Anda di halaman 1dari 1

VISI MANFAAT SERTIFIKASI KOMPETENSI KERJA

“Terwujudnya Tamatan SMK yang Taqwa Kepada 1. Bagi Pemilik


Tuhan Yang Maha Esa, Unggul Dalam Prestasi, Dengan memiliki sertifikasi kompetensi kemampuan
yang dimilikinya sudah mengacu kepada suatu standar
Mandiri Dalam Bekerja dan Berkarya”
sehingga ruang lingkup keahlian yang dikuasainya sudah
jelas akan sangat membantu dalam penempatannya pada
bidang yang sesuai dan pemberian penghargaan yang
LSP P1 - SMKN 7 GARUT MISI
terukur
1. Melaksanakan kebijakan sesuai pedoman BNSP 201
2. BariPemberi Kerja
dan 202 tentang Lisensi LSP.
Dengan mempekerjakan orang yang sudah memiliki
2. Meningkatkan kuantitas dan kualitas sumberdaya sertifikat kompetensi akan terjamin bahwa yang
dipekerjakan mempunyai kualifikasi yang sesuai dengan
dalam pengelolaan LSP-P1SMK NEGERI 7 GARUT.
kebutuhan dan akan memperlancar tugas yang dapat
3. Menerapkan dan memelihara system mutu LSP- meningkatkan daya saing
P1SMK NEGERI 7 GARUT dan melaksanakan
perbaikan berkelanjutan dengan mengacu pada
pedoman BNSP.

PROGRAM UTAMA LSP P1 SMKN 7 GARUT

1. Peningkatan sertifikasi dan kompetensi


2. Pengembangan skema sertifikasi
3. Meningkatkan program refreshment
4. Peningkatan kapasitas kelembagaan

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 7 GARUT
LembagaSertifikasi
Lembaga SertifikasiProfesi
Profesi- P1
- P1 LembagaSertifikasi
Lembaga SertifikasiProfesi
Profesi- P1
- P1

SKEMA UJI KOMPETENSI PERSYARATAN UMUM PENDAFTARAN


PROSEDUR SERTIFIKASI

1. Melengkapi isian formulir permohonan dan formulir


asesmen mandiri
2. Pas foto berwarna 3 x 4 ( 4 lembar)
KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK
1. SKEMA SERTIFIKASI KKNI LEVEL 2 TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK KLASTER INSTALASI
3. Fotocopy identitas diri atau kartu pelajar (1 lembar)
PENERANGAN 1 PHASA 4. Salinan raport
No. Kode Unit Judul Unit 5. Surat keterangan telah mengikuti praktek dari guru
IJE.UM01.001.01 Menerapkan Keselamatan dan Kesehatan Kerja
1.
praktek
KTL.IK02.101.01 Merakit dan Memasang PHB Penerangan Bangunan Sederhana (Rumah Tinggal,
2.
Sekolah, Rumah Ibadah) 6. Bukti-bukti yang dimiliki yang terkait dengan praktek
3. KTL.IK02.117.01 Memasang Lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) kerja, bila ada
4. KTL.IK02.118.01 Memasang Instalasi Listrik Bangunan Sederhana (Rumah Tinggal, Sekolah, Rumah
Ibadah)
5. KTL.IK02.108.01 Memasang Sistem Pembumian JADWAL PENDAFTARAN UJI KOMPETENSI
6. KTL.IO02.101.01 Mengoperasikan Perlengkapan Hubung Bagi (PHB) Penerangan Bangunan Senin - Jumat Pukul 08.00 s.d. 15.00 WIBB
Sederhana (Rumah Tinggal, Sekolah, Rumah Ibadah)
7. KTL.IO02.122.01 Mengoperasikan Lampu Penerangan Jalan Umum (PJU)

8. KTL.IO02.123.01 Mengoperasikan Instalasi Listrik Bangunan Sederhana (Rumah Tinggal, Sekolah, JADWAL PELAKSANAAN UJI KOMPETENSISetiap
Rumah Ibadah)
9. KTL.IO02.108.01 Mengoperasikan Sistem Pembumian hari Senin s.d. Sabtu
10. KTL.IH02.101.01 Memelihara dan Memperbaiki Instalasi Listrik Bangunan Sederhana (Rumah Tinggal,
Sekolah, Rumah Ibadah) LOKASI PENDAFTARAN
SMKN 7 GARUT
Jl. Raya Wado, Cisitu, Malangbong, Garut
telp. (0262) 2820286

email: lspsmkn7g@gmail.com

LembagaSertifikasi
Lembaga SertifikasiProfesi
Profesi- P1
- P1 Lembaga Sertifikasi Profesi - P1 LembagaSertifikasi
Lembaga SertifikasiProfesi
Profesi- P1
- P1

Anda mungkin juga menyukai