Anda di halaman 1dari 2

Rencana Penilaian

Rubrik Penilaian

No Indikator penilaian Tingkat kemampuan


BB MB BSH BSB
1. Nilai Agama dan Moral Anak belum Anak mulai Anak Anak mengetahui
mengetahui mengetahui mengetahui macam-macam
“Anak mengetahui macam-macam macammacam macam-macam ciptaan Tuhan
macam-macam ciptaan ciptaan Tuhan ciptaan Tuhan ciptaan Tuhan dengan benar
Tuhan”. dengan bantuan tanpa dibimbing secara langsung.
guru oleh guru
2. Sosial emosional Anak belum Anak mulai Anak mampu Anak mampu
mampu bercerita mampu bercerita bercerita bercerita
“Anak mampu bercerita pengalamannya pengalamannya pengalamannya pengalamannya
pengalamannya ketika ketika membeli
ketika membeli ketika membeli ketika membeli
membeli Jagung”. Jagung
Jagung dengan Jagung tanpa Jagung dengan
bimbingan guru bimbingan guru baik dan benar.
3. Kognitif Anak belum Anak mulai Anak mampu Anak mampu
mampu menyusun mampu menyusun menyusun menyusun
“Anak menyusun gambar seri cara gambar seri cara gambar seri gambar seri
gambar seri cara cara membuat
membuat keripik jagung membuat keripik membuat keripik keripik jagung cara membuat
dengan memberi no urut jagung dengan jagung dengan dengan keripik jagung
1-6” memberi no urut 16 memberi no urut 1- memberi no dengan
6 dengan bantuan urut 1-6tanpa memberi no
guru bantuan guru urut 1-6 dengan
mandiri
4. Bahasa Anak belum mampu Anak mulai Anak mampu Anak mampu
menghubungkan mampu menghubungkan menghubungkan
“Anak mampu kata sesuai dengan menghubungkan kata sesuai dengan kata sesuai dengan
menghubungkan kata gambar kata sesuai dengan gambar gambar
sesuai dengan gambar bagianbagian pohon gambar bagianbagian pohon bagianbagian pohon
bagian-bagian pohon jagung dengan
jagung bagianbagian pohon jagung tanpa
jagung” mandiri sesuai
jagung dengan bantuan guru indikator yang
bantuan guru diharapkan.

5. Seni Anak belum mampu Anak mulai Anak mampu Anak mampu
membuat anyaman mampu membuat membuat membuat anyaman
“Anak mampu membuat bentuk tikar dari anyaman bentuk anyaman bentuk bentuk tikar dari
anyaman bentuk tikar dari daun jagung daun jagung
tikar dari daun tikar dari daun dengan mandiri
daun jagung”
jagung dengan jagung tanpa sesuai indikator
bantuan guru bantuan guru yang diharapkan

6. Fisik Motorik Anak belum Anak mulai Anak mampu Anak mampu
mampu melempar mampu melempar melempar dan melempar dan
“Anak mampu mampu dan menangkap dan menangkap menangkap bola menangkap bola
melempar dan menangkap bola sesuai indikator
bola dengan tanpa bantuan guru yang diharapkan
bola” bantuan guru
Format Skala Capaian Perkembangan Harian
Kelompok : B
Hari/ Tanggal:

Capaian Perkembangan
Prog. KD Indikator Penilaian
Pengemb

Nana
Dafis

Bagas
Fahmi

Faisal
Yuda
Kelvin

Lutfi
Arjuna
Aza

Eca
Zira
NAM 1.1 Mengetahui
macammacam ciptaan
Tuhan

FM 3.3-4.3 Melempar dan


menangkap bola

Kognitif 3.9-4.9 Menyusun gambar seri


cara membuat keripik
jagung dengan memberi
no urut 1-6.
Bahasa 3.12-4.12 Menghubungkan kata
sesuai dengan gambar
bagian-bagian pohon
jagung
Sosem 2.8 Bercerita
pengalamannya ketika
membeli Jagung.
Seni 3.15-4.15 Membuat anyaman
bentuk tikar dari daun
jagung

Keterangan:
a. 1 (BB) artinya Belum Berkembang: bila anak melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
b. 2 (MB) artinya Mulai Berkembang: bila anak melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru;
c. 3 (BSH) artinya Berkembang Sesuai Harapan: bila anak sudah dapat melakukannya secara mandiri dan konsisten tanpa
harus diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
d. 4 (BSB) artinya Berkembang Sangat Baik: bila anak sudah dapat melakukannya secara mandiri dan sudah dapat
membantu temannya yang belum mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.

Anda mungkin juga menyukai