Anda di halaman 1dari 2

Nama : Yosi Simanullang

Nim : 1119215030

Tugas manajemen kualitas tgl 30 juni 2022

Perusahaan Makmur Pangan Abadi yang bergerak dibidang pengolahan hasil pertanian menghadapi
beberapa kendala dalam menerapkan budaya mutu. Anda diminta untuk membantu :

1. Bagaimana strategi membangun budaya mutu diperusahaan tersebut.


 Mengidentifikasi perubahan /perbaikan yang dibutuhkan
 Masukkan perubahan yang direncanakan secara tertulis
 Mengembangkan rencana untuk membuat perubahan
 Memahami proses transisi emosional
 Mengidentifikasi orang-orang dan mendukung mereka
 Mengambil pendekatan hati dan pikiran
 Menerapkan strategi courtship
 Mendukung program Budaya Mutu

2. Bagaimana cara mempertahankan budaya mutu, seperti yang dijelaskan di slide presentasi
 Mempertahankan kesadaran mutu sebagai kunci penting
 Pastikan bahwa ada banyak bukti kepemimpinan manajemen
 Memberdayakan dan mendorong pengembangan diri dan inisiatif diri karyawan
 Kenali dan hargai perilaku yang cenderung memelihara dan mempertahankan budaya mutu

3. Sebutkan manfaat pelatihan SDM, seperti yang dijelaskan di slide presentasi?

Manfaat pelatihan dan pengembangan SDM bagi perusahaan:

Perusahaan akan dapat mempersiapkan tantangan yang akan datang.

Perusahaan akan mampu beradaptasi dengan cepat dalam kemajuan teknologi maapun alat-alat baru.
Perusahaan mempu bersaing dengan pesaing-pesaingnya.

Perusahaan akan mampu memberikan produk atau jasa yang berkualitas sehingga akan meningkatkan
citra positif perusahaan.

Perusahaan dapat mempersiapkan karyawan untuk kenaikan jabatan.

Manfaat pelatihan dan pengembangan SDM bagi karyawan:

Produktivitas karyawan meningkat

Karyawan akan memahami dan bertanggungjawab dengan jobdesk yang dimilikinya

Skill dan sikap karyawan akan menjadi lebih baik

Karyawan akan dapat menghindari kesalahan yang akan merugikan perusahaan

Anda mungkin juga menyukai