Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUBAH
Jalan Raya Subah-Sambas Kecamatan Subah Kode Pos 79417
Telp: 08115710166, e-mail: puskessubah@gmail.com

KERANGKA ACUAN
MANAJEMEN PWS KIA
PUSKESMAS SUBAH TAHUN 2018

I. PENDAHULUAN
PWS dimulai dengan program imunisasi yang dalam perjalanannya
berkembang menjadi PWS-PWS lain seperti PWS kesehatan ibu dan anak dan
PWS gizi.
Agar pelaksanaan program KIA dapat berjalan lancar, aspek peningkatan
mutu pelayanan program KIA tetap diharapkan menjadi kegiatan prioritas di
tingkat kabupaten. Peningkatan mutu program KIA juga dinilai dari besarnya
cakupan program di masing-masing wilayah kerja.

II. LATAR BELAKANG


Pemantauan wilayah setempat kesehatan ibu dan anak (PWS KIA) adalah
alat manajemen untuk melakukan pemantauan program KIA disuatu wilayah
kerja secara terus menerus,agar dapat dilakukan tindak lanjut yang cepat dan
tepat. Program KIA yang dimaksud meliputi pelayanan ibu hamil, ibu bersalin,
ibu nifas, ibu dengan komplikasi kebidanan, keluarga berencana, bayi baru
lahir, bayi baru lahir dengan komplikasi, bayi dan balita.

III. TUJUAN
1. Umum
Meningkatkan jangkauan dan mutu pelayanan KIA di wilayah kerja
puskesmas, melalui pemantauan cakupan pelayanan KIA di tiap desa
secara terus menerus.
2. Khusus
a. Memantau cakupan pelayanan KIA yang di pilih sebagai indikator
secara teratur(bulanan) dan terus menerus.
b. Menilai kesenjangan antara target dan pencapaian
c. Menentukan urutan daerah prioritas yang akan ditangani secara
insentif
d. Merencanakan tindak lanjut dengan menggunakan sumberdaya
yang tersedia.

IV. TATA NILAI


N TATA URAIAN INDIKATOR PERILAKU
O NILAI
1. Sigap siap melayani masyarakat 1. Perilaku petugas yang
dengan senyum, salam, selalu senyum dalam
sapa, sopan dan santun melayani masyarakat
2. Perilaku petugas yang
selalu memberikan
salam
sebelumpelaksanaan
kegiatan
3. Perilaku petugas yang
selalu menyapa sasaran
dalam pelaksanaan
kegiatan
4. Perilaku petugas yang
selalu menjaga
kesopanan terhadap
sasaran, baik dari segi
cara bicara, cara bekerja
dan cara berpakaian
5. Perilaku petugas untuk
selalu ramah serta
berinteraksi dengan
santun terhadap sasaran
2. Ulet tidak mudah putus asa yang 1. Berusaha hadir bila di
disertai kemauan keras undang dalam
dalam berusaha mencapai kegiatan/pertemuan
tujuan kesehatan baik internal puskesmas
maupun masyarakat
2. Selalu berusaha dalam
upaya mengatasi
masalah dalam
pelaksanaan kegiatan
3. Bantu siap membantu masyarakat 1. Siap memberi
Subah dalam memberikan pendapat/informasi
pelayanan kesehatan yang 2. Bersedia membantu
bermutu rekan kerja yang
memerlukan
3. Sigap dalam menanggapi
masukan atau
saranserta keluhan
sasaran
4. Aman melayani berorientasi pada 1. Selalu menggunakan
keselamatan dan keamanan APD
petugas serta klien sesuai 2. Melaksanakan tugas
standar sesuai prosedur(SOP)
3. Berani mengakui
kesalahan/kekurangan
5. Harmoni hubungan antara 1. Tidak memaksakan
s masyarakat dan petugas pendapat atau kehendak
yang satu tujuan 2. Menjaga hubungan baik
dengan rekankerja,
sasaran program
maupun pengguna
layanan danlintas sektor
3. Bersedia membantu
rekan kerja
yangmemerlukan

V. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


N Kegiatan pokok Rincian kegiatan
O
1. Manajemen PWS KIA 1. Koordinasi dengan Kepala Puskesmas
2. Menentukan jadwal pelaksaan kegiatan
3. Membuat undangan dan
menyampaikannya ke Ke Polindes
4. Mengumpulkan peserta pada waktu dan
tempat yang telah ditentukan
5. Pemberian Materi dan konseling
I. SASARAN
Semua Bidan yang ada diPuskesmas Subah.

II. JADWAL KEGIATAN


N KEGIATAN JAN FEB MAR APR MEI JUN JU AGS SEP OKT NO DES
O L V
1 Manajemen X
PWS KIA

III. EVALUASI KEGIATAN DAN PELAPORAN


Evaluasi kegiatan dilakukan pada akhir kegiatan dan dari laporan
yang diketjakan setiap bulan.

IV. PENUTUP
Demikian Kerangka Acuan Kegiatan ini dibuat untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Subah, 22 April 2018


Kepala Puskesmas Subah Koordinator program

Rheza Aulia Syam Linda,A.Md.Keb


NIP.19790329 201412 1 001 NIP.04.11.610141201.009

Anda mungkin juga menyukai