguan pada lambung Ganda
20. mungkin terjadi pada sistem Peserta didik diharapkan dapat menentukan
pencernaan manusia melalui menganalisis dan menentukan gangguan dan
studi literatur, pengamatan, gejala jika kekurangan zat makanan tertentu
percobaan, dan simulasi.
INSTRUMEN TES EVALUASI PRETEST DAN POSTTEST MATERI SISTEM PENCERNAAN

No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor


1. Peserta didik dapat 1. Hubungan yang benar antara nama, sumber, dan fungsi E 1
mengelompokkan nama, jenis vitamin berikut ini adalah…. C1
makanan dan fungsi vitamin a. Vitamin A – semangka – memengaruhi penyerapan lemak
dalam usus
b. Vitamin E – serealia – berperan penting sebagai koenzim
c. Vitamin K – sayuran hijau – pembekuan darah
d. Vitamin D - nasi – memelihara kadar gula dalam darah
e. Vitamin A – wortel – memelihara kesehatan mata

2. Peserta didik diharapkan 2. Serat makanan tidak ikut dicerna oleh tubuh, tetapi memiliki D 1
dapat menentukan fungsi banyak fungsi kecuali.....
serat makanan a. Menjadikan makanan dapat bertahan lama dalam
lambung
b. Membantu feses menjadi lunak sehingga dapat mencegah
konstipasi (sembelit)
c. Melindungi tubuh dari bahaya kanker usus
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
d. Memacu produksi enzim-enzim pencernaan
e. Merangsang aktivitas saluran pencernaan makanan agar
pengeluaran feses teratur
3. Peserta didik diharapkan 3. Pernyataan yang tepat mengenai hubungan antara jenis 5
mampu menentukan jenis makanan, kandungan zat, dan fungsinya adalah .....
makanan, zat yang Jenis Kandunga Fungsi C
terkandung dan fungsinya Makanan n Zat
a. Susu Glukosa Menjaga
keseimbangan tubuh
b. Tempe Karbohidr Sumber energi
at
c. Sayuran Vitamin Sumber energi
d. Mentega Lemak Sumber energi utama
e. Ikan Protein Pertumbuhan dan
perkembangan
4. Peserta didik diharapkan 4. Seorang siswa melakukan uji bahan makanan pada makanan 5
dapat menganalisis suatu A. Saat bahan makanan A ditetesi dengan lugol hasil
percobaan mengenai reaksi berwarna kuning. Ketika di uji menggunakan C
kandungan bahan makanan fehling A dan B hasil reaksi berwarna merah bata.
Pengujian dengan reagen biuret hasil reaksi berwarna
ungu. Berdasarkan hasil percobaan diatas dapat
disimpulkan bahwa makanan A mengandung ....
a. Amilum, glukosa, dan karbohidrat
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
b. Amilum, glukosa dan protein
c. Glukosa dan protein
d. Glukosa dan lemak
e. Protein dan karbohidrat
5. Peserta didik diharapkan 5. Makanan sehari-hari yang tidak mengandung lemak tetap 5
mampu menentukan fungsi dapat menambah timbunan lemak dalam jaringan tubuh.
lemak yang dicerna oleh Dari pernyataan berikut, manakah yang secara tepat C
tubuh menjelaskan hal tersebut?
a. Lemak merupakan bahan cadangan yang paling berguna
karena 1 gram lemak menghasilkan lebih banyak energi
daripada 1 gram karbohidrat
b. Lemak merupakan bahan cadangan yang berguna
karena melalui hidrolisis lemak diuraikan menjadi
gliserol dan asam lemak
c. Karbohidrat diuraikan menjadi gula dan melalui proses
tertentu kelebihan gula diubah menjadi lemak
d. Hanya sedikit karbohidrat disimpan sebagai glikogen
e. Amilum dapat berubah menjadi lemak
6. Peserta didik disajikan tabel 6. Berikut adalah hasil uji zat makanan terhadap sejenis bahan 5
uji bahan makanan dan makanan.
diharapkan siswa dapat No Reagen Warna awal Warna akhir
mengelompokkan bahan B
berdasarkan kandungannya 1. Lugol Cokelat Biru
kehitaman
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
2. Benedict Biru muda Merah bata
3. Biuret Biru muda Ungu
Berdasarkan data dalam tabel secara berurutan 1, 2, dan 3,
dapat disimpulkan bahwa bahan makanan tersebut
mengandung zat ....
a. Protein, glukosa, dan amilum
b. Amilum, glukosa, dan protein
c. Amilum, protein, dan glukosa
d. Glukosa, amilum, dan protein
e. Protein, amilum, dan glukosa

7. Peserta didik disajikan tabel 7. Perhatikan data berikut ini! 5


tentang jenis enzim, bahan
dan kandungan pada makanan Nama Enzim Nama Bahan Hasil
Pengolahan B
(1) Protein Asam amino
Amilase (2) Gula
Lipase Lemak (3)
Pernyataan yang sesuai dengan urutan (1), (2), dan (3)
adalah .....
a. Renin, amilum, dan glukosa
b. Pepsin, amilum, asam lemak dan gliserol
c. Renin, karbohidrat, dan asam lemak
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
d. Tripsin, amilum, asam lemak dan gliserol
e. Ptialin, amilum, dan glukosa
8. Peserta didik diharapkan 8. Proses pencernaan yang terjadi di rongga mulut dapat 5
dapat menentukan fungsi berlangsung secara kimiawi dengan menggunakan enzim
enzim dalam proses ptialin sebagai katalisator. Zat yang dicerna oleh enzim A
pencernaan tersebut adalah .....
a. Vitamin
b. Protein
c. Lemak
d. Karbohidrat
e. Mineral

9. Peserta didik diharapkan 9. Urutan organ pada proses pencernaan makanan pada 5
dapat mengurutkan organ manusia adalah..... C1
sistem pencernaan dengan a. Makanan– mulut – kerongkongan – usus halus – lambung
tepat – usus besar – anus D
b. Makanan– mulut – kerongkongan– lambung – usus besar
– usus halus – anus
c. Makanan– mulut – kerongkongan– lambung – usus 12
jari – usus halus – anus
d. Makanan– mulut – kerongkongan– lambung – usus halus
– usus besar – anus
e. Makanan– mulut – kerongkongan– lambung – usus halus
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
– usus 12 jari – usus besar – anus
10. Peserta didik diharapkan 10. Lambung dapat mengekresikan getah lambung yang B 5
dapat menentukan fungsi dan komponennya terdiri atas...
komponen getah lambung a. HCl, ptialin, gastrin, dan lipase
b. HCl, pepsin, renin dan lipase
c. HCl, pepsin, renin dan disakarida
d. HCl, ptialin, enterokinase, dan renin
e. HCl, pepsin, enterokinase dan amilase
11. Disajikan gambar organ 11. Perhatikan gambar sistem pencernaan berikut ini ! 5
pencernaan, peserta didik
diharapkan dapat menentukan A
organ apa yang ditunjuk serta
fungsinya

(Sumber: Hanum, dkk 2009)


Bagian yang berlabel K pada gambar organ pencernaan
tersebut menunjukkan tempat penghasil enzim .....
a. Pepsinogen
b. Erepsinogen
c. Tripsinogen
d. Sakarase
e. Laktase
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor

12. Peserta didik diharapkan 12. Berikut ini organ yang tergolong ke dalam saluran 5
dapat menentukan jenis pencernaan yang juga sebagai kelenjar pencernaan ialah…
kelenjar pencernaan a. Pankreas dan hati. D
b. Usus halus dan hati
c. Pankreas dan usus halus
d. Usus halus dan lambung
e. Hati dan lambung
13. Peserta didik diharapkan 13. Gigi merupakan bagian sistem pencernaan yang berfungsi 5
dapat menentukan proses untuk mengunyah makanan hingga menjadi halus.
pencernaan yang terjadi di Kemudian makanan di dorong oleh lidah masuk ke
esofagus esofagus. Proses yang terjadi di esofagus adalah ..... C
a. Makanan ditelan dan langsung menuju lambung
b. Makanan diserap dan langsung menuju lambung
c. Makanan didorong dengan gerak peristaltik menuju
lambung
d. Makanan dicerna dengan bantuan enzim, kemudian
menuju lambung
e. Makanan diaduk terus-menerus hingga halus, kemudian
menuju lambung
14. Peserta didik diharapkan 14. Berikut ini adalah fungsi lidah: 5
dapat menentukan fungsi 1) Membantu mengaduk makanan dalam rongga mulut
lidah 2) Mengaktifkan pepsinogen menjadi pepsin B
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
3) Membantu proses menelan makanan
4) Mengasamkan makanan agar terbebas dari penyakit
5) Mengangkut sari – sari makanan ke seluruh tubuh
Fungsi lidah ditunjukkan oleh nomor …
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 1 dan 5
d. 3 dan 4
e. 3 dan 5
15. Disajikan gambar organ 15. Perhatikan gambar berikut ini! 5
pencernaan, peserta didik
diharapkan dapat menentukan B
enzim yang dihasilkan pada X
proses pencernaan di dalam
organ tersebut (Sumber: Irnaningtyas dan Istiadi, 2016)
Bagian X menghasilkan enzim . . . untuk mencerna . . . .
a. Lipase, lemak
b. Ptyalin, protein
c. Peptidase, lemak
d. Tripsin, vitamin
e. Maltase, lemak
16. Peserta didik diharapkan 16. Mulut menjadi kering akibat berkurangnya produksi ludah 5
dapat menentukan gangguan merupakan gejala penyakit….
yang terjadi pada mulut a. Hepatitis
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
b. Flatus C
c. Parositis
d. Konstipasi
e. Xerostomia

17. Peserta didik diharapkan 17. Seorang siswa mengalami gangguan pencernaan makanan A 5
dapat menentukan gejala dan dengan gejala sukar buang air besar. Gangguan ini
gangguan yang terjadi pada disebut….
usus a. Sembelit, disebabkan makanannya kurang mengandung
serat
b. Diare, disebabkan keracunan makanan
c. Kolik, disebabkan kekurangan vitamin C
d. Apendisitis, disebabkan infeksi kuman
e. Peritonitis, disebabkan infeksi selaput rongga tubuh
18. Peserta didik diharapkan 18. Pernyataan yang benar mengenai gangguan pencernaan dan A 5
dapat menentukan macam- penyebabnya adalah ….
macam gangguan pada sistem a. Sembelit, disebabkan kurang makanan berserat
pencernaan b. Diare, disebabkan kelebihan asam lambung
c. Gastritis, disebabkan racun yang dikeluarkan oleh bakteri
d. Ulkus, disebabkan racun yang dikeluarkan oleh bakteri
e. Radang usus buntu, disebabkan adanya gangguan
absorpsi

19. Peserta didik diharapkan 19. Sakit maag yang akut dapat mengakibatkan penyakit lain, E 5
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
dapat menentukan gangguan yaitu ....
pada lambung a. Peritonitis
b. Meningitis
c. Diare akut
d. Faringitis
e. Tukak lambung
20. Peserta didik diharapkan 20. Bila kekurangan vitamin akan menyebabkan penyakit C 5
dapat menentukan defisiensi vitamin atau avitaminosis. Sebaliknya, bila
menganalisis dan menentukan kelebihan vitamin dapat menimbulkan penyakit
gangguan dan gejala jika hipervitaminosis walaupun kasus ini sangat jarang terjadi.
kekurangan zat makanan Seperti halnya kasus mengkonsumsi vitamin C, jika
tertentu kekurangan vitamin C akan mengalami gangguan pencernaan,
menurunnya kekebalan tubuh, timbul sariawan dan penurunan
jumlah sel darah merah, sementara jika mengkonsumsi
vitamin C berlebihan akan menimbulkan masalah pada sistem
urinaria karena vitamin C yang larut dalam air akan
mengendap dan membentuk Kristal pada kandung kemih jika
terlalu lama ditumpuk dan kurang air minum.
Berdasarkan uraian di atas, sikap yang benar dalam
menghadapi permasalahan ini adalah ....
a. Tidak perlu mengkonsumsi vitamin C karena berbahaya
bagi sistem urinaria.
b. Cukup mengkonsumsi vitamin lainnya yang fungsinya
No. Indikator Soal Instrument Soal Kunci Jawaban Skor
tidak jauh berbeda.
c. Konsumsi vitamin C dengan kadar yang seimbang dan
banyak minum.
d. Kurangi kadar konsumsi vitamin C yang normal.
e. Perbanyak minum air mineral setiap saat.
Validasi Instrument Tes Pilihan Ganda Hasil Belajar Kognitif

Materi Sistem Pencernaan

Satuan pendidikan : SMA

Mata pelajaran : BIOLOGI

Kelas / Semester : XI/Ganjil

Kepada Bapak/Ibu Penilai Yang Terhormat

Kiranya Bapak/Ibu dapat meluangkan waktunya membantu saya untuk


menilai soal pilihan ganda hasil belajar kognitif pada materi sistem pencernaan
yang saya buat ini dalam rangka penyelesaian studi saya pada Jurusan Pendidikan
Biologi FKIP UHO Kendari sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih.

Petunjuk pengisian :

1. Mohon dicermati “Soal pilihan ganda hasil belajar kognitif pada materi
sistem pencernaan” yang ada di hadapan anda.
2. Mohon diberi tanda checklist (✓) pada kolom penilaian berdasarkan
pikiran Bapak/Ibu sesuai dengan pilihan yang telah tersedia di bawah ini:
5 = Sangat Sesuai
4 = Sesuai
3 = Cukup Sesuai
2 = Kurang Sesuai
1 = Tidak Sesuai
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
Hasil Belajar C1 1. Hubungan yang benar antara nama, sumber, dan fungsi
Kognitif (Mengingat) vitamin berikut ini adalah….
a. vitamin A – semangka – memengaruhi penyerapan
lemak dalam usus
b. vitamin E – serealia – berperan penting sebagai
koenzim
c. vitamin K – sayuran hijau – pembekuan darah
d. vitamin D - nasi – memelihara kadar gula dalam darah
e. vitamin A – wortel – memelihara kesehatan mata

2. Urutan organ pada proses pencernaan makanan pada


manusia adalah.....
a. Makanan– mulut – kerongkongan – usus halus –
lambung – usus besar – anus
b. Makanan– mulut – kerongkongan– lambung – usus
besar – usus halus – anus
c. Makanan– mulut – kerongkongan– lambung – usus 12
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
jari – usus halus – anus
d. Makanan– mulut – kerongkongan– lambung – usus
halus – usus besar – anus
e. Makanan– mulut – kerongkongan– lambung – usus
halus – usus 12 jari – usus besar – anus
3. Mulut menjadi kering akibat berkurangnya produksi
ludah merupakan gejala penyakit….
a. Hepatitis
b. Flatus
c. Parositis
d. Konstipasi
e. Xerostomia
C2 4. Serat makanan tidak ikut dicerna oleh tubuh, tetapi
(Memahami) memiliki banyak fungsi kecuali.....
a. Menjadikan makanan dapat bertahan lama dalam
lambung
b. Membantu feses menjadi lunak sehingga dapat
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
mencegah konstipasi (sembelit)
c. Melindungi tubuh dari bahaya kanker usus
d. Memacu produksi enzim-enzim pencernaan
e. Merangsang aktivitas saluran pencernaan makanan agar
pengeluaran feses teratur
5. Pernyataan yang tepat mengenai hubungan antara jenis
makanan, kandungan zat, dan fungsinya adalah .....
Jenis Kandungan Fungsi
Makanan Zat
a. Susu Glukosa Menjaga
keseimbangan
tubuh
b. Tempe Karbohidra Sumber energi
t
c. Sayuran Vitamin Sumber energi
d. Mentega Lemak Sumber energi
utama
e. Ikan Protein Pertumbuhan dan
perkembangan
6. Perhatikan data berikut ini!
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
Nama Enzim Nama Bahan Hasil
Pengolahan
(1) Protein Asam amino
Amilase (2) Gula
Lipase Lemak (3)
Pernyataan yang sesuai dengan urutan (1), (2), dan (3)
adalah .....
a. Renin, amilum, dan glukosa
b. Pepsin, amilum, asam lemak dan gliserol
c. Renin, karbohidrat, dan asam lemak
d. Tripsin, amilum, asam lemak dan gliserol
e. Ptialin, amilum, dan glukosa
7. Lambung dapat mengekresikan getah lambung yang
komponennya terdiri atas...
a. HCl, ptialin, gastrin, dan lipase
b. HCl, pepsin, renin dan lipase
c. HCl, pepsin, renin dan disakarida
d. HCl, ptialin, enterokinase, dan renin
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
e. HCl, pepsin, enterokinase dan amylase
8. Seorang siswa mengalami gangguan pencernaan
makanan dengan gejala sukar buang air besar. Gangguan
ini disebut….
a. Sembelit, disebabkan makanannya kurang
mengandung serat
b. Diare, disebabkan keracunan makanan
c. Kolik, disebabkan kekurangan vitamin C
d. Apendisitis, disebabkan infeksi kuman
e. Peritonitis, disebabkan infeksi selaput rongga tubuh
C3 9. Pernyataan yang benar mengenai gangguan pencernaan
(Menerapkan) dan penyebabnya adalah ….
a. Sembelit, disebabkan kurang makanan berserat
b. Diare, disebabkan kelebihan asam lambung
c. Gastritis, disebabkan racun yang dikeluarkan oleh
bakteri
d. Ulkus, disebabkan racun yang dikeluarkan oleh bakteri
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
e. Radang usus buntu, disebabkan adanya gangguan
absorpsi

10. Perhatikan gambar sistem pencernaan berikut ini !

(Sumber: Hanum, dkk 2009)


Bagian yang berlabel K pada gambar organ pencernaan
tersebut menunjukkan tempat penghasil enzim .....
a. Pepsinogen
b. Erepsinogen
c. Tripsinogen
d. Sakarase
e. Laktase
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
11. Sakit maag yang akut dapat mengakibatkan penyakit
lain, yaitu ....
a. Peritonitis
b. Meningitis
c. Diare akut
d. Faringitis
e. Tukak lambung
12. Berikut ini organ yang tergolong ke dalam saluran
pencernaan yang juga sebagai kelenjar pencernaan
ialah…
a. Pankreas dan hati.
b. Usus halus dan hati
c. Pankreas dan usus halus
d. Usus halus dan lambung
e. Hati dan lambung
C4 13. Gigi merupakan bagian sistem pencernaan yang
(Menganalisis) berfungsi untuk mengunyah makanan hingga menjadi
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
halus. Kemudian makanan di dorong oleh lidah masuk
ke esofagus. Proses yang terjadi di esofagus adalah .....
a. Makanan ditelan dan langsung menuju lambung
b. Makanan diserap dan langsung menuju lambung
c. Makanan didorong dengan gerak peristaltik menuju
lambung
d. Makanan dicerna dengan bantuan enzim, kemudian
menuju lambung
e. Makanan diaduk terus-menerus hingga halus,
kemudian menuju lambung
14. Berikut ini adalah fungsi lidah:
1) Membantu mengaduk makanan dalam rongga mulut
2) Mengaktifkan pepsinogen menjadi pepsin
3) Membantu proses menelan makanan
4) Mengasamkan makanan agar terbebas dari penyakit
5) Mengangkut sari – sari makanan ke seluruh tubuh
Fungsi lidah ditunjukkan oleh nomor …
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 1 dan 5
d. 3 dan 4
e. 3 dan 5
15. Proses pencernaan yang terjadi di rongga mulut dapat
berlangsung secara kimiawi dengan menggunakan
enzim ptialin sebagai katalisator. Zat yang dicerna oleh
enzim tersebut adalah .....
a. Vitamin
b. Protein
c. Lemak
d. Karbohidrat
e. Mineral
16. Perhatikan gambar berikut ini!
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1

(Sumber: Irnaningtyas dan Istiadi, 2016)


Bagian X menghasilkan enzim . . . untuk
mencerna . . . .
a. Lipase, lemak
b. Ptyalin, protein
c. Peptidase, lemak
d. Tripsin, vitamin
e. Maltase, lemak
C5 17. Seorang siswa melakukan uji bahan makanan pada
(Menilai) makanan A. Saat bahan makanan A ditetesi dengan
lugol hasil reaksi berwarna kuning. Ketika di uji
menggunakan fehling A dan B hasil reaksi berwarna
merah bata. Pengujian dengan reagen biuret hasil reaksi
berwarna ungu. Berdasarkan hasil percobaan diatas
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
dapat disimpulkan bahwa makanan A mengandung ....
a. Amilum, glukosa, dan karbohidrat
b. Amilum, glukosa dan protein
c. Glukosa dan protein
d. Glukosa dan lemak
e. Protein dan karbohidrat
18. Makanan sehari-hari yang tidak mengandung lemak
tetap dapat menambah timbunan lemak dalam jaringan
tubuh. Dari pernyataan berikut, manakah yang secara
tepat menjelaskan hal tersebut?
a. Lemak merupakan bahan cadangan yang paling
berguna karena 1 gram lemak menghasilkan lebih
banyak energi daripada 1 gram karbohidrat
b. Lemak merupakan bahan cadangan yang berguna
karena melalui hidrolisis lemak diuraikan menjadi
gliserol dan asam lemak
c. Karbohidrat diuraikan menjadi gula dan melalui
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
proses tertentu kelebihan gula diubah menjadi lemak
d. Hanya sedikit karbohidrat disimpan sebagai glikogen
e. Amilum dapat berubah menjadi lemak
C6 19. Bila kekurangan vitamin akan menyebabkan penyakit
(Evaluasi) defisiensi vitamin atau avitaminosis. Sebaliknya, bila
kelebihan vitamin dapat menimbulkan penyakit
hipervitaminosis walaupun kasus ini sangat jarang terjadi.
Seperti halnya kasus mengkonsumsi vitamin C, jika
kekurangan vitamin C akan mengalami gangguan
pencernaan, menurunnya kekebalan tubuh, timbul sariawan
dan penurunan jumlah sel darah merah, sementara jika
mengkonsumsi vitamin C berlebihan akan menimbulkan
masalah pada sistem urinaria karena vitamin C yang larut
dalam air akan mengendap dan membentuk Kristal pada
kandung kemih jika terlalu lama ditumpuk dan kurang air
minum.
Berdasarkan uraian di atas, sikap yang benar dalam
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
menghadapi permasalahan ini adalah ....
a. Tidak perlu mengkonsumsi vitamin C karena
berbahaya bagi sistem urinaria.
b. Cukup mengkonsumsi vitamin lainnya yang
fungsinya tidak jauh berbeda.
c. Konsumsi vitamin C dengan kadar yang seimbang
dan banyak minum.
d. Kurangi kadar konsumsi vitamin C yang normal.
e. Perbanyak minum air mineral setiap saat.

20. Berikut adalah hasil uji zat makanan terhadap sejenis


bahan makanan.
No Reagen Warna awal Warna
bahan akhir
1. Lugol Cokelat Biru
kehitaman
2. Benedict Biru muda Merah bata
3. Biuret Biru muda Ungu
Berdasarkan data dalam tabel secara berurutan 1, 2, dan
3, dapat disimpulkan bahwa bahan makanan tersebut
Penilaian
Variabel Indikator Soal
5 4 3 2 1
mengandung zat ....
a. Protein, glukosa, dan amilum
b. Amilum, glukosa, dan protein
c. Amilum, protein, dan glukosa
d. Glukosa, amilum, dan protein
e. Protein, amilum, dan glukosa

Saran validator :

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

Kendari, September 2022


Validator

Wa Ode Hayati, S.Pd


NIP. 196912311995032013

Anda mungkin juga menyukai