Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MANDIRI

Pertemuan 3 : Dasar Teori Ilmu Lingkungan

No. Judul Vidio Tanggapan

1. Indonesia has a forest fire problem Sebagian wilayah Indonesia tertutupi asap
that’s entirely man-made bukan kabut. Asap yang menyelimuti sebagian
wilayah di Indnesia merupakan salah satu masalah
kebakar hutan yang dikarenaan perluasan lahan
pertanian dan perkebunan. Petani di beberapa
wilayah Indonesia menerapkan praktek
pemotongan dan pembakaran agrikultur. Para
petani menebang pohon dan membakar lahan
untuk menciptakan lapangan untuk pertanian dan
perkebunan walaupun terkadang para petani tidak
bisa mematikan api ketika pembakaran. Indonesia
dipastikan akan menghadapi musim kemarau yang
panjang pada tahun ini. Penglihatan yang terbatas
membuat pekerja seperti nelayan tidak bisa
menangkap ikan. Kabut berdampak besar pada
kesehatan di Indonesia. Terdapat nilai kualitas air
sebesar 200 rate yang dimana termasuk kategori
berbahaya, tetapi nilai kualitas air di Indonesia
mencapai mendekati 1000 rate. Menurut saya
pemerintah Indonesia harus menanggapi masalah
ini dengan serius. Nilai kualitas air yang mencapai
kurang lebih 5x lipat dari batas maximal
membuktikan bahwa masalah ini sudah tidak bisa
diabaikan lagi. Apabila masalah ini tetap
diabaikan, maka Indonesia akan kekurangan
kualitas sumber daya manusia.
2. The enviromental problems and 1. Polusi
solutions 2. Penggundulan hutan
3. Kekeringan
4. Perburuan liar
5. Hilangnya habitat
Merupakan masalah lingkungan yang
disebabkan oleh ulah manusia. Oleh karena itu,
kita sebagai manusia harus bertanggung jawab
untuk menemukan solusi atas permasalah diatas.
Solusi yang dapat dilakukan adalah mengurangi
polusi mengurangi jumlah sampah yang kita
hasilkan, menghidari menebang pohon, menanam
pohon di area agrikultur, mengurangi produk dari
kayu, membuat area khusus hewan terutama
hewan yang jumlah populasinya sedikit untuk
menghindari kepunahan. Cara-cara tersebut
menurut saya sudah sangat bagus, tetapi apabila
tidak dilakukan maka tidak akan terjadi kemajuan
dan akan memperburuk masalah. Oleh karena itu,
kita semua harus ikut berpartisipasi dalam
melakukan solusi yang telah diterapkan.
3. Beyond the science: enviromental Budaya manusia saat ini sudah sangat
problems...cultural solutions berlebihan, seperti konsumsi yang berlebihan.
Budaya keserakahan dan egois dimulai dari
revolusi pertanian, dan revolusi industri. Manusia
saat ini lebih memilih keuntungan hidup diri
sendiri daripada hidup dengan damai bersama
alam yang padahal membawa mereka ke
kehancuran.

Anda mungkin juga menyukai