Anda di halaman 1dari 8

Penerapan Standar Satuan

Harga Honorarium dalam


Pengelolaan keuangan Daerah
OUTLINE

▧ Landasan Kebijakan
▧ Sandingan Kebijakan
▧ Permasalahan Penerapan Kebijakan
▧ Solusi Penerapan Kebijakan

2
Landasan kebijakan

• PP No. 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah


• Perpres No. 33 Tahun 2019 tentang Standar Harga Satuan Regional
• Permendagri No. 77 Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis
Pengelolaan Keuangan Daerah

3
Sandingan kebijakan
Pengelolaan Keuda (PP No. 12 Tahun 2019)
SHSR (Perpres No. 33 Tahun 2019)
Pengelola Keuangan Daerah :
Penanggung jawab Pengelola Keuangan Daerah :
▧ Koordinator Pengelolaan Keuda
▧ Pejabat Pengelola Keuda (PPKD)
▧ Pejabat Pengelola Keuda (PPKD) atau Kuasa
Pengguna Anggaran (KPA)
▧ Kuasa BUD
▧ PPK-SKPD
▧ Pengguna Anggaran (PA)
▧ PPTK
▧ Kuasa Pengguna Anggaran (KPA)
▧ Bendahara Penerimaan & Bendahara Pengeluaran
▧ PPK-SKPD dan Pegawai yg membantu tugas (jika ada)
▧ Bendahara Penerimaan Pembantu & Bendahara
▧ PPK-Unit SKPD dan Pegawai yg membantu tugas (jika Pengeluaran Pembantu
ada unit SKPD)
▧ PPTK
▧ Bendahara Penerimaan & Bendahara Pengeluaran
▧ Bendahara Penerimaan Pembantu & Bendahara
Pengeluaran Pembantu (jika ada KPA)

4
Sandingan kebijakan
Pengelolaan Keuda (PP No. 12 Tahun 2019) SHSR (Perpres No. 33 Tahun 2019)
▧ Setiap SKPD hanya memiliki 1 (satu) DPA SKPD ▧ Honorarium penanggung jawab pengelola keuangan
▧ Sekda selaku Koordinator Pengelolaan Keuangan Daerah daerah diberikan berdasarkan pagu yang dikelola
penanggung jawab pengelola keuangan untuk setiap DPA
▧ Kepala SKPKD selaku PPKD
▧ Kepala SKPD selaku Pengguna Anggaran (PA)
▧ untuk membantu PPTK, KPA menunjuk Bendahara
Pengeluaran pembantu atau Bendahara Penerimaan
▧ PPKD mengusulan pejabat dilingkungan SKPKD selaku Pembantu
Kuasa BUD ▧ Besaran honorarium mengacu pada PPK-SKPD
▧ PA dapat melimpahkan sebagian kewenangannya kepada ▧ Jumlah PPK-SKPD yang membantu KPA/yang merangkap
Kepala unit SKPD selaku KPA PPTK tanpa dibantu PPTK lainnya paling banyak 6 orang,
▧ PA/KPA dalam melaksanakan kegiatan menetapkan ▧ Jumlah PPK-SKPD yang membantu KPA yang dibantu
pejabat pada SKPD/Unit SKPD selaku PPTK PPTK paling banyak 3 orang
▧ Kepala SKPD selaku PA menetapkan PPK-SKPD untuk ▧ jumlah PPK-SKPD untuk PPTK yang digabungkan tidak
melaksanakan fungsi tata usaha keuangan pada SKPD boleh melampaui jumlah PPTK
▧ Bendahara Pengeluaran Pembantu/Bendahara ▧ dalam hal bendahara telah diberikan tunjangan fungsional
Penerimaan Pembantu (BPP) menjalankan fungsi tidak diberikan hionorarium
kebendaharaanBPP ditetapkan oleh Kepala Daerah

5
Permasalahan kebijakan
Penggunaan pendekatan APBN dalam penerapan Standar Harga Satuan Regional pada Perpres Nomor
33 Tahun 2019 yaitu:
➢ penanggungjawab Pengelola Keuangan Daerah tidak sesuai dengan PP 12 Tahun 2019
➢ Menyetarakan PPKD dengan KPA dimana seharusnya PPKD setara dengan PA hanya mengenal
KPA sebagai kepala SKPD dimana seharusnya di Pemda kepala SKPD selaku PA
➢ satu SKPD bisa melaksanakan lebih dari satu DPA dimana seharusnya satu SKPD hanya mengelola
satu DPA-SKPD
➢ KPA dapat merangkap PPTK dimana seharusnya PPTK merupakan pejabat pelaksana kegiatan yang
bertanggungjawab kepada PA/KPA
➢ PPK-SKPD dapat ditunjuk lebih dari satu dimana seharusnya dalam satu SKPD hanya ada satu PPK-
SKPD, jika ada unit SKPD berdasarkan rentang kendali dan lokasi yang kelapa unitnya selaku KPA
maka ditunjuk PPK-Unit SKPD
➢ Bendahara Penerimaan Pembantu/Bendahara Pengeluaran Pembantu (BPP) ditunjuk oleh KPA
untuk membantu PPTK, dimana seharusnya BPP melaksankan fungsi perbendaharaan yang
ditunjuk oleh Kepala Daerah

6
Solusi kebijakan

Mengenai Siapa saja yang termasuk Penanggung Terhadap besaran tertinggi atas honorarium
jawab Pengelolaan Keuangan Daerah Pemerintah Penanggung jawab Pengelolaan Keuangan Daerah
Daerah berpedoman pada PP No. 12 Tahun 2019 dan agar mengacu pada Perpres No. 33 Tahun 2019
Permendagri No. 77 Tahun 2020

Pemerintah Daerah dapat memberikan honorarium Pemerintah Daerah dalam menerapkan SHSR agar
Penanggung jawab Pengelolaan Keuangan Daerah berpedoman pada PP 12 tahun 2019, Permendagri
sepanjang dasar perhitungannya tidak tumpang No. 77 Tahun 2020 dan Perpres No. 33 Tahun
tindih/duplikasi dengan dasar perhitungan Tambahan 2019 yang dituangkan dalam Peraturan Kepala
Penghasilan Pegawai (TPP) Daerah

7
Thanks!
Any questions?

Anda mungkin juga menyukai