Anda di halaman 1dari 34

RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

PERENCANAAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


KD 3.8 MENGANALISIS KARAKTERISTIK GELOMBANG
MEKANIK

Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Perencanaan Pembelajaran Fisika

Dosen Pengampu :

Dr. Muslim, M.Pd

Disusun oleh:

Allya Restu Pribadi NIM 2000856

DEPARTEMEN PENDIDIKAN FISIKA


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
BANDUNG
2022

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Cilaku


Kelas/Semester : XI / 2
Mata Pelajaran : Fisika
Materi Pokok : Gelombang Mekanik
Alokasi Waktu : 10 JP (5 pertemuan x 2 JP)

A. Kompetensi Inti
Kompetensi Inti
Sikap (K-1 dan K-2)
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-
aktifsebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
Pengetahuan (KI-3) Keterampilan (KI-4)
Memahami, menerapkan, dan Mengolah, menalar, dan menyaji
menganalisis pengetahuan faktual, dalam ranah konkrit dan ranah
konseptual, prosedural, dan abstrak terkait dengan
metakognitif berdasarkan rasa ingin pengembangan dari yang
tahunya tentang ilmu pengetahuan, dipelajarinya di sekolah secara
teknologi, seni, budaya, dan mandiri, bertindak secara efektif dan
humaniora dengan wawasan kreatif, serta mampu menggunakan
kemanusiaan, kebangsaan, metode sesuai kaidah keilmuan.
kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

minatnya untuk memecahkan


masalah.

B. Kompetensi Dasar, dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar
Pengetahuan Keterampilan
3.8 Menganalisis karakteristik gelombang 4.8 Melakukan percobaan tentang salah satu
mekanik. karakteristik gelombang mekanik berikut
presentasi hasilnya.
Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Pertemuan 1 Pertemuan 3 dan 4
3.8.1 Menjelaskan konsep gelombang. 4.8.1 Melakukan percobaan mengenai
3.8.2 Mengklasifikasikan jenis-jenis karakteristik gelombang mekanik.
gelombang. 4.8.2 Mengerjakan persoalan yang berada
dalam lembar kerja peserta didik terkait
Pertemuan 2 percobaan karakteristik gelombang
3.8.3 Memerinci besaran-besaran fisis pada mekanik.
gelombang. 4.8.3 Mempresentasikan hasil percobaan
3.8.4 Menentukan cepat rambat gelombang karakteristik gelombang mekanik dalam
mekanik. bentuk salindia.

Pertemuan 3
3.8.5 Mendeskripsikan karakteristik
pemantulan pada gelombang mekanik.
3.8.6 Memberikan contoh peristiwa
pemantulan gelombang dalam
kehidupan sehari-hari.
3.8.7 Menjelaskan karakteristik pembiasan
pada gelombang mekanik.
3.8.8 Memberikan contoh peristiwa
pembiasan gelombang dalam kehidupan
sehari-hari.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

3.8.9 Menggunakan persamaan Snellius


untuk memecahkan persoalan.

Pertemuan 4
3.8.10 Mendeskripsikan karakteristik difraksi
pada gelombang mekanik.
3.8.11 Memberikan contoh peristiwa difraksi
gelombang dalam kehidupan sehari-
hari.
3.8.12 Mendeskripsikan karakteristik
interferensi pada gelombang.
3.8.13 Memberikan contoh peristiwa
interferensi gelombang dalam
kehidupan sehari-hari.

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui pendekatan saintifik dan model pembelajaran discovery
learning dan problem based learning, peserta didik diharapkan dapat
menganalisis karakteristik gelombang mekanik baik konsep, jenis-jenis, serta
besaran-besaran gelombang hingga peristiwa pemantulan, pembiasan, difraksi,
dan interferensi. Peserta didik juga diharapkan mampu melakukan percobaan
mengenai salah satu karakteristik gelombang mekanik, kemudian
mempresentasikan hasil percobaannya. Selain itu, peserta didik diharapkan bisa
menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, responsif,
pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai solusi atas permasalahan mengenai
karakteristik gelombang mekanik dalam kehidupan sehari-hari sehingga bisa
menjadi bentuk penghayatan dan pengamalan dalam ajaran agama yang
dianutnya.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

D. Materi
Dimensi Pengetahuan
Materi
Faktual Konseptual Prosedural Metakognitif
Pertemuan 3
- Hukum - Menerapkan - Sudut dating
- Sehelai daun
pada pemantulan persamaan gelombang sama
permukaan dengan sudut pantul
- Pemantulan Snellius pada
air hanya
akan gelombang suatu gelombang
bergerak - Pola difraksi
- Pembiasan permasalahan.
Karakteristik naik turun
gelombang
tanpa - Perubahan laju - Langkah-
gelombang: terseret tergantung dengan
perambatan langkah
- Pemantulan gelombang. besar kecilnya
- Persamaan percobaan
- Pembiasan - Gelombang penghalang
laut berbelok Snellius mengenai
- Perpaduan
sejajar
karakteristik gelombang akan
dengan arah
pantai. gelombang bersifat membangun
- Kita dapat mekanik. (konstruktif) jika
mendengar
beda fase du
suara orang
berbincang gelombang tersebut
di balik sama dngan nol.
sebuah
bangunan - Perpaduan
sebelum kita gelombang akan
melihat
bersifat melemahkan
orang
tersebut. (destruktif) jika beda

- Terdengar fase kedua


pola suara gelombang tersebut
yang lemah
180˚.
dan kuat saat
kita
melewati
sejajar
sumber
suara.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

E. Pendekatan, Metode, dan Model Pembelajaran

Pertemuan Pendekatan Model Metode


Demonstrasi,
Problem Based eksperimen,
3 Saintifik
Learning diskusi,
ceramah.

F. Media dan Sumber Belajar


Pertemuan Media Alat dan Bahan Sumber Belajar
Bahan - Buku Fisika
Cetak dan
praktikum Kelas XI
3 Elektronik
- Air - Modul
(Laptop, LCD)
- Wadah - e-journal
- Sedotan - LKPD
- Pewarna
- Pulpen, dsb

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 3
Waktu : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8.5 Mendeskripsikan karakteristik pemantulan pada gelombang mekanik.
3.8.6 Memberikan contoh peristiwa pemantulan gelombang dalam kehidupan
sehari-hari.
3.8.7 Mendeskripsikan karakteristik pembiasan pada gelombang mekanik.
3.8.8 Memberikan contoh peristiwa pembiasan gelombang dalam kehidupan
sehari-hari.
3.8.9 Menggunakan persamaan Snellius untuk memecahkan persoalan.
4.8.1 Melakukan percobaan mengenai karakteristik gelombang mekanik.
4.8.2 Mengerjakan persoalan yang berada dalam lembar kerja peserta didik
terkait percobaan karakteristik gelombang mekanik.
4.8.3 Mempresentasikan hasil percobaan salah satu karakteristik gelombang
mekanik dalam bentuk salindia.
Tahap Deskripsi Kegiatan Alokasi
Pembelajaran Waktu
Pendahuluan (10 menit)
 Guru memasuki kelas dengan mengucapkan
salam.
 Guru meminta salah satu peserta didik untuk
Orientasi
memimpin doa sebelum memulai kegiatan 2 menit
pembelajaran.
 Guru memeriksa kehadiran peserta didik.
Guru me-review materi yang telah dipelajari pada 1 menit
Apersepsi
pertemuan sebelumnya.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

“Pada pertemuan sebelumnya, kita telah


mempelajari besaran-besaran fisis pada gelombang
yaitu puncak gelombang, dasar gelombang, bukit
gelombang, lembah gelombang, periode, frekuensi,
amplitudo, fase gelombang, panjang gelombang,
dan cepat rambat gelombang.”
Guru mempersilakan peserta didik untuk 2 menit
mengajukan pertanyaan mengenai materi yang telah
dipelajari pada pertemuan sebelumnya.
“Apakah ada yang ingin bertanya mengenai
besaran-besaran fisis pada gelombang?”
Kemudian guru menjawab pertanyaan peserta didik.
Guru mengaitkan materi/kegiatan pembelajaran 1 menit
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari.
“Setelah kita mempelajari tentang besaran fisis
gelombang. Hari ini kita akan mempelajari tentang
karakteristik gelombang yaitu pemantulan dan
pembiasan.”
Mengamati 2 menit
Guru melakukan penggalian konsepsi awal
mengenaimateri yang akan dipelajari.

Motivasi dan
Penggalian
Konsepsi awal

“Apakah ada yang sudah pernah mendengar

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

mengenai pemantulan dan pembiasan pada


gelombang?”

Guru memaparkan tujuan pembelajaran dan 1 menit


menyampaikan garis besar materi yang akan
diajarkan.
Guru memaparkan aktivitas yang akan dilakukan 1 menit
selama pembelajaran.
Kegiatan Inti (75 menit)
Mengamati 3 menit

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Guru menampilkan video ilustrasi mengenai


fenomena-fenomena yang berhubungan dengan
karakteristik gelombang yang akan dipelajari.

Menanya 2 menit
 Peserta didik diarahkan untuk mengajukan
Fase 1 : Orientasi
pertanyaan berdasarkan video ilustrasi yang telah
peserta didik pada
ditonton.
masalah
Pertanyaan yang diharapkan
 Peserta didik diarahkan untuk merumuskan
masalah yang akan dipecahkan secara
berkelompok.
Masalah yang akan dipecahkan secara kelompok
adalah menganalisis karakteristik pemantulan dan
pembiasan gelombang.
 Guru membagi peserta didik ke dalam beberapa
kelompok heterogen yang terdiri dari 4-5 orang.
 Guru membagikan LKPD pada tiap kelompok.

Fase 2 :  Guru memberikan penjelasan mengenai hal-hal

Mengorganisasikan yang perlu diperhatikan ketika melakukan 20 menit


peserta didik untuk percobaan.

belajar

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Mengumpulkan informasi/mencoba 15 menit


 Peserta didik melakukan percobaan secara
berkelompok untuk menyelidiki.... dengan
Fase 3 : panduan LKPD
Membimbing
 Guru membimbing peserta didik saat melakukan
penyelidikan
percobaan seraya melakukan penilaian proses
individu maupun
Menalar/Mengasosiasi
kelompok
 Peserta didik melakukan pengolahan data dan
berdiskusi secara berkelompok (Communication,
Collaboration, Creativity, and Critical Thinking-
4C)

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Mengomunikasikan 10 menit
 Guru membimbing peserta didik untuk
Fase 4 :
menyajikan hasil percobaan sekaligus menjawab
Mengembangkan
pertanyaan yang tertera di LKPD.
dan menyajikan
 Guru mengarahkan peserta didik untuk
hasil karya
mempresentasikan hasil percobaan di depan kelas.
 Guru memimpin jalannya presentasi dan 25 menit
mengarahkan setiap kelompok untuk memberikan
Fase 5: pertanyaan, saran, atau masukan, serta
penghargaan kepada kelompok yang sedang tampil
Menganalisis dan
(penilaian keterampilan).
mengevaluasi proses
 Guru memberikan koreksi terhadap hasil
pemecahan masalah
presentasi peserta didik selanjutnya memberikan
penguatan konsep tentang karakteristik
gelombang mekanik.

Penutup (5 menit)
Guru bersama peserta didik menyimpulkan materi 2 menit
pembelajaran yang dipelajari.
kemudian merefleksikan manfaat dari materi yang
telah dipelajari yaitu pemantulan dan pembiasan
dalam kehidupan sehari-hari.

 Guru meminta peserta didik untuk melakukan 1 menit


penilaian terhadap teman sebaya (penilaian antar
peserta didik).
 Guru meminta peserta didik untuk mengumpulkan
LKPD dan lembar penilaian antar peserta didik
yang akan dinilai (Integritas-PPK).
Guru memberikan tugas berupa tes formatif yang 1 menit
dapat dikerjakan di luar jam mata pelajaran dengan
jangka waktu pengumpulan yang ditentukan.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Guru mengakhiri pertemuan dengan doa dan 1 menit


mengucapkan salam.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

H. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian sikap : Observasi, penilaian teman sebaya.
b. Penilaian pengetahuan : Penugasan, tes tertulis.
c. Penilaian keterampilan : Unjuk kerja
2. Bentuk Penilaian
a. Observasi : lembar pengamatan aktivitas peserta didik, dan
lembar pengamatan antar peserta didik (teman sebaya).
b. Tes tertulis : uraian.
c. Unjuk kerja : lembar penilaian presentasi.
3. Instrumen Penilaian (terlampir)
4. Remedial
a. Pembelajaran remedial dilakukan bagi peserta didik yang belum
memenuhi capaian kompetensi dasarnya.
b. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remedial
teaching (klasikal), tutor sebaya, dan pemberian tugas dan diakhiri
dengan tes remedial.
c. Tes remedial dilaksanakan maksimum dua kali, dan apabila setelah
dua kali remedial belum mencapai ketuntasan, maka remedial
dilakukan dalam bentuk tugas tanpa tes tertulis kembali.
5. Pengayaan
Bagi peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan, diberikan
pembelajaran pengayaan sebagai berikut.
a. Peserta didik yang mencapai nilai ( )< <
( ) diberikan materi yang masih dalam cakupan KD
dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.
b. Peserta didik yang mencapai nilai > ( ) diberikan
materi melebihi cakupan KD dengan pendalaman sebagai
pengetahuan tambahan, seperti membuat rangkuman dari tugas
membaca, atau menjadi tutor.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Lampiran 1. Bahan Ajar

KARAKTERISTIK GELOMBANG MEKANIK

Karakteristik gelombang Ada beberapa sifat gelombang yang berlaku umum, baik
gelombang mekanik maupun gelombang elektromagnetik. Sifat gelombang tersebut adalah :

a. Pemantulan (refleksi)

Refleksi adalah perubahan arah rambat gelombang saat bertemu dengan bidang batas
dua medium. Pemantulan ini ternyata mengacu pada suatu hukum yang disebut hukum
pemantulan. Adapun pernyataan hukum pemantulan adalah sebagai berikut.
1. Besarnya sudut datang dan sudut pantul adalah sama.
2. Gelombang datang, gelombang pantul, dan garis normal berada pada satu bidang datar.
Gelombang yang datang dan mengenai suatu penghalang akan dipantulkan. Gelombang
lurus yang datang pada permukaan bidang datar, akan berlaku hukum pemantulan gelombang,
yang berbunyi :

a. Gelombang datang, gelombang pantul dan garis normal (N) terletak pada satu bidang datar.

b. Sudut gelombang dating (i) sama dengan sudut gelombang pantul (r.) Perhatikan gambar
berikut :

b. Pembiasan (refraksi)

Pembiasan merupakan peristiwa pembelokan arah lintasan gelombang


karena melalui dua medium yang berbeda. Jika medium yang dilalui berbeda,
maka indeks bias medium juga berbeda. Perbedaan indeks biasa inilah yang
menyebabkan cepat rambat cahaya berbeda, sehingga seolah-olah ada
pembelokan arah lintasan cahaya. Seperti pada peristiwa pemantulan,
gelombang yang datang menuju medium yang berbeda akan dibiaskan, dan

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

berlaku hukum pembiasan gelombang, yang berbunyi :


1. Gelombang datang, gelombang bias dan garis normal (N) terletak pada satu
bidang datar.
2. Gelombang datang dari tempat yang dalam (medium renggang) ke tempat yang
dangkal (medium rapat), maka gelombang akan dibiaskan mendekati garis
normal (sudut bias r < sudut datang i)
3. Gelombang datang dari tempat yang dangkal (medium rapat) ke tempat yang
dalam (medium renggang), maka gelombang akan dibiaskan menjauhi garis
normal (sudut bias r > sudut datang i).
Gejala pembiasan ini pertama kali diteliti oleh Snellius. Dengan demikian, hukum yang
berlaku pada peristiwa pembiasan selalu mengikuti hukum Snellius. Untuk lebih jelasnya,
simak gambar berikut.

= = = =

Persamaan umum yang berlaku untuk pembiasan gelombang adalah persamaan


Snellius, yaitu :
n = indeks bias relatif medium 2 terhadap medium 1
n2 = indeks bias medium 2
n1 = indeks bias medium 1
i = sudut gelombang datang
r = sudut gelombang bias
v1 = cepat rambat gelombang pada medium 1
v2 = cepat rambat gelombang pada medium 2
1 = panjang gelombang pada medium 1
2 = panjang gelombang pada medium 2
.
c. Pelenturan (difraksi)

Difraksi gelombang adalah pembelokan gelombang yang disebabkan


oleh adanya penghalang berupa celah sempit. Celah bertindak sebagai sumber
sumber gelombang berupa titik dan gelombang yang melalui celah dipancarkan
berbentuk lingkaran dengan celah tersebut sebagai pusatnya.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

d. Perpaduan (interferensi)

Interferensi adalah perpaduan antara dua gelombang cahaya. Interferensi bisa diamati
dengan jelas jika berkas kedua gelombang bersifat koheren (amplitudo dan frekuensinya sama
dengan fase tetap). Interferensi dibagi menjadi dua, yaitu interferensi konstruktif (menguatkan)
dan destruktif (melemahkan). Ilustrasi keduanya bisa dilihat digambar berikut.

1. Interferensi konstruktif, yaitu interferensi yang saling menguatkan, terjadi jika gelombang
yang berinterferensi memiliki fase yang sama.
2. Interferensi destruktif, yaitu interferensi yang saling meniadakan, terjadi jika gelombang
yang berinterferensi memiliki fase yang berlawanan.

Interferensi yang terjadi terus menerus antara gelombang datang dan gelombang pantul
menghasilkan gelombang berdiri (gelombang stasioner).

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

e. Dispersi

Pernahkah kamu melihat pelangi? Peristiwa yang terjadi pada pembentukan pelangi
adalah dispersi. Dispersi adalah penguraian warna polikromatik (putih) menjadi monokromatik
saat seberkas cahaya dilewatkan melalui prisma. Cahaya polikromatik yang awalnya berwarna
putih akan terurai menjadi merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila, dan ungu. Berikut ini contoh
ilustrasinya.

Sinar yang datang dan keluar dari prisma akan membentuk suatu sudut yang disebut
sudut deviasi. Besarnya sudut deviasi antara warna merah dan ungu dirumuskan sebagai
berikut.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

f. Polarisasi

Polarisasi gelombang adalah penyerapan sebagian arah getar gelombang karena melalui
sebuah celah. Polarisasi gelombang hanya terjadi pada gelombang tranversal saja. Itu
artinya polarisasi tidak dapat terjadi pada gelombang longitudinal, misalnya pada
gelombang bunyi. Polarisasi dapat terjadi karena pemantulan, pembiasan, bias
kembar,absorpsi selektif, dan peristiwa bidang getar. Peristiwa polarisasi dapat
divisualisasikan dengan membayangkan gelombang travensal pada seutas tali.

Seutas tali digetarkan dengan melewati sebuah celah sempit vertikal. Tali terlihat
menyimpang seperti spiral. Setelah gelombang tali melewati celah, hanya arah getar vertikal
saja yang masih tersisa, sedangkan arah getar herizotal diredam atau diserap oleh celah
sempit tersebut. Gelombang yang keluar dari tali disebut gelombang linear.
Perhatikan contoh polarisasi berikut ini.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Lampiran 2. LKPD

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

PEMANTULAN GELOMBANG MEKANIK

Nama :
Kelas :
Kelompok :
Anggota :

A. TUJUAN
Melalui kegiatan percobaan, peserta didik dapat menganalisis karakteristik
pemantulan gelombang mekanik.
B. ALAT DAN BAHAN
- Air
- Wadah
- Sedotan
- Pewarna
- Sumpit/stik
C. LANGKAH KERJA
1. Letakan wadah di atas meja atau permukaan yang rata.
2. Masukan air ke dalam wadah hingga memenuhi 3/4 wadah tersebut.
3. Untuk mempermudah pengamatan, taruhlah beberapa tetes pewarna ke
dalam air.
4. Gunakan sumpit/stik untuk mengaduk pewarna tersebut hingga
warnanya merata.
5. Gunakan pipet dari pewarna untuk meneteskan air ke dalam wadah yang
berisi air.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

6. Amatilah peristiwa yang terjadi, jawablah pertanyaan-pertanyaan


berikut.
D. PERTANYAAN
1. Berdasarkan percobaan tersebut, bagaimana keadaan air di dalam wadah
sebelum dan sesudah diteteskan air dari pipet pewarna?

--------------------------------------------------------------------------------------
--------------------------------------------------------------------------------------
--------------------------------------------------------------------------------------
2. Berdasarkan percobaan tersebut, jelaskan pengertian pemantulan
gelombang mekanik!
--------------------------------------------------------------------------------------
--------------------------------------------------------------------------------------
--------------------------------------------------------------------------------------
3. Diskusikan bersama kelompokmu mengenai hukum pemantulan pada
gelombang!
--------------------------------------------------------------------------------------
--------------------------------------------------------------------------------------
--------------------------------------------------------------------------------------
4. Buatlah kesimpulan dari percobaan ini!

--------------------------------------------------------------------------------------

---------------------------------------------------------------------------------------

---------------------------------------------------------------------------------------

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

PEMBIASAN GELOMBANG MEKANIK

Nama :
Kelas :
Kelompok :
Anggota :

A. TUJUAN
Melalui kegiatan percobaan, peserta didik dapat menganalisis karakteristik
pembiasan gelombang mekanik.
B. ALAT DAN BAHAN
- Air
- Wadah
- Sedotan
- Pewarna
- Sumpit/stik
C. LANGKAH KERJA
1. Letakan wadah di atas meja atau permukaan yang rata.
2. Masukkan air ke dalam wadah, hingga air tersebut memenuhi 1/2
wadahnya.
3. Untuk mempermudah pengamatan, masukkan beberapa tetes pewarna
pada air.
4. Celupkan sedotan ke dalam air.
5. Amatilah peristiwa yang terjadi, jawablah pertanyaan-pertanyaan
berikut.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

D. PERTANYAAN
1. Berdasarkan percobaan tersebut, bagaimana keadaan air di dalam
wadah sebelum dan sesudah dicelupkan pensil?

------------------------------------------------------------------------------------
------------------------------------------------------------------------------------
------------------------------------------------------------------------------------
2. Berdasarkan percobaan tersebut, jelaskan pengertian pembiasan
gelombang mekanik!
------------------------------------------------------------------------------------
------------------------------------------------------------------------------------
------------------------------------------------------------------------------------
3. Diskusikan bersama teman sekelompokmu mengenai hukum
pembiasan pada gelombang!
------------------------------------------------------------------------------------
------------------------------------------------------------------------------------
------------------------------------------------------------------------------------
4. Buatlah kesimpulan dari percobaan ini!

------------------------------------------------------------------------------------

------------------------------------------------------------------------------------

------------------------------------------------------------------------------------

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Lampiran 3. Lembar Observasi Penilaian kinerja

LEMBAR OBSERVASI
AKTIVITAS PESERTA DIDIK SELAMA PERCOBAAN

Kelompok :

Sub-topik :

Nama peserta didik :

Nomor absen :

Kompetensi Dasar : 4.8 Melakukan percobaan tentang salah satu karakteristik


gelombang mekanik berikut presentasi hasilnya.

Tanggal pengamatan :

Skor
No Aktivitas
Penilaian
1. Melakukan percobaan sesuai dengan langkah-langkah di
LKPD
2. Keterampilan menggunakan alat
3. Menjawab pertanyaan uraian dalam LKPD
4. Membuat kesimpulan dari percobaan yang dilakukan

RUBRIK PENILAIAN

Aspek yang Dinilai Skor Deskriptor


3 Melakukan percobaan sesuai dengan
langkah-langkah di LKPD dengan benar
Melakukan percobaan dan cepat.
sesuai dengan langkah-
2 Melakukan percobaan sesuai dengan
langkah di LKPD
langkah-langkah di LKPD dengan benar
tetapi lambat.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

1 Melakukan percobaan yang tidak sesuai


dengan langkah-langkah di LKPD.

3 Menggunakan alat dan bahan percobaan


dengan terampil dan cepat.
2 Menggunakan alat dan bahan percobaan
Keterampilan dengan kurang terampil dan cepat
menggunakan alat
1 Menggunakan alat kurang terampil dan
lembat

.
3 Menjawab semua pertanyaan uraian
dalam LKPD dengan benar.
2 Menjawab semua pertanyaan uraian
dalam LKPD tetapi terdapat jawaban
yang salah.
Menjawab pertanyaan
uraian dalam LKPD 1 Menjawab beberapa pertanyaan uraian
dalam LKPD dengan benar.

3 Membuat kesimpulan dari percobaan


yang dilakukan dengan benar.
2 Membuat kesimpulan dari percobaan
yang dilakukan tetapi terdapat hal yang
Membuat kesimpulan
dari percobaan yang kurang tepat.
dilakukan 1 Membuat kesimpulan dari percobaan
yang dilakukan tetapi salah.
0 Tidak membuat kesimpulan dari
percobaan yang dilakukan.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Lampiran 4. Format penilaian presentasi

UNJUK KERJA
PRESENTASI PESERTA DIDIK

Kelompok :

Judul Presentasi :

Nama peserta didik :

Nomor absen :

Kompetensi Dasar : 4.8 Melakukan percobaan tentang salah satu karakteristik


gelombang mekanik berikut presentasi hasilnya.

Tanggal pengamatan :

Skor
No Aspek Yang Dinilai
Penilaian
1. Penguasaan konsep
2. Tata bahasa
3. Intonasi
4. Interaksi dengan audiens
5. Argumentasi
6. Media presentasi

RUBRIK PENILAIAN

Aspek yang Dinilai Skor Deskriptor


3 Menguasai keseluruhan pengetahuan
mengenai yang dipresentasikan dan tepat.
Pengetahuan
2 Menguasai sebagian pengetahuan yang
dipresentasikan dan tepat.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

1 Menguasai sebagian pengetahuan yang


dipresentasikan tetapi kurang tepat.

3 Menggunakan bahasa Indonesia yang


formal dan benar.
2 Menggunakan bahasa Indonesia yang
tidak formal dan benar.
Tata bahasa
1 Menggunakan bahasa Indonesia yang
formal tetapi tidak benar.

3 Menggunakan intonasi yang tepat ketika


berpresentasi.
2 Menggunakan intonasi yang kurang tepat
ketika berpresentasi.
Intonasi
1 Tidak memperhatikan intonasi yang
digunakan ketika berpresentasi.

3 Melakukan interaksi dengan audiens


ketika berpresentasi dan melakukan eye
contact.
2 Melakukan interaksi dengan audiens
ketika berpresentasi, tetapi tidak
melakukan eye contact.
Interaksi dengan
audiens 1 Tidak melakukan interaksi dengan
audiens ketika berpresentasi tetapi
melakukan eye contact.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

3 Menanggapi pertanyaan dengan berani


dan benar.
2 Menanggapi pertanyaan dengan ragu-ragu
Kemampuan tetapi benar.
menanggapi
1 Menanggapi pertanyaan dengan berani
tetapi salah.

3 Presentasi menggunakan tampilan


salindia yang menarik dan dilengkapi
dengan foto/gambar percobaan.
2 Presentasi menggunakan tampilan
salindia yang kurang menarik tetapi
dilengkapi dengan foto/gambar
percobaan.
Media presentasi 1 Presentasi menggunakan tampilan
salindia yang menarik tetapi tidak
dilengkapi dengan foto/gambar
percobaan.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Lampiran 5. Lembar Observasi Penilaian Antar Peserta Didik

LEMBAR OBSERVASI
PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK

Kelompok :

Nama penilai :

Nama teman : 1.

2.

3.

Kompetensi Dasar : 4.8 Melakukan percobaan tentang salah satu karakteristik


gelombang mekanik berikut presentasi hasilnya.

Tanggal pengamatan :

Petunjuk

1. Amati perilaku 3 orang temanmu selama mengikut kegiatan percobaan


secara berkelompok.
2. Isilah kolom yang tersedia dengan tanda cek () jika temanmu menunjukkan
perilaku yang sesuai dengan pernyataan yang kamu amati, atau tanda strip
(-) jika temanmu tidak menunjukkan perilaku tersebut.
3. Serahkan hasil pengamatan kepada guru.

Teman Teman Teman


No Pernyataan
1 2 3
1. Teman saya bekerja sesuai pembagian tugas
dalam kelompok.
2. Teman saya mengemukakan ide atau pendapat
untuk menyelesaikan masalah.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

3. Teman saya menerima dan melaksanakan


kesepakatan kelompok meskipun tidak sesuai
dengan pendapatnya.
4. Teman saya mendengarkan ide atau pendapat
teman lain dengan baik.
5. Teman saya memiliki inisiatif yang baik dalam
melaksanakan tugas kelompok.
6. Teman saya membantu teman kelompok untuk
menjawab pertanyaan.
7. Teman saya mengajukan pertanyaan dengan
sopan.

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Lampiran 6. Lembar Evaluasi Materi Pembelajaran


TUGAS FORMATIF
Kerjakan soal-soal berikut di buku latihan Anda!
1. Jelaskan bunyi dari hukum pemantulan!
2. Jelaskan dua contoh peristiwa pemantulan gelombang dalam kehidupan sehari-
hari!
3. Jelaskan bunyi dari hukum pembiasan Snellius!
4. Perhatikan gambar berikut.

Gambar di atas menunjukkan peristiwa pelangi. Jelaskan proses terjadinya


pelangi!
5. Cepat rambat cahaya di medium A besarnya 2 × 108 m/s. Bila cepat rambat
cahaya di ruang hampa 3 × 108 m/s, hitunglah indeks bias mutlak medium
tersebut!

RUBRIK PENSKORAN TUGAS FORMATIF

Nomor
Soal Rubrik Penskoran Skor
Soal
1 Jelaskan bunyi dari Bunyi dari hukum pemantulan yaitu:
hukum pemantulan! - Besar antara sudut datang dan sudut pantul adalah 1
sama.
- Gelombang pantul, gelombang datang, dan garis 1
normal berada pada satu bidang datar.
2 Jelaskan dua contoh Contoh peristiwa pemantulan gelombang dalam
peristiwa pemantulan kehidupan sehari-hari:
gelombang dalam 1. Eksplorasi minyak dan gas bumi 1
kehidupan sehari-hari!

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

Para ahli geofisika melakukan penelitian terhadap


perut bumi dengan memberikan gelombang
mekanik pada bumi. Jika gelombang tersebut
mengenai batuan yang memiliki sifat elastisitas
berbeda, gelombang tersebut sebagian akan
dipantulkan dan sebagian akan diteruskan.
Gelombang yang dipantulkan ke permukaan inilah
yang diterima oleh receiver dan waktu penjalaran
gelombang dicatat sehingga para ahli geofisika
dapat memperkirakan jenis batuan yang dilalui
gelombang dan memperkirakan adanya sumber
minyak bumi, gas, atau mineral. 1
2. Sonar
Kapat laut biasanya menggunakan sonar untuk
menemukan daerah di laut yang terdapat banyak
ikan. Dari permukaan, gelombang bunyi dijalarkan
ke dalam laut. Gelombang ini akan menyebar ke
dalam laut, mengenai gerombolan ikan sehingga
gelombang bunyi sebagian akan dipantulkan
kembali ke permukaan. Gelombang pantul ini akan
diterima oleh alat dan langsung digambarkan dalam
monitor.
3 Jelaskan bunyi dari Bunyi dari hukum pembiasan Snellius adalah:
hukum pembiasan - Sinar datang, garis normal, dan sinar bias terletak
Snellius! pada satu bidang datar.
- Apabila sinar datang dari medium lebih rapat 1
menuju medium yang kurang rapat, maka sinar
akan dibiaskan menjauhi garis normal.
- Jika sinar datang dari medium kurang rapat
menuju medium yang lebih rapat, maka sinar akan
dibiaskan mendekati garis normal.
1

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku


RPP Mata Pelajaran Fisika Kelompok C – Kelas XI

- Perbandingan sinus sudut datang dan sinus sudut


bias merupakan suatu bilangan tetap yang
menunjukkan indeks bias.
4 Perhatikan gambar Proses terjadinya pelangi yaitu ketika sinar matahari 1
berikut! membentur hujan, sinar tersebut akan mengalami
pembiasan oleh butiran air di udara.
Akibat dari pembiasan ini, cahaya penyusun sinar 1
matahari yang memiliki panjang gelombang serta
frekuensi berbeda akan dibiaskan ke sudut yang
Gambar di atas
berbeda, sehingga terpisah satu sama lain dan
menunjukkan peristiwa
membentuk warna pelangi.
pelangi. Jelaskan proses
terjadinya pelangi!
5 Cepat rambat cahaya di 2 1
=
1 2
medium A besarnya
2 3 × 108
2 × 108 m/s. Bila cepat =
1 2 × 108
rambat cahaya di ruang 2
Maka 2 = 1,5
hampa 3 × 108 m/s,
hitunglah indeks bias
mutlak medium
tersebut!

@2022, SMA Negeri 1 Cilaku

Anda mungkin juga menyukai