Anda di halaman 1dari 3

1.

Salah satu acuan dalam memberikan umpan


balik dapat menggunakan tangga umpan balik
(Ladder of Feedback) di bawah ini.

Apresiasi: Pujian atas usaha yang dilakukan

Saran : Berikan saran untuk pengembangan

Perhatian : Berikan komentar jika ada hal yang kurang sesuai/ kurang lengkap dan menjadi perhatian kita

Nilai : Berikan komentar atas kekuatan yang terlihat

Klarifikasi : Ajukan pertanyaan klarifikasi

Pendidik memberikan umpan balik secara lisan atau tertulis. Sumber:


1. Daniel Wilson (Wilson et al., 2005)
Dapat diberikan terkait dengan tugas, maupun interaksi
2. David Perkins, 2003. King Arthur’s Round
dengan peserta didik dalam pembelajaran. Tangga umpan balik Table: How Collaborative Conversations
digunakan secara lengkap dan berurutan. Create Smart Organizations. Hoboken, NJ:
John Wiley & Sons, Inc.

Gambar 6 Tangga Umpan


Balik sebagai Acuan
Pemberian Umpan Balik

43
Penerapan Tangga Umpan Balik Berorientasi
Pola Pikir Bertumbuh (Growth Mindset)

Contoh 1

Gambar 7 Karya
Peserta Didik Gambar
Jaring-Jaring Kubus

Contoh Pertanyaan/Pernyataan Umpan Balik:


“Bagaimana kamu tahu gambar ini akan membentuk kubus?” (Klarifikasi)
“Gambar kotak-kotak yang kamu buat, hampir sama sehingga mudah jika disusun me
“Ibu melihat kamu menggunakan titik titik sebagai tanda sudut dan memulai garis. Bag
“Jika pada kegiatan selanjutnya, tugas membuat kerangka bangun ruang akan kita lak
“Selamat Nak, telah menunjukkan usaha yang sungguh- sungguh dalam mengerjakan

44
Panduan Pembelajaran dan Asesmen
Contoh 2

Gambar 8 Karya Peserta


Didik Gambar Siklus Air

Contoh Pertanyaan/Pernyataan Umpan Balik:


“Apakah ini berarti siklus air dimulai dari penguapan air laut?” (Klarifikasi)
“Gambarmu sesuai dengan tahapan dalam siklus air.”
(Nilai)
“Bapak melihat kamu menggunakan panah untuk menggambarkan proses siklus, b
“Menurutmu, adakah yang perlu ditambahkan pada gambar di atas? Bagaimana jik
“Selamat Nak, kamu telah menunjukkan karya kreatif. Pasti kamu mengerjakannya

45

Anda mungkin juga menyukai