Anda di halaman 1dari 2

Golongan obat Mekanisme kerja Transport Organ yang Ilusi mekanisme kerja

antihipertensi yang ditarget ditargetkan


dan jenis
transport
Antihipertensi
 Diuretik Bekerja dengan Tubulus
Hemat kalium cara menghambat diginjal
(Spironolakton penyerapan garam
) (natrium) dan air
berlebih ke dalam
tubuh serta
menjaga agar
kadar kalium
darah tidak terlalu
rendah.
 Loop diuretic Bekerja dengan sel-sel di
(furosemide) cara menghalangi tubulus ginjal
penyerapan
natrium di dalam
sel-sel tubulus
ginjal.

 Hydrochlorothia Bekerja dengan Ginjal


zide cara membantu
ginjal untuk
membuang
kelebihan cairan
dan garam
melalui urine.

Obat Ulcer
 Proton pump Penghambat Lambung
inhibitor pompa proton
(omeprazole) yang bekerja
menghambat
produksi asam
lambung pada
tahap akhir, yaitu
menghambat
pompa ATP
H+/K+ sel
parietal yang
mensekresi asam
Obat anti asma
 Cell mast Bekerja dengan Dinding sel
stabilizer cara menstabilkan mast
(cromoglycate) dinding sel mast,
menghambat
refleks
bronkospasme,
dan mengurangi
efek
hiperreaktivitas
bronkus

Anda mungkin juga menyukai