Anda di halaman 1dari 6

IDENTITAS

Program Studi Manajemen Pendidikan FIP UM


Jenjang S2
Nama Matakuliah Manajemen Pembaharuan Kurikulum
Kode Matakuliah -
Semester I tahun 2022/2023
Sks/ Js 2/2
Dr. Mustiningsih, M.Pd
Nama Dosen Pengampu
Dr. Agus Timan, M.Pd

SCPL 1. Mampu mengaplikasikan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni bidang manajemen pendidikan.
1.1 Mampu memahami makna kurikulum, dan pembaharuan (pengembangan dan perubahan) kurikulum;
1.2 Mampu memahami landasan (filosofis, historis, psikologis, sosial, dan kultural) dalam pembaharuan kurikulum;
1.3 Mampu memahami kurikulum sebagai suatu sistem dan pengaruhnya terhadap pembaharuan kurikulum;
1.4 Mampu memahami prinsip-prinsip dasar pembaharuan kurikulum;
1.5 Mampu memahami proses manajemen pembaharuan kurikulum (perancangan, pengorganisasian, pelaksanaan dan
pengawasan/pengevaluasian);
1.6 Mampu memahami perbandingan komponen perubahan kurikulum dari masa ke masa, misalnya landasan psikologi,
CPMK
karakteristik kurikulum dan struktur program kurikulum;
1.7 Mampu memahami kurikulum untuk masyarakat multikultural;
1.8 Mampu memahami perubahan kurikulum era revolusi industri 4.0 dan era pandemi covid 19;
1.9 Mampu memahami trend kebijakan kurikulum nasional dan lokal (bisa ditambah internasional);
1.10 Mampu menganalisis problem based learning dan problem solving komponen-komponen strategis perubahan kurikulum di
lembaga pendidikan;
1.11 Mampu menyusun sistem kurikulum di berbagai jenjang pendidikan dengan berbagai komponennya.
1.1 Mampu memahami makna kurikulum, dan pembaharuan (pengembangan dan perubahan) kurikulum;
Sub-CPMK 1.1.1 Mampu menganalisis makna kurikulum
1.1.2 Mampu menganalisis makna pembaharuan kurikulum
1.2 Mampu memahami landasan (filosofis, historis, psikologis, sosial, dan kultural) dalam pembaharuan kurikulum;
1.2.1 Mampu menganalisis landasan filosofis dalam perubahan kurikulum;
1.2.2 Mampu menganalisis landasan historis dalam perubahan kurikulum;
1.2.3 Mampu menganalisis landasan psikologis dalam perubahan kurikulum;
1.2.4 Mampu menganalisis landasan sosial dalam perubahan kurikulum;
1.2.5 Mampu menganalisis landasan kultural dalam perubahan kurikulum.
1.3 Mampu memahami kurikulum sebagai suatu sistem dan pengaruhnya terhadap pembaharuan kurikulum;
1.3.1 Mampu menganalisis komponen-komponen kurikulum sebagai suatu sistem;
1.3.2 Mampu menganalisis pengaruh komponen-komponen kurikulum terhadap pembaharuan kurikulum.
1.4 Mampu memahami prinsip-prinsip dasar pembaharuan kurikulum;
1.4.1 Mampu menganalisis prinsip efisiensi dalam pembaharuan kurikulum
1.4.2 Mampu menganalisis prinsip efektifitas dalam pembaharuan kurikulum
1.4.3 Mampu menganalisis prinsip fleksibilitas dalam pembaharuan kurikulum
1.4.4 Mampu menganalisis prinsip kontinyuitas dalam pembaharuan kurikulum
1.4.5 Mampu menganalisis prinsip relevansi dalam pembaharuan kurikulum
1.4.6 Mampu menganalisis prinsip orientasi tujuan dalam pembaharuan kurikulum
1.4.7 Mampu menganalisis prinsip pendidikan seumur hidup dalam pembaharuan kurikulum
1.4.8 Mampu menganalisis prinsip adaptasi dalam pembaharuan kurikulum
1.4.9 Mampu menganalisis prinsip kepraktisan dan akseptabilitas dalam pembaharuan kurikulum
1.4.10 Mampu menganalisis prinsip kelayakan dalam pembaharuan kurikulum
1.4.11 Mampu menganalisis prinsip akuntabilitas dalam pembaharuan kurikulum
1.5 Mampu memahami proses manajemen pembaharuan kurikulum (perancangan, pengorganisasian, pelaksanaan dan
pengawasan/pengevaluasian);
1.5.1 Mampu menganalisis perencanaan pembaharuan kurikulum;
1.5.2 Mampu menganalisis pengorganisasian pembaharuan kurikulum;
1.5.3 Mampu menganalisis pelaksanaan pembaharuan kurikulum;
1.5.4 Mampu menganalisis pengawasan dan pengevaluasian pembaharuan kurikulum.
1.6 Mampu memahami perbandingan komponen perubahan kurikulum dari masa ke masa, misalnya landasan psikologi, dan
struktur program kurikulum;
1.6.1 Mampu menganalisis landasan yuridis pembaharuan kurikulum dari masa ke masa;
1.6.2 Mampu menganalisis landasan/orientasi psikologis pembaharuan kurikulum dari masa ke masa;
1.6.3 Mampu menganalisis karakteristik kurikulum dari masa ke masa;
1.6.4 Mampu menganalisis struktur program kurikulum dari masa ke masa;
1.7 Mampu memahami kurikulum untuk masyarakat multikultural;
1.7.1 Mampu menganalisis pengertian kurikulum untuk masyarakat multikultural;
1.7.2 Mampu menganalisis prinsip kurikulum untuk masyarakat multikultural;
1.7.3 Mampu menganalisis model pengembangan kurikulum untuk masyarakat multikultural;
1.7.4 Mampu melaksanakan problem based learning dan problem solving kurikulum untuk masyarakat multikultural
1.8 Mampu memahami perubahan kurikulum era revolusi industri 4.0 dan era pandemi covid 19;
1.8.1 Mampu menganalisis perubahan kurikulum sesuai era revolusi industri 4.0 dan era pandemi covid 19;
1.8.2 Mampu menganalisis RPP 1 halaman berdasarkan SE Mendikbud RI;
1.8.3 Mampu melaksanakan problem based learning dan problem solving perubahan kurikulum sesuai era revolusi industri 4.0
dan era pandemi covid 19.

1.9 Mampu memahami trend kebijakan kurikulum nasional dan lokal (bisa ditambah internasional);
1.9.1 Mampu menganalisis tanggungjawab pemerintah pusat dan daerah terhadap pembaharuan kurikulum;
1.9.2 Mampu menganalisis penyiapan dan peran guru untuk pembaharuan kurikulum;
1.9.3 Mampu menganalisis peranan orang tua dalam pembaharuan kurikulum
1.9.4 MampU menganalisis peranan stakeholders dalam pembaharuan kurikulum;
1.9.5 Mampu menganalisis perubahan PPDB dari masa ke masa;
1.9.6 Mampu menganalisis perubahan EBTA/EBTANAS dari masa ke masa.
1.9.7 Mampu melaksanakan problem based learning dan problem solving trend kebijakan kurikulum nasional/lokal
1.10 Mampu melaksanakan problem based learning dan problem solving komponen-komponen strategis perubahan kurikulum di
lembaga pendidikan;
1.10.1 Mampu melaksanakan problem based learning komponen pendidik dan tenaga kependidikan dalam perubahan kurikulum
di lembaga pendidikan
1.10.2 Mampu melaksanakan problem solving komponen pendidik dan tenaga kependidikan dalam perubahan kurikulum di
lembaga pendidikan
1.11 Mampu menyusun sistem kurikulum di berbagai jenjang pendidikan dengan berbagai komponennya.
1.11.1 Mampu menganalisis dan menyusun sistem kurikulum di berbagai jenjang pendidikan dengan berbagai komponennya.

TEMA-TEMA MATERI PERKULIAHAN SECARA SINGKAT


1. Makna kurikulum, dan pembaharuan (pengembangan dan perubahan) kurikulum
2. Prinsip-prinsip dasar pembaharuan kurikulum
3. Landasan (filosofis, yuridis, historis, psikologis, sosial, dan kultural) dalam pembaharuan kurikulum
4. Proses manajemen pembaharuan kurikulum (perancangan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengawasan/pengevaluasian)
5. Kurikulum sebagai suatu sistem dan pengaruhnya terhadap pembaharuan kurikulum
6. Perbandingan komponen perubahan kurikulum dari masa ke masa, misalnya landasan psikologi, karakteristik kurikulum dan struktur program
kurikulum
7. Kurikulum untuk masyarakat multikultural
8. Kurikulum era revolusi industri 4.0 dan era pandemi covid 19, termasuk RPP 1 halaman.
9. Trend kebijakan kurikulum nasional dan lokal (bisa ditambah internasional)
10. Problem based learning dan problem solving komponen-komponen strategis perubahan kurikulum di lembaga pendidikan;
11. Sistem kurikulum di berbagai jenjang pendidikan dengan berbagai komponennya.
AGENDA PERKULIAHAN DAN PEMBAGIAN PRESENTASI KELOMPOK

Pert Pokok Bahasan Presentasi


1  Penjelasan dosen tentang isi matakuliah, proses, dan tata tertib perkuliahan. Dosen Pembina
 Kontrak kuliah
2  Makna kurikulum, dan pembaharuankurikulum Dosen Pembina
 Prinsip-prinsip dasar pembaharuan kurikulum
3 Landasan (filosofis, yuridis, historis, psikologis, sosial, dan kultural) dalam Kelompok
pembaharuan kurikulum
4 Proses manajemen pembaharuan kurikulum: perencanaan dan pengorganisasian Kelompok
5 Proses manajemen pembaharuan kurikulum: pelaksanaan dan Kelompok
pengawasan/pengevaluasian
6 Kurikulum sebagai suatu sistem dan pengaruhnya terhadap pembaharuan kurikulum Kelompok
7 Perbandingan komponen perubahan kurikulum dari masa ke masa, misalnya landasan Kelompok
psikologi, karakteristik kurikulum dan struktur program kurikulum
8 UTS Dosen Pembina
9 Kurikulum untuk masyarakat multikultural Kelompok
10 Kurikulum era revolusi industri 4.0 dan era pandemi covid 19, termasuk RPP 1 halaman Kelompok
11 Trend kebijakan kurikulum nasional dan lokal (bisa ditambah internasional): Kelompok
pendekatan/strategi/metode pembelajaran, media pembelajaran, evaluasi
pembelajaran, dan pembelajaran jarak jauh
12  Problem based learning dan problem solving landasan perubahan/pembaharuan Kelompok
kurikulum
 Problem based learning dan problem solving kurikulum sebagai suatu sistem Kelompok
13  Problem based learning dan problem solving proses manajemen pembaharuan Kelompok
kurikulum: perencanaan dan pengorganisasian
 Problem based learning dan problem solving proses manajemen pembaharuan Kelompok
kurikulum: pelaksanaan dan pengawasan/pengevaluasian
14  Problem based learning dan problem solving perbandingan komponen Kelompok
perubahan kurikulum dari masa ke masa di suatu satuan/yayasan pendidikan
 Problem based learning dan problem solving kurikulum untuk masyarakat Kelompok
multikultural
15  Problem based learning dan problem solving kurikulum era revolusi industri 4.0 Kelompok
dan era pandemi covid 19, termasuk RPP 1 halaman.
 Problem based learning dan problem solving trend kebijakan kurikulum nasional Kelompok
dan lokal (bisa ditambah internasional)
16 UAS

SUMBER RUJUKAN
1. Belbase, Shashidhar. 2011. Philosophical Foundations for Curriculum Decision: A Reflective Analysis. Wyoming Laramie: College of Education,
University of Wyoming Laramie.
2. Benne, Kenneth D. and Muntyan, Bozidar. Human Relations In Curriculum Change. New York: The Dryden Press New York, N. Y.
3. Bolstad, Rachel. 2004. School Based Curriculum Development: Principles, Processes, and Practices: Annotated bibliography. Wellington: New
Zealand Council For Educational Research.
4. Gordon, V.G. 2006. Career Advising: An Academic Advisor’s Guide. A Wiley Imprint: Jossey Bass Permendikbud Nomor 57 Tahun 2014 Tentang
Kurikulum 2013 SD/MI dan 4 Lampiran
5. Halai, Nelofer. 2008. Curriculum Reform In Science Education in Pakistan. Aga Khan University.
6. Howard, Judith. 2007. Curriculum Development. Center for the Advancement of Teaching and Learning Elon University Department of Education
Elon University.
7. Hussain, Afzaal; Dogar, Ashiq Hussain; Azeem, Muhammad; Shakoor, Azra. 2011. Evaluation of Curriculum Development Process. International
Journal of Humanities and Social Science Vol. 1 No. 14; October 2011 p.263
8. Jarolimek, J. & Foster, C. D. 1976. Teaching and Learning in the Elementary School. New York: Macmillan Publishing Co., Inc.
9. Jones, Cheryl A. 2001. Managing Curriculum Change. London: the Learning and Skills Development Agency.
10. Jones, Cheryl A. and Duckett, Ian. 2006. Planning and managing curriculum change. London: the Learning and Skills Network.
11. Lunenburg, Fred C. 2011. Curriculum Development: Inductive Models. Houston: Schooling Volume 2, Number 1, 2011.
12. Netherlands Institute for Curriculum Development. 2009. Curriculum in Development. Netherlands: Netherlands Institute for Curriculum
Development (SLO), Enschede.
13. Nielsen, Lynn E. 2013. Curriculum Theory and Development. Iowa: University of Northern Iowa
14. O’Neill, Geraldine. 2010. Programme Design: Overview of Curriculum Models. Dublin: UCD Teacning and Learning Resources.
15. Pestalozzi in Ornstein, A. C. & Levine. 1994. An Instruduction to the Foundations of Education (Third Edition). Boston: Houghton Mifflin Company
16. Pollyanna Magne. 2015. Internationalisation and curriculum development: why and how?, (Online), (https://www.beds.ac.uk/jpd/volume-4-issue-
3/internationalisation-and-curriculum-development-why-and-how), diakses 1 Agustus 2018.
17. Roomani, Saied ; Rafieian, Keyvan; Sepahvand, Esfandiar. 2015. Social Foundations of Curriculum: Social Equality and Educatio n. Journal of Life
Science and Biomedicine J. Life Sci. Biomed. 5(1): 06-10.
18. Snyder, K. J. & Anderson. 1986. Managing Productive Schools Toward an Ecology. Orlando: Academic Press College Division
19. Soetopo, H. 2009. Manajemen Berbasis Sekolah dan Kurikulum Berbasis Kompetensi. Malang: FIP UM.
20. Ubben, G. C.; Hughes; L.W.; and Norris, C. J. 2004. The Principal: Creative Leadership for Excellence in Schools
21. Yeung, Shirley S. Y.; Lam, John T. S.; Leung, Anthony W. L.; Lo, Yiu Chun. 2012. Curriculum Change and Innovation. Hongkong: Hong Kong
University Pr

RUJUKAN PERATURAN PERUNDANGAN YANG RELEVAN

Anda mungkin juga menyukai