Anda di halaman 1dari 8

LEMBAR VALIDASI INSTRUMEN

ANGKET PRAKTIKALITAS PESERTA DIDIK

PETUNJUK PENILAIAN:
1. Berilah tanda chek(√ ) pada kolom sesuai dengan pendapat Bapak/Ibu.
Keterangan:

Simbol Keterangan Bobot

SS Sangat Setuju 4

S Setuju 3

TS Tidak Setuju 2

STS Sangat Tidak Setuju 1

2. Huruf-huruf yang terdapat pada kolom yang dimaksud berarti


A¿ Dapat digunakan tanpa revisi
B¿ Dapat digunakan dengan sedikit revisi
C¿ Dapat digunakan dengan revisi banyak sekali
D¿ Tidak dapat digunakan

3. Catatan khusus Bapak/Ibu sebagai perbaikan instrumen ini, dapat tuliskan pada
bagian saran yang telah disediakan.

ASPEK YANG DIVALIDASI

Penilaian
No Indikator
SS S TS STS
1 Petunjuk pengisian angket jelas
2 Kesesuaian pernyataan dengan indikator
3 Kesesuaian pernyataan dengan tujuan
4 Kesesuaian pernyataan positif
5 Kalimat yang digunakan sesuai dengan
kaidah bahasa Indonesia
6 Kesanggupan responden memahami
pernyataan

Penilaian secara umum


No Uraian Penilaian
A B C D
1 Penilaian secara umum terhadap angket
praktikalitas

Kritik-saran:
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................
....................................................................................................................................

Padang,...........................2020

Validator

(............................................)
KISI-KISI LEMBAR ANGKET PRAKTIKALITAS PESERTA DIDIK

LKPD BERBASIS CONCRETE PICTORIAL ABSTRACT

Nomor
No Aspek-Aspek Indikator
Pernyataan

1 Kemudahan Kesesuaian petunjuk penggunaan 1,2


penggunaan LKPD.
LKPD
LKPD dapat digunakan belajar 3,4
secara mandiri atau kelompok.
Uraian materi pada LKPD 5,6
membantu peserta didik memahami
materi.

Permasalahan yang diberikan dalam 7,8


LKPD membimbing peserta didik
dalamberfikir kreatif.

Masalah-masalah yang terdapat 9,10


dalam LKPD sesuai dengan
karakteristik peserta didik.

2 Waktu yang Penggunaan waktu dalam 11,12


diperlukan memahami LKPD

Penggunaan waktu saat mengerjakan 13,14


latihan yang ada dalam LKPD

3 Mudah Bahasa yang digunakan dalam 15,16


diinterprestasikan LKPD dapat dipahami dengan jelas.

Pembelajaran dengan LKPD 17,18


menjadi lebih menyenangkan

4. Daya tarik Permasalahan yang diberikan dalam 19,20


aktivitas LKPD berbasis CPA
berhubungan dengan masalah sehari-
hari
Aktivitas LKPD berbasis CPA 21,22
menarik sehingga peserta didik
terlibat aktif dalam menyelesaikan
permasalahan pada LKPD untuk
meningkatkan keterampilan berfikir
kreatif
ANGKET PRAKTIKALITAS LKPD BERBASIS CONCRETE PICTORIAL
ABSTRACT UNTUK PESERTA DIDIK

Satuan Pendidikan : MTs


Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pokok : Bangun Ruang Sisi Datar
Kelas/Semester : VIII/II
Nama Peserta didik :.......................................
Hari/Tanggal :.......................................
A. Pengantar
Angket kepraktisan ini disampaikan kepada peserta didik kelas VIII,
dimaksudkan untuk memperoleh masukan tentang kepraktisan LKPD. Isian
dari Lembar kepraktisan peneliti butuhkan sebagai data penelitian skripsi di
program studi tadris matematika yang berjudul “Pengembangan Perangkat
Pembelajaran Matematika Berbasis Concrete Pictoral Abstract Pada
Materi Bangun Ruang Sisi Datar Kelas VIII di MTsN 2 Padang”
Peneliti sangat mengharapkan bantuan peserta didik kelas VIII, berupa
pendapat atau masukan dalam bentuk pengisisan angket yang sesuai dengan
keadaan sebenarnya. Atas bantuan dan Ananda, peneliti ucapkan terima
kasih.
B. Petunjuk Pengisian
Berilah tanda ceklis ( √) pada kolom dibawah ini yang menurut penilaian
Bapak/Ibu sesuai.

KRITERIA PENILAIAN :

Simbol Keterangan Bobot

SS Sangat Setuju 4

S Setuju 3

TS Tidak Setuju 2

STS Sangat Tidak Setuju 1

C. ASPEK PENILAIAN
No Pernyataan Penilaian
SS S TS STS

1. Petunjuk penggunaan LKPD dapat dipahami dengan


jelas

2. Petunjuk penggunaan LKPD CPA sesuai dengan urutan


isi LKPD CPA

3. Peserta didik dapat menggunakan LKPD dalam belajar


mandiri

4. Peserta didik dapat menggunakan LKPD dalam belajar


kelompok

5. Uraian materi dalam LKPD dapat dipahami dengan baik

6. Uraian materi dalam LKPD CPA menggunakan kalimat


yang jelas

7. Langkah-langkah yang diberikan dalam LKPD dapat


membimbing peserta didik untuk berfikir kreatif

8. Langkah-langkah perencanaan proyek dalam


menyelesaikan proyek sudah jelas

9. LKPD membantu peserta didik lebih aktif dalam proses


pembelajaran

10. Pembelajaran dengan LKPD menjadi lebih mandiri

11. Waktu yang digunakan dalam mempelajari materi pada


LKPD relative lebih singkat

12. waktu yang diperlukan dalam memahami materi pada


LKPD CPA ini telah sesuai dengan waktu yang
disediakan

13. Peserta didik dapat menyelesaikan proyek yang


diberikan sesuai waktu yang diberikan

14. Peserta didik dapat mengerjakan latihan sesuai waktu


yang tersedia
15. LKPD tidak menggunakan kalimat yang ambigu

16. LKPD memuat kalimat yang jelas dan mudah


dipahami oleh peserta didik.

17. LKPD terdapat perencanaan proyek yang dilakukan


dengan kerja sama perkelompok

18. Pembelajaran dengan LKPD menjadi lebih


menyenangkan

19. Permasalahan yang diberikan dalam aktivitas LKPD


berbasis CPA berhubungan dengan masalah sehari-hari

20. Desain LKPD memiliki warna dan gambar yang


menarik

21. Aktivitas LKPD berbasis CPA menarik sehingga


peserta didik terlibat aktif dalam menyelesaikan
permasalahan pada LKPD untuk meningkatkan
keterampilan berfikir kreatif

22. Akitivitas LKPD CPA ini membuat peserta didik lebih


bekerja sama dalam menyelesaikan suatu proyek untuk
meningkatkan keterampilan berfikir kreatif

Kritik dan saran :

............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................
............................................................................................................................................

Padang, .................2020

Peserta Didik
(.................................)

Anda mungkin juga menyukai