Anda di halaman 1dari 4

UJIAN TENGAH

SEMESTER MEDIA

KONSELING

KELOMPOK

AWALUDIN

MUZAMIL

1913052003

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU


PENDIDIKAN JURUSAN ILMU PENDIDIKAN
PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN
KONSELING UNIVERSITAS LAMPUNG
2022
Soal..

1. Sebutkan dan Jelaskan Pemanfaatan media audio dalam pelaksanaan bimbingan


dan konseling kelompok? Buat medianya!

Jawaban:

 Pengertian Media Audio

Media audio adalah media yang menyampaikan informasi yang hanya dapat diterima
melalui pendengaran. Pesan atau informasi yang ingin disampaikan disuntikkan ke dalam
simbol pendengaran berupa musik dan efek suara. Dari pengertian di atas dapat
disimpulkan bahwa media audio adalah penyajian dalam bentuk film, video, dan
sebagainya. Penggunaan media audio dalam layanan bimbingan dan konseling adalah
alat yang dapat digunakan untuk menyampaikan apa yang konselor telah diberikan
Informasi atau data yang merangsang pikiran, perhatian, perasaan, dan membimbing
siswa untuk memahami diri sendiri, mengendalikan diri, dan mengambil keputusan
dalam pemecahan masalah.

 Pemanfaatan Media Audio Dalam Bimbingan dan Konseling

Media audio dalam layanan bimbingan dan konseling dapat digunakan dalam layanan
bimbingan kelompok besar, layanan bimbingan kelompok kecil, layanan konseling
individual, maupun konseling kelompok. Media audio dapat berisi materi utama ataupun
sebagai pendukung teciptanya suasana yang kondusif bagi penyelenggaraan layanan
bimbingan dan konseling. Walaupun kini lebih banyak penggunaan media audiovisual
daripada media audio, namun media audio juga berperan penting, misalnya sebagai efek
suara dan backsound yang membangun suasana tertentu, sebagai musik terapi, atau
sebagai media penyampai pean yang membantu kerja konselor/guru bimbingan dan
konseling.

Contoh Media audio


2. Sebutkan dan Jelaskan Pemanfaatan media visual dalam pelaksanaan bimbingan dan
konseling kelompok? Buat medianya!
Jawaban:

a. Pengertian Media Visual


Menurut Sadiman (2006:28) “media visual adalah saluran yang dipakai menyangkut
indera penglihatan”. Pesan yang akan disampaikan dituangkan kedalam simbol-
simbol komunikasi visual. Simbol-simbol tersebut perlu dipahami benar artinya agar
proses peyampaian pesan dapat berhasil dan efisien.
b. Fungsi Media Visual
Menurut Levie & Lents dalam Arsyad (1997:16) ada empat fungsi media
khususnyamedia visual yaitu :
1) Fungsi Atensi media visual merupakan inti yaitu menarik dan mengarahkan
perhatian siswa untuk berkonsentrasi kepada isi pelajaran yang berkaitan dengan
makna visual yang ditampilkan atau menyertai tesk materi.
2) Fungsi Afektif media visual dapat terlihat dari tingkat kenikmatan siswa ketika
belajar (atau membaca) teks bergambar. Gambar atau lambang visual dapat
menggugah emosi dan sikap siswa, misalnya informasi yang menyangkut masalah
sosial atau ras.
3) Fungsi kognitif media visual terlihat dari temuan-temuan penelitian yang
mengungkapkan bahwa lambang visual atau gambar memperlancar pencapaian
tujuanuntuk memahami dan mengingat informasi atau pesan yang terkandung dalam
gambar. 4) Fungsi kompensatoris media terlihat dari hasil penelitian bahwa media
visual yang memberikan konteks untuk memahami teks membantu siswa yang
lemah dalam membaca untuk mengorganisasikan informasi dalam teks dan
mengingatnya kembali. Selain itu “fungsi umum media visual, untuk menarik
perhatian, memperjelas sajian ide, mengilustrasikan atau menghiasi fakta yang
mungkin akan cepat dilupakan atau diabaikan bila tidak divisualkan” (Sadiman,
2006:28).
c. Contoh media fisual
3. Sebutkan dan Jelaskan Pemanfaatan media cetak dalam pelaksanaan bimbingan dan
konseling kelompok? Buat medianya!
Jawaban:
a. Media bahan cetak adalah media visual yang pembuatannya melalui proses
pencetakan/printing/offset. Media bahan cetak ini menyajikan pesannya melalui
huruf dan gambar-gambar yang diilustrasikan untuk lebih memperjelas pesan atau
informasi yang disajikan. Jenis media cetak ini diantaranya adalah:
 Buku teks, yaitu buku yang membahas cara memecahkan masalah atau
cara mengembangkan diri. Dalam bimbingan dan konseling buku teks
biasanya berupa bibliokonseling.
 Modul, yaitu suatu paket program yang disusun dalam bentuk satuan
tertentu dan didesain sedemikian rupa guna memperlancar pelaksanaan
layanan informasi dan bimbingan klasikal. Dalam bimbingan dan
konseling modul seperti ini sering digunakan dalam modul bimbingan
karier, modul bimbingan belajar dan sebagainya.
b. Contoh media cetak

Anda mungkin juga menyukai