Anda di halaman 1dari 75

LAPORAN AKHIR MAGANG II

DI LEMBAGA MITRA MA ALMUSLIHUN KALIDAWIR TULUNGAGUNG

TAHUN AKADEMIK 2022-2023

Oleh:

Nama : Ilham Ikhlasul Amal

NIM : 12211193057

Jurusan : Tadris Fisika

FAKUTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SAYYID ALI RAHMATULLAH

TULUNGAGUNG

2022
LEMBAR PENGESAHAN

Dengan ini Ilham ikhlasul amal dinyatakan telah melaksanakan Program Magang II dan Jurnal
Kegiatan Harian Mahasiswa yang ditulis oleh mahasiswa tersebut telah mendapat persetujuan dari
Pembimbing Lapangan dan Dosen Pembimbing Magang.

Tulungagung, November 2022

Dosen Pembimbing, Pembimbing Lapangan,

Rikhlatul Ilmiah M.Pd.I M.F Muthohar , S.T

Mengetahui,

Kepala Sekolah/Pimpinan Lembaga

Nur Qomarudin, S.Pd.I


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : MA AL MUSLHUN

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester : XII/ 2 (dua)

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kejuruan : IPA

Materi Pokok : fluida statis

Sub Materi : Tekanan hidrostatis

Alokasi Waktu : 2 JP (2x45menit)

Tanggal : 20 september

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 2 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menerapkan hukum-hukum fluida statik 3.3.1 Mendefinisikan pengertian fluida statik.
dalam kehidupan sehari-hari 3.3.2 menerapkan tekanan hidrostatis
4.3 Merancang dan melakukan percobaan 4.3.1 Merencanankan dan membuat tekanan
yang memanfaatkan sifat-sifat fluida sederhana dengan botol
statik, berikut presentasi hasil percobaan 4.3.2 Merancang percobaan yang
dan pemanfaatannya memanfaatkan sifat sifat fluida
4.3.3 Menyajikan hasil laporan sifat sifat
fluida
C. Tujuan Pembelajaran

3.3.1.1 Dari mengamati demonstrasi peserta didik dapat mendefinisikan fluida statik dengan benar.

3.3.2.1 Setelah melakukan percobaan tekanan hidrostatis peserta didik dapat menganalisis faktor-faktor
yang mempengaruhi tekanan hidrostatis sesuai dengan konsep tekanan;

3.3.3.1 Setelah melakukan percobaan tekanan hidrostatis peserta didik dapat memecahkan
permasalahan dalam kehidupan sehari-hari berdasarkan konsep tekanan hidrostatis

D. Materi Pembelajaran
1. Fakta Untuk mengetahui Tekanan hidrostatistika
2. Konsep (tekanan hidrostatistika
E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Pendekatan ilmiah (Saintific Approach)
Model pembelajaran : Model Inkuiri terbimbing (Guided Inquiry)
Metode pembelajaran : Metode demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan eksperimen
F. Alat dan Media Pembelajaran
1. Media : gambar interaktif, kertas, spidol, papan tulis
2. Alat : botol aqua, paku
G. Sumber Pembelajaran
Buku : Foster, Bob. (2011). Fisika Terpadu. Jakarta : Erlangga. Hal: 78-85
Sudirman.(2013).Fisika untuk SMA/SMK Kelas X. Jakarta : Erlangga. Hal: 80-89
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan pertama
Tekanan hidrostatis

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


WAKTU
Pendahuluan • Menyiapkan kondisi peserta didik untuk 15 menit
mengikuti pembelajaran, seperti
menanyakan kabar dan mengabsen peserta
didik
• Guru mengaitkan fluida dalam kehidupan
sehari-hari
Apakah kalian pernah berfikir berapa air
yang kalian gunakan dalam sehari-hari
Nah air adalah contoh dari fluida

• Guru mengaitkan tinjauan konsep fluida


dalam alquran (surat abaqoroh ayat 164)

• Menjelaskan tujuan pembelajaran indikator


pencapaian kompetensi

Isi • Memberikan rangsangan untuk 60 menit


memusatkan perhatian siswa dengan
menayangkan gambar yang berhubungan
dengan tekanan hidrostatis

(mengapa bendungan semakin kebawah


semakin tebal)

• Peserta didik membuat rumusan masalah

• Pesertadidik membuat hipotesis


• Peserta didik dikelompokkan secara
heterogen untuk menjawab rumusan
masalah

• Peserta didik mencari dan mengumpulkan


data melalui pengamatan, eksperimen, dan
lain-lain untuk membuktikan hipotesis
benar atau tidak. Data disajikan/ disusun
dalam LKPD agar mudah dibaca dan
dianalisis.

• Dari data dan hasil analisis data yang


diperoleh kemudian di presentasikan

• Peserta didik menarik kesimpulan

• Guru memberikan refleksi tentang


pelajaran yang diberikan

• Guru mengajak Latihan soal

Penutup • Guru Memberikan informasi untuk segera 15 menit


menyelesaikan kegiatannya dan merapikan
kembali serta memberikan informasi
berkaitan dengan kegiatan pada pertemuan
berikutnya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : MA AL MUSLHUN

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester : XII/ 2 (dua)

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kejuruan : IPA

Materi Pokok : fluida statis

Sub Materi : hukum pokok hidrostatis

Alokasi Waktu : 2 JP (2x45menit)

Tanggal : 21 september

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 2 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menerapkan hukum-hukum fluida statik 3.3.1 Mendefinisikan pengertian hukum
dalam kehidupan sehari-hari pokok hidrostatis
3.3.2 menerapkan hukum pokok hidrostatis
dalam kehidupan sehari hari
4.3 Merancang dan melakukan percobaan 4.3.1 Merancang percobaan sederhana dengan
yang memanfaatkan sifat-sifat fluida memanfaatkan sifat sifat fluida statis
statik, berikut presentasi hasil percobaan (hukum pokok hidrostatistika)
dan pemanfaatannya 4.3.2 Merencanankan dan mendemonstrasi
hukum pokok hidrosatatis dengan selang
putih kecil
4.3.3 Menyajikan hasil laporan sifat sifat
fluida statis (hukum pokok hidrostatis)
C. Tujuan Pembelajaran

3.3.1.1 Dari mengamati demonstrasi peserta didik dapat mendefinisikan hukum pokok hidrostatistika.

3.3.2.1 Setelah melakukan percobaan hukum pokok hidrostatis peserta didik dapat menganalisis faktor-
faktor yang mempengaruhi hukum pokok hidrostatis sesuai dengan konsep tekanan;

3.3.3.1 Setelah melakukan percobaan hukum pokok hidrostatis peserta didik dapat memecahkan
permasalahan dalam kehidupan sehari-hari berdasarkan konsep tekanan hidrostatis

D. Materi Pembelajaran
1. Fakta Untuk mengetahui hukum pokok hidrostatistika
2. Konsep (hukum pokok hidrostatistika
E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Pendekatan ilmiah (Saintific Approach)
Model pembelajaran : Model Inkuiri terbimbing (Guided Inquiry)
Metode pembelajaran : Metode demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan eksperimen
F. Alat dan Media Pembelajaran
1. Media : gambar interaktif, kertas, spidol, papan tulis
2. Alat : suntik suntikan, selang putih bangunan
G. Sumber Pembelajaran
Buku : Foster, Bob. (2011). Fisika Terpadu. Jakarta : Erlangga. Hal: 78-85
Sudirman.(2013).Fisika untuk SMA/SMK Kelas X. Jakarta : Erlangga. Hal: 80-89
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Peremuan kedua

Hukum pokok hidrostatistika

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


WAKTU
Pendahuluan • Menyiapkan kondisi peserta didik untuk 15
mengikuti pembelajaran, seperti
menanyakan kabar dan mengabsen peserta
didik
• Guru meriview materi pembelajaran
sebelumnya dengan materi tekanan
hidrostatistika
(Masih ingatkan pelajaran kemarin tentang
tekanan hidrostatis?)

• Menjelaskan tujuan pembelajaran indikator


pencapaian kompetensi
Isi • Memberikan rangsangan untuk 50
memusatkan perhatian siswa dengan
menayangkan gambar yang berhubungan
dengan hukum pokok hidrostatis.

(pernahkah kalian lihat pengukur tensi


darah, bagaimana cara kerja tensi meter)

• Peserta didik membuat rumusan masalah


• Peserta didik membuat hipotesis
• Peserta didik dikelompokkan secara
heterogen untuk menjawab rumusan
masalah
• Peserta didik mencari dan mengumpulkan
data melalui pengamatan, eksperimen, dan
lain-lain untuk membuktikan hipotesis
benar atau tidak. Data disajikan/ disusun
dalam LKPD agar mudah dibaca dan
dianalisis.
• Dari data dan hasil analisis data yang
diperoleh kemudian di presentasikan
• Peserta didik menarik kesimpulan
Penutup • Guru memberikan refleksi tentang 15
pelajaran yang diberikan
• Guru Memberikan informasi untuk segera
menyelesaikan kegiatannya dan merapikan
kembali serta memberikan informasi
berkaitan dengan kegiatan pada pertemuan
berikutnya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : MA AL MUSLHUN

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester : XII/ 2 (dua)

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kejuruan : IPA

Materi Pokok : fluida statis

Sub Materi : hukum pascal

Alokasi Waktu : 2 JP (2x45menit)

Tanggal : 27 september

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 2 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

I. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menerapkan hukum-hukum fluida statik 3.3.1 Mendefinisikan pengertian hukum
dalam kehidupan sehari-hari pascal
3.3.2 menerapkan hukum pascal dalam
kehidupan sehari hari
4.3 Merancang dan melakukan percobaan 4.3.1 Merancang percobaan sederhana dengan
yang memanfaatkan sifat-sifat fluida memanfaatkan sifat sifat fluida statis
statik, berikut presentasi hasil percobaan (hukum pascal)
dan pemanfaatannya 4.3.2 Merencanankan dan mendemonstrasi
hukum pascal dengan selang putih kecil
dan suntik suntikan
4.3.3 Menyajikan hasil laporan sifat sifat
fluida statis (hukum pascal)
B. Tujuan Pembelajaran

3.3.1.1 Dari mengamati demonstrasi peserta didik dapat mendefinisikan hukum pokok hidrostatistika.

3.3.2.1 Setelah melakukan percobaan hukum pokok hidrostatis peserta didik dapat menganalisis faktor-
faktor yang mempengaruhi hukum pokok hidrostatis sesuai dengan konsep tekanan;

3.3.3.1 Setelah melakukan percobaan hukum pokok hidrostatis peserta didik dapat memecahkan
permasalahan dalam kehidupan sehari-hari berdasarkan konsep tekanan hidrostatis

C. Materi Pembelajaran
1. Fakta Untuk mengetahui hukum pokok hidrostatistika
2. Konsep (hukum pokok hidrostatistika
D. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Pendekatan ilmiah (Saintific Approach)
Model pembelajaran : Model Inkuiri terbimbing (Guided Inquiry)
Metode pembelajaran : Metode demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan eksperimen
E. Alat dan Media Pembelajaran
1. Media : gambar interaktif, kertas, spidol, papan tulis
2. Alat : suntik suntikan, selang putih bangunan
F. Sumber Pembelajaran
Buku : Foster, Bob. (2011). Fisika Terpadu. Jakarta : Erlangga. Hal: 78-85
Sudirman.(2013).Fisika untuk SMA/SMK Kelas X. Jakarta : Erlangga. Hal: 80-89
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 3

Hukum pascal

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


WAKTU
Pendahuluan • Menyiapkan kondisi peserta didik untuk 15 menit
mengikuti pembelajaran, seperti
menanyakan kabar dan mengabsen peserta
didik
• Guru mengaitkan materi Hukum pascal
dengan mmateri sebelumnya
(apakah kalian masih ingat dengan materi
hukum pokok hidrostatis?)
• Memberikan contoh Hukum pascal dalam
kehidupan sehari hari
• Menjelaskan tujuan pembelajaran indikator
pencapaian kompetensi
Isi • Memberikan rangsangan untuk 60 menit
memusatkan perhatian siswa dengan
menayangkan gambar yang berhubungan
dengan hukum pascal
(pernah kah kalian lihat cucian steam
mobil?)
• Peserta didik membuat rumusan masalah
• Peserta didik membuat hipotesis
• Peserta didik dikelompokkan secara
heterogen untuk menjawab rumusan
masalah
• Peserta didik mencari dan mengumpulkan
data melalui pengamatan, eksperimen, dan
lain-lain untuk membuktikan hipotesis
benar atau tidak. Data disajikan/ disusun
dalam LKPD agar mudah dibaca dan
dianalisis.
• Dari data dan hasil analisis data yang
diperoleh kemudian di presentasikan
• Peserta didik menarik kesimpulan
Penutup • Guru memberikan refleksi tentang 15 menit
pelajaran yang diberikan
• Guru Memberikan informasi untuk segera
menyelesaikan kegiatannya dan merapikan
kembali serta memberikan informasi
berkaitan dengan kegiatan pada pertemuan
berikutnya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : MA AL MUSLHUN

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester : XII/ 2 (dua)

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kejuruan : IPA

Materi Pokok : fluida statis

Sub Materi : hukum archimedes

Alokasi Waktu : 2 JP (2x45menit)

Hari/Tanggal : 28 september 2022

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 2 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menerapkan hukum-hukum fluida statik 3.3.1 Mendefinisikan pengertian fluida statik.
dalam kehidupan sehari-hari 3.3.2 menjelaskan bunyi hukum archimedes.
3.3.3 menerapkan hukum Archimedes dalam
kehidupan sehari-hari.
4.3 Merancang dan melakukan percobaan 4.3.1 merancang desain percobaan untuk
yang memanfaatkan sifat-sifat fluida menyelidiki prinsip tiga peristiwa hukum
statik, berikut presentasi hasil percobaan archimees tenggelam melayang dan
dan pemanfaatannya mengapung pada suatu zat cair
4.3.2 Menginterpretasi data hasil percobaan
(analisis dan interpretasi Data).
C. Tujuan Pembelajaran
- Dari mengamati demonstrasi peserta didik dapat mendefinisikan hukum archimedes pada
benda dengan benar.
- Membuktikan peristiwa tenggelam, melayang dan mengapungnya suatu benda
- Mengetahui pengaruh suatu garam dan gula yang dicampurkan dalam air keadaan benda
D. Materi Pembelajaran
3. hukum archimedes
4. Konsep
- hukum archimedes
E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Pendekatan ilmiah (Saintific Approach)
Model pembelajaran : Model Inkuiri terbimbing (Guided Inquiry)
Metode pembelajaran : Metode demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan eksperimen
F. Alat dan Media Pembelajaran
3. Media : gambar interaktif, kertas, spidol papan
4. Alat : gelas aqua, telur, air, garam, gula,
G. Sumber Pembelajaran
Buku : LKS
Internet : google
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI
WAKTU
Pendahuluan • Menyiapkan kondisi peserta didik untuk 15 menit
mengikuti pembelajaran, seperti
menanyakan kabar dan mengabsen peserta
didik

Assalamualikum wr.wb, Selamat pagi Apa


kabar semuanya, Sebelum kita mulai
marilah kita berdoa terlebih dahulu

• Guru mengaitkan pembalajaran hari ini


dengan materi sebelumnya
Pembelajaran kemarin adalah hukum
pascal.… ada yang masih ingat apa itu
hukum pascal?

• Guru memberi tahukan tentang pelajaran


yang dipelajari yaitu hukum Archimedes

pelajaran hari ini adalah hukum


Archimedes.
• Guru mengaitkan Ayat alquran dengan
hukum Archimedes

• Menjelaskan tujuan pembelajaran indikator


pencapaian kompetensi

a. Mengetagui hukum archimedes


b. Membuktikan peristiwa tenggelam,
melayang dan mengapungnya suatu
benda
c. Mengetahui pengaruh suatu garam dan
gula yang dicampurkan dalam air
keadaan benda
Isi • Memberikan rangsangan untuk 60 menit
memusatkan perhatian siswa dengan
menayangkan gambar yang menerapakan
hukum Archimedes dalam kehidupan
sehari hari

Penahkah kalian lihat gambar ini ?


Kenapa bisa mengapung?

• Peserta didik membuat rumusan masalah

Buatlah rumusan masalah

• Peserta didik membuat hipotesis

Silahkan menulis jawaban sementara di


lkpd

• Peserta didik melakukan demonstrasi untuk


mencari dan mengumpulkan data dengan
pengamatan, eksperimen, dan lain-lain
untuk membuktikan hipotesis benar atau
tidak. Data disajikan/ disusun dalam LKPD
agar mudah dibaca dan dianalisis.

Silahkan cari di mana saja di hp / dibuku


paket
• Dari data dan hasil analisis data yang
diperoleh kemudian di presentasikan

Silahkan presentasikan hasil diskusi kalian

• Peserta didik membuat kesimpulan

Silahkan membuat kesimpulan


• Guru membuat refleksi dan mengajak
Latihan soal

Penutup • Guru memberikan kesimpulan 15 menit

Saya akan merefleksikan terkair lkpd,

• Guru Memberikan informasi untuk segera


menyelesaikan kegiatannya dan merapikan
kembali serta memberikan informasi
berkaitan dengan kegiatan pada pertemuan
berikutnya

Ok terimakasih materi yang kitanahas


besok yaitu tegangan permukaan
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : MA AL MUSLHUN

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester : XII/ 2 (dua)

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kejuruan : IPA

Materi Pokok : fluida statis

Sub Materi : tegangan permukaan

Alokasi Waktu : 2 JP (2x45menit)

Hari/Tanggal : 4 oktober 2022

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 2 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menerapkan hukum-hukum fluida statik 3.3.1 Mendefinisikan pengertian fluida statik.
dalam kehidupan sehari-hari 3.3.2 menjelaskan definisi tegangan
permukaan.
3.3.3 menerapkan tergangan permukaan
dalam kehidupan sehari-hari.
4.3 Merancang dan melakukan percobaan 4.3.1 merancang desain percobaan untuk
yang memanfaatkan sifat-sifat fluida menyelidiki peristiwa tegangan
statik, berikut presentasi hasil percobaan permukaan.
dan pemanfaatannya 4.3.2 Menginterpretasi data hasil percobaan
(analisis dan interpretasi Data).
C. Tujuan Pembelajaran
- Mendefinisikan pengertian fluida statik.
- menjelaskan definisi tegangan permukaan.
- menerapkan tergangan permukaan dalam kehidupan sehari-hari.
- merancang desain percobaan untuk menyelidiki peristiwa tegangan permukaan.
- Menginterpretasi data hasil percobaan (analisis dan interpretasi Data).
D. Materi Pembelajaran
1. Tegangan permukaan
2. Konsep
- Tegangan permukaan
E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Pendekatan ilmiah (Saintific Approach)
Model pembelajaran : Model Inkuiri terbimbing (Guided Inquiry)
Metode pembelajaran : Metode demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan eksperimen
F. Alat dan Media Pembelajaran
1. Media : gambar interaktif, kertas, spidol papan
2. Alat : silet, gelas, air
G. Sumber Pembelajaran
Buku : LKS
Internet : google
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan ke 5

Tegangan permukaan

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


WAKTU
Pendahuluan • Menyiapkan kondisi peserta didik untuk 15 menit
mengikuti pembelajaran, seperti
menanyakan kabar dan mengabsen peserta
didik
• Menjelaskan tujuan pembelajaran indikator
pencapaian kompetensi
Isi • Memberikan rangsangan untuk 60 menit
memusatkan perhatian siswa dengan
menayangkan gambar yang berhubungan
dengan tegangan permukaan
(pernahkah kalian berfikir kenapa anggang-
anggang bisa berdiri di permukaan air?)
• Peserta didik membuat rumusan masalah
• Peserta didik mebuat hipotesis
• Peserta didik dikelompokkan secara
heterogen untuk menjawab rumusan
masalah
• Peserta didik mencari dan mengumpulkan
data melalui pengamatan, eksperimen, dan
lain-lain untuk membuktikan hipotesis
benar atau tidak. Data disajikan/ disusun
dalam LKPD agar mudah dibaca dan
dianalisis.
• Dari data dan hasil analisis data yang
diperoleh kemudian di presentasikan
• Peserta didik membuat kesimpulan
Penutup • Guru memberikan refleksi 15 menit
• Guru Memberikan informasi untuk segera
menyelesaikan kegiatannya dan merapikan
kembali serta memberikan informasi
berkaitan dengan kegiatan pada pertemuan
berikutnya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : MA AL MUSLHUN

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester : XII/ 2 (dua)

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kejuruan : IPA

Materi Pokok : fluida statis

Sub Materi : kapilaritas dan visikositas

Alokasi Waktu : 2 JP (2x45menit)

Hari/Tanggal : 5 oktober 2022

I. Kompetensi Inti
KI 1 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 2 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

A. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Menerapkan hukum-hukum fluida statik 3.3.1 Mendefinisikan pengertian fluida statik.
dalam kehidupan sehari-hari 3.3.2 menjelaskan definisi kapilaritas dan
visikositas.
3.3.3 menerapkan kapilaritas dan visikositas
dalam kehidupan sehari-hari.
4.3 Merancang dan melakukan percobaan 4.3.1 merancang desain percobaan untuk
yang memanfaatkan sifat-sifat fluida menyelidiki peristiwa kapilaritas dan
statik, berikut presentasi hasil percobaan visikositas
dan pemanfaatannya 4.3.2 Menginterpretasi data hasil percobaan
(analisis dan interpretasi Data).
B. Tujuan Pembelajaran
- Dari mengamati demonstrasi peserta didik dapat mendefinisikan kapilaritas dan visikositas
dengan benar.
- Membuktikan peristiwa kapilaritas dan visikositas
C. Materi Pembelajaran
3. Kapilaritas dan visikositas
4. Konsep
- Kapilaritas daan visikositas
D. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Pendekatan ilmiah (Saintific Approach)
Model pembelajaran : Model Inkuiri terbimbing (Guided Inquiry)
Metode pembelajaran : Metode demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan eksperimen
E. Alat dan Media Pembelajaran
1. Media : gambar interaktif, kertas, spidol papan
2. Alat : tisu, gelas
F. Sumber Pembelajaran
Buku : LKS
Internet : google
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan ke 6

Kapilaritas dan viskositas

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


WAKTU
Pendahuluan • Menyiapkan kondisi peserta didik untuk 15 menit
mengikuti pembelajaran, seperti
menanyakan kabar dan mengabsen peserta
didik
• Menjelaskan tujuan pembelajaran indikator
pencapaian kompetensi
Isi • Memberikan rangsangan untuk 60 menit
memusatkan perhatian siswa dengan
menayangkan gambar yang berhubungan
dengan kapilaritas dan visikositas
Kenapa bisa komporgas dapat menyalurkan
gas?
• Peserta didik membuat rumusan masalah
• Peserta didik membuat hipotesis
• Peserta didik dikelompokkan secara
heterogen untuk menjawab rumusan
masalah
• Peserta didik mencari dan mengumpulkan
data melalui pengamatan, eksperimen, dan
lain-lain untuk membuktikan hipotesis
benar atau tidak. Data disajikan/ disusun
dalam LKPD agar mudah dibaca dan
dianalisis.
• Dari data dan hasil analisis data yang
diperoleh kemudian di presentasikan
• Peserta didik membuat kesimpulan
Penutup • Guru memberikan releksi atas pelajaran 15 menit
yang disampaikan
• Guru Memberikan informasi untuk segera
menyelesaikan kegiatannya dan merapikan
kembali serta memberikan informasi
berkaitan dengan kegiatan pada pertemuan
berikutnya

I. Penilaian
Teknik penilaian
• Penilaian kompetensi pengetahuan :
Testertulis essay
• Penilaian kompetensi keterampilan pengamatan praktek

Mengetahui: Tulungagung, 08-10-2022

Kepala MA AL Muslihun Kalidawir Guru Model

Nurqomarudin, S.Pd,I Ilham Ikhlasul Amal


Jurnal Kegiatan Pembelajaran Mahasiswa di MA AL MUSLIHUN Kalidawir

Tulungagung

Mata Pelajaran : fisika

Kelas/ Semester : XI/ Semester Ganjil

Tahun Pelajaran : 2022/2023

Hari/ Tgl Kelas Jam Materi Pembelajaran Kompetensi Dasa Absen


Ke
Selasa, 20 XI 5-6 Tekanan hidrostatistika 3.3 Menerapkan Hadir: 9
September hukum-hukum Tidak
2022 fluida statik dalam hadir:1
kehidupan sehari-
hari
4.3 Merancang dan
melakukan
percobaan yang
memanfaatkan
sifat-sifat fluida
statik, berikut
presentasi hasil
percobaan dan
pemanfaatannya
Rabu 21 XI 1-2 hukum Hidrostatistika 3.3 Menerapkan Hadir:9
September hukum-hukum Tidak
2022 fluida statik dalam hadir :1
kehidupan sehari-
hari
4.3 Merancang dan
melakukan
percobaan yang
memanfaatkan
sifat-sifat fluida
statik, berikut
presentasi hasil
percobaan dan
pemanfaatannya
Selasa, 27 XI 5-6 Hukum pascal 3.3 Menerapkan Hadir:9
September hukum-hukum Tidak
2022 fluida statik dalam hadir :1
kehidupan sehari-
hari
4.3 Merancang dan
melakukan
percobaan yang
memanfaatkan
sifat-sifat fluida
statik, berikut
presentasi hasil
percobaan dan
pemanfaatannya
Rabu 28 XI 1-2 Hukum Archimedes 3.3 Menerapkan Hadir:9
September hukum-hukum Tidak
2022 fluida statik dalam hadir:1
kehidupan sehari-
hari
4.3 Merancang dan
melakukan
percobaan yang
memanfaatkan
sifat-sifat fluida
statik, berikut
presentasi hasil
percobaan dan
pemanfaatannya
Selasa 4 XI 5-6 Tegangan permukaan 3.3 Menerapkan Hadir:9
oktober 2022 hukum-hukum Tidak
fluida statik dalam hadir 1
kehidupan sehari-
hari
4.3 Merancang dan
melakukan
percobaan yang
memanfaatkan
sifat-sifat fluida
statik, berikut
presentasi hasil
percobaan dan
pemanfaatannya
Rabu 5 XI 1-2 Kapilaritas dan visikositas 3.3 Menerapkan Hadir:10
oktober 2022 hukum-hukum
fluida statik dalam
kehidupan sehari-
hari
4.3 Merancang dan
melakukan
percobaan yang
memanfaatkan
sifat-sifat fluida
statik, berikut
presentasi hasil
percobaan dan
pemanfaatannya
JURNAL HARIAN

Minggu Ke – 1

Hari/ Tgl Deskripsi kegiatan Produk Evaluasi Deskripti


Senin, 12 Mengambil Surat balasan di Surat persetujuan Mendapatkan penjelasan
September SMKN 1 Boyolangu untuk untuk melaksanakan terkait Magang II yang akan
2022 diberikan ke Lab. FTIK magang II dilaksanakan
Selasa, 13 Menyerahkan surat Surat persetujuan Mendapatkan penjelasan
September persetujuan ke Lab. FTIK untuk melaksanakan terkait Magang II yang akan
2022 magang II dilaksanakan
Jumat, 16 Pemberitahuan jadwal piket Penjelasan dari Memahami tugas, waktu,
September dan jobdesk Koordinator Guru dan kewajiban piket.
2022 Pamong mengnai
Jobdesk piket
Sabtu, 17 Konsultasi kepada Guru Konsultasi mengenai Pembagian jadwal mengajar
September Pamong Magang RPP serta jadwal sekaligus masuk grup kelas
2022 pembagian mengajar untuk mendapat akses

Minggu -2

Hari/ Tgl Deskripsi kegiatan Produk Evaluasi Deskriptif


Senin, 19 Pembukaan magang Pelaksanaan Pengarahan magang
September pembukaan magang
2022
Selasa, 20 Melaksanakan pembelajaran Pelaksanaan Mengajar
September pembelajaran
2022
Rabu, 21 Melaksanakan pembelajaran Pelaksanaan Mengajar
September pembelajaran
2022
Sabtu, 24 Melaksanakan piket Melaksanakan tugas Mengondisikan ketika siswa
September piket masuk sekolah,
2022 mengondisikan kelas, dan
menyampaikan

Minggu -3

Hari/ Tgl Deskripsi kegiatan Produk Evaluasi Deskriptif


Selasa, 27 Melaksanakan pembelajaran Pelaksanaan Mengajar
September pembelajaran
2022
Rabu, 28 Melaksanakan pembelajaran Pelaksanaan Mengajar
September pembelajaran
2022
Sabtu, 1 Melaksanakan piket Melaksanakan tugas Mengondisikan ketika siswa
oktober 2022 piket masuk sekolah,
mengondisikan kelas, dan
menyampaikan
Minggu -4

Hari/ Tgl Deskripsi kegiatan Produk Evaluasi Deskriptif


Selasa, 5 Melaksanakan pembelajaran Pelaksanaan Mengajar
September pembelajaran
2022
Rabu, 6 Melaksanakan pembelajaran Pelaksanaan Mengajar
September pembelajaran
2022
Minggu -6

Hari/ Tgl Deskripsi kegiatan Produk Evaluasi Deskriptif


Sabtu, 15 Melaksanakan piket Melaksanakan tugas Mengondisikan ketika siswa
oktober 2022 piket masuk sekolah,
mengondisikan kelas, dan
menyampaikan

Minggu -7

Hari/ Tgl Deskripsi kegiatan Produk Evaluasi Deskriptif


Rabu, 19 maulidan sholawat Membaca sholawat Bersama
Oktober 2022 sama
Sabtu, 22 Melaksanakan piket Melaksanakan tugas Mengondisikan ketika siswa
oktober 2022 piket masuk sekolah,
mengondisikan kelas, dan
menyampaikan

JURNAL KONSULTASI

Rabu, 14 Merevisi RPP yang akan RPP pada Bab fluida Mencari metode, alat serta
September digunakan untuk statis bahan yang sesuai
2022 pembelajaran
Kamis, 15 Merevisi RPP yang akan RPP pada Bab fluida Mencari metode, alat, serta
September digunakan untuk statis bahan yang sesuai
2022 pembelajaran
LKPD DAN ASSESSMENT

A. Tekanan Hipotesis

Rumusan masalah

1. mengapa bendungan ini bisa jebol? Dan gaya apa myebabkan bendungan ini bisa jebol?
2. Bagaimana cara kerja tekanan hidrostatis
3. Bagaimana penerapan tekanan hhidrostatis dalam kehidupan sehari hari?

Jawaban sementara hipotesa


Nama kelompok : ………………

Anggota kelompok

1…………………………………

2…………………………………

3…………………………………

4………………………………....

5....................................................

6....................................................

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Menentukan Hubungan Tekanan Hidrostatis dengan Kedalaman Air

Mata pelajaran : FISIKA

Kelas /Semester : XI/1

Metode : Eksperimen

Topik : Fluida (tekanan hidrostis )

A. Kompetensi dasar
3.3 Menerapkan hukum-hukum fluida statik dalam kehidupan sehari-hari.

4.3 Merancang dan melakukan percobaan yang memanfaatkan sifat-sifat fluida statik, berikut
presentasi hasil percobaan dan pemanfaatannya

B. Alat dan bahan


a. 3 buah botol air mineral.
b. Air
c. Penggaris
d. Pisau
e. Selotip

C. Langkah-langkah percobaan
1. Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan.
2. Beri kode A, B dan C untuk masing-masing botol air mineral
3. Lubangi botol A dengan ketinggian 5 cm dari dasar botol. Botol B dengan ketinggian 10 cm dari
dasar botol dan botol C dengan ketinggian 15 cm dari dasar botol.
4. Tutup lubang yang telah dibuat dengan selotip.
5. Isi botol tersebut dengan air hingga penuh.
6. Setelah botol terisi penuh buka selotip pada masing-masing lubang.
7. Amati apa yang terjadi dan hitung jarak masing-masing pancaran air dari botol tersebut.
8. Isilah data pada tabel berikut.

Tabel pengamatan.
No Gelas Ketinggian lobang dari Jarak pancuran air Besar tekanan hidrostatis
permukaan air (h)
1. A

2. B

3. C
9. Buatlah kesimpulan yang dapat diambil dari praktikum yang telah dilakukan.
Dari percobaan yang dilakukan dapat disimpulakan bahwa hubungan antara tekanan hidrostatis
dengan kedalaman air adalah
Soal evalusai pengetahuan.

Jawablah pertanyaan berikut dengan baik dan benar!

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan fluida! (skor 10)


2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan tekanan beserta perumusannya! (skor 20)
3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan tekanan hidrostatis beserta perumusannya! (skor 30)
4. Jelaskan apa hubungan antara tekanan hidrostatis dengan kedalaman air! (skor 30)
5. Sebutkan pemanfaatan dari tekanan hidrostatis dikehidupan sehari-hari! (skor 10)

Kompetensi dasar Materi Indicator pencapian Soal

3.3 Menerapkan Fluida statis/ 3.3.1 mendefinisikan 1. Seorang penyelam sedang


hukum-hukum tekanan pengertian fluida statis/ melakukan penyelaman pada
fluida static/ hidrostatis tekanan hidrostatis kedalaman 10 m di bawah
tekanan hidrostatis permukaan air. Apabila massa
dalam kehidupan jenis airnya 1.000 kg/m3 dan
sehari-hari percepatan gravitasi buminya 10
m/s2, maka cari dan tentukanlah
tekanan hidrostatis yang dialami
oleh seorang penyelam tersebut!
Skor
3.3.2. siswa dapat menalar 2. Suatu zat cair mempunyai
kerapatan 1020 kg/m3 tekanan zat
cair akan menjadi 101 % dari
tekanan pada permukaan (dengan
tekanan atmosfer = 1.01 x 105
N/m 2) pada kedalaman dari
permukaan (g= 9.8 m/s 2).
3. Seekor ikan sedang berenang
diakuarium. Ikan tersebut sedang
berada 50 cm dari permukaan
akuarium. Maka berapakah
tekanan hidrostatis yang diterima
oleh ikan? Apabila massa jenis
air=1000 kg/m3 kemudian dengan
percepatan gravitasi bumi 10 m/s2
)
4. Seorang penyelam menyelam
dengan kedalaman 3 m, massa
jenis air 1.000 kg/m 3 , konstanta
gravitasi pada tempat tersebut
yakni 10 N/kg. Maka besar
tekanan hidrostatisnya ialah ….
5. Pada botol apabila diisi oleh air
hingga dengan ketinggian 50 cm
Pada dasar botol. Jika botol
dilubangi 10 cm dari dasarnya,
maka tentukan tekanan hidrostatis
pada lubang jika percepatan
gravitasi bumi 10 m/s 2 dan
massa jenis air 1000 kg/m 3 !

Penilaian ujian harian

Nomor Nama Nilai


INSTRUMENT PENILAIAN AFEKTIF

Berilah tanda (√) pada nilai yang sesuai untuk setiap penilaian !

No Nama Bekerjasama Bertanggun Mengikuti tata Bertanggung Jumlah Nilai


siswa dan menjaga g jawab cara jawab akan skor
kekompakkan dalam mengemukakan tugas yang
dalam menjaga pendapat dan diberikan
kelompok keselamata bertanya agar selama
n kerja tercipta suasana proses
selama yang tertib pembelajaran
melakukan berlangsung
percobaan

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan ajeg/konsisten.

Penilaian psikomotorik

No Nama Menyiapka Melakukan Menggamba Jumlah Nilai


siswa n alat dan kegiatan r hasil skor
bahan merangkai alat pengamata n
dan bahan

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

B. Hukum Hidrostatis

Rumusan masalah

1. Apakah sama kondisi awal permukaan air pada kedua ujung selang?
2. Setelah diberi minyak salah satu ujung selang apakah air di ujung selang yang satunya
mengalamin peningkatan sebesar minyak yang ditambahkan?
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

A. Judul Percobaan :
Hukum Utama Hidrostatis
B. Tujuan:
Menerapkan konsep Hukum Utama Hidrostatis untuk menghitung massa jenis suatu fluida
dengan menggunakan bejana berhubungan yang diisi zat cair.
C. Alat dan bahan:
Sebuah slang sepanjang 1 m, syringe, sterofoam, dua gelas, dan dua klem, air, minyak goreng.
D. Prosedur kerja:
1. Pasanglah selang pada papan sterofoam membentuk huruf u dengan memasang syringe di
ujungnya. masing masing ujung slang dimasukkan pada gelas berisi cairan yang berbeda.
Perhatikan gambar di samping.
2. Dengan bantuan salah satu temanmu, tarik tuas syringe. Lalu ukur tinggi masing-masing zat
cair yang masuk ke selang.catat sebagai h1 dan h2. Catat dalam tabel data pengamatan.
3. Kemudian tambah lagi tarikan syrynge, lalu ukur tinggi masing-masing zat cair yang masuk
ke selang.catat sebagai h1 dan h2. Tambahkan minyak
Tabel Hasil Percobaan
ρ air = 1000 kg/m3
Pecobaan Ketinggian Massa jenis
Air dan minyak goreng h1= h2=

E. Hasil Percobaan dan Pembahasan


F. Jawablah pertanyaan berikut
1. Bagaimana kondisi awal permukaan air pada kedua ujung selang?

2. Bagaimana kondisi permukaan air dan minyak pada kedua ujung selang?

3. Apa yang menyebabkan perbedaan ketinggian air pada kedua ujung selang?

4. Buatlah kesimpulanmu dari percobaan di atas


INSTRUMENT PENILAIAN AFEKTIF

Berilah tanda (√) pada nilai yang sesuai untuk setiap penilaian !

No Nama Bekerjasam Bertanggung Mengikuti tata Bertanggung Jumlah Nilai


siswa a dan jawab dalam cara jawab akan skor
menjaga menjaga mengemukakan tugas yang
kekompakk keselamatan pendapat dan diberikan
an dalam kerja selama bertanya agar selama
kelompok melakukan tercipta suasana proses
percobaan yang tertib pembelajaran
berlangsung

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan ajeg/konsisten.

Penilaian psikomotorik

No Nama Menyiapka Melakukan Menggamba Jumlah Nilai


siswa n alat dan kegiatan r hasil skor
bahan merangkai alat pengamata n
dan bahan

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Kompetensi dasar Materi Indicator pencapian Soal

3.3 Menerapkan Fluida statis/ 3.3.1 mendefinisikan 1. Sebuah tabung kaca kapiler
hukum-hukum tekanan pengertian fluida statis/ dengan jari-jari 1 mm dimasukkan
fluida static/ hidrostatis tekanan hidrostatis ke dalam air sehingga permukaan
tekanan hidrostatis air dalam tabung kaca naik sebesar
dalam kehidupan 5 cm. Jika massa jenis air adalah
sehari-hari 1000 kg/m3 dan tegangan
permukaannya sebesar 0,5 N/m,
maka berapakah besar sudut
kontak antara permukaan air dan
dinding tabung kaca?
3.3.2. siswa dapat menalar 2. Jari jari pembuluh xileum pada
tanaman adalah 1 × 10−5 𝑚. Jika
tegangan permukaan air 72,8 ×
10−3 𝑁/𝑚, sudut kontak
𝑚
00 𝑑𝑎𝑛 𝑔 = 10 𝑠2 . Maka kenaikan

air pada pembuluh akibat adanya


kapilaritas adalah
3. Pipa kapiler berisi air dengan
sudut kontak 𝜃, jika jari jari pipa
kapiler 0,8 × 10−3 𝑚, tegangan
permukaan 0,072𝑁/𝑚 dan
𝑐𝑜𝑠𝜃 = 0,55 maka ketinggian
dalam pipa kapiler adalah

Penilaian ujian harian

Nomor Nama Nilai


C. Hukum Pascal

Rumusan masalah

1. Factor apa yang menyebabkan benda dengan ukuran yang lebih besar mampu diangkat oleh
tabung dengan ukuran yang lebih kecil?
Lembar kerja peserta didik

A. Alat dan bahan


a. Opsi dan alat
- 2 buah suntikan
- Beban
- Selang plastic
- Air mineral
- Mistar
- Beban
b. Data percobaan
Beban Letak beban Gaya dorong

c. Analisis data
1. Besaran fisika apa saja yang kalian temukan pada oraktikum tersebut

2. Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan, bagaimana luas penampang (A) antara
penghisap 1 dan penghisap 2
3. Dari percobaan dari hasil percobaan kalian bandingkan besar gaya dorong yang di berikan
Ketika mendorong penghisab 1 dan penghisap 2 dengan beban yang sama? Sama / beda
jelaskan

4. System dalam keadaan tertutup, sehingga tekanan yang diberikan akan menyebar merata
keseluruh ruangan. Bagaimana persamaan matematis untuk tekanan yang terjadi pada
penghissab 1 dan pengsap 2

5. Jika pemberian dorongan pada penghisab 1 menunjukkan besarnya gaya yang bekerja pada
luasan penampang penghisap, secara matematis bagaimana besar tekanan yang ditimbulkan
kaeenaadanya dorongan penghisab 1
6. Berdasarkan soal no 3 dan 4, bagaimana hubungan luas penampang dan gaya dorong yang
bekerja pada penghisap 1 dan penghisap 2

Rubrik penilaian

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP DAN PENILAIAN OBSERVASI

INSTRUMENT PENILAIAN AFEKTIF

Berilah tanda (√) pada nilai yang sesuai untuk setiap penilaian !

No Nama Bekerjasam Bertanggung Mengikuti tata Bertanggung Jumlah Nilai


siswa a dan jawab dalam cara jawab akan skor
menjaga menjaga mengemukakan tugas yang
kekompakk keselamatan pendapat dan diberikan
an dalam kerja selama bertanya agar selama
kelompok melakukan tercipta suasana proses
percobaan yang tertib pembelajaran
berlangsung

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

3
4

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan ajeg/konsisten.

Penilaian psikomotorik

No Nama Menyiapka Melakukan Menggamba Jumlah Nilai


siswa n alat dan kegiatan r hasil skor
bahan merangkai alat pengamata n
dan bahan

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

3
4

1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Ulangan harian

Kompetensi dasar Materi Indicator pencapian Soal

3.3 Menerapkan Fluida statis/ 3.3.1 mendefinisikan 1. Terdapat sebuah pengangkat


hukum-hukum tekanan pengertian fluida statis/ hidrolik yang memiliki dua
fluida static/ hidrostatis tekanan hidrostatis penghisap dengan luas
tekanan hidrostatis penampang masing-masing A1 =
dalam kehidupan 100 cm2 , dan A2 = 2.000 cm2 .
sehari-hari Berapakah besar gaya minimal F,
yang harus diberikan pada
penampang A1 agar mobil dengan
berat 15.000 N dapat terangkat?
3.3.2. siswa dapat menalar 2. Terdapat dongkrak hidrolik
dengan jari-jari penampangnya
besarnya berukuran 2 cm,
sementara pada jari-jari
penampang kecil berukuran 25
cm. Berapakah gaya (F) yang
diberikan oleh penampang kecil
untuk mengangkat sebuah truk
dengan berat 2 ton?
3. Luas penampang dongkrak
hidrolik masing-masing 0,04
2 2
m dan 0,10 m. Jika gaya
masukan 5 N, maka gaya keluaran
maksimum adalah…

Penilaian ujian harian

Nomor Nama Nilai


D. Hukum Archimedes
RUMUSAN MASALAH
1. Apakah massa jenis benda dan masssa jenis fluida mempengaruhi posisi benda di dalam zat cair?
2. Peristiwa apa saja yang terjadi jika benda dimasukkan zat cair? Mengapa demikian?
Jawaban sementara / hipotesa
1.

2. h
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

A. Tujuan percobaaan
Menentukan peristiwa tenggelam, melayang, mengapung
B. Metode Kerja
Percobaan Dengan Menggunakan Garam Dapur Dalam Air

1. Menyiapkan gelas ukur, di isi air 400 mL ke dalam gelas ukur.

2. Kemudian masukkan telur ke dalamnya.

3. Menambahkan garam dapur sedikit demi sedikit.

4. Di aduk secara perlahan sambil mengamati reaksi pada telur.

Percobaan Dengan Menggunakan Gula Pasir

1. Menyiapkan gelas ukur,di isi air 400 mL ke dalam gelas ukur.

2. Kemudian masukkan telur ke dalamnya.

3. Tambahkan gula pasir ke dalam air sedikit demi sedikit.

4. Di aduk secara perlahan dan mengamati perubahan yang terjadi

no Bahan Jumlah/ sendok Hasil


1 Garam 1
- 2
- 3
- 4
- 5
2 Gula 1
- 2
- 3
- 4
- 5
Analisa Data Dari tabel hasil pengamatan atau percobaan di atas dapat diproleh beberapa penjelasan
antara lain:

a) Kenapa bisa benda tenggelam?


b) Kenapa bisa Benda melayang?

c) kenapa bisa Benda terapung?

C. Kesimpulan dari percobaan

INSTRUMENT PENILAIAN AFEKTIF

Berilah tanda (√) pada nilai yang sesuai untuk setiap penilaian !

No Nama Bekerjasam Bertanggung Mengikuti tata Bertanggung Jumlah Nilai


siswa a dan jawab dalam cara jawab akan skor
menjaga menjaga mengemukakan tugas yang
kekompakk keselamatan pendapat dan diberikan
kerja selama bertanya agar selama
an dalam melakukan tercipta suasana proses
kelompok percobaan yang tertib pembelajaran
berlangsung

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan ajeg/konsisten

Latihan soal

1. Sebuah batu tercelup seluruhnya dalam minyak.Bila volume balok 10 cm³, tentukan berat balok
dalam air yang memiliki massa jenis 1000 kg/m³, berapakah gaya angkat yang dialami balok
(gravitasi: 10 N/kg)?....
2. Sebuah gabus dimasukkan dalam air ternyata 75% volume gabus tercelup dalam air. Maka massa
jenis gabus adalah ….
3. Sebuah gabus dimasukkan dalam air yang massa jenisnya 1 g/cm3 ternyata 75% volume gabus
tercelup dalam air. Maka massa jenis gabus adalah …
INSTRUMENT PENILAIAN AFEKTIF

Berilah tanda (√) pada nilai yang sesuai untuk setiap penilaian !

No Nama Bekerjasam Bertanggung Mengikuti tata Bertanggung Jumlah Nilai


siswa a dan jawab dalam cara jawab akan skor
menjaga menjaga mengemukakan tugas yang
kekompakk keselamatan pendapat dan diberikan
an dalam kerja selama bertanya agar selama
kelompok melakukan tercipta suasana proses
percobaan yang tertib pembelajaran
berlangsung

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan ajeg/konsisten.

Penilaian psikomotorik

No Nama Menyiapka Melakukan Menggamba Jumlah Nilai


siswa n alat dan kegiatan r hasil skor
bahan merangkai alat pengamata n
dan bahan

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Kompetensi dasar Materi Indicator pencapian Soal

3.3 Menerapkan Fluida statis/ 3.3.1 mendefinisikan 1. Sebuah batu tercelup seluruhnya
dalam minyak.Bila volume balok
hukum-hukum tekanan pengertian fluida statis/
10 cm³, tentukan berat balok
fluida static/ hidrostatis tekanan hidrostatis dalam air yang memiliki massa
jenis 1000 kg/m³, berapakah gaya
tekanan hidrostatis
angkat yang dialami balok
dalam kehidupan (gravitasi: 10 N/kg)?....
sehari-hari

3.3.2. siswa dapat menalar 2. Sebuah gabus dimasukkan dalam


air ternyata 75% volume gabus
tercelup dalam air. Maka massa
jenis gabus adalah ….

3. Sebuah gabus dimasukkan dalam


air yang massa jenisnya 1 g/cm3
ternyata 75% volume gabus
tercelup dalam air. Maka massa
jenis gabus adalah …

Penilaian ujian harian

nomor Nama Nilai


E. Tegangan Permukaan

Lkpd (lembar kerja peserta didik

Mata pelajaran : fisika

Kelas / semester : XI / ganjil

A. Tujuan percobaan
1. Peserta didik dapat menjelaskan peristiwa tegangan permukaan
2. Peserta didik dapat menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi peristiwa tegangan permukaan
B. Alat dan Bahan

C. Langkah-langkah Percobaan
1. Ambilah sebuah silet, lalu letakkan di atas permukaan air pada gelas pertama (berisis air minum)
dengan pelan-pelan. Tuliskan hasil pengamatan kalian!
2. Tuangkan air ke dalam gelas kedua dan masukkan deterjen secukupnya ke dalam gelas kedua

tersebut!
3. Selanjutnya ambilah silet yang lagi satunya, lalu letakkan di atas permukaan air pada gelas kedua
dengan pelan-pelan. Tuliskan hasil pengamatan kalian!

D. Data Pengamatan

E. Analisis Hasil Pengamatan


1. Bagaimana keadaan silet ketika diletakkan di atas permukaan air? Mengapa dapat terjadi
demikian?
2. Bagaimana keadaan silet ketika diletakkan di atas permukaan air yang dicampur dengan detergen?
Mengapa dapat terjadi demikian?

INSTRUMENT PENILAIAN AFEKTIF

Berilah tanda (√) pada nilai yang sesuai untuk setiap penilaian !

No Nama Bekerjasam Bertanggung Mengikuti tata Bertanggung Jumlah Nilai


siswa a dan jawab dalam cara jawab akan skor
menjaga menjaga mengemukakan tugas yang
kekompakk keselamatan pendapat dan diberikan
an dalam kerja selama bertanya agar selama
kelompok melakukan tercipta suasana proses
percobaan yang tertib pembelajaran
berlangsung

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan ajeg/konsisten.

Penilaian psikomotorik

No Nama Menyiapka Melakukan Menggamba Jumlah Nilai


siswa n alat dan kegiatan r hasil skor
bahan merangkai alat pengamata n
dan bahan

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1

1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Kompetensi dasar Materi Indicator pencapian Soal

3.3 Menerapkan Fluida statis/ 3.3.1 mendefinisikan 1. suatu kawat berbentuk U yang
hukum-hukum tekanan pengertian fluida statis/ ditutup dengan kawat AB yang
fluida static/ hidrostatis tekanan hidrostatis dapat bergerak bebas yang
tekanan hidrostatis kemudian dimasukkan ke dalam
dalam kehidupan larutan sabun. Setelah kawat
sehari-hari diangkat dari larutan sabun
ternyata kawat dapat setimbang
setelah pada kawat digantungkan
beban seberat 10^-3 N, jika
panjang kawat AB = 10 cm dan
berat kawat AB = 5.10^-4 N,
berapakah besar tegangan
permukaan selaput sabut
tersebut?

3.3.2. siswa dapat menalar 2. pada peristiwa tegangan


permukaan diketahui gaya tegang
4N. jika Panjang permukaannya
20 cm. maka tentukanlah besar
tegangan permukaan?

Penilaian ujian harian

nomor Nama Nilai


F. Kapilaritas dan visikositas

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Judul : Kapilaritas.

Nama Anggota Kelompok :

1.

2.

3.

4. Dst

Kompetensi Dasar:

4.3 Merencanakan dan melakukan percobaan yang memanfaatkan sifat-sifat fluida statis, berikut
presentasi hasil dan makna fisisnya serta pemanfaatannya

Indikator:

4.3.2 Melakukan pengamatan mengenai percobaan kapilaritas

Tujuan Percobaan

Peserta didik dapat menjelaskan konsep kapilaritas melalui diskusi secara virtual melalui zoom
dengan tepat.

Prosedur pengerjaan
1. Perhatikan dengan baik gambar dibawah ini!
Atau lakukan percobaan tersebut dengan mengikuti langkah-langkah berikut :
Siapkan Alat dan Bahan
1. 2 buah gelas
2. Air
3. beberapa lembar tisu

Langkah-langkah percobaan
1. Siapkan 2 buah gelas
2. Isi gelas pertama dengan air
3. Biarkan gelas ke dua kosong
4. Lipatlah beberapa lembar tisu dengan bentuk lipatan yang sama dan agak memanjang agar dapat
menyentuh kedua sisi
5. Masukkan tisu yang telah dilipat ke dalam masing-masing gelas. Dimana salah satu ujungnya berada
pada gelas yang berisi air dan ujung satunya pada gelas yang kosong.
6. Amati perubahan yang terjadi pada tisu dan gelas tersebut selama 2 menit.

Analisis Data
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini:
a. Apakah air akan menetes dari gelas besar ke gelas yang kecil melalui tisu?
b. Jika ya atau tidak, mengapa hal itu bisa terjadi?
c. Faktor apa sajakah yang mempengaruhi peristiwa tersebut?
d. Jika tisu tersebut diganti dengan kertas, apakah akan terjadi hal yang sama?

INSTRUMENT PENILAIAN AFEKTIF


Berilah tanda (√) pada nilai yang sesuai untuk setiap penilaian !

No Nama Bekerjasam Bertanggung Mengikuti tata Bertanggung Jumlah Nilai


siswa a dan jawab dalam cara jawab akan skor
menjaga menjaga mengemukakan tugas yang
kekompakk keselamatan pendapat dan diberikan
an dalam kerja selama bertanya agar selama
kelompok melakukan tercipta suasana proses
percobaan yang tertib pembelajaran
berlangsung

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan ajeg/konsisten.
Penilaian psikomotorik

No Nama Menyiapka Melakukan Menggamba Jumlah Nilai


siswa n alat dan kegiatan r hasil skor
bahan merangkai alat pengamata n
dan bahan

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang
berbeda dan kreatif.
2. Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.
4. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Kompetensi dasar Materi Indicator pencapian Soal

3.3 Menerapkan Fluida statis/ 3.3.1 mendefinisikan 1. Sebuah pipa kapiler dengan
hukum-hukum tekanan pengertian fluida statis/ jari-jari (1 mm) dimasukkan
fluida static/ hidrostatis tekanan hidrostatis kedalam air secara vertikal.
tekanan hidrostatis
Air memiliki massa jenis (1
dalam kehidupan
g/cm²) dan tegangan
sehari-hari
permukaan (1 N/m). Jika,
sudut kontaknya (60 derajat)
dan percepatan gravitasinya
(10 m/s²). Maka hitunglah
besar kenaikkan permukaan air
pada dinding pipa kapiler
tersebut

3.3.2. siswa dapat menalar 2. Sebuah pipa kapiler dimasukkan


ke dalam bak berisi minyak
tanah. Tegangan permukaan
minyak tanah = 10^-4 N/m. Jari-
jari pipa kapiler = 1 mm. Jika
massa jenis minyak tanah = 0,8
gr/m^3 dan g = 10 m/s^2, serta
sudut kontaknya 20 derajat, maka
hitunglah kenaikan permukaan
minyak tanah dalam pipa kapiler!

Penilaian ujian harian

nomor Nama Nilai


DAFTAR NILAI HASIL BELAJAR

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas : XI MIPA

No NAMA PENGETAHUAN SIKAP Keterampilan


UH UH UH UH UH UH
1 Adinul qoyim 85 75 80 88 75 80 89 80
2 Ahmad poswannoto 75 80 90 85 77 87 90 79
3 Agus setiawan 88 98 75 79 80 88 80 76
4 Zamzami nadia 85 95 85 76 80 97 85 78
5 m. hafiz baktiarudin 85 89 80 89 75 79 80 89
6 Fitrina binajwah maherwari 89 86 90 90 90 98 88 99
7 Salsa aulia adillah 88 87 86 85 84 82 87 90
8 kharisma yogi Yuliana 99 90 98 97 94 99 90 93
9 Aulia sofia windri 88 87 86 85 84 82 87 90
10 Deni kurniawan 99 90 98 97 94 99 90 93
Lampiran lampiran

Ngajar dikelas

Ngajar dikelas
Upacara

Anda mungkin juga menyukai