Anda di halaman 1dari 2

Internal Memorandum

No : 011/IM-CK/AM/VII/2022
Tanggal : 8 Juli 2022
Kepada : Seluruh Pimpinan Proyek
Dari : Chief of Human Capital & Support Services MVC
Tembusan : Manajemen MVC & ABM Investama
Perihal : Kebijakan Insentif Performance Staff Project Mining Contracting

Dengan Hormat,

Selaras dengan prinsip utama pengelolaan sistem remunerasi di dalam Grup ABM yaitu membangun
“Performance Driven Culture” yang berkelanjutan dengan ditandai pencapaian Profitable, Safe Operational
Excellence dan engagement yang tinggi serta mendorong peningkatan total remunerasi yang diperoleh dari
paymix yang dilandasi performance based, maka manajemen memutuskan untuk memberlakukan skema
baru Insentif Performance Staff di project mining contracting yang bertujuan sebagai berikut:

1. Mendorong penerapan Prinsip Budaya Juara Perusahaan khususnya Performance Fokus dan Sinergi
sehingga dapat melampaui target.

2. Mendukung prinsip self funded dimana insentif hanya berlaku jika performance financial suatu
project secara YTD positif dan melampaui target parameter-parameter yang ditetapkan (dapat
dilihat pada lampiran IM ini).

Untuk mendukung implementasi IM ini team dari Human Capital akan melakukan sosialisasi yang
agendanya disampaikan terpisah.

Internal memo ini berlaku efektif sejak tanggal 1 Juli 2022 dan berlaku khusus di CK sebagai piloting yang
dapat direplikasi di MVC secara keseluruhan. Insentif ini akan direview serta diperbarui secara berkala
sesuai dengan kebutuhan.

Terima kasih atas perhatian dan kerjasamanya.

MVC Juara!

Andi Mangkona
Chief of Human Capital & Support Services
Lampiran-1 Internal Memorandum: 011/IM-CK/AM/VII/2022
Term & Conditions
Formula
Eligibility & Correction Factor

Job Band Berlaku : Pagu pengali % Pencapaian OP :


Staff Project Band F,E,D (PKWT/PKWTT)

1. Project Console Performances:


Faktor Koreksi x 0%:
• OP Konsol YTD <100% dan atau
YTD OP negatif
• Fatality (MTD)

2. Project Self Performances:


Faktor Koreksi x 0%: Pagu % Pencapaian KPI Function/Parameter Insentif :
• OP YTD <100% dan atau YTD OP • KPI Minimal 90% & Maximal 125%
negatif • Pagu %Pengali KPI = 0,25
• Production Vol. OB <95% (MTD) • Core Function x 105% & Support Function x 95%
Faktor Koreksi x 50%:
• Safety : LTI dan atau PDFR (MTD) Insentif kalkulasi :
• SIA: >1% operator + Technician OP Project Console + 50% OP Project) x %OP (Pengali Ganda) x
(MTD) (%KPI x 0,25) x BS x Day kehadiran* x Faktor Koreksi
*ketentuan day kehadiran berlaku sama dgn policy TLK)
Koreksi Bonus tahunan : Bonus tahunan
akan dilakukan koreksi apabila Notes for OP:
pencapaian full year OP lebih kecil dari
OP YTD Performances %OP
perhitungan pencapaian YTD. No (%Achievement & OP Amount Positif) Bobot pengali
OP Project Console OP Project Self Max

Target acuan Parameter OP : 1 Tercapai Tercapai 100% 131%


2 Tidak Tercapai Tercapai 50% 131%
• YTD Mar = Budget
3 Tercapai Tidak Tercapai 0% 131%
• YTD Jun = Reforecast Q1 4 Tidak Tercapai Tidak Tercapai 0% 131%
• YTD Sept = Reforecast Q2
• YTD Dec = Reforecast Q3 Incentive Payment : Monthly (mulai Payroll Agustus 2022)

Contoh Karyawan A bekerja di site BMB sebagai Section Head Ops :


• Pencapaian OP Project Console YTD 105% % dgn OP positif
• Pencapaian OP Project BMB YTD 105% % dgn OP positif
• Pencapaian KPI Fungsional 100%
• Indikator Volume OB, Safety, SIA tercapai (tidak ada factor koreksi)
• Bekerja 25 hari bulan Agustus 2022 dengan Gaji Pokok Rp.10jt
Contoh Formula :
A. OP YTD = 105% x 50% + 105% x 50% = 105% x pagu faktor pengali = 1.25
B. KPI Fungsional = 100% x 0.25 x 105% = 0.26
C. Total Pagu Insentif = 0.33 (A x B)
D. Gaji Pokok Rp.10jt x 0,33 = Rp.3.2jt (pagu insentif)
E. (D / 31 hari kalender agustus) x 26 hari kehadiran = Rp.2.8jt (insentif diterima gross)

Anda mungkin juga menyukai