Anda di halaman 1dari 5

FORMULIR INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : DOKTER SPESIALIS OBSTETRI GINEKOLOGI


2. Unit Organisasi : RS ……………………..
3. Kedudukan dalam Struktur Organisasi :

DIREKTUR RS …………

KA. BIDANG PELAYANAN MEDIS RS


……………………

DOKTER SPESIALIS OBSTETRI GINEKOLOGI RS


…………………………

4. Tugas Pokok :

Melaksanakan pelayanan KedokteranSpesialistik Obstetri Ginekologi di RS


...................................

5. Uraian Tugas :
1) Melakukan anamnesis/allo anamnesis, dan pemeriksaan fisik, pemeriksaan penunjang
dan pemeriksaan pada pasien Obstetri Ginekologi pada pelayanan di IGD, IRNA, IRJA,
IBS DAN ICU di RS …………………..

6. Bahan Kerja

No. Bahan Kerja Penggunaan dalam Tugas


1. SPO Pelayanan Kedokteran Panduan pelayanan di IGD, IRNA, IRJA, IBS
Spesialistik Obstetri Ginekologi ICU
di ..................................
2. Panduan Praktik klinik dan Panduan pelayanan di IGD, IRNA, IRJA, IBS
Clinical Pathway Obstetri ICU
Ginekologi
3. SPO Konsultasi dan alih rawat Panduan pelayanan di IGD, IRNA, IRJA, IBS
Spesialis lain ICU
4. Daftar Kewenangan Klinis Panduan pelayanan di IGD, IRNA, IRJA, IBS
Dokter Spesialis Obstetri ICU
Ginekologi
5. SPO Rujukan pasien ke sarana Panduan pelayanan di IGD, IRNA, IRJA, IBS
kesehatan yang lebih tinggi. ICU
6. SPO edukasi penyakit dan Panduan pelayanan di IGD, IRNA, IRJA, IBS
penanganan pada pasien ICU
7. SPO Pencatatan Rekam Medis Panduan pelayanan di IGD, IRNA, IRJA, IBS
ICU

7. Perangkat/Alat Kerja

No. Perangkat Kerja Digunakan untuk Tugas


1. Perangkat Alat Tulis Pemeriksaan pada pasien
2. Stetoskop Pemeriksaan pada pasien
3. Dopler Pemeriksaan pada pasien
4. CTG Pemeriksaan pada pasien
5. USG Pemeriksaan pada pasien
6. Sterilisator Penanganan pada pasien
7. Alat Set Partus Obstetri Penanganan tindakan medis pada pasien
8. Alat Set Ginekologi Penanganan tindakan medis pada pasien
9. Alat Operasi Khas Obstetri Penanganan tindakan medis Operatif
10. Alat Operasi Khas Ginekologi Penanganan tindakan medis Operatif
11. Meja dan Bed Operasi Penanganan tindakan medis Operatif
12. Lampu Operasi Penanganan tindakan medis Operatif
13. Rekam Medik Pencatatan pada pasien
14 Alat pelindung diri Penanganan tindakan medis
8. Hasil Kerja

No. Hasil Kerja Satuan Hasil


1. Terlaksananya pelayanan Spesialistik Jumlah pasien di IGD
Obstetri Ginekologi di IGD
..................................
2. Terlaksananya pelayanan Spesialistik Jumlah pasien di IRJA
Obstetri Ginekologi di IRJA
..................................
3. Terlaksananya pelayanan Spesialistik Jumlah Pasien di kamar bersalin
Obstetri Ginekologi di Kamar Bersalin
4. Terlaksananya pelayanan Spesialistik Jumlah pasien di IRNA
Obstetri Ginekologi di IRNA
5. Terlaksananya pelayanan Spesialistik Jumlah pasien di IBS
Obstetri Ginekologi di IBS
6. Terlaksananya pelayanan Spesialistik Jumlah pasien di ICU
Obstetri Ginekologi di ICU
7. Rekan Medis semuanya terisi lengkap 100 %

9. Tanggung Jawab
1) Mengelola pasien Obstetri Ginekologi di .................................. terutama tindakan di
IGD, Pasien rawat jalan (IRJA), tindakan Obstetri Ginekologi di Kamar Bersalin,
tindakan Obstetri Ginekologi di IBS.

10. Wewenang
1) Menentukan Clinical pathway dan SPO Pelayanan spesialistik Obstetri Ginekologi di
.................................., melakukan konseling dengan spesialistik lain dan merujuk
pasien ke PPK yang lebih tinggi.

11. Hubungan Kerja

No. Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal


1. Direktur Tanggung Jawab
2. KTU dan Management Tanggung Jawab
3. Dokter Umum IGD, IRNA, ICU Koordinasi
4. Dokter Spesialis IRNA, IRJA, ICU, IBS Koordinasi
5. Perawat IGD, IRJA, IRNA, ICU, Koordinasi
IBS
6. Penunjang Medik Instalasi Radiologi, Koordinasi
Instalasi Laboratorium
7 Ketua Komite Medis Koordinasi

12. Kondisi Lingkungan Kerja

No. Aspek Faktor


1. Tempat Kerja Bervariasi dari tempat dengan kenyamanan tinggi
hingga tempat dengan paparan resiko tinggi
2. Suhu Bervariasi dari suhu sejuk, panas, dingin
3. Udara Ventilasi sedang
4. Keadaan Ruangan Belum sesuai standar tata ruang
5. Letak tempat kerja Seluruh instalasi pelayanan di ..................................
6. Penerangan Baik
7. Suara Bising ringan – tidak bising
8. Keadaan Tempat Kerja Belum teratur sesuai tata kelola ruang
9. Getaran Tidak ada

13. Resiko Bahaya

No. Materil/Non Materil Penyebab


1. INOS Darah yang terkontaminasi
2 Luka tusuk atau sayat Pisau dan jarum yang dipakai saat operasi
3 Kelelahan dan Beban kerja yang berlebihan
tekanan psikis

14. Syarat Jabatan

a. Pangkat/Gol. Ruang : III c

b. Pendidikan : PPDS Obstetri Ginekologi di FK ……………

c. Kursus/Diklat :

1) Kepemimpinan :
2) Teknis :

d. Pengalaman Kerja : 3 tahun Obstetri Ginekologi

e. Pengetahuan Kerja : berbagai panduan dan SPO pelayanan Obstetri Ginekologi

f. Ketrampilan Kerja :

16. Tugas Tambahan

Anda mungkin juga menyukai