Anda di halaman 1dari 7

Teknologi Air

Bersih
KELOMPOK 3
Anggota Moh. Ridho Pratama / F13120064

Kelompok Elvan Permadi Putra / F13120066

Nida Amaliya Hasanah / F13120067

Nadiatul Rahmi / F13120081

Dini Nur Intan / F13120082

Moh. Yusuf Alfatih / F13120084


Pengertian Filtrasi
Filtrasi adalah operasi pemisahan
campuran yang heterogen antara fluida
dan partikel-partikel padatan oleh media
filter yang meloloskan fluida tetapi
menahan partikel-partikel padatan,
dengan cara melewatkan fluida melalui
suatu media penyaring atau septum yang
dapat menahan zat padat
Tujuan Percobaan
Melakukan percobaan
penjernihan air bersih
menggunakan bahan
dan alat sederhana
yang mudah ditemukan
Manfaat Percobaan
Dapat menjernihkan air
dan memperoleh air
bersih hanya dengan
memanfaatkan bahan
bahan dan alat yang
ada di sekitar.
Alat dan Bahan
1. Botol Air Mineral uk. besar
2. Silet/Cutter
3. Wadah
4. Ijuk
5. Pasir Halus
6. Arang Tempurung Kelapa
7. Kerikil Kecil (dm 5-10mm)
8. Batu (dm 10-30mm)
9. Air Limbah
Hasil Pengamatan
Air Penyaringan Penyaringan
 
Limbah I II

Warna Keruh Mulai Jernih Jernih

Aroma Berbau Berbau Mulai Hilang 


Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai