Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

KEWARGANEGARAAN

Disusun oleh :
Martinus Aditya Pardiyanto, S.IP., M.H.

UNIVERSITAS SEMARANG

2020
LEMBAR PENGESAHAN

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) ini telah disahkan untuk mata kuliah sebagai berikut:

Mata Kuliah : Kewarganegaraan


Kode Mata Kuliah :
SKS / semester : 2 SKS/
Status / Prasyarat : -/-
Fakultas : Ekonomi, Teknik, Psikologi, dan TIK
Program Studi : Manajemen, Teknik Sipil, Psiologi, Ilmu
Komunikasi, dan Teknik Informatika.
Dosen Pengampu : Martinus Aditya Prdiyanto, S.IP., M.H.

Semarang,

Mengetahui Menyetujui

Wakil Rektor I Ketua UPT MKU


I. DESKRIPSI SINGKAT MATA KULIAH:
Mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan adalah mata kuliah yang memberikan
pengetahuan dan keterampilan tentang tentang hak dan kewajiban warganegara, identitas
nasional, pendidikan pendahuluan bela negara, demokrasi di Indonesia, Hak Azasi
Manusia (HAM), wawasan nusantara, ketahanan nasional.

II. CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN (CPL) YANG DIBEBANKAN PADA


MATA KULIAH INI:
1) CAPAIAN PEMBELAJARAN SIKAP
a. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius;
b. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan
agama,moral, dan etika;
c. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat,
berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila;
d. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki
nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa;
e. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta
pendapat atau temuan orisinal orang lain;
f. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat
dan lingkungan;
g. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara;
h. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;
i. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara
mandiri;
j. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan

2) CAPAIAN PEMBELAJARAN KETERAMPILAN UMUM


a. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks
pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang
memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang
keahliannya;
b. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur;
c. Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan
teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan
keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka
menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni, menyusun deskripsi saintifik
hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya
dalam laman perguruan tinggi;
d. Menyusun deskripsi saintifik hasil kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau
laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi;
e. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di
bidang keahliannya, berdasarkan hasil analisis informasi dan data;
f. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing,
kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar lembaganya;
g. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan
supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada
pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya;
h. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada
dibawah tanggung jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri;
i. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali
data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi.
3) CAPAIAN PEMBELAJARAN KETERAMPILAN KHUSUS
Mahasiswa mampu memahami hubungan antara negara dengan warganegara, hak dan
kewajiban warga negara, identitas nasional, negara hukum, HAM, konstitusi, wawasan
nusantara, ketahanan nasional dan demokrasi di indonesia.

4) CAPAIAN PEMBELAJARAN PENGUASAAN PENGETAHUAN


Mahasiswa memiliki kemampuan dalam memantapkan kepribadiannya supaya secara
konsisten mampu mewujudkan nilai-nilai dasar keagamaan dan cinta tanah air.
Peningkatan kemampuan pikir, rasa dan prilaku yang lebih bermanfaat sebagai
landasan membangun lingkungan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara sehingga
mahasiswa siap menghadapi tantangan global dan prilaku yang integratif dengan
berbagai disiplin ilmu.

III. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH (CPMK) YANG DIRUMUSKAN


BERDASARKAN PADA CAPAIAN PEMBELAJARAN (CPL)
Mahasiswa mampu menjadi warga negara yang baik, berkarakter, memahami hubungan
antara negara dengan warga negara, memiliki rasa cinta tanah air dan bela negara.

IV. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


Kemampua
Bentuk
Mingg n Akhir Bahan Kajian Pengalaman Kriteria Indikator
Pembelajar Waktu Bobot
u yang (Materi Ajar) Belajar Penilaian
an
Diharapkan
1 Memahami - Latar belakang Pembelajara 100 Berinteraksi Mahasiswa mampu 6,25 %
Kewarganeg dan tujuan n ceramah, Menit antar mengetahui,
araan pembelajaran tanya jawab mahasiswa memahami, dan
sebagai Kewarganegara dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
Pendidikan an sebagai pengampu - Latar belakang dan
Karakter di pendidikan mata kuliah tujuan pembelajaran
PT karakterdi PT Kewarganegaraan
- Mengapa sebagai pendidikan
diperlukan karakterdi PT
pendidikan - Mengapa diperlukan
kewarganegaraa pendidikan
n kewarganegaraan
- Sumber - Sumber historis,
historis, sosiologis dn politk
sosiologis dn tentang pndidikan
politk tentang kewarganegaraan
pndidikan - Membangun
kewarganegaraa argumen tentang
n dinamika dan tntangn
- Membangun pendidikan
argumen kewarganegaraan
tentang
dinamika dan
tantangn
pendidikan
kewarganegaraa
n
2 Memahami - Pengertian Pembelajara 100 Berinteraksi Mahasiswa mampu 6,25 %
Identitas Identitas n ceramah, Menit antar mengetahui,
Nasional Nasional tanya jawab mahasiswa memahami, dan
Indonesia - Karakteristik dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
Identitas pengampu - Pengertian Identitas
Nasional mata kuliah Nasional
- Sejarah - Karakteristik
kelahiran faham Identitas Nasional
nasionalisme - Sejarah kelahiran
Indonesia faham nasionalisme
- Pancasila Indonesia
sebagai - Pancasila sebagai
kepribadian dan kepribadian dan
Identitas Identitas Nasional
Nasional - Karakter bangsa
- Karakter bangsa Indonesia
Indonesia
3 Memahami - Pengertian Pembelajara 100 Berinteraksi Mahasiswa mampu 6,25 %
Integrasi Integrasi n ceramah, Menit antar mengetahui,
Nasional Nasional tanya jawab mahasiswa memahami, dan
- Jenis-jenis dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
Integrasi pengampu - Pengertian Integrasi
(vertikal dan mata kuliah Nasional
horisontal) - Jenis-jenis Integrasi
- Potensi (vertikal dan
disintegrasi di horisontal)
Indonesia - Potensi disintegrasi
- Strategi di Indonesia
integrasi di - Strategi integrasidi
Indonesia Indonesia
4 dan 5 Memahami - Pengertian Pembelajara 200 Berinteraksi Mahasiswa mampu 12,5 %
Negara dan Negara dan n ceramah, Menit antar mengetahui,
Konstitusi konstitusi tanya jawab mahasiswa memahami, dan
- Unsur,bentuk dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
dan tujuan pengampu - Pengertian Negara
Negara mata kuliah dan konstitusi
- UUD NRI 1945 - Unsur,bentuk dan
sebagai tujuan Negara
konstitusi - UUD NRI 1945
negara sebagai konstitusi
Indonesia negara Indonesia
- Sejarah - Sejarah Konstitusi di
Konstitusi di Indonesia
Indonesia - Jenis dan
- Jenis dan HierarkiPeraturan
Hierarki Perundang-undangan
Peraturan di Indonesia
Perundang- - Perilaku
undangan di berkonstitusional
Indonesia
- Perilaku
berkonstitusion
al
6 Memahami - Pengertian hak Pembelajara 100 Berinteraksi Mahasiswa mampu 6,25 %
Hak dan dan kewajiban nceramah, Menit antar mengetahui,
Kewajiban warga negara tanya jawab mahasiswa memahami, dan
Warga - Hak dan dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
Negara kewajiban pengampu - Pengertian hak dan
Indonesia warga Negara mata kuliah kewajiban warga
menurut UUD negara
1945 - Hak dan kewajiban
- Pelaksanaan warga Negara
hak dan menurut UUD 1945
kewajiban - Pelaksanaan hak dan
warganegara kewajiban
warganegara
7 Memahami - Pengertian Pembelajara 100 Berinteraksi Mahasiswa mampu 6,25 %
Demokrasi demokrasi nceramah, Menit antar mengetahui,
Indonesia - Prinsip-prinsip tanya jawab mahasiswa memahami, dan
dan Nilai dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
demokrasi pengampu - Pengertian
mata kuliah demokrasi
- Sejarah
Perkembangan - Prinsip-prinsip dan
Demokrasi Nilai demokrasi
Indonesia - Sejarah
- Pendidikan Perkembangan
Demokrasi Indonesia
demokrasi - Pendidikan
demokrasi
UJIAN TENGAH SEMESTER
9 dan Memahami - Makna Pembelajaran 200 Berinteraksi Mahasiswa mampu 12,5 %
10 Negara Indonesia ceramah, Menit antar mengetahui,
Hukum Rule sebagai tanya jawab mahasiswa memahami, dan
of Law dan negara hukum dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
HAM dan prinsip- pengampu - Makna Indonesia
prinsipnya mata kuliah sebagai negara
- Hubungan hukum dan prinsip-
negara hukum prinsipnya
dengan HAM - Hubungan negara
- Penegakan hukum dengan HAM
HAM di - Penegakan HAM di
Indonesia Indonesia
11 Memahami - Wilayah Pembelajaran 100 Berinteraksi Mahasiswa mampu 6,25 %
Geopolitik sebagai ruang ceramah, Menit antar mengetahui,
Indonesia hidup bangsa tanya jawab mahasiswa memahami, dan
Dalam - Wawasan dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
Wujud nusantara pengampu - Wilayah sebagai
Wawasan sebagai mata kuliah ruang hidup bangsa
Nusantara pandangan - Wawasan nusantara
geopolitik sebagai pandangan
bangsa geopolitik bangsa
Indonesia Indonesia
- Implementasi - Implementasi
wawasan wawasan nusantara
nusantara
12 & Memahami - Pengertian Pembelajaran 200 Berinteraksi Mahasiswa mampu 12,5 %
13 Ketahanan dan konsep ceramah, Menit antar mengetahui,
nasional dan ketahanan tanya jawab mahasiswa memahami, dan
bela negara nasional dan dan diskusi dan dosen menjelaskan tentang:
bela negara pengampu - Pengertian dan
- Dinamika dan mata kuliah konsep ketahanan
tantangan nasional dan bela
ketahanan negara
nasional dan - Dinamika dan
bela negara tantangan ketahanan
- Urgensi nasional dan bela
Ketahanan negara
nasional dan - Urgensi Ketahanan
bela negara nasional dan bela
negara
14 & Memahami - Projec citizen Pembelajaran 200 Berinteraksi Mahasiswa mampu 12,5 %
15 dan mampu - Portopolio kooperatif, Menit antar mendiskusikan isu-isu
mendiskusik kelas ceramah, mahasiswa penting yang sedang
an isu-isu tanya jawab dan dosen berkembang di
penting yang
- Presentasi dan diskusi pengampu masyarakat untuk
sedang kelompok 1, 2, mata kuliah dicarikan solusinya
berkembang 3, & 4
di
masyarakat
untuk
dicarikan
solusinya
UJIAN AKHIR SEMESTER

REFERENSI:
1. Daftar Referensi :
2. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Dirjen DIKTI, 2013, Materi Ajar Mata
Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia.
3. Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan KemenRISTEK DIKTI, 2016, Materi
Ajar Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan, Kementrian Riset, Teknologi, dan
Pendidikan Tinggi Republik Indonesia.
4. Susan, Novri, 2014, Pengantar Sosiologi Konflik, Surabaya: Kencana Prenadamedia
Group, Edisi Revisi.
5. Huntington, Samuel P, 1996, The Clash of Civilizations: And the Remaking of Word
Order, UK: Fee. Press.
6. Labolo, Muhadam, 2015, Dinamika Politik dan Pemerintahan Lokal, Bogor: Ghalia
Indonesia.
7. Asshiddiqie, Jimly, 2009, Pengantar Ilmu Hukum Tata Negara, Rajawali Pres, Jakarta:
PT. RajaGrafindo Persada.
8. Budiharjo, Miriam, 2010, Dasar – Dasar Ilmu Politik, Jakarta: PT Gramedia, Edisi
Revisi.
9. Kelsen, Hans, 2007, Teori Umum Tentang Hukum dan Negara, Dasar – Dasar Ilmu
Hukum Normatif Sebagai Ilmu Hukum Deskriptif – Empirik, Alih Bahasa Drs.
Somardi, Jakarta: Bee Media Indonesia.
10. Undang-Undang Dasar 1945
V. RANCANGAN TUGAS
RANCANGAN TUGAS I:
Deskripsi Tentang penyelenggaraan project citizen yaitu pemahaman masalah-masalah
yang ada di masyarakat dan solusinya

KOMPONEN
NO RINCIAN
TUGAS
1 Tujuan Tugas : Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan masalah-masalah
yang ada di masyarakat dan solusinya
2 Uraian Tugas, Bentuk, dan Format Luaran
A Obyek : Bagaimana menyelesaikan permasalahan yang sedang dihadapi
Garapan masyarakat
B Batasan yang
Mengumpulkan sesuai dengan objek garapan yang telah
harus :
ditentukan dengan rumusan dan sumber acuan lengkap.
dikerjakan
C Metode dan
Mengerjakan tugas sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan
Cara :
dosen secara berkelompok.
Pengerjaan
D Acuan yang
: Buku wajib kewarganegaraan
Digunakan
E Deskripsi :
Pembuatan portopolio kelas dan presentasi kelompok
Luaran Tugas
3 Waktu : 1 (satu) minggu
: Bobot Penilaian 20%
Indikator Penilaian Tugas:
- Ketepatan waktu penyelesaian tugas
- Kriteria tiap-tiap bagian portopolio
a. Kelengkapan
b. Kejelasan
c. Informasi
Kriteria
4 d. Hal-hal yang mendukung
Penilaian
e. Grafis
f. Dokumentasi
- Kriteria keseluruhan Portopolio
a. Persuasif
b. Kegunaan
c. Koordinasi antar kelompok
d. Refleksi
VI. RUBRIK PENILAIAN
1. Rubrik Penilaian Individu
Huru
Bobot Angka
Kriteria f Deskripsi Penilaian
Nilai Mutu
Mutu
Sangat Baik A 80 - 100 4 Tugas tidak terlambat, hasil baik dan benar
Baik B 68 - 79 3 Tugas tidak terlambat, hasil jelek, rapi
Cukup C 56 - 67 2 Tugas tidak terlambat, hasil jelek, tidak rapi
Kurang D 45 - 55 1 Tugas terlambat
Tidak Lulus E <44 0 Tidak mengumpulkan tugas

2. Rubrik Penilaian Kerjasama Kelompok


Huruf Bobot Angka
Kriteria Deskripsi Penilaian
Mutu Nilai Mutu
Tugas tidak terlambat, hasil bagus, pembagian
Sangat Baik A 80 - 100 4
tugas jelas
Tugas tidak terlambat, hasil jelek, pembagian
Baik B 68 - 79 3
tugas jelas
Tugas tidak terlambat, hasil jelek, pembagain
Cukup C 56 - 67 2
tugas tidak jelas
Kurang D 45 - 55 1 Tugas terlambat
Tidak Lulus E <44 0 Tidak mengumpulkan tugas

3. Rubrik Penilaian Presentasi


Huruf Bobot Angka
Kriteria Deskripsi Penilaian
Mutu Nilai Mutu
Isi jelas, “to the poin” dan menarik,
Sangat Baik A 80 - 100 4
Menyampaikan isi dengan jelas dan menarik
Komposisi tulisan dan gambar bagus,
Baik B 68 - 79 3 terstruktur, mempresentasikan dengan baik
tetapi kurang menguasai materi
Tidak terstruktur, terlalu banyak tulisan, baca
Cukup C 56 - 67 2
presentasi/catatan, kurang menguasai materi
Kurang D 45 - 55 1 Presentasi asal-asalan, tidak menguasai materi
Tidak Lulus E <44 0 Tidak presentasi

4. Rubrik Penilaian Diskusi


Huruf Bobot Angka
Kriteria Deskripsi Penilaian
Mutu Nilai Mutu
Mahasiswa mengerti materi, mampu
Sangat Baik A 80 - 100 4 menyampaikan ide sendiri, mendengarkan ide
orang lain
Baik B 68 - 79 3 Mampu mengikuti diskusi secara baik
Mampu mengikuti diskusi tetapi dengan
Cukup C 56 - 67 2 kekurangan (suka mendominasi, tidak
mendengarkan pendapat orang lain, dll)
Kurang D 45 - 55 1 Tidak mengikuti diskusi, ribut dalam kelas.
Tidak Lulus E <44 0 Tidak hadir
5. Rubrik Penilaian Program
Huruf Bobot Angka
Kriteria Deskripsi Penilaian
Mutu Nilai Mutu
Sangat Baik A 80 - 100 4 Program berjalan benar
Baik B 68 - 79 3 Program berjalan tetapi ada sedikit bug
Cukup C 56 - 67 2 Program berjalan dan banyak error
Kurang D 45 - 55 1 Program tidak berjalan, ada source code
Tidak Lulus E <44 0 Tidak mengumpulkan

VII. PENENTUAN NILAI AKHIR MATA KULIAH


Indeks penilaian akhir:
Bobot Angka
PREDIKAT INDEKS Deskripsi Penilaian
Nilai Mutu
Mahasiswa memenuhi semua komponen
penilaian dan menyelesaikan tugas dengan
Lulus,
A 80 - 100 4 sangat baik serta mampu menganalisis
Sangat Baik
materi dan tugas sesuai dengan topik yang
telah ditentukan dengan sangat baik
Mahasiswa memenuhi semua komponen
penilaian dan menyelesaikan tugas dengan
Lulus,
B 68 - 79 3 baik serta mampu menganalisis materi
Baik
dan tugas sesuai dengan topik yang telah
ditentukan dengan baik
Mahasiswa memenuhi beberapa komponen
penilaian dan menyelesaikan tugas serta
Lulus,
C 56 - 67 2 mampu menganalisis materi dan tugas
Cukup
sesuai dengan topik yang telah ditentukan
dengan cukup baik
Mahasiswa tidak memenuhi beberapa
komponen penilaian dan tidak
Lulus, menyelesaikan tugas dengan cukup baik
D 45 - 55 1
Kurang serta tidak dapat menganalisis materi dan
tugas sesuai dengan topik yang telah
ditentukan.
Mahasiswa tidak memenuhi semua
komponen penilaian tidak dapat
Tidak Lulus E <44 0
menganalisis materi dan tugas sesuai
dengan topik yang telah ditentukan.

Penilaian akhir dalam mata kuliah mengikuti ketentuan sebagaimana yang telah diatur dalam
Buku Pedoman Akademik UNIVERSITAS SEMARANG, yang menjelaskan mengenai bobot
penilaian dari serangkaian kegiatan yang harus dilakukan/ditempuh oleh mahasiswa, yaitu
sebagai berikut:

Bobot/ Persentase
Komponen Penilaian
Penilaian
Nilai Kehadiran 20 %
Nilai Tugas 20 %
Nilai UTS 30 %
Nilai UAS 30 %

Anda mungkin juga menyukai