Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Nama Kegiatan : Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5)


Tema : Kewirausahaan
Tujuan : Menghitung Modal dan Laba Produk
Nama Anggot Akelompok:

Petunjuk Penggunaan LKPD


1. Mulailah kegiatan dengan berdoa terlebih dahulu
2. Bacalah dengan seksama petunjuk penggunan LKPD
3. Isilah identitas dengan benar
4. Baca dan pahami materi yang ada pada LKPD
5. Ikutilah langkah kerja dengan benar dan teliti
6. Diskusikan hasil pengamatanmu bersama anggota kelompokmu dengan tanggung
jawan dan jujur
7. Carilah refrensi secara online dan offline terkait dengan materi
8. Jawablah pertanyaan-pertanyaan yang ada di LKPD
9. Mintalah bantuan gurumu jika terdapat kesulita
USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM)

1. Modal/ Biaya Produksi


Menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK), pengertian modal adalah sejumlah
dana yang digunakan untuk menjalankan kegiatan usaha Dalam Kamus Besar
Bahasa Indonesia (KBBI), modal adalah dana yang bisa digunakan sebagai induk
atau pokok untuk berbisnis, melepas uang, dan sebagainya. Dalam arti lain,
modal adalah harta benda (bisa berupa dana, barang, dan sebagainya) yang
dapat dimanfaatkan untuk menghasilkan sesuatu yang dapat menambah
kekayaan dan keuntungan.
Secara umum, manfaat modal bagi perusahaan dalam menjalankan bisnisnya
adalah sebagai berikut:
1) Modal bermanfaat untuk penyediaan bahan baku.
2) Modal digunakan untuk melakukan proses produksi.
3) Modal untuk mengurus perizinan usaha.
4) Modal untuk mengurus hak paten. Modal untuk membayar gaji karyawan.
5) Modal bermanfaat sebagai simpanan atau dana cabangan.
6) Keberadaan modal untuk meningkatkan kepercayaan pihak lain.
7) Modal bemanfaat untuk memenuhi keperluan lain. Seperti membuka
cabang baru, memperluas pasar, transportasi, pulsa, inventaris
perusahaan, dan keperluan-keperluan perusahaan lainnya.

2. Laba/ Keuntungan
Keuntungan tersebut adalah jumlah dari
total pendapatan yang dikurangi dengan
biaya produksi atau operasional yang
dikeluarkan perusahaan. Laba juga
sering dikenal sebagai profit. Nah,
seringkali laba ini menjadi indikator
dari kinerja suatu perusahaan.
Keuntungan tersebut adalah jumlah dari
total pendapatan yang dikurangi dengan
biaya produksi atau operasional yang dikeluarkan perusahaan.

DISUSUN OLEH WIJI ASTUTI, SMPN 3 KRAMATWATU FASTCOM


KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN
1. Hitunglah modal yang dibutuhkan untuk produk yang akan kelompokmu
pasarkan pada kegiatan bazar
A. Produk dengan Bahan baku jeruk kalamansi
Nama produk : .............

No Alat/ Bahan Banyaknya Harga satuan Jumlah

Total Modal yang dibutuhkan Rp

DISUSUN OLEH WIJI ASTUTI, SMPN 3 KRAMATWATU FASTCOM


2. Hitunglah Harga Jual Perkemasan agar bisa mendapatkan keuntungan
sesuai yang diinginkan!
a. Besar Modal :

b. Besar Keuntungan Yang diharapkan :

c. Harga jual seluruh Produk :

d. Jumlah Kemasan yang akan di buat :

e. Harga Jual per kemasan :

DISUSUN OLEH WIJI ASTUTI, SMPN 3 KRAMATWATU FASTCOM


3. Hitunglah modal yang dibutuhkan untuk produk yang akan kelompokmu
pasarkan pada kegiatan bazar
a. Produk Lainnya
Nama produk : .............

No Alat/ Bahan Banyaknya Harga satuan Jumlah

Total Modal yang dibutuhkan Rp

DISUSUN OLEH WIJI ASTUTI, SMPN 3 KRAMATWATU FASTCOM


b. Hitunglah Harga Jual Perkemasan agar bisa mendapatkan keuntungan
sesuai yang diinginkan!
f. Besar Modal :

g. Besar Keuntungan Yang diharapkan :

h. Harga jual seluruh Produk :

i. Jumlah Kemasan yang akan di buat :

j. Harga Jual per kemasan :

DISUSUN OLEH WIJI ASTUTI, SMPN 3 KRAMATWATU FASTCOM

Anda mungkin juga menyukai