Anda di halaman 1dari 20

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)

Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Kendal


Mata Pelajaran : Biologi
Semester :1
Materi Pokok : Keanekaragaman Hayati
Alokasi Waktu : 6 JP (2 x pertemuan)
A. Kompetensi Inti/KI
Kompetensi Sikap Spiritual yaitu, “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
dianutnya”.Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial yaitu, “Menunjukkanperilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun,
responsif,dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalampergaulan dunia”.
KI 3: Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora
dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar/KD dan Indikator Pencapaian Kompetensi/IPK


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2 Menganalis berbagai tingkat 3.2.1 Menentukan 3 tingkat
keanekaragaman hayati di Indonesia keanekaragaman melalui
beserta ancaman dan pelestariannya pengamatan gambar
3.2.2. Menentukan 3 daerah persebaran
fauna di Indonesia yang di lalui
garis Wallace dan garis Weber
melalui pengamatan peta
3.2.3 Mengidentifikasi 3 karakteristik
fauna di Indonesia yang di lalui garis
Wallace dan garis Weber melalui
pengamatan peta persebaran fauna di
Indonesia
3.2.4 Mengidentifikasi 4 daerah/negara
persebaran flora malesiana melalui
pengamatan peta
3.2.5 Menjelaskan 3 pemanfaatan
keanekaragaman hayati Indonesia
melalui pengamatan gambar
3.2.6Menjelaskan konsep pelestarian in-
situ dan ex-situ.
3.2.7Mengidentifikasi jenis-jenis
pelestarian in-situ dan ex-situ.
3.2.8Membedakan karakter dari
masing-masing contoh jenis
konservasi secara in-situ dan
ex-situ.
3.2.9Mengidentifikasi tempat-tempat
konservasi di Indonesia
4.2.1 Menyajikan hasil observasi
tingkat keanekaragaman hayati
4.2 Menyajikan hasil observasi 4.2.2 Menganalisis ide materi/topik
berbagai tingkat dari artikel koran kompas, bacaan
keanekaragaman hayati di teks dan video penangkaran satwa
Indonesia dan usulan upaya asli indonesia
Pelestariannya 4.2.3 Merancang terobosan baru
tentang upaya pelestarian
bidiversitas indonesia
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik yang menuntut peserta didik
untuk mengamati (membaca) permasalahan, menuliskan penyelesaian dan mempresentasikan
hasilnya di depan kelas, peserta didik dapatmenganalis berbagai tingkat keanekaragaman hayati di
Indonesia beserta ancaman dan pelestariannya dan menyajikan hasil observasiberbagai
tingkatkeanekaragaman hayati diIndonesia dan usulan upayapelestariannya sehingga peserta didik
dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya, mengembangkan sikap jujur,
peduli, dan bertanggungjawab, serta dapat mengembangankan kemampuan berpikir kritis,
berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi(4C).

D. Materi Pembelajaran
 Faktual:
o Berbagai macam mahluk hidup yang ada di Indonesia dan adanya perbedaan ciri dari
mahluk hidup yang hidup di daerah yang berbeda
 Konseptual:
o Konsep keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem
o Pemanfaatan keanekaragaman hayati
o Pelestarian keanekaragaman hayati
o Keanekaragaman hayati Indonesia
o Persebaran flora dan fauna Indonesia
o Pelestarian in-situ adalah pelestarian makhluk hidup di dalam habitat aslinya, contohnya
suaka margasatwa, hutan lindung, taman nasional. Pelestarian ex-situ adalah pelestarian
makhluk hidup di dalam habitat aslinya, contohnya kebun binatang, akuarium, kebun
koleksi.Dalam kehidupan sehari-hari, keanekaragaman tumbuhan dan hewan dimanfaatkan
untuk memenuhi kebutuhan primer dan sekunder guna meningkatkan kesejahteraan hidup
manusia.
a. Kebutuhan primer, yaitu kebutuhan yang bersifat mutlak, misalnya untuk sandang yaitu
ulat sutera, domba, dan kapas.
b. Kebutuhan sekunder, yaitu kebutuhan untuk menikmati hidup, misalnya kuda untuk
transportasi.
Kegiatan yang mengakibatkan makin berkurangnya keanekaraman hayati (dampak negatif)
antara lain seperti berikut ini:
a. Ladang berpindah.
b. Intensifikasi pertanian.
c. Perburuan liar.
d. Penebangan liar.
e. Industrialisasi
 Prosedural:
o Menyajikan hasil observasiberbagai tingkatkeanekaragaman hayati di Indonesia
o Analisis isi materi/topik dari artikel koran kompas, bacaan teks, dan video penangkaran
satwa asli Indonesia.
o Terobosan baru/ide kreatif tentang upaya pelestarian biodiversitas Indonesia.
o Flora dan fauna langka yang ada di Indonesia, serta gambar-gambar pelestarian in-situ
dan ex-situ.

E. Pendekatan/Model/Metode Pembelajaran
Pertemuan 1 :
Metode : diskusi, tanya jawab, penugasan, dan presentasi
Pertemuan 2 :
Model inkuiri , Kooperatif Jigsaw dan PBMP

F. Media/Alat dan Bahan Pembelajaran


1. Media/Alat
 Laptop
 LCD
2. Bahan Belajar
 Unit Kegiatan Belajar Mandiri/UKBM

G. Sumber Belajar
a. Irnaningtyas, 2013. Biologi SMA Klas X. Jakarta: Penerbit Erlangga
b. Kegiatan membaca Artikel tentang “Pulau Komodo” dari
https://wisatanusatenggara.wordpress.com/wisata-nusa-tenggara-timur/pulau-komodo/
c. Video penangkaran satwa asli Indonesia.
H. Langkah-Langkah Pembelajaran

Pertemuan 1 :
Langkah Tahapan/Sintaks Deskripsi Kegiatan Alokas
Pembelajara i
n Waktu
Kegiatan Kegiatan Pendahuluan • Memberikan salam dan berdoa 10
Awal • Mengondisikan kelas dan pembiasaan Menit
• Menyampaikan garis besar cakupan materi
keanekaragaman hayati dan kegiatan yang
Apersepsi
akan dilakukan dengan memberikan orientasi
terhadap materi yang akan dipelajari
• Guru memberikan apersepsi gambar melon dan
semanga dengan ora yang berbeda-beda, lalu
siswa diberi pertanyaan ?
“Apakah warna bunga-bunga tersebut berbeda-
beda? Mengapa perbedaan itu bisa terjadi?
• Membagi peserta didik menjadi 5 Kelompok
Motivasi (dengan setiap anggota kelompok berjumlah 4 -
5 orang).

Kegiatan Sintaks
Inti
Orientasi Peserta Siswa mengamati gambar berbagai 10
didik pada masalah keanekaragaman hayati : Menit

Mengamati

• Siswa mencatat hasil pengamatan.

Mengorganisasi • Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok 10


Peserta Didik • Membagi peserta didik menjadi beberapa Menit
kelompok yang beranggotakan 5-6 orang.
• Berdasarkan hasil pengamatan, siswa
menjawab pertanyaan yang ada di UKBM
Menanya Bio KD 3.2 Kegiatan Belajar 1
Membimbing • Meminta peserta didik melakukan diskusi 35
penyelidikan atas pertanyaan-petanyaan yang ada di Menit
individu atau UKBM KD 3.2 Kegiatan Belajar 1
• Guru membimbing siswa melakukan diskusi
kelompok.
2

Mencoba
Menganalisis dan • Siswa menggali informasi, melakukan 15
mengevaluasi analisis untuk menjelaskan dan menarik Menit
proses pemecahan kesimpulan,mendeskripsikan kemudian
menyimpulkan hasil analisis, kemudian
masalah
menyimpulkannya.
• Siswa diminta maenganalisis makna arti
surat dalam kaitannya dengan
Mengasosiasi keanekaragaman hayati.
• Guru membimbing siswa dan menjelaskan
jika diperlukan kaitan atau makna surat
dalam Alquran tersebut
• Guru membimbing/menilai kemampuan
siswa dalam mengolah data dan
merumuskan kesimpulan

Mengembangkan • Kelompok siswa mendeskripsikan hasil 10


dan menyajikan diskusi kelompok ke depan kelas Menit
hasil karya. • Meminta salah satu kelompok untuk
menyampaikan hasil diskusi di depan kelas.
• Guru menilai kemampuan siswa
berkomunikasi lisan
Mengkomunikasika
n
Kegiatan Kesimpulan  Bersama dengan peserta didik membuat 10
Akhir Refleksi kesimpulan mengenai konsep Menit
Penanaman nilai keanekaragaman hayati.
islami • Memberikan tugas dengan meminta kepada
peserta didik untuk menyelasaian UKBM
KD 3.2 Kegiatan belajar 1
• Menutup pelajaran dengan mengucapkan
salam.
PERTEMUAN 2
Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu

1 Pendahuluan 1. Guru memberi salam, selanjutnya 10


menanyakan kabar peserta didik, dengan
menyampaikan ucapan “Bagaimana kabar
kalian hari ini? sudah siapkah belajar?” Siapa
saja yang tidak bisa hadir dalam
pembelajaran hari ini?
2. Guru meminta peserta didik untuk mengecek
kebersihan kelas, minimal di sekitar meja dan
kursi tempat duduknya.
3. Guru mengajukan pertanyaan tentang materi
yang sudah dipelajari dan terkait dengan
materi yang akan dipelajari, dengan
pertanyaan “Dari materi keanekaragaman
kemarin, tentunya bagaimana cara agar
keanekaragaman itu bisa terjaga “?
4. Siswa diberi kesempatan untuk memberikan
ulasan singkat tentang tugas luar dari LKPD
dan mengaitkan dengan bahasan upaya
pelestarian kehati (keanekaragaman hayati)
Indonesia secara in-situ dan ex-situ.
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
atau KD yang akan dicapai.
6. Guru menyampaikan garis besar cakupan
materi dan penjelasan tentang kegiatan yang
akan dilakukan peserta didik untuk
menyelesaikan permasalahan atau tugas pada
pertemuan ini.

2 Inti 1. Menyajikan Fenomena 70


Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu

 Guru menyampaikan isi artikel yang


berjudul “Satwa Liar Illegal di Villa
Pejabat”
2. Observasi
 Guru meminta siswa mencermati ulang
bacaan teks tentang pelestarian
keanekaragaman hayati secara in-situ
dan ex-situ yang telah ditugaskan
sebelumnya dengan kasus yang ada
dalam artikel koran tempo.
 Guru menayangkan video penangkaran
satwa asli Indonesia.
3. Rumusan Masalah
 Guru menayangkan kembali tujuan
pembelajaran.
 Guru meminta siswa untuk merumuskan
masalah bersadarkan bacaan artikel koran
tempo, bacaan teks tentang pelestarian
keanekaragaman hayati secara in-situ dan
ex-situ, dan pengamatan terhadap video
penangakaran satwa asli Indonesia.
4. Pengajuan Hipotesis
 Berdasarkan rumusan masalah, guru
meminta siswa merumuskan hipotesis
dalam bentuk opini terhadap
permasalahan yang telah dirumuskan.
5. Pengumpulan Data
 Siswa mendiskusikan isi artikel, bacaan
Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu

teks, dan tayangan video penangkaran


berbagai satwa asli Indonesia untuk
memahami tujuan pelestarian
keanekaragaman hayati Indonesia.
6. Analisis Data
 Siswa mengidentifikasi berbagai jenis
kegiatan upaya perlindungan dan
pelestarian biodiversitas Indonesia
secara in-situ dan eks-situ.
 Siswa menganalisis penangkaran
berbagai satwa asli Indonesia untuk
memahami tujuan pelestarian
keanekaragaman hayati Indonesia.
 Siswa menganalisis pentingnya upaya
perlindungan dan pelestarian
biodiversitas Indonesia.
7. Penyusunan Kesimpulan:
 Siswa diminta menuliskan kesimpulan
dari hasil analisis data
3 Penutup 1. Guru bersama-sama dengan peserta didik 10
membuat rangkuman/simpulan pelajaran.
2. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi
terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
3. Guru memberikan umpan balik terhadap
proses dan hasil pembelajaran,
4. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut
dalam bentuk tugas kelompok (telah
diberikan pada tahap arahan) dan
Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu

menyampaikan rencana pembelajaran pada


pertemuan berikutnya
5. Guru menutup pelajaran dengan
mengucapkan salam.

I. Penilaian Proses dan Hasil Pembelajaran


a. Teknik Penilaian
 Sikap : Observasi dan Jurnal
 Pengetahuan : Tes Tulis
 Keterampilan : Unjuk Kerja
b. Bentuk Instrumen
 Pengetahuan : tes uraian (lampiran 1)
 Keterampilan : rubrik unjuk kerja (lampiran 2)
c. Pembelajaran Remediasi dan Pengayaan
 Pembelajaran remediasi dilakukan segera setelah kegiatan penilaian:
 Pembelajaran remidiasi diberikan kepada siswa yang belum mencapai KKM (besaran angka hasil
remediasi disepakati dengan adanya “penanda” yaitu angka sama dengan KKM sekolah).
 Pengayaan diberikan kepada siswa yang telah mencapai nilai KKM dalam bentuk pemberian
tugas ke UKB berikutnya
d. Daftar Lampiran
Lampiran 1 : Instrumen Penilaian Pengetahuan
Lampiran 2 : Instrumen Penilaian Sikap

Kendal, Agustus 2018


Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 1 Kendal Guru Mata Pelajaran

Sunarto, S.Pd., M.Pd. .................................................................


A. Pilihan Ganda
TES FORMATIF II
A
KERJAKAN DENGAN JUJUR DAN TELITI !(5)
1. Perhatikan karakteristik berikut !
1) Terjadi karena keanekaragaman susunan gen
2) Memunculkan variasi antara individu dalam satu spesies
3) Menggambarkan jenis populasi organisme dalam suatu wilayah
4) Menunjukkan adanya perbedaan komposisi jenis populasi organisme
5) Ditunjukkan dengan adanya perbedaan faktor abiotik
Ditandai karakteristik nomor berapakah Keanekaragaman Hayati Tingkat
Ekosistem.....
a. 1,2,5 d. 3,4,5
b. 2,3,4 e. 1,4,5
c. 1,2,3
2. Kelompok tumbuhan yang menunjukkan variasi orgaisme dalam satu keluarga
(family) adalah...
a. Jambu, mangga, nanas
b. Kelapa, tomat, pinang
c. Terong, tomat, kentang
d. Mangga gadung, mangga manalagi, mangga golek
e. Jahe merah, lengkuas merah, kunyit putih
3. Perhatikan peta persebaran flora dan fauna Indonesia berikut !

Fauna yang berada di wilayah timur garis webber adalah.....


a. Kasuari, Kanguru, Koala d. Komodo, Babi Rusa, Kuskus
b. Anoa, Rangkong, Maleo e. Cenderawasih, Kanguru,
c. Kerbau, Gajah, Bekatan Walabi

4. Perhatikan beberapa karakteristik berikut ini !


1) Banyak terdapat jenis hewan menyusui yang berukuran besar
2) Jarang ditemukan jenis burung berwarna
3) Banyak terdapat hewan menyusui berukuran kecil
4) Banyak jenis burung berwarna
5) Banyak ditemui hewan berkantong
Ditandai karakteristik nomor berapakah Fauna yang berda diwilayah Indonesia
Bagian Timur......

a. 1,3,5 b. 1,2,3
c. 1,2,5 e. 2,3,4
d. 3,4,5
5. Pemerintah menggalangkan penanaman tanaman bakau di daerah payau sebagai
pencegahan abrasi alami, hal ini menunjukkan bahwa keanekaragaman hayati
memiliki nilai....

a. Sosial
b. Budaya
c. Biologis
d. Ekologis
e. Ekonomis
6. Contoh upaya pelestarian keanekaragaman hayati di Indonesia secara ex-situ yaitu :
a. Pendirian Taman Nasional Baluran
b. Penangkaran Gajah di Kebun Binatang
c. Penangkaran Gajah di Way Kambas, Lampung
d. Perlindungan Komodo di Pulau Komodo
e. Perlindungan bunga Rafflesia Arnoldi di Bengkulu

7. Wilayah indonesia bagian timur memiliki hewan-hewan yang mirip dengan


wilayah.....
a. Asia
b. Australia
c. Jepang
d. Amerika
e. Eropa
8. Untuk melestarikan keanekaragaman hayati ekosistem, dilakukan dengan cara....
a. Penebangan dilakukan jika dibutuhkan mendirikan perumahan
b. Penebangan hanya boleh dilakukan pohon-pohon besar dan rindang
c. Penebangan hanya pada tanaman yang dapat berkembang biak
dengan cepat
d. Penebangan hutan dilakukan tidak musim penyerbukan
e. Menerapkan system TPTI (tebang pilih tanaman Indonesia)
9. Badak bercula satu merupakan hewan langka di Indonesia sehingga perlu
dilindungi agar tidak punah. Untuk tujuan tersebut maka didirikan lah....
a. Cagar Alam
b. Taman Nasional
c. Suaka Margasatwa
d. Kebun Raya
e. Kebun Koleksi
10. Kegiatan yang dapat menyebabkan hilangnya keanekaragaman hayati adalah.....
a. Memburu hewan lindung
b. Membuat hutan lindung
c. Membuat undang-undang keanekaragaman hayati
d. Melakukan reboisasi
e. Melakukan penangkaran hewan langka

B. Essay
JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN BENAR DAN TEPAT !
1. Keanekaragaman hayati di Indonesia ini sangat beragam. Karena banyaknya
keragaman itu, akhirnya di kelompokkan menjadi beberapa macam tingkat
keanekaragaman. Jelaskan macam-macam tingkat keanekargaman hayati yang telah
kalian pelajari ! (20)
2. Perhatikan gambar berikut ini !
Mangga Arum Manis Mangga Gadung Mangga Manalagi

Tomat Cabai Terong

Tentukan tingkatan keanekaragaman hayati dari masing-masing gambar di atas !(15)


3. Perhatikan gambar berikut !
Burung Cenderawasih
Setiap daerah persebaran pasti akan menimbulkan
karakteristik yang berbeda di setiap jenis fauna
karena habitat tempat tinggal yang berbeda.
a. Tentukan daerah persebaran fauna di
samping!(5)
b. Berikan karakteristik fauna dari daerah
persebaran tersebut ! (15)

4. Perhatikan gambar berikut ini !

Analisis
kalian te
samping

5. Banyak dari hewan di Indonesia yang membutuhkan perlindungan khusus agar tidak
terancam kepunahan. Salah satu upaya untuk mencegah punahnya flora ataupun fauna
adalah dengan kegiatan pelestarian secara In-situ dan Ex-situ.
a. Jelaskan pengertian pelestarian secara In-situ (5)
b. Jelaskan karakteristik pelestarian secara In-situ (15)
A. Pilihan Ganda
TES FORMATIF II
B
KERJAKAN DENGAN JUJUR DAN TELITI !(5)
1. Perhatikan karakteristik berikut !
1) Terjadi karena keanekaragaman susunan gen
2) Memunculkan variasi antara individu dalam satu spesies
3) Menyebabkan tidak ada individu yang sama persis
4) Menunjukkan adanya jumlah dan variasi jenis organisme
5) Ditunjukkan dengan adanya perbedaan faktor abiotik
Ditandai karakteristik nomor berapakah Keanekaragaman Hayati Tingkat Gen.....
a. 1,2,5 d. 3,4,5
b. 2,3,4 e. 1,4,5
c. 1,2,3
2. Kelompok tumbuhan yang menunjukkan variasi individu dalam satu spesies
adalah...
a. Jambu, mangga, nanas
b. Kelapa, tomat, pinang
c. Terong, tomat, kentang
d. Mangga gadung, mangga manalagi, mangga golek
e. Jahe merah, lengkuas merah, kunyit putih
3. Perhatikan peta persebaran flora dan fauna Indonesia berikut !

Garis khayal yang dibuat oleh weber menambah satu wilayah persebaran fauna
Indonesia selain Indonesia bagian timur dan Indonesia bagian barat. Contoh fauna
yang berada dalam wilayah yang dimaksud adalah.....
a. Kasuari, Kanguru, Koala d. Komodo, Babi Rusa, Kuskus
b. Anoa, Rangkong, Maleo e. Badak, Kanguru Pohon,
c. Kerbau, Gajah, Bekatan Musang

4. Perhatikan beberapa karakteristik berikut ini !


1) Banyak terdapat jenis hewan menyusui yang berukuran besar
2) Jarang ditemukan jenis burung berwarna
3) Banyak terdapat hewan menyusui berukuran kecil
4) Banyak jenis burung berwarna
5) Banyak ditemui berbagai macam kera
Ditandai karakteristik nomor berapakah Fauna yang berada diwilayah Indonesia
Bagian Barat......
a. 1,3,5 d. 3,4,5
b. 1,2,3 e. 2,3,4
c. 1,2,5
5. Pemerintah menggalangkan penanaman tanaman bakau di daerah payau sebagai
pencegahan abrasi alami, hal ini menunjukkan bahwa keanekaragaman hayati
memiliki nilai....

a. Sosial d. Ekologis
b. Budaya e. Ekonomis
c. Biologis
6. Contoh upaya pelestarian keanekaragaman hayati di Indonesia secara ex-situ yaitu :
a. Pendirian Taman Nasional Baluran
b. Penangkaran harimau di Kebun Binatang
c. Perlindungan Taman Laut Bunaken
d. Perlindungan Komodo di Pulau Komodo
e. Perlindungan bunga Rafflesia Arnoldi di Bengkulu

7. Wilayah indonesia bagian timur memiliki hewan-hewan yang mirip dengan


wilayah.....
a.Asia d.Amerika
b.Australia e.Eropa
c.Jepang
8. Untuk melestarikan keanekaragaman hayati ekosistem, dilakukan dengan cara....
a. Penebangan dilakukan jika dibutuhkan mendirikan perumahan
b. Penebangan hanya boleh dilakukan pohon-pohon besar dan rindang
c. Penebangan hanya pada tanaman yang dapat berkembang biak
dengan cepat
d. Penebangan hutan dilakukan tidak musim penyerbukan
e. Menerapkan system TPTI (tebang pilih tanaman Indonesia)
9. Kegiatan yang dapat menyebabkan hilangnya keanekaragaman hayati adalah.....
a. Memburu hewan lindung
b. Membuat hutan lindung
c. Membuat undang-undang keanekaragaman hayati
d. Melakukan reboisasi
e. Melakukan penangkaran hewan langka

10. Komodo merupakan hewan endemic di Pulau Komodo sehingga perlu dilindungi
agar tidak punah. Untuk tujuan tersebut pulau Komodo dijadikan sebagai.....
a. Cagar Alam c. Suaka Margasatwa
b. Taman Nasional d. Kebun Raya
e. Kebun Koleksi

B. Essay
JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN BENAR DAN TEPAT !
1. Keanekaragaman hayati di Indonesia ini sangat beragam. Karena banyaknya
keragaman itu, akhirnya di kelompokkan menjadi beberapa macam tingkat
keanekaragaman. Jelaskan macam-macam tingkat keanekargaman hayati yang telah
kalian pelajari ! (20)
2. Perhatikan gambar berikut ini !

Kelapa Kopyor Kelapa Hijau


Kelapa Gading

Jahe Kunyit Lengkuas

Tentukan tingkatan keanekaragaman hayati dari masing-masing gambar di atas !(15)

3. Perhatikan gambar berikut !


Orang Utan
Setiap daerah persebaran pasti akan menimbulkan
karakteristik yang berbeda di setiap jenis fauna
karena habitat tempat tinggal yang berbeda.
a. Tentukan daerah persebaran fauna di
samping!(5)
4. Perhatikan gambar berikut ini !

Analisislah
kalian temp
samping ?

5. Banyak dari hewan di Indonesia yang membutuhkan perlindungan khusus agar tidak
terancam kepunahan. Salah satu upaya untuk mencegah punahnya flora ataupun fauna
adalah dengan kegiatan pelestarian secara In-situ dan Ex-situ.
a. Jelaskan pengertian pelestarian secara Ex-situ (5)
b. Jelaskan karakteristik pelestarian secara Ex-situ (15)
Lampiran 2

Rubrik Penilaian Keterampilan


INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN
Indikator :Menganalisa data hasil pengamatan terhadap tingkat keanekaragaman hayati di Indonesia

Produk : siswa mengumpulkan laporan hasil pengamatan


a. Instrument penilaian laporan hasil pengamatan:
NO INDIKATOR PENILAIAN
Baik Cukup Kurang
1 Rumusan masalah

2 Hasil pengamatan

3 Hasil analisis

4 kreatifitas

5 sistematika

b. Rubrik penilaian
N ASPEK YANG PENILAIAN
O DINILAI 1 2 3
1 Hasil rumusan Tidak berupa Ada, dalam bentuk Ada, dalam
pertanyaan/masalah masalah pertanyaan, tepi bentuk
mengarah ke pertanyaan
penyelidikan, atau mengarahkan ke
pertanyaan yang penyelidikan
tidak lengkap
2 Hasil pengamatan Data tidak Data menunjukkan Data
menunjukkan hasil aspek cermat, menunjukkan
pengamatan yang lengkap, dan aman, aspek cermat,
cermat, tetapi masih lengkap, aman
lengkap,aman mencampurkan dan bebas dari
data dengan inferensi
inferensi
3 Hasil Tidak melakukan Ada hasil analisis Ada analisis dan
analisis/penafsiran penafsiran data, data, tetapi tidak mengkaitkan
tanpa penafsiran melakukan upaya antar variable
lebih lanjut mengaitkan antar yang diselidiki
variabel
4 Kreativitas Tidak dilengkapi Dilampirkan tetapi Dilampirkan
foto atau gambar kurang lengkap foto/ gambar
hasil penelitian hasil pengamatan
dengan komplit
5 Sistematika penulisan Tidak sesuai kaidah Sedikit sesuai Sesuai kaidah
kaidah

SMA Negeri 1 Kendal


SMA Negeri 1 Kendal

Anda mungkin juga menyukai