Anda di halaman 1dari 3

Nama: Nur’Aini Aprilia

Nim: 2011102411132
Prodi: S1 Keperawatam
Mata Kuliah: Keperawatan Anak 1

Mecari Dari Beberapa Referensi Tentang Perspektif Keperawatan Anak Dan


Teori Keperawatan Anak

A. Perspektif Keperawatan Anak

Perspektif keperawatan anak merupakan landasan berpikir bagi seorang


perawat anak dalam melaksanakan pelayanan keperawatan terhadap anak
maupun keluarganya. Keyakinan atau pandangan yang dimiliki perawat dalam
memberikan pelayanan keperawatan kepada anak yang berfokus pada
keluarga  (family centerede care), pencegahan terhadap trauma (atraumatic
care) dan manajemen kasus. Perspektif keperawatan anak mencakup
perkembangan keperawatan anak, falsafah keperawatan anak, dan peran
perawat anak
Prinsip keperwatan anak
1. Anak bukanlah miniatur orang dewasa melainkan individu yang unik dan
mempunyai kebebasan sesuai dengan tahap perkembangannya.
2. Pelayanan keperawatan anak berorientasi pada upaya pencegahan penyakit
dan peningkatan derajat kesehatan bukan hanya mengobati anak yang sakit.
3. Keperawatan anak merupakan disiplin ilmu kesehatan yang berfokus pada
kesejahteraan anak sehingga perawat bertanggungjawab secara
komprehensif dalam memberikan aspek anak.
4. Praktik keperawatan anak mencakup kontrak dengan anak dan keluarga
untuk mencegah, mengkaji, mengintervensi, dan meningkatkan
kesejahteraan hidup, dengan menggunakn proses keperawatan  yang sesuai
dengan aspek moral (etik) dan aspek hukum (legal).
5. Tujuan keperawatan anak dan remaja adalah untuk meningkatkan
maturas/kematangan yang sehat bagi anak dan remaja sebaga makhluk
biopsikososial dan spritual dalam konteks keluarga dan masyarakat.
6. Pada masa yang akan datang kecenderungan keperawatan anak berfokus
pada ilmu tumbuh kembang sebab ilu ini yang kan mempelajari aspek
kehidupan anak.
B. Teori Keperawatan Anak Menurut para Ahli
1. Teori konservasi di kembangkan oleh Myra Estrin Levine
Model konservasi mempunyai tiga konsep mayor yaitu: wholeness
(holism), adaptasi, dan konservasi.
a. Wholeness merupakan suatu sistem yang terbuka dan fleksibel.
Wholisme atau integrity merupakan bagian dari individu yang
menekankan bahwa individu berespon terhadap perubahan yang terjadi
pada lingkungan.
b. Adaptasi adalah proses mempertahankan integritas (lingkungan eksternal
dan internal) yang merupakan tanggapan/respon individu terhadap
perubahan lingkungan yang merupakan konsekuensi hasil interaksi antara
individu dengan lingkungan. Keberhasilan adaptasi sangat bergantung
pada koping masing-masing individu.
c. Konservasi adalah hasil dari adaptasi. Tujuan dari konservasi adalah
mempertahankan kemampuan dan kekuatan untuk menghadapi masalah
yang ada dengan mengeluarkan energi seminimal mungkin dan menjaga
fungsi optimal serta identitas.
DAFTAR PUSTAKA

https://123dok.com/document/zl98lmoz-konsep-dasar-dan-perspektif-
keperawatan.html#:~:text=Perspektif%20keperawatan%20anak%20merupakan
%20landasan,terhadap%20klien%20anak%20maupun%20keluarganya.

https://titikanggraeni.wordpress.com/2014/08/19/perspektif-keperawatan-anak/

http://misyacerewet.blogspot.com/2012/10/tugas-ikd-3-perspektif-keperawatan-
anak.html

https://www.academia.edu/35178370/
PENDEKATAN_TEORI_MODEL_KEPERAWATAN_PADA_ANAK_THE_C
ONSERVATION_MODEL

Anda mungkin juga menyukai